DAMPAK NILAI UJIAN MASUK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA TERHADAP INDEKS PRESTASI MAHASISWA Dampak Nilai Ujian Masuk Universitas Muhammadiyah Surakarta Terhadap Indeks Prestasi Mahasiswa Fakultas Psikologi Dan Fakultas Agama Islam Progdi Tarbiyah Ang

DAMPAK NILAI UJIAN MASUK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
SURAKARTA TERHADAP INDEKS PRESTASI MAHASISWA
FAKULTAS PSIKOLOGI DAN FAKULTAS AGAMA ISLAM
PROGDI TARBIYAHANGKATAN 2009

NASKAH PUBLIKASI

Oleh :

SahlanRosyid
F100100029/G000100233

PROGRAM TWINNING
FAKULTAS PSIKOLOGI / FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014

DAMPAK NILAI UJIAN MASUK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
SURAKARTA TERHADAP INDEKS PRESTASI MAHASISWA
FAKULTAS PSIKOLOGI DAN FAKULTAS AGAMA ISLAM
PROGDI TARBIYAHANGKATAN 2009


NASKAH PUBLIKASI
Diajukan Kepada Fakultas Psikologi dan Fakultas Agama Islam
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Untuk Memenuhi Persyaratan Guna Memperoleh
Derajat Sarjana S-1

Oleh :

SahlanRosyid
F100100029/G000100233

PROGRAM TWINNING
FAKULTAS PSIKOLOGI / FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014
ii

iii


iV

ABSTRAKSI
Sudirman 2003 menerangkan bahwa salah faktor yang mempengaruhi kesuksesan
akademik adalah Raw Input, Instrumental Input dan Instrumental Output. Pertama, Raw
Input (masukan mentah), UMS menyaring para calon mahasiswanya dengan melaksanakan
ujian masuk berbasis komputer yang dikembangkan untuk mengukur potensi akademik
calon mahasiswa, sehingga calon mahasiswa yang lolos merupakan mahasiswa yang
diprediksi sukses dan sesuai dengan karakteristik kebutuhan Universitas dan jurusan
Progdi yang dituju (Kerlinger, 1996).
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak ujian masuk terhadap
indeks prestasi mahasiswa Fakultas Psikologi dan Fakultas Agama Islam Progdi Tarbiyah.
Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Subejk dalam penelitian
ini adalah 49 mahasiswa Fakultas Psikologi dan 31 mahasiswa Fakultas Agama Islam
Progdi Tarbiyah.
Hasil penelitian ini dengan menggunakan analisis Regresi dapat disimpulkan
bahwa ujian masuk tidak berdampak pada indek prestasi mahasiswa Fakultas Psikologi dan
Fakultas Agama Islam Progdi Tarbiyah. Hal ini terjadi karena tidak adanya uji validitas
dan reliabilitas pada soal ujian masuk.
Kata kunci : nilai, ujian masuk, indeks prestasi.


V

menyaring para calon mahasiswanya

PENDAHULUAN
Universitas Muhammadiyah

dengan melaksanakan ujian masuk

Surakarta (UMS) berdiri pada tahun

berbasis

1981.Seiring

UMS

dikembangkan


pusat

potensi akademik calon mahasiswa,

pendidikan dan pengembangan iptek

sehingga calon mahasiswa yang lolos

yang islami dan memberi arah

merupakan

perubahan”. Sebagai langkah dasar

diprediksi sukses dan sesuai dengan

untuk mencapai visi UMS, Fakultas

karakteristik kebutuhan Universitas


Psikologi dan Fakultas Agama Islam

dan jurusan Progdi yang dituju

program studi (progdi) Tarbiyah,

(Kerlinger, 1996).

membawa

kiprahnya
visi

“menjadi

menyiapkan anak didiknya menjadi
(Proses

handal dalam softskill dan hardskill


tantangan

era

faktor

Intrumental

Input

buku

pedoman

masing – masing dosesn di seluruh

Sudirman 2003 menerangkan
salah

yang


pembelajaran dan penilaian pada

globalisasi.

bahwa

menugukur

Pembelalajaran).UMS

memberikan

dibidangnya agar mampu bersaing

untuk

yang

mahasiswa


Kedua,

sumber daya manusia (SDM) yang

menghadapi

komputer

yang

fakultas

dan progdidalam upaya

untuk

mendapatkan

mahasiswa


mempengaruhi kesuksesan akademik

yang

sesuai

keluaran
dengan

misinya.

adalahRaw Input, Instrumental Input

Ketiga, Instrumental Output

dan Instrumental Output.Pertama,

(Keluaran


Raw Input (masukan mentah), UMS

Penunjang).

