PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

BAB V
PEMBAHASAN

Berdasarkan hasil dari analisis data penelitian, maka dilakukan pembahasan
tentang hasil penelitian sebagai berikut :
A. Pengaruh membaca Al-Qur’an orang tua terhadap motivasi belajar
siswa mata pelajaran pendidikan agama islam di SMPN 1 Bendungan
Trenggalek Tahun Ajaran 2016/2017.
Berdasarkan output regresi linier tersebut didapat r hasil sebesar 438 hal ini
menunjukkan bahwa nilai tersebut terdapat di interval nilai dari korelasi
antara 0,40 – 0,70 dengan kekuatan hubungan menunjukkan cukup berarti
atau sedang.
Formulasi hipotesis adalah sebagai berikut :
H1 : “ada pengaruh pengaruh membaca Al-Qur’an orang tua terhadap
motivasi Belajar siswa Pendidikan Agama Islam”.
Jika nilai r hasil < r tabel maka H0 diterima dan H1 ditolak, tetapi apabila
r hasil > r tabel maka H1 diterima dan H0 ditolak. Berdasarkan analisis
terdapa r hasil sebesar 0,438 dan nilai r tabel dengan taraf signifikansi 5%
sebesar 0,159 maka dapat diketahui r hasil > r tabel atau 0,438 > 0,159
maka H1 diterima dan H0 ditolak. Besarnya kontribusi membaca AlQur’an orang tua terhadap motivasi belajar ditunjukkan dengan hasil
perhitungan koefisien determinasi atau R Square pada tabel


Setelah

dianalisis ternyata variabel membaca Al-Qur’an orang tua memberikan
91

92

konstribusi terhadap kenaikan motivasi belajar sebesar 19,1 %. Dengan
hasil tersebut menunjukkan ada pengaruh membaca Al-qur’an orang tua
terhadap motivasi beajar siswa pendidikan agama Islam.

B. Pengaruh membaca sholat lima waktu orang tua terhadap motivasi
belajar siswa mata pelajaran pendidikan agama islam di SMPN 1
Bendungan Trenggalek Tahun Ajaran 2016/2017.
Berdasarkan output regresi linier tersebut didapat r hasil sebesar 421 hal
ini menunjukkan bahwa nilai tersebut terdapat di interval nilai dari korelasi
antara 0,40 – 0,70 dengan kekuatan hubungan menunjukkan cukup berarti
atau sedang.
Formulasi hipotesis adalah sebagai berikut :

H1 : “ada pengaruh pengaruh sholat lima waktu orang tua

terhadap

motivasi Belajar siswa Pendidikan Agama Islam”.
Jika nilai r hasil < r tabel maka H0 diterima dan H1 ditolak, tetapi apabila
r hasil > r tabel maka H1 diterima dan H0 ditolak. Berdasarkan analisis
terdapa r hasil sebesar 0,421 dan nilai r tabel dengan taraf signifikansi 5%
sebesar 0,159 maka dapat diketahui r hasil > r tabel atau 0,421 > 0,159
maka H1 diterima dan H0 ditolak. Besarnya kontribusi sholat lima waktu
orang tua terhadap motivasi belajar ditunjukkan dengan hasil perhitungan
koefisien determinasi atau R Square pada tabel Setelah dianalisis ternyata
variabel sholat lima orang tua memberikan konstribusi terhadap kenaikan
motivasi belajar sebesar 17,1 %. Dengan hasil tersebut menunjukkan ada

93

pengaruh sholat lima waktu orang tua terhadap motivasi beajar siswa
pendidikan agama Islam.


C. Pengaruh membaca sholat lima waktu orang tua dan membaca AlQur’an terhadap motivasi belajar siswa mata pelajaran pendidikan
agama islam di SMPN 1 Bendungan Trenggalek Tahun Ajaran
2016/2017.
Berdasarkan output regresi linier tersebut didapat r hasil sebesar 461 hal
ini menunjukkan bahwa nilai tersebut terdapat di interval nilai dari korelasi
antara 0,40 – 0,70 dengan kekuatan hubungan menunjukkan cukup berarti
atau sedang.
Formulasi hipotesis adalah sebagai berikut :
H1 : “ada pengaruh pengaruh membaca Al-Qur’an dan sholat lima waktu
orang tua terhadap motivasi Belajar siswa Pendidikan Agama Islam”.
Jika nilai r hasil < r tabel maka H0 diterima dan H1 ditolak, tetapi apabila
r hasil > r tabel maka H1 diterima dan H0 ditolak. Berdasarkan analisis
terdapa r hasil sebesar 0,461 dan nilai r tabel dengan taraf signifikansi 5%
sebesar 0,159 maka dapat diketahui r hasil > r tabel atau 0,461 > 0,159
maka H1 diterima dan H0 ditolak. Besarnya kontribusi membaca AlQur’an dan sholat lima waktu orang tua terhadap motivasi belajar
ditunjukkan dengan hasil perhitungan koefisien determinasi atau R Square
pada tabel Setelah dianalisis ternyata variabel membaca Al-Qur’an dan
sholat lima orang tua memberikan konstribusi terhadap kenaikan motivasi

94


belajar sebesar 21,3 %. Dengan hasil tersebut menunjukkan ada pengaruh
membaca Al-Qur’an dan sholat lima waktu orang tua terhadap motivasi
beajar siswa pendidikan agama Islam.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Perbedaan Gaya Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Di Smk Islam 1 Durenan Trenggalek Tahun Ajaran 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 6

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 6

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 3

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 2 15

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 16

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 45

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 15

PENGARUH KUALITAS KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMPN 1 BENDUNGAN TRENGGALEK TAHUN AJARAN 2016 2017 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3