RPP Tematik Kelas 4 SD Tema 5 Kurikulum 2013 Revisi 2017 Semester 1 - Pedia Pendidikan RPP K4 T5 ST2 P6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
REVISI 2017
(Disusun Berdasarkan Permendikbud Nomor: 22 Tahun 2016)

A.

Satuan Pendidikan

: SDN 5 Rajamandala.

Kelas / Semester

: IV / 1 (Satu)

Tema 5

: Pahlawanku

Subtema 2

: Pahlawanku Kebangganku


Pembelajaran

: 6

Alokasi Waktu

: 1 Hari

KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis,
dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan

anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak
beriman dan berakhlak mulia.

B.

KOMPETENSI DASAR (KD)
BAHASA INDONESIA
3.7 Mengagali pengetahuan baru yang didapat dari teks nonfiksi
4.7 Menyampaikan pengetahuan baru dari teks nonfiksi ke dalam tulisan
dengan bahasa sendiri
Indikator
3.7.1 Menyebutkan informasi yang diketahui tentang salah satu pahlawan
nasional Indonesia
4.8 Mempresentasikan informasi yang diperoleh melalui bahasa lisan dan
tulisan tentang pahlawan nasional Indonesia

PPKn
1

Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


2.

Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
1.3 Menerima keberagaman umat beragama di masyarakat dalam bingkai
Bhinneka Tunggal Ika
2.3 Menerima keberagaman umat beragama di masyarakat dalam bingkai
Bhinneka Tunggal Ika
3.1 Memahami hubungan simbol dengan makna sila-sila Pancasila sebagai
satu kesatuan dalam kehidupan sehari-hari
4.1 Menceritakan hubungan simbol dengan makna sila-sila Pancasila sebagai
satu kesatuan dalam kehidupan sehari-hari
Indikator
3.1.6 Menjelaskan kaitan sikap kepahlawanan dengan makna sila Pancasila
4.1.16 Menceritakan kaitan antara sikap kepahlawanan dengan makna sila
Pancasila
C.

TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Setelah berdiskusi, mengamati gambar, dan membaca teks, siswa mampu
menyebutkan informasi yang diketahui tentang salah satu pahlawan
nasional Indonesia.
2. Setelah berdiskusi, mengamati gambar, dan membaca teks, siswa mampu
mepresentasikaninformasi yang diketahui tentang salah satu pahlawan
nasional Indonesia.
3. Setelah berdiskusi dan melakukan simulasi, siswa mampu menjelaskan
kaitan sikap kepahlawanan dengan makna sila Pancasila.
4. Setelah
berdiskusi
dan
melakukan
simulasi,
siswa
mampu
mempresentasikan kaitan antara sikap kepahlawanan dengan makna sila
Pancasila.




D.

Karakter siswa yang diharapkan :
 Bahasa Indonesia dan PPKn :

Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Pendahulua
n

Deskripsi Kegiatan


AW


Guru memberikan salam dan mengajak semua
siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan
masing-masing. Religius

10 menit

Kegiatan

Inti

Deskripsi Kegiatan

AW



Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan

dengan kegiatan pembelajaran.



Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan
yaitu tentang ”Pahlawanku”. Nasionalis



Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang
meliputi kegiatan mengamati, menanya,
mengeksplorasi,
mengomunikasikan
dan
menyimpulkan.
Untuk mengetahui wawasan siswa tentang 150
tokoh yang akan didiskusikan lebih lanjut, guru menit




mengajukan pertanyaan seperti berikut.
-

Apa

yang

kamu

ketahui

tentang

Ir.

Soekarno?
Guru meminta siswa menulis sebanyak mungkin
hal yang mereka ketahui tentang Ir. Soekarno.
Nasionalis



Siswa ditugaskan

mencari informasi

dari

berbagai sumber tentang Ir.Soekarno untuk
menjawab pertanyaan tersebut. Mandiri


Siswa diminta menuliskan informasi penting
dalam bentuk peta pikiran yang telah disediakan
di buku siswa.



Siswa diminta mempresentasikan peta pikiran
dalam kelompok. Collaboration




Siswa membaca teks yang terdapat dalam buku
siswa dan menjawab pertanyaan. Literasi



Siswa

diminta

mempresetasikan

jawaban

mereka dalam kelompok. Gotong Royong
Penutup




Bersama-sama siswa membuat kesimpulan /
rangkuman hasil belajar selama sehari
Integritas



Bertanya jawab tentang materi yang telah
dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian
materi)



Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan
pendapatnya
tentang
pembelajaran yang telah diikuti.

15 menit

Kegiatan

E.