UMS

membuat lembaga carier center bagi
1

alumninya sebagai penyalur ke dunia

mutu Universitas Muhammadiyah

kerja.

Surakarta,
Studi

pendahuluan


sistem

dan

seleksi

terhadap

penyimpan
mahasiswa

mahasiswa

sekurang



kurangnya 75% mahasiwa dapat

yang

lulus tepat waktu dengan prestasi

dilakukan dibagian IT UMS sebagai
pelaksana

yaitu

yang memuaskan (IPK minimum

data

2,75).

UMS

Sejauh

Fakultas

penggunaanya

Psikologi dan Fakultas Agama Islam

Universitas

Progdi Tarbiyah, didapati hanya ada

Surakarta belum pernah mengadakan

2 mahasiswa yang mendapat IPK

penelitian mengenai dampak ujian

kurang dari 2.75 diakhir lulusan, data

masuk

didapat di Fakultas Agama Islam

seleksi mahasiswa terhadap indeks

Progdi

prestasi mahasiswa. Hal ini menarik

Tarbiyah.

kualitas
mahasiswa

Berbeda

lulusan,terdapat
47,3%

di

pada
sekitar

yang

peneliti

Fakultas

Muhammadiyah

digunakan

untuk mengkaji

sebagai

melalui

sebuah penelitian ilmiah dengan

Psikologi dan 46,2% di Fakultas

judul

Agama Islam Progdi Tarbiyah yang

Universitas

mampu menyelesaikan lulus tepat

Surakarta Terhadap Indeks Prestasi

waktu selama 8 (delapan) semester.

Mahasiswa Fakultas Psikologi dan

Banyaknya mahasiswa yang belum

Fakultas

mampu menyelesaikan masa kuliah

Tarbiyah Angkatan 2009”

tepat waktu dapat menjadi kendala

“Dampak

Masuk

Muahammadiyah

Agama

Tujuan

dalam pencapaian salah satu sasaran

Ujian

Islam

penelitian

Progdi

ini

dilakukan adalah untuk mengetehui :
2

1.

2.

3.

Perbedaan nilai ujian masuk

tentang perbedaan nilai ujian

antara Fakultas Psikologi dan

masuk

Fakultas Agama Islam Progdi

mahasiswa

sehingga

Tarbiyah.

melakukan

pembenahan

Perbedaan

Indeks

Prestasi

Mahasiswa

antara

Fakultas

dan

indeks

prestasi
dapat
di

Fakultas masing – masing.
3.

Bahan rujukan bagi peneliti

Psikologi dan Fakultas Agama

selanjutnya.

Islam Progdi Tarbiyah.

METODE PENELITIAN

Apakah

ujian

masuk

Variabel

UMS

yang

digunakan

mempunyai dampak pada indeks

dalam penelitian ini adalah nilai

prestasi mahasiswa

ujian masuk UMS sebagai variable
diharapkan

bebas dan indeks prestasi mahasiswa

dapat memberikan manfaat sebagai

sebagai variable tergantung. Subjek

berikut:

yang digunakan dalam penelitian ini

Penelitian

1.

ini

sebanyak 49 mahasiswa Psikologi

Penelitian ini dapat dijadikan
sebagai

bahan

dalam

merencanakan

dan 31 mahasiswa Tarbiyah. Kriteria

pertimbangan

pemilihan subjek adalah :

atau

a.

menyusun bentuk penyeleksian

2.

Mahasiswa Fakultas Psikologi

calon mahasiswa.

dan

Hasil penelitian ini dapat juga

Program Studi Tarbiyah.
b.

menjadi bahan masukan bagi

Fakultas

Agama

Islam

Mengikuti ujian masuk UMS
tahun Akademik 2009 / 2010.

Fakultas Psikologi dan Fakultas
c.

Agama Islam Progdi Tarbiyah

3

mengikuti jalur tes IPS.

d.

