BAB IV baru Beres Di Indonesia

BAB IV
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM
A. Analisis Sistem yang Sedang Berjalan
Analisis sistem (system analysis) dapat didefinisikan sebagai pengurai
dari suatu sistem informasi yang utuh ke dalam bagian-bagian komponennya
dengan maksud untuk mengidentifikasi dan mengevaluasi permasalahanpermasalahan, kesempatan-kesempatan, hambatan-hambatan yang terjadi dalam
kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikan-perbaikannya.
Langkah-langkah dalam tahap analisa sistem hampir sama dengan langkahlangkah yang dilakukan dalam mendefinisikan proyek-proyek sistem yang akan
dikembangkan di tahap perencanaan sistem (Jogiyanto, 2014).
Perancangan sistem merupakan tahap lanjutan dari analisis sistem,
dimana pada perancangan sistem digambarkan sistem yang akan dibangun dengan
mengacu pada analisis sistem yang dilakukan sebelumnya. Pada analsis sistem
terdapat langkah-langkah dasar yang harus dilakukan analisys system yaitu
mengidentifikasikan masalah, memahami kerja dari sistem yang ada, menganalisis
sistem dan membuat laporan hasil analisis.
Tahapan ini merupakan tahapan penting, karena menentukan baik
tidaknya sistem baru selesai solusi pemecahan masalah yang ada pada sistem
lama. Perancangan sistem merupakan perancangan yang dapat didefenisikan
sebagai penggambaran perancanaan dan pembuatan sketsa atau pengaturan dari
beberapa elemen yang terpisah kedalam satu kesatuan yang utuh dan berfungsi.


39

40

Kegitan pengolahan data akademik pada Fakultas Sains dan Teknologi,
Jurusan Teknik Informatika dan Sistem Informasi, UIN Aluddin Makassar
meliputi pengolahan data mahasiswa, data dosen, data matakuliah, absensi
mahasiswa dn penjadwalan matakuliah.
Dari pengamatan kami pada Fakultas Sains dan Teknologi, Jurusan Teknik
Informatika dan Sistem Informasi, UIN Aluddin Makassar ditemukan beberapa
permasalahan, yaitu :
Masih banyak terjadi penyimpangan seperti masih banyaknya mahasiswa
yang menitip absen kuliah, absensi hilang, kurangnya ruangan perkuliahan, masih
banyaknya dosen yang jarang masuk mengajar dan materi atau perkuliahan yang
mendadak. Walaupun sifatnya memonitoring masih banyak yang kurang
mendapatkan informasi mengenai perkulihan dan ruangan kuliah. Banyak
informasi perkuliahan yang dilakukan dari melalui tatap muka sehingga
jangkauan informasinya masih terbatas dan masih banyak yang belum
mendapatkan informasi tersebut. Untuk itu dibutuhkan sebuah wadah untuk
memberikan informasi yang lebih cepat sehingga informasi dapat diketahui oleh

seluruh mahasiswa.
Tekait dengan permasalahan yang ada pada Fakultas Sains dan Teknologi,
Jurusan Teknik Informatika dan Sistem Informasi, UIN Aluddin Makassar yang
dilihat dari segiwaktu, biaya dan tenaga yang digunakansebenrnya tidak
memberikan hasil yang maksimal. Maka dibutuhkan sebuah sistem yang berbasis
komputer untuk mengantisipasi masalah tersebut.

41

Adapun prosedur pengolahan data akademik pada Fakultas Sains dan
Teknologi, Jurusan Teknik Informatika dan Sistem Informasi, UIN Aluddin
Makassar dapat dilihat pada gambar I V.1

Gambar IV. 1. Proses Sistem yang Berjalan

42

B. Analisis Sistem Yang Diusulkan
1. Analisis Masalah
Dari pengamatan kami pada Fakultas Sains dan Teknologi, Jurusan Teknik

