laporan keuangan profit vs non profit

LAPORAN KEUANGAN
26-27 Agustus 2015
Gedung Nusantara II FISIP UI Depok

Neraca dan
Laporan Posisi Keuangan

NERACA
SISI KIRI

SISI KANAN

Harta yang
dimiliki oleh
suatu
organisasi

Darimana
harta
organisasi
tersebut

berasal

SISI KIRI = SISI KANAN

Neraca
Aktiva
Aset

Pasiva
Kewajiban/Hutang

sumber daya
berharga
dimiliki oleh
suatu
organisasi

kewajiban organisasi
terhadap pihak luar


Modal
• Jumlah yang disetor
pemilik
• Laba/(rugi) organisasi

Aset = Hutang + Modal

Neraca
Aktiva
Aset

Pasiva
Hutang

• Kas

• Hutang

• Piutang


• Pinjaman Bank

• Inventaris

• Hutang Jangka Panjang

Modal

• Jumlah yang disetor pemilik
• Laba/rugi organisasi

Laporan Posisi Keuangan
Aktiva
Aset

Pasiva
Hutang

Aktiva Bersih
• Unrestricted


• Temporarily-Restricted
• Permanently-Restricted

• Unrestricted
Dana yang diperoleh organisasi tidak dibatasi oleh syaratsyarat tertentu dari pendonor
• Temporarily-Restricted
Dana yang diperoleh organisasi dibatasi oleh syarat-syarat
tertentu dari pendonor; ketentuan pendonor tersebut dapat
berakhir dalam jangka waktu tertentu atau bila telah dapat
dipenuhi oleh organisasi ybs
• Permanently-Restricted
Dana yang diperoleh organisasi dibatasi oleh syarat-syarat
tertentu dari pendonor; ketentuan tsb tidak dibatasi oleh waktu
atau dipengaruhi oleh tindakan organisasi ybs

Laporan Rugi Laba dan
Laporan Aktivitas

Rugi Laba

Penerimaan

Pengeluaran

Laba/(Rugi)

Laba/(Rugi) = Penerimaan - Pengeluaran

Hubungan Neraca dan Rugi Laba
Pemasukan

Pengeluaran
Aset

Kewajiban

Laba/(Rugi)
Modal

Statement of Activity

Unrestricted Temporarily-Restricted Permanently-Restricted

Penerimaan

Pengeluaran

Surplus/(Deficit)

Hubungan Laporan Posisi Keuangan
dan Laporan Aktivitas
Pemasukan

Pengeluaran
Asset

Kenaikan /
Penurunan
Aktiva Bersih

Kewajiban


Aktiva Bersih