MODUL PERKULIAHAN ETIK UMB KONTRAK PERKU

MODUL PERKULIAHAN ETIK UMB

KONTRAK PERKULIAHAN

Fakultas
Ekonomi

Tatap

Program
Studi
Manajemen

Muka/

Kode MK

Disusun Oleh

Kuliah
01


MK 90004

Fransisca Kadarisman, SH

S.1
Abstract

Kompetensi

Dalam Kontrak Perkuliahan ini

Setelah mengetahui Kontrak

akan diberikan mengenai

Perkuliahan ini, mahasiswa

persyaratan untuk mengikuti


memahami persyaratan untuk

Matakuliah Etik UMB.

mengikuti Matakuliah Etik UMB.

MATA KULIAH :
ETIK UMB

( e- learning2)
SKS : 2
SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2013 - 2014

BIRO ADMINISTRASI AKADEMIK &
MATA KULIAH CIRI UNIVERSITAS
UNIVERSITAS MERCU BUANA
JAKARTA

KONTRAK PERKULIAHAN
Mata Kuliah


: ETIK, 2 sks

Kode Mata Kuliah

: UMB

Pengajar

: Tim Dosen Mata Kuliah Etik

201
2

2

Nama Mata Kuliah dari Modul
Kontrak Perkuliahan Etik UMB,
2013
Dosen Penyusun: Fransisca Kadarisman,SH


Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id

Semester

: Ganjil Tahun Akademik 2013-2014

Hari / Jam Pertemuan

: SABTU/ 19.00 – 20.40
MANFAAT MATA KULIAH

Globalisasi menuntut industri dan jasa menghadapi tiga tantangan global yaitu : tantangan
melalui teknologi, tantangan kebersinambungan pertumbuhan, dan tantangan untuk
memberikan produk dan jasa dengan kualitas tinggi, pelayanan yang prima dan harga yang
bersaing. Untuk mencapai tantangan tersebut, maka industri dan jasa membutuhkan sumber
daya manusia yang mempunyai pengetahuan, ketrampilan, sikap dan tingkah laku yang
memperhatikan kepuasan konsumen serta mampu mengintegrasikan teknologi dan proses
kerjanya. Ilmu yang didapat di bangku kuliah saja tidak cukup untuk menjadi sukses karena

dibutuhkan perpaduan antara sikap (80%) dan kecerdasan (20%). Sikap atau akhlak atau
karakter merupakan suatu proses pembelajaran dan penerapan sepanjang hidup.
Etik UMB adalah mata kuliah yang membahas tentang pengetahuan-pengetahuan praktis
dalam mengenali sikap individu agar dapat menjadi pribadi yang berkarakter, memiliki
tujuan, tanggap terhadap perubahan, kompetitif, dan pada akhirnya dapat menjadi sumber
daya manusia yang unggul dan bermutu.
Dalam mata kuliah ini diberikan Pendidikan Anti Korupsi sesuai Himbauan Dikti, dengan
maksud agar sejak usia muda mahasiswa dapat menjaga, mencegah diri dan lingkungannya
dari perilaku koruptif.

DESKRIPSI MATA KULIAH
Mata kuliah Etik merupakan mata kuliah yang mengembangkan soft skill mahasiswa untuk
mewujudkan Visi UMB yaitu : Menjadi universitas unggul dan terkemuka untuk
menghasilkan tenaga profesional yang memenuhi kebutuhan industri dan masyarakat dalam
persaingan global; serta Misi UMB yaitu antara lain: Menyelenggarakan pendidikan,
penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat dan menciptakan serta menerapkan
keunggulan akademik untuk menghasilkan tenaga profesional dan lulusan yang memenuhi
standar kualitas kerja yang disyaratkan; dan Budaya Kerja UMB yang meliputi
pengembangan sikap-sikap :


201
2



Disiplin, Jujur, dan Tanggung Jawab;



Kreatif;

3

Nama Mata Kuliah dari Modul
Kontrak Perkuliahan Etik UMB,
2013
Dosen Penyusun: Fransisca Kadarisman,SH

Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id




Ramah Lingkungan;



Sadar Nilai Lokal.

Ruang lingkup materi perkuliahan meliputi : Etika dan Sikap Profesionalisme Sarjana,
Mengenali Potensi Diri, Tujuan Hidup dan Motivasi Pencapaian Prestasi, Berpikir Positif,
Komunikasi Efektif, Menyongsong Perubahan, Kepemimpinan dan Kerjasama Tim,
Mengelola Waktu dan Menyusun Prioritas, Etiket Pergaulan, Tindakan Korupsi dan
Penyebabnya, serta Pencegahan dan Upaya Pemberantasan Korupsi.
KOMPETENSI MATA KULIAH
Tujuan akhir setelah mengikuti mata kuliah ini adalah :
1. Mengidentifikasi sikap-sikap profesional dan etika bagi seorang Sarjana dan
mengembangkan soft skill dalam dirinya.
2. Mengidentifikasikan perbedaan Pekerjaan, Karier dan Passion, menggali potensi diri
melalui pengenalan tipe-tipe kepribadian agar dapat mengembangkannya dan

