T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Deskripsi Pemahaman Linear Satu Variabel oleh Siswa Kelas VIII SMP

DESKRIPSI PEMAHAMAN PERTIDAKSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL OLEH
SISWA KELAS VIII SMP
Joni Fatkhurohman, Sutriyono
Program Studi S1 Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan
Universitas Kristen Satya Wacana Jl.Diponegoro 52-60.50711 Salatiga
Email :202013082@student.uksw.edu
Abstrak
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan pemahaman pertidaksamaan linear satu
variabel oleh siswa SMP. Data dikumpul menggunakan tes tertulis dan wawancara
kemudian dianalisis secara kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa subjek
memiliki kemampuan pemahaman yang berbeda-beda ditinjau dari cara
menyelesaikan masalah terkait pertidaksamaan linear satu variabel. Secara intuisi
subjek memahami pengertian pertidaksamaan linear satu variabel dalam menentukan
notasi tetapi kesulitan mendefinisikan bentuk serta menyelesaikan soal cerita terkait
pertidaksamaan linear satu variabel. Temuan ini memberi masukan kepada pembaca
untuk meningkatkan pemahaman proses belajar pada materi pertidaksamaan.
Kata kunci: pemahaman, pertidaksamaan linear satu variable
Abstracts

This research has purpose for describing about understanding of linear inequality one
variable by junior high school student. The data was taken by interview and written

examination then analyzed use qualitative. The result of this research showing that
subject has different understanding ability looked when finishing the problem about
linear inequality one variable. By the intuition, subject has understand the definition
of linear inequality one variable in finding notation but they have difficulty when
defining the type also finishing the narrative text about linear inequality one variable.
This research would give input to the reader to increase the understanding process
when study especially in inequality part.
Keywords: understanding, linear inequality one variable