Telah dinyatakan lulus dari

prestasi

Fakultas masing – masing dalam

98.7%

waktu 8 semester.

faktor lain. Pada table Coefficients

mahasiswa.
sisanya

Sedangkan

dipengauhi

oleh

Penelitian ini menggunakan

nilai sig variable NUM=0.308 > 0.05

data nilai ujian masuk UMS dan

sehingga Ho diterima, yang berarti

indeks prestasi mahasiswa Fakultas

variable NUM secara parsial tidak

Psikologi dan Fakultas Agama Islam

berpengaruh dan tidak signifikan

Program

terhadap varaiabel IPK.

Studi

Tarbiyah

yang

Hal ini disebabkan karena

diperoleh melalui dokumentasi dari

UMS hanya melaksanakan try out

Biro Administrasi Akdemik.

soal

Metode analisis data yang

ujian

melaksanakan

digunkan dalam penelitian ini adalah

masuk

dan

uji

validitas

belum
dan

reliabilitas yang baku pada soal ujian

Independent Sample t-test (uji t)

masuknya,

dengan program bantu SPSS 17.00

sebagaimana

yang

dikatakan oleh M. Mujiburrahman

Windows.

Ph.d
HASIL PENELITIAN DAN

selaku

Administrasi

PEMBAHASAN

ketua

BAA

(Biro

Akademik)

dan

diperkuat oleh Wakil Rektor I Dr.
regresi

Muhammad Da’i, M.Si, Apt selaku

menunjukkan hasil nilai R Square =

ketuan panitia ujian masuk di tahun

0.013, hal ini menunjukkan bahwa

itu.

Hasil

analisis

hanya memberikan

Hasil analisis perbandingan

pengaruh sebesar 1,3% pada indeks

nilai ujian masuk antara Fakultas

ujian

masuk

4

Psikologi dan FAI Progdi Tarbiyah

akademis peserta didik (Pratomo,

menunjukkan hasil nilai t-hitung > t-

1996).

tabel (2,334 > 1,990) dan 0,022 (p <

Nilai perbandingan Indeks

0,05).Hal ini menunjukkan bahwa

Prestasi antara Fakultas Psikologi

ada perbedaan rerata nilai ujian

dan

masuk antara Fakultas Psikologi dan

menunjukkan hasil nilai -t-hitung 1,990) dan p value
(0,022 < 0,05) dengan selisih
4,810

dapat diambil kesimpulan sebagai

besar

Fakultas

Psikologi.

berikut :

3. H0 yang menyatakan “Tidak Ada

1. H0 yang menyatakan “Tidak ada
pengaruh

nilai

terhadap

ujian

indeks

perbedaan

masuk

mahasiswa

prestasi

Psikologi

mahasiswa Fakultas Psikologi
dan

lebih

FAI

Progdi

Tarbiyah”,

pada

Progdi

dengan selisih -,104 lebih besar
FAI Progdi Tarbiyah.

menunjukkan bahwa ujian masuk

1,3%

FAI

dan p value (0,018 < 0,05)

nilai R Square = 0.013, hal ini

sebesar

dan

Fakultas

hitung < t-tabel (-2,486 < 1,990)

variable NUM=0.308 > 0.05 dan

memberikan

antara

prestasi

Tarbiyah”, ditolak, karena nilai t-

diterima, karena nilai nilai sig

hanya

indeks

Saran

pengaruh

Berdasarkan hasil penelitian

indeks

diatas ada beberapa saran yang dapat

prestasi mahasiswa. Sedangkan

peneliti berkan, yaitu :

98.7% sisanya dipengauhi oleh

1. Bagi Tim Penyusun Ujian Masuk

faktor lain.
6

3. Bagi Penliti Selanjutnya

a. Melakukan evaluasi terhadap

a. Diharapkan dapat menggali

materi uji ujian masuk
b. Mengganti sistem nilai point

lebih dalam mengenai faktor

menjadi nilai bobot sesuai

lain yang diluar masukan

kompetensi masing – masing

mentah yang mungkin dapat

fakultas.

mempengaruhi

prestasi mahasiwa, misalnya

2. Bagi Dekan Fakultas Psikologi
dan

Kaprogdi

FAI

lingkungan

Progdi

keluarga

atau

kondisi individu.