Informatika dan Sistem Informasi UIN Alauddin Makassar ditemukan beberapa
permasalahan, yaitu :
Untuk mencari data mahasiswa maupun data dosen membutuhkan waktu
yang lama karena penelusuran data dilakukan satu per satu pada buku arisip,
pengolahan pembuatan jadwal matakuliah dan absensi mahasiswa memerlukan
waktu yang lama karena masih menggunakan data manual.
Terkait dengan permasalahan tersebut yang dilihat dari segi waktu, biaya
dan tenagayag digunakan sebenarnya tidak memeberikan hasil yang maksimal.
Maka dibutuhkan sebuah sistem yang berbasis komputer untuk mengantisipasi
masalah tersebut.
2. Analisis Kebutuhan
Berdasarkan analisis sistem

yangsedang berjaln semua kebutuhan-

kebutuhan sistem telah dipertimbangkan dalam desain sistem, meliputi sebagai
berikut ini :
a.

Kebutuhan Fungsional

Adapun kebutuhan fungsional dari aplikasi ini adalah:
1) User dapat menginput, meng-update, dan menghapus informasi yang ada
pada sistem tersebut.

43

2) Sistem dapat memberikan informasi tentang data matakuliah, absensi
mahasiswa dan jadwal matakuliah.
b.

Kebutuhan Interface
User dapat melihat menu-menu tertentu pada aplikasi tergantung level dari

tingkatan user tersebut. Dalam aplikasi tersebutdibuat seserhana mungkin agar
mudah dimengerti user dari berbagai tingkatan (administrator / admin,
mahasiswa dan dosen).
3. Perancangan Sistem
Rancangan sistem merupakan suatu sistem kegiatan yang dilakukan untuk
mendesain suatu sistem yang mempunyai tahapan-tahapan kerja yang tersusun
secara logis, dimulai dari pengumpulan data yang diperlukan guna pelaksanaan

perancangan tersebut. Langkah selanjutnya adalah menganalisis data yang telah
dikumpulkan guna menentukan batasan-batasan sistem, kemudian melangkah
lebih jauh lagi yakni merancang sistem tersebut.
Analisis dan perancangan sistem merupakan profesional sistem yang membangun
sistem informasi. Perubahan apapun dalam suatu sistem informasi mendorong
pemakai mengubah perilaku yang memungkinkan para pemakai menolak adanya
perubahan. Untuk jalur profesional sistem dapat juga melibkan para pemakai
didalam merancang sistem. Dengan demikian mereka dapat mengembangkan
sistem informasi yang dapat berfungsi sebagaimana yang dikehendaki oleh para
pemakai tersebut.

44

a.

Diagram Berjenjang

45

Gambar IV. 2. Diagram Berjenjang


46

b. Diagram Konteks(Level 0)

Gambar IV. 3. Diagram Konteks (DFD level 0)
Dalam diagram konteks diatas terdapat 3 entitas
yang menunjang proses-proses yang terdapat pada web
yaitu dosen sebagai pengguna yakni menjalankan proses

47

mengajar, mahasiswa sebagai pengunjung yang melihat
jadwal perkuliahan, dan admin sebagai pengelola website.
4. Data Flow Diagram Level 1

Gambar IV. 4. Data Flow Diagram Level 1
c. Diagram Rinci

48


Diagram rinci adalah diagram yang mengurkan proses apa yang ada
dalam diagram zero atau diagram level diatasnya.
1) DFD Level 2 Proses 1

Gambar IV. 5. Diagram Level 2 Proses 1
2) DFD Level 2 Proses 2

Gambar IV. 6. Diagram Level 2 Proses 2

49

3) DFD Level 2 Proses 3

Gambar IV. 7. Diagram Level 2 Proses 3
4) DFD Level 2 Proses 4

Gambar IV. 8. Diagram Level 2 Proses 4

50


5) DFD Level 2 Proses 5

Gambar IV. 9. Diagram Level 2 Proses 5
6) DFD Level 2 Proses 6

Gambar IV. 10. Diagram Level 2 Proses 6

51

5. Rancangan Basis Data
Untuk tahap perancangan basis data secara umum, yang perlu dilakukan adalah
mengindentifikasi terlebih dahulu file-file yang dibutuhkan oleh sistem informasi.
Langkah-langkah rancangan basis data secara umum adalah sebagai berikut :
1. Menentukan kebutuhan file basis data untuk sistem baru. File yang dibutuhkan
daat ditentukan dari diagram arus data sistem baru yang telah dibuat.
2. Menentukan parameter dari file basis data. Setelah file-file yang dibutuhkan telah
dapat ditentukan, maka parameter dari file selanjutnya juga dapat ditentukan.
Parameter itu adalah :
a) Tipe file : file induk, file transaksi dan lain-lain.

b) Media file :hardisk, disket atau pita magnetik.
c) Organisasi file : file sekuensial, file acak dan lain-lain.
d) Field kunci dari file.

