RPP MAPEL B SUNDA KURIKULUM 2013

  

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Kelas/Semester : VII/2 Mata Pelajaran : Mulok Bahasa Sunda Topik : Dongeng Pertemuan ke- : 1-2 Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 X Pertemuan)

A. Kompetensi Dasar

  7.1.1 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Sunda sebagai anugerah Tuhan yang Maha Esa sebagai sarana komunikasi dalam percakapan, wawaran, karangan bahasan pengalaman pribadi, dan kaulinan barudak, dongéng, sajak, dan pupujian (KI- 1)

  7.2.5 Menunjukkan perilaku peduli, jujur, tanggung jawab, dan santun dalam menggunakan bahasa Sunda untuk mengapresiasi dan mengekspresikan dongéng (KI-2)

7.3.5 Menelaah dan mengidentifikasi untuk memahami dongéng berdasarkan kaidah-

  kaidahnya secara lisan dan tulisan (KI-3)

  7.4.5 Menangkap isi dan nilai-nilai yang terkandung dalam dongéng dengan memperhatikan kaidah-kaidahnya secara lisan dan tulisan (KI-4)

B. Indikator Pencapaian Kompetensi

  INDIKATOR

  7.1.1.1 Bersikap positif terhadap bahasa Sunda sebagai bahasa daerah dan/atau bahasa Ibu;

  7.1.1.2 Bersikap positif berbahasa Sunda sebagai bahasa daerah dan/atau Ibu

  7.2.4.1 Bersikap baik (peduli dan santun) mengapresiasi dongéng atau bercerita (ngadongéng)

  7.2.4.2 Berlaku santun saat berkomunikasi dalam bahasa Sunda ketika ngadongéng (bercerita) 7.3.5.1 mengidentifikasi unsur intrinsik dalam dongeng dengan cermat 7.3.5.2 menganalisis unsur instrinsik teks dongéng secara berkelompok 7.3.5.3 menafsirkan isi dongeng berdasarkan kaidah-kaidahnya

  7.4.5.1 Menjelaskan unsure intrinsic dalam dongéng yang disimak atau dibacanya dan menyebutkan kaidah-kaidahnya 7.4.5.2 mengomentari unsur intrinsik dongeng dalam diskusi kelompok dengan bahasa yang santun

  7.4.5.3 Melaporkan hasil tafsiran isi dongeng berdasarkan kaidah-kaidahnya dengan bahasa yang baik dan benar

  C. Tujuan Pembelajaran

  Setelah selesai melakukan kegiatan pembelejaran, siswa dapat: 1) mengidentifikasi unsur intrinsik dalam dongeng dengan cermat 2) menganalisis unsur instrinsik teks dongéng secara berkelompok 3) menafsirkan isi dongeng berdasarkan kaidah-kaidahnya 4) Menjelaskan unsure intrinsic dalam dongéng yang disimak atau dibacanya dan menyebutkan kaidah-kaidahnya 5) mengomentari unsur intrinsik dongeng dalam diskusi kelompok dengan bahasa yang santun 6) Melaporkan hasil tafsiran isi dongeng berdasarkan kaidah-kaidahnya dengan bahasa yang baik dan benar

  D. Materi AJar

  Dongeng Tokoh  Alur cerita  Latar

   Tema  Amanat  Gaya bahasa 

  E. Metode Pembelajaran

  Saintifik 

  F. Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

  Pendahuluan

  A. Orientasi 5 menit

  Siswa memperhatikan teks dongeng yang diperlihatkan guru.

  B. Apersepsi Siswa menyimak penjelasan guru tentang dongeng yang akan dipelajari

  C. Motivasi Siswa diberi penjelasan tentang manfaat mempelajari dongeng yang akan dipelajari

  D. Pemberian Acuan 1) Siswa memperoleh penjelasan dari guru tentang dongeng yang akan dipelajari 2) siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok 3) Siswa menyimak mekanisme pelaksanaan pembelajaran Inti 1) Siswa mengamati teks dongeng 2) Siswa bertanya jawab tentang unsur intrinsik dongeng 3) Siswa menafsirkan isi dongeng secara cermat melalui kegiatan diskusi.

  4) Siswa menceritakan kembali isi dongeng yang dipelajarinya 5) Siswa mencari dongeng lain dari berbagai sumber

  2. Saha bae palaku nu aya dina eta dongeng?

  2 Kaaktifan

  1 Kasaregepan

  2 3 4 5

  1

  Aktivitas yang diobservasi Skor

  5. Sebutkeun amanat nu ditepikeun dina éta dongéng! 6. N o

  4. Kumaha latar/setting eta dongeng?

  3. Kumaha galur carita dina eta dongeng?

  1. Regepkeun dongeng anu dibacakeun!

  (buku, Koran, internet, dll.) 40 menit Penutup 1. Guru membuat simpulan tentang materi ajar.

  Conto Tes Uraian: Pék pigawé sakur soal jeung paréntah ieu di handap!

   Teknik: Tes dan Nontes  Bentuk: Uraian dan observasi  Instrumen:

  H. Penilaian

   Buku Pegangan Siswa (judul buku, pengarang, dan halaman)  Buku Kumpulan Dongeng (judul buku, pengarang, dan halaman)  Majalah  Koran  internet

  G. Alat dan Sumber Belajar

  20 menit

  4. Guru menutup pembelajaran.

  3. Guru menugaskan peserta didik mencari dongeng dari berbagai sumber (buku, majalah, internet, narasumber)

  2. Guru mengadakan evaluasi.

  3 Kadariaan  Kunci dan Pedoman penskoran

  Kunci  1) Dumasar kana rubrik 2) (Nataan palaku luyu jeung teks dongeng) 3) (Ngajelaskeun galur luyu jeung teks dongeng) 4) (Nataan latar/setting luyu jeung teks dongeng) 5) (Nyebutkeun amanat dina téks dongéng) Rubrik:  5 = Alus pisan 4 = Alus 3 = Cukup 2 = Kurang 1 = Kurang pisan

  Tugas: Teangan dua dongeng nu sumebar di daerah hidep atawa tina sumber sejen!  ................................................

  Mengetahui Kepala SMP …………………… Guru Mata Pelajaran, ___________________________ ________________________ NIP

  NIP