Tarbiyah
Membantu

indeks

tim

b. Melakukan

penyusun

kontrol

yang

dalam menentukan standarisasi nilai

lebih baik dalam menyeleksi

kelulusan pada calon mahasiswa di

sampel penelitian.

masing – masing Fakultas.
DAFTAR PUSTAKA
Departemen Agama Republik Indonesia. 2006. Al – Quran dan Terjemahnya.
Surabaya : Pustaka Agung Harapan
Abu Hilal al-‘Askari, Mu’jam al-Furuq al-Lughawiyah, (al-Maktabah asySyamilah), Juz 1, h. 166.
Ahmadi, H.A. dan Supriyono, W. 2004. Psikologi Belajar. Jakarta : PT Rineka
Cipta
Al-Jurjani. 2009. at-Ta’rifat. Beirut : Darul Kutub Ilmiyah Beirut
Anastasi, Anne dan Urbina, Susana. 1998. Tes Psikologi. (7th ed.). (Hariono,
Robertus, S.I.Terjemahan). Jakarta: Prenhallindo. Buku asli
diterbitkan tahun 1997
Anonim. 2013. Buku Panduan Akademik 2013/2014 Fakutlas Psikologi.
Surakarta : Universitas Muhammadiyah Surakarta

7

At-Tirmidzi. 1998. Sunan at-Tirmidzi, Beirut : Dar al-Arab al-Islami
Azwar, S. 2003. Tes Prestasi : Fungsi Pengembangan Pengukuran Prestasi
Belajar. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
------------. 2007. Metode Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
------------. 2008. The Quality Of The Tes Potensi Akademik (TPA) 07A.Jurnal
Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, Nomor 2, Tahun XII, 2008.
Az - Zarnuji. Ta'lim Muta'alim. Terjemah Abdul Kadir Al Jufri. Surabaya :
Mutiara Ilmu.
Basuki, Ismet dan Hariyanto. 2014. Asesmen Pemebelajaran. Bandung : PT
Remaja Rosdakarya Offset.
Chaplin, JP. 2005. Kamus Lengkap Psikologi (alih bahasa : Kartini Kartono).
Jakarta : PT Raja Grafindo Persada.
Dimyati dan Mujiono. 1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : PT Bineka
Cipta.
Dimyati, M. 1990. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta : BPEE.
Djiwandono, S.E.W. 2004. Psikologi Pendidikan. Jakarta : Gramedia.
Gregory, J. Robert. 2010. Tes Psikologi, Sejarah Prinsip dan Aplikasi. Jakarta
: Erlangga.
Igwue, D.O., and Adikwu, O. 2012. Measurement on Intellectual Functioning
on Negerianyouth : The Predictive Validity of JAMB/UME in relation
to students’ Performance in University. International Research
Journals.
(online),
Vol.
3,
No.
8,
(http://interesjournal.org/ER/Contents/2012%20Contents/August.htm
, diakses 15 Februari 2014).
Ichsan. 2007. Prinsip Pembelajaran Tuntas Mata Pelajaran PAI. Jurnal
Pendidikan Agama Islam Vol. IV, No. 1, 2007. Hal 33.
Kerlinger, Fred, N. 1996. Asas-asas penelitian behavioral (3rd ed). (Landung
R. Simatupang. Terjemahan). Yogyakarta: Gajah Mada University
Press. (Buku asli diterbitkan tahun 1986).
Kurniawan, I.N., dan Fahmie, A. 2005. Validitas Prediktif Ujian Penerimaan
Calon Mahasiswa Universitas Islam Indonesia terhadap Indeks
Prestasi Kumulatif Mahasiswa. Fenomena, Vol. 3, No. 1, Maret
2005.
8

