PENGARUH SIKAP KERJA ANGKAT ANGKUT MANUAL TERHADAP KELUHAN SISTEM MUSKULOSKELETAL Pengaruh Sikap Kerja Angkat Angkut Manual Terhadap Keluhan Sistem Muskuloskeletal Pada Pekerja Kuli Borong Di Pt. Sido Muncul Semara

PENGARUH SIKAP KERJA ANGKAT ANGKUT MANUAL
TERHADAP KELUHAN SISTEM MUSKULOSKELETAL
PADA PEKERJA KULI BORONG
DI PT. SIDO MUNCUL SEMARANG

Skripsi ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat
Memperoleh Ijazah S1 Kesehatan Masyarakat

Oleh :
AMIN RIYANTO
J 410 070 014

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

PENGARUH SIKAP KERJA ANGKAT ANGKUT MANUAL
TERHADAP KELUHAN SISTEM MUSKULOSKELETAL
PADA PEKERJA KULI BORONG
DI PT. SIDO MUNCUL SEMARANG


Skripsi ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat
Memperoleh Ijazah S1 Kesehatan Masyarakat

Oleh :
AMIN RIYANTO
J 410 070 014

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

ii 
 

ABSTRAK
AMIN RIYANTO. J410 070 014
PENGARUH SIKAP KERJA ANGKAT ANGKUT MANUAL TERHADAP
KELUHAN SISTEM MUSKULOSKELETAL PADA PEKERJA KULI BORONG

DI PT. SIDO MUNCUL SEMARANG
xiv + 66 + 21
Aktivitas pekerjaan bongkar muat di PT. Sido Muncul masih dilakukan secara
manual dan mengandalkan tenaga manusia. Kondisi ini tentu saja berpotensi
untuk menimbulkan permasalahan khususnya keluhan pada sistem
muskuloskeletal (MSDs) terhadap pekerja kuli borong. Tujuan penelitian ini
adalah untuk mengetahui pengaruh sikap kerja angkat angkut manual terhadap
keluhan sistem muskuloskeletal pada pekerja kuli borong di PT. Sido Muncul.
Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu dengan pendekatan Non
Equivalent Control Group dan rancangan penelitian ini membandingkan hasil
intervensi (kelompok percobaan) dengan kelompok sebelum perlakuan (kelompok
kontrol). Populasi dalam penelitian ini adalah semua kuli borong yang bekerja di
PT. Sido Muncul sebanyak 15 orang dan sampel adalah seluruh populasi (total
sampling). Pengumpulan data dengan cara observasi, wawancara, pengamatan,
dan kuesioner. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan wilcoxon SignedRank Test dengan program SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada
pengaruh sikap kerja angkat angkut manual terhadap keluhan sistem
muskuloskeletal, dengan total skor rata-rata keluhan sebelum perbaikan sikap pre
test = 74,07 setelah perbaikan sikap post test = 41,27 dan dari hasil uji Wilcoxon
Signed-Rank Test adalah signifikan (nilai sign. = 0,001 karena nilai P < 0,05).
Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pekerja yang memperoleh

pendidikan berupa penyuluhan dan praktek mengenai sikap dan posisi kerja yang
benar dapat menurunkan tingkat keluhan sistem muskuloskeletal. Sehingga bagi
perusahaan sebaiknya lebih sering melakukan pemberian informasi mengenai
Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) baik kepada pekerja yang baru atau
kepada pekerja yang lama secara berkala.
Kata kunci
: sikap kerja angkat angkut, keluhan sistem muskuloskeletal
Kepustakaan : 20, 1989-2010
Surakarta, Januari 2012
Pembimbing I
Pembimbing II

Djariyanto, SKM

Tarwaka, PGDip.Sc.,M.Erg

Mengetahui
Ketua Program Studi Kesehatan Masyarakat

Yuli Kusumawati, SKM, M.Kes (Epid)

NIK. 74070899110102062
iii 
 

ABSTRACT 
 
AMIN RIYANTO. J410 070 014 
 
EFFECT OF LIFTING AND CARRYING JOB TO MUSCULOSKELETAL DISORDER (MSD’s) ON 
CONTRACT MANUAL HANDLING                        PT. SIDO MUNCUL SEMARANG 
xiv+66+21 
 
Loading unloading activities at PT. Sido Muncul are still performed manually and it relies 
on human energy. The condition actually have potential cause to particular problems 
complained by the contract unloading workers in their musculoskeletal disorder (MSDs). 
The purpose of the research was to know the influence of manual lifting and carrying job 
againts on complaints of contract labor at PT. Sido Muncul about their musculoskeletal 
system. The research is a pseudo‐experimental research with Non Equivalent Control 
Group and design of the research is to compare result of intervention (experiment 
group) and pre‐treatment group (control group). Population of the research is all 

contract manual handling workers at PT. Sido Muncul consist of 15 worker and sample 
of the research is the all of the population (total sampling). Collecting data was using 
observation, interview and questionnaire technique. The data in the research was 
analyzed by using Wilcoxon Signed‐rank test and SPSS program for windows. The results 
of the research indicated that there was an influence lifting and carrying job on 
complaint about musculoskeletal disorder. It was showed by average total score before 
posture correction (pretest) = 74.07 and after posture correction (posttest) = 41.27 and 
significant result of Wilcoxon Signed‐Rank test (sign value = 0.001 because P value