25 FAKTA ANEH DARI TUBUH MANUSIA


Tulis komentar...


Opsi


Sucikan Hati Dari Penyakit Hati
25 FAKTA ANEH DARI TUBUH MANUSIA
Ilmu Pengetahuan
1. Dalam tubuh manusia, sekitar 3 juta sel mati setiap menit.
2. Partikel debu yang ditemukan di rumah sebagian besar berasal dari kulit mati tubuh manusia
3. Otak relatif lebih aktif pada malam hari dalam satu hari
4. Rata-rata orang setiap hari kehilangan sekitar 60 sampai 100 helai rambut
5.Otot terkuat dalam tubuh manusia adalah lidah
6. Mata dan hidung selalu tumbuh, tapi mata tetap dengan ukuran yang sama dari awal.
7. Sel telur perempuan adalah sel terbesar dalam tubuh dan sperma laki-laki adalah sel terkecil
8. Untuk mengambil satu langkah, tubuh manusia menggunakan sekitar 200 otot.
9. Ada sekitar 1 triliun bakteri ditemukan pada masing-masing kaki
10. Sekitar 6 bulan sebelum bayi lahir, gigi sudah mulai tumbuh tapi
belum muncul ke permukaan gusi.

11. Kotoran telinga lebih banyak disekresikan oleh tubuh saat orang merasa takut
12. Sekitar 36.000 galon darah dipompa oleh jantung setiap hari
13. Ada sekitar 250.000 kelenjar keringat yang ditemukan pada sepasang kaki manusia
14. Setiap manusia pada saat konsepsi (pembuahan benih) menghabiskan sekitar setengah jam sebagai sel
tunggal
15. Untuk menghasilkan suara ketika berbicara digunakan sekitar 72 otot
16. Jantung perempuan berdetak lebih cepat dari jantung laki-laki

17. Semua fungsi tubuh berhenti ketika Anda bersin termasuk jantung, selama sekitar satu detik
18. Sekitar 15 juta sel darah bisa hancur setiap detik
19. Laki-laki dapat mengalami ereksi setiap satu setengah jam saat tidur
20. Ada sekitar 120 juta hubungan seksual yang berlangsung setiap hari di seluruh dunia
21. Ada sekitar 31.500 kata yang diucapkan manusia setiap hari
22. Saat terlalu banyak makan, kemampuan pendengaran manusia menjadi berkurang.
23. Golongan darah O adalah golongan darah yang paling umum di dunia
24. Manusia tidak merasa geli saat menggelitik tubuhnya sendiri (mer/ir)
25. Otak terdiri dari 80 persen air

Suka · · Bagikan · 44025141 · sekitar sejam yang lalu ·


Dokumen yang terkait

PENGARUH KONSENTRASI TETES TEBU SEBAGAI PENYUSUN BOKASHI TERHADAP KEBERHASILAN PERTUMBUHAN SEMAI JATI (Tectona grandis Linn f) BERASAL DARI APB DAN JPP

6 162 1

ANALISIS ISI LIRIK LAGU-LAGU BIP DALAM ALBUM TURUN DARI LANGIT

22 212 2

INTERVENSI OBAT NEUROPROTEKTIF DITINJAU DARI PERBAIKAN GCS DAN CER TERHADAP PASIEN CVA Hemorrhagic DI RSD dr. SOEBANDI JEMBER

1 82 18

JUMLAH DANA DAN KREDIT DARI BANK TABUNGAN MENJADI BANK UMUM PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA ( PERSERO ) CABANG DENPASAR

3 91 12

KADAR TOTAL NITROGEN TERLARUT HASIL HIDROLISIS DAGING UDANG MENGGUNAKAN CRUDE EKSTRAK ENZIM PROTEASE DARI LAMBUNG IKAN TUNA YELLOWFIN (Thunnus albacares)

5 114 11

KARAKTERISASI DAN PENENTUAN KOMPOSISI ASAM LEMAK DARI HASIL PEMURNIAN LIMBAH PENGALENGAN IKAN DENGAN VARIASI ALKALI PADA ROSES NETRALISASI

9 139 85

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS DITINJAU DARI PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

6 77 70

ANALISIS HASIL BELAJAR FISIKA SISWA SMP DITINJAU DARI SKILL ARGUMENTASI ILMIAH SISWA PADA PEMBELAJARAN EKSPERIMEN DI LABORATORIUM NYATA DAN MAYA

4 85 57

PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM GERAK MANUSIA (Studi Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 1 Bukit Kemuning Semester Ganjil T

47 275 59

PENINGKATAN KESTABILAN ENZIM LIPASE DARI Pseudomonas aeruginosa ATCC 27853 DENGAN AMOBILISASI MENGGUNAKAN BENTONIT

3 96 80