AR SR final 3 april 2012 final

EW
N
O
T
G
N
I
L
L
E
C
X
E

Annual Report 2011

HT
G
I
E
H


S

DAFTAR ISI
TABLE OF CONTENTS
SEKILAS PT NIPPON INDOSARI CORPINDO TBK

ABOUT PT NIPPON INDOSARI CORPINDO TBK

VISI, MISI & JAMINAN MUTU

-2-

SEJARAH PERSEROAN

-4-

COMPANY MILESTONES

PENGHARGAAN & PRESTASI


-5-

AWARDS & ACHIEVEMENTS

ANEKA RAGAM PRODUK SARI ROTI

-6-

VARIOUS SARI ROTI PRODUCTS

SAMBUTAN KOMISARIS UTAMA

-8-

LAPORAN PRESIDEN DIREKTUR & CEO
IKHTISAR KEUANGAN

VISION, MISSION & QUALITY ASSURANCE


MESSAGE FROM THE PRESIDENT COMMISSIONERS
REPORT FROM THE PRESIDENT DIRECTOR & CEO
- 10 - 13 -

FINANCIAL HIGHLIGHTS

KINERJA KEUANGAN

- 14 -

FINANCIAL PERFORMANCE

INFORMASI HARGA SAHAM

- 16 -

SHARE PRICE INFORMATION

KOMPOSISI PEMEGANG SAHAM


- 17 -

THE COMPOSITION OF STOCKHOLDERS
CORPORATE DATA

DATA PERSEROAN
DEWAN KOMISARIS &
DEWAN DIREKSI

- 19 -

STRUKTUR ORGANISASI

- 19 -

ORGANIZATION STRUCTURE

DEWAN KOMISARIS

- 20 -


THE BOARD OF COMMISSIONERS

DEWAN DIREKSI

- 21 -

THE BOARD OF DIRECTORS

STRUKTUR MANAJEMEN

- 23 -

MANAGEMENT STRUCTURE

PROFIL KOMITE AUDIT

- 24 -

AUDIT COMMITTEE PROFILE


SEKRETARIS PERSEROAN

- 25 -

CORPORATE SECRETARY

LOKASI FASILITAS UTAMA &
FASILITAS PRODUKSI

- 26 -

LOCATION OF MAJOR FACILITIES &
PRODUCTION FACILITIES

LEMBAGA PROFESIONAL & BANK

- 27 -

PROFESSIONAL FIRMS & BANKS


THE BOARD OF COMMISSIONERS &
THE BOARD OF DIRECTORS

MANAGEMENT ANALYSIS AND DISCUSSION

ANALISA PEMBAHASAN MANAJEMEN
LABA RUGI

- 29 -

PROFIT AND LOSS

ASET, LIABILITAS DAN EKUITAS

- 33 -

ASSETS, LIABILITIES AND EQUITY
OVERVIEW OF 2011


GAMBARAN UMUM 2011
PEMASARAN

- 37 -

MARKETING

DISTRIBUSI

- 41 -

DISTRIBUTION
CORPORATE GOVERNANCE

TATA KELOLA PERSEROAN
TUGAS DEWAN KOMISARIS

- 43 -

THE DUTIES OF