Deskripsi Kegiatan

AW



Melakukan penilaian hasil belajar



Mengajak semua siswa berdo’a menurut
agama dan keyakinan masing-masing (untuk
mengakhiri kegiatan pembelajaran) Religius

SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN
 Buku Pedoman Guru Tema : Pahlawanku Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013 Rev.2017, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2017).
 Buku Siswa Tema : Pahlawanku Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013 Rev.2017, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017).

Mengetahui
Kepala SDN 5 Rajamandala

Rajamandala, 17 Juli 2017
Guru Kelas IV

Wawan Setiawan, S.Pd.
NIP. ....................

Nadya Nursalma, S.Pd.
NIP. ....................

Lampiran 1
F.

G.

MATERI PEMBELAJARAN


Mempresentasikan informasi



Mendiskusikan sikap yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila

METODE PEMBELAJARAN

 Pendekatan

: Saintifik

 Metode

: Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan
ceramah

Lampiran 2
H.

PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
Penilaian Sikap

N
o

Nama

Perubanan tingkah laku
Tanggung
Santun
Peduli
Jawab
S
S
S
K C B
K C B
K C B
B
B
B
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1

...................

2

...................

3

……………..

4

……………..

5

……………..

D
st

……………..

Keterangan:
K (Kurang) : 1, C (Cukup) : 2, B (Baik) : 3, SB (Sangat Baik) : 4
1. Bahasa Indonesia
Diskusi dan Presentasi peta pikiran dinilai dengan rubrik
Kriteria

Sangat Baik
(4)

Baik
(3)

Cukup
(2)

Mendengar
kan

Selalu
mendengarka
n teman yang
sedang
berbicara

Mendengarka
n teman yang
berbicara
namun
sesekali
masih perlu
diingatkan.

Masih perlu
diingatkan
untuk
mendengarka
n
teman yang
sedang
berbicara.

Komunikasi
non verbal
(kontak mata,
bahasa tubuh,
postur,
ekspresi
wajah, suara)

Merespon dan
menerapkan
komunikasi
non verbal
dengan tepat.

Merespon
dengan tepat
terhadap
komunikasi
non verbal
yang
ditunjukkan
teman.

Sering
merespon
kurang tepat
terhadap
komunikasi
non verbal
yang
ditunjukkan
teman.

Partisipasi
(menyamp
aikan ide,
perasaan,
pikiran)

Isi
pembicaraan
menginspirasi
teman. Selalu
mendukung
dan
memimpin
lainnya saat
diskusi.

Berbicara dan
menerangkan
secara rinci,
merespon
sesuai
dengan topik.

Berbicara dan
menerangkan
secara
rinci,namun
terkadang
merespon
kurang sesuai
dengan topik.

Perlu
Pendamping
an
(1)
Sering
diingatkan
untuk
mendengarka
n teman yang
sedang
berbicara
namun tidak
mengindahka
n
Membutuhkan
bantuan
dalam
memahami
bentuk
komunikasi
non verbal
yang
ditunjukkan
teman.
Jarang
berbicara
selama
proses diksusi
berlangsung.

Penilaian (penskoran) dapat dilihat contohnya pada pembelajaran 1

2. PPKn

Diskusi tentang sikap kepahlawanan dan kaitannya dengan nilai-nilai Pancasila
dinilai dengan rubrik.
Kriteria

Sangat Baik
(4)

Baik
(3)

Cukup
(2)

Mendengarka
n

Selalu
mendengarka
n teman yang
sedang
berbicara

Mendengarka
n teman yang
berbicara
namun
sesekali
masih perlu
diingatkan.

Masih perlu
diingatkan
untuk
mendengarka
n teman yang
sedang
berbicara.

Komunikasi
non verbal
(kontak mata,
bahasa tubuh,
postur,
ekspresi
wajah, suara)

Merespon
dan
menerapkan
komunikasi
non
verbal dengan
tepat.

Merespon
dengan tepat
terhadap
komunikasi
non verbal
yang
ditunjukkan
teman.

Sering
merespon
kurang tepat
terhadap
komunikasi
non verbal
yang
ditunjukkan
teman.

Partisipasi
(menyampaik
an ide,
perasaan,
pikiran)

Isi
pembicaraan
menginspirasi
teman. Selalu
mendukung
dan
memimpin
lainnya saat
diskusi.

Berbicara dan
menerangkan
secara rinci,
merespon
sesuai
dengan topik.

Berbicara dan
menerangkan
secara
rinci,namun
terkadang
merespon
kurang sesuai
dengan topik.

Perlu
Pendamping
an
(1)
Sering
diingatkan
untuk
mendengarka
n teman yang
sedang
berbicara
namun tidak
mengindahka
n
Membutuhkan
bantuan
dalam
memahami
bentuk
komunikasi
non verbal
yang
ditunjukkan
teman.
Jarang
berbicara
selama
proses diksusi
berlangsung.