52

6. Entitas Relationship Diagram

Gambar IV. 11. Entitas Relationship Diagram
7. Kamus Data
Mahasiswa : {Id, nim, nm_mhs, kelas, jurusan, semester}
Dosen
: {Id, nip, nm_dosen, email, jurusan}
Matakuliah : {Id, kode, nama, semester, sks, jurusan}
Jadwal
: {Id, kode, hari, masuk, keluar, ruangan, dosen,
Absensi
Mahasiswa
Master


matakuliah, kelas, jurusan, semester}
: {Id, nim, nama, kelas, semester, absensi, pertemuaan,
matakuliah, dosen, jurusan, hari, masuk, waktu ,minggu,
bulan}
: {kd_absen, nip, tgl_absen, kelas, pert_ke, materi, ket}

53

Absensi
User
Ruangan
8.

: {Id, nama, username, hak_akses, password}
: (Id, Kd_ruanagan, Nm_ruanagan)

Struktur Tabel
1. Tabel Mahasiswa
NamaTabel : tbl_mhs
Primary Key : Id

Foreign Key : Fungsi
: Untuk menginput data mahasiswa
Tabel IV. 1. Tabel Mahasiswa
N
o
1
2
3
4
5
6

Field Name

Type

Width

Keterangan

ID
Nim
Nama
Kelas
Semester
Jurusan

Int
Varchar
Varchar
Varchar
Int
Varchar

11
20
40
20
11
20

Primary key

2. Tabel Dosen
NamaTabel : tbl_dosen
Primary Key : Id
Foreign Key : Fungsi
: Untuk menginput data dosen
Tabel IV. 2. Tabel Dosen
N
o
1
2
3
4
6

Field Name

Type

Width

Keterangan

ID
Nip
Nama
Email
Jurusan

Int
Varchar
Varchar
Varchar
Varchar

11
20
40
40
20

Primary key

3. Tabel Matakuliah
NamaTabel : tbl_mk
Primary Key : Id
Foreign Key : Fungsi
: Untuk menginput data mata kuliah

54

Tabel IV. 3. Tabel Mata kuliah
No
1
2
3
4
5
6

Field Name
ID
Kode
Nama
Semester
SKS
Jurusan

Type
Int
Varchar
Varchar
Int
Int
Varchar

Width
11
20
60
11
11
20

Keterangan
Primary key

4. Tabel Jadwal
NamaTabel : tbl_jadwal
Primary Key : Id
Foreign Key : Fungsi
: Untuk menginput jadwal mata kuliah
Tabel IV. 4. Tabel Jadwal Mata kuliah
N
o
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11

Field Name

Type

Id
Kode
Hari
Masuk
Keluar
Ruangan
Dosen
Matakuliah
Kelas
Jurusan
Semester

Int(11)
Varchar(20)
Varchar(20)
Time
Time
Varchar(20)
Varchar(40)
Varchar(60)
Varchar(20)
Varchar(20)
Int(11)

Width

Keterangan
Primary key

5. Tabel Master Absensi
NamaTabel : tblmaster_absen
Primary Key : Id
Foreign Key : nim
Fungsi
: Untuk mengelolah absensi dosen
Tabel IV. 5. Tabel Master Absensi
No
1
2

Field Name
Id
Nim

Type
Int
Varchar

Width
11
20

Keterangan
Primary key

55

3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15

Nama
Kelas
Semester
Absensi
Pertemuan
Matakuliah
Dosen
Jurusan
Hari
Masuk
Waktu
Minggu
Bulan

Varchar
Varchar
Int
Varchar
Int
Varchar
Varchar
Varchar
Varchar
Time
Varchar
Int
Varchar