menemukan passion-nya.
3. Menetapkan Tujuan Hidup, cara-cara pencapaiannya, dan memiliki motivasi
berprestasi.
4. Memiliki dan mengelola pikiran positif, mengelola perasaan positif.
5. Menjelaskan peran komunikasi, cara-cara berkomunikasi dan berkomunikasi efektif.
6. Mampu mengantisipasi dan tanggap terhadap perubahan, berpikir kreatif.
7. Menjelaskan

komponen kepemimpinan,

mengidentifikasi perbedaan

Cracker,

Pemimpin dan Manajer, mengenal sifat dan tanggung jawab pemimpin. Di samping
itu mahasiswa juga mampu menjelaskan kekuatan Tim, mengidentifikasi Sinergi dan
bukan sinergi, memanfaatkan keberagaman.
8. Mengelola waktu dan menyusun prioritas dalam mencapai cita-cita dan tujuan hidup.
9. Menjelaskan manfaat pergaulan, etiket pergaulan dan menerapkannya dalam
kehidupan sehari-hari.

10. Menjelaskan Pengertian Tindakan Korupsi, Bentuk-Bentuk Tindakan Korupsi dan
dampaknya terhadap masyarakat.
PELAKSANAAN PERKULIAHAN
Sistem kuliah dilakukan dengan :
1) Pertemuan di ruang kelas (Tatap Muka/Off-Line) sebanyak 5 kali, dan tidak
terbatas ruang dan waktu melalui internet /On-Line) sebanyak 9 kali pertemuan.
201
2

4

Nama Mata Kuliah dari Modul
Kontrak Perkuliahan Etik UMB,
2013
Dosen Penyusun: Fransisca Kadarisman,SH

Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id

2) Mahasiswa wajib hadir minimal 3 kali Tatap Muka/Off-Line.

3) 1 kali Ujian Tengah semester (UTS) dan 1 kali Ujian Akhir Semester (UAS).
4) Penilaian : - Absen

: 10 %

- UTS

: 20 %

- UAS

: 30 %

- Forum, Kuis & Tugas Makalah : 40 %
5)

Tugas Makalah Perorangan :


Pengembangan Kepribadian dikumpulkan pada waktu Tatap Muka ke

3 tanggal 26 Oktober 2013.



Tindak Pidana Korupsi dikumpulkan pada waktu Tatap Muka ke 5
tanggal 28 Desember 2013.

6)



Daftar Pustaka paling tua tahun 2000, dan minimal tiga.



Kertas A4, huruf Arial 11, spasi 1,5, minimal 10 halaman.

On-Line akan diperhitungkan sebagai kehadiran jika mengerjakan Forum dan
Kuis pada minggu pembahasan Bab tersebut, yang dimulai pada hari Senin jam
18.30 dan ditutup pada hari Minggu jam 23.55/23.59.

7) Absensi Kehadiran mahasiswa minimal 64.29 % dari 14 pertemuan (Off-Line &
On-Line). Jika Kehadiran < 64.29 %, maka akan mendapat nilai E.
8) Nilai lulus minimal C.

NO.
01.

kesepakatan tentang kontrak

Perkuliahan, Mahasiswa Wajib

perkuliahan.

Mempunyai Buku Etika dan Perilaku

Ruang lingkup Mata Kuliah Etika dan

Profesional Sarjana

Perilaku Profesional Sarjana
Bab 1 - Etika & Sikap Profesional

02.
201
2

KEGIATAN PERKULIAHAN
TOPIK + KEGIATAN
KETERANGAN
Perkenalan, diskusi dan
Dosen : Memberikan Kontrak

5

Nama Mata Kuliah dari Modul
Kontrak Perkuliahan Etik UMB,
2013
Dosen Penyusun: Fransisca Kadarisman,SH

Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id

03

Sarjana
Bab 2- Mengenali Potensi Diri

04

Bab 3 - Tujuan Hidup & Motivasi

05

Pencapaian Prestasi
Bab 4 - Berpikir Positif

06
07

Bab 5 - Komunikasi Efektif
Bab 6 - Menyongsong Perubahan

08
09

UJIAN TENGAH SEMESTER
Bab 7 - Kepemimpinan & Kerjasama

10

Tim
Bab 8 - Mengelola Waktu &

11
12

Menyusun Prioritas
Bab 9 – Etiket Pergaulan
Bab 10 – Tindakan Korupsi &

13

Penyebabnya
Bab 11 – Pencegahan & Upaya

14

Pemberantasan Korupsi
Investigasi Tindakan Korupsi

15

Presentasi

16

Tindakan Korupsi
UJIAN AKHIR SEMESTER

201
2

6

Tugas

Investigasi

Nama Mata Kuliah dari Modul
Kontrak Perkuliahan Etik UMB,
2013
Dosen Penyusun: Fransisca Kadarisman,SH

Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id