Muhammad ibn Mukrim ibn Manzhur al- Ifriqi al-Mashri, 2005, Lisan al‘Arab, (9 jilid), Dar al-Shadir, Cetakan V, Beirut.
Muslich, Masnur. 2007. KTSP:Dasar Pemahaman dan Pengembangan.
Jakarta : Bumi Aksara.
Olani, A. 2009. Predicting First Year University Student Academic Succes.
Electronic Journal of Research in Educational Psychology. (online),
Jilid 7, No. 3, (http://eric.ed.gov/?id=EJ869205, diakses 15 Februari
2014).
Onkoba, J. 2013. The Predictive Validity of KCSE First Attemp Grade
OnuniversityEntyGrade : a Study of KCSE Reapeat Takers in Nakuru
County. European International Journal of Science and Technology.
(online), Vol. 2, No. 5, (http://www.cekinfo.org.uk/June2013, diakses
15 Februari 2014).
Pratomo, Siswo dan Suryabrata, Sumadi. 1991. Validitas prediksi NEM SMA,
STTB SMA, TKU, dan nilai ujian tulis sipenmaru tahun 1988 sebagai
prediktor prestasi belajar mahasiswa fakultas non eksakta
Universitas Gajah Mada. Berkala Penelitian Pasca Sarjana UGM
(BPPS-UGM) nomor 4 (3A), tahun 1989. Yogyakarta : PPS UGM
Yogyakarta.
Sobur. 2006. Psikologi Umum. Bandung : Pustaka Setia.
Sugiyono, 2008. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung
: C.V Alfabeta
Suryabrata, S. 1983. Proses Belajar Mengajar di Perguruan Tinggi.
Yogyakarta : Andi Offset
----------------. 2006. Metodologi Penelitian. Jakarta : PT Raja Grafindo
Persada.
----------------. 2007. Pengembangan Alat Ukur Psikologi. Jakarta : Andi
Sukamadinata, Nana Syaodih. 2003. Landasan Psikologi Proses Pendidikan.
Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Syah, M. 2005. Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru, Edisi Revisi.
Bandung : Remaja Rosdakarya.
Uhbiyati, Nur. 2010. Ilmu Pendidikan Islam. Bandung : Pustaka Setia.
9

Winkel, W.S. 1996. Psikologi Pengajaran. Jakarta : PT Grasindo.
Yafie, Alie. 2006. Upaya Memahami Makna Hakikat Kehidupan Manusia.
Malaysia : Pustaka Pelita.

10

Dokumen yang terkait

DAMPAK NILAI UJIAN MASUK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA TERHADAP INDEKS PRESTASI MAHASISWA Dampak Nilai Ujian Masuk Universitas Muhammadiyah Surakarta Terhadap Indeks Prestasi Mahasiswa Fakultas Psikologi Dan Fakultas Agama Islam Progdi Tarbiyah Ang

0 3 12

PENDAHULUAN Dampak Nilai Ujian Masuk Universitas Muhammadiyah Surakarta Terhadap Indeks Prestasi Mahasiswa Fakultas Psikologi Dan Fakultas Agama Islam Progdi Tarbiyah Angkatan 2009.

0 2 4

PENGARUH MOTIVASI MASUK PROGDI TERHADAP INDEKS PRESTASI KOMULATIF (IPK) MAHASISWA PGSD Pengaruh Motivasi Masuk Progdi Terhadap Indeks Prestasi Komulatif (IPK) Mahasiswa PGSD Angkatan 2011/2012.

0 0 15

PENGARUH MOTIVASI MASUK PROGDI TERHADAP INDEKS PRESTASI KOMULATIF (IPK) MAHASISWA PGSD Pengaruh Motivasi Masuk Progdi Terhadap Indeks Prestasi Komulatif (IPK) Mahasiswa PGSD Angkatan 2011/2012.

0 0 13

HUBUNGAN ANTARA MINAT TERHADAP FAKULTAS DENGAN PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI Hubungan Antara Minat Terhadap Fakultas Dengan Prestasi Akademik Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 4 18

PENDAHULUAN Hubungan Antara Minat Terhadap Fakultas Dengan Prestasi Akademik Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 3 7

HUBUNGAN ANTARA MINAT TERHADAP FAKULTAS DENGAN PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS Hubungan Antara Minat Terhadap Fakultas Dengan Prestasi Akademik Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 6 15

HUBUNGAN KEINTIMAN KELUARGA DENGAN INDEKS PRESTASI KUMULATIF MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN HUBUNGAN KEINTIMAN KELUARGA DENGAN INDEKS PRESTASI KUMULATIF MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA.

0 0 14

PENDAHULUAN HUBUNGAN KEINTIMAN KELUARGA DENGAN INDEKS PRESTASI KUMULATIF MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA.

0 1 4

View of Analisis Pengaruh Nilai Ujian Masuk terhadap Indeks Prestasi Mahasiswa

0 0 7