40
11
11
11
11
40
40
40
40
20
11
20

6. Tabel Kehadiran
NamaTabel : tbl_kehadiran
Primary Key : kode_absen
Foreign Key : kd_absen, nim, kd_mk
Fungsi
: Untuk penginputan kehadiran
Tabel IV. 6. Tabel Kehadiran
N
o
1
2
3
4

Field Name

Type

Width

Keterangan

Kode Absen
NIM
KD.MK
KET

Varchar
Char
Varchar
Text

10
10
13

Primary key

7. Tabel User
NamaTabel :
Primary Key :
Foreign Key :
Fungsi
:

tbl_user
user_name
Untuk penginputan user
Tabel IV. 7. Tabel User

56

N
o
1
2
3
8

Field Name

Type

Width

Keterangan

User Name
Password
Hak_Akses

Varchar
Varchar
Varchar

15
15
8

Primary key

Tabel ruanagan
NamaTabel : tbl_ruanagn
Primary Key : kd_ruanagn
Foreign Key : Fungsi
: Untuk mengimput ruangan
Tabel IV. 8. Tabel Ruanagan

No
Field Name
Type
1
Id
Int
2
Kd_ruanagan
Varchar
3
Nama_ruanagan
Varchar
9. Rancangan Interface / Antarmuka

Width
11
20
20

Keterangan
Primary key

Input dan output diperlukan ada karena bahan dasar dalam pengolahan
informasi, yang masuk ke dalam sistem dapat langsung diolah menjadi informasi
atau jika belum dibutuhkan sekarang dapat disimpan terlebih dahulu dalam bentuk
basisdata.
Berikut ini adalah interface rancangan input dan output dari perancangan
aplikasi monitoring perkuliahan padaFakultas Sains dan Teknologi, Jurusan Teknik
Informatika dan Sistem Informasi UIN Alauddin Makassar:
1. Rancangan Menu Input

57

Gambar IV. 12. Rancangan Input Login
2. Rancangan Menu Data Dosen

Gambar IV. 13. Rancangan Input Data Mahasiswa
3.

Rancangan Menu Input Data Mata Kuliah

Gambar IV. 14. Rancangan Input Data Matakuliah

4. Rancangan Menu Input Data Dosen

58

Gambar IV. 15. Rancangan Input Data Dosen

5. Rancangan Menu Input Data Absensi

Gambar IV. 16. Rancangan Input Data Absensi
6. Rancangan Menu Output Laporan Mahasiswa

59

Gambar IV. 17. Rancangan Output Laporan Mahasiswa

7. Rancangan Menu Output Laporan Dosen

Gambar IV. 18. Rancangan Output Laporan Dosen
8. Rancangan Menu Output Laporan Mata Kuliah

60

Gambar IV. 19. Rancangan Output Laporan Mata kuliah

9. Rancangan Menu Laporan Absensi Mahasiswa

Gambar IV. 20. Rancangan Output Laporan Absensi Mahasiswa

Dokumen yang terkait

ANALISIS DANA PIHAK KETIGA PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA PERIODE TRIWULAN I 2002 – TRIWULAN IV 2007

40 502 17

ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL AGRIBISNIS PERBENIHAN KENTANG (Solanum tuberosum, L) Di KABUPATEN LUMAJANG PROVINSI JAWA TIMUR

27 309 21

Analisis komparatif rasio finansial ditinjau dari aturan depkop dengan standar akuntansi Indonesia pada laporan keuanagn tahun 1999 pusat koperasi pegawai

15 355 84

STUDI PENGGUNAAN SPIRONOLAKTON PADA PASIEN SIROSIS DENGAN ASITES (Penelitian Di Rumah Sakit Umum Dr. Saiful Anwar Malang)

13 140 24

PENILAIAN MASYARAKAT TENTANG FILM LASKAR PELANGI Studi Pada Penonton Film Laskar Pelangi Di Studio 21 Malang Town Squere

17 165 2

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PROSES PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) (StudiKasusPada PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Oro-Oro Dowo Malang)

160 705 25

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

DAMPAK INVESTASI ASET TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP INOVASI DENGAN LINGKUNGAN INDUSTRI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Empiris pada perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2006-2012)

12 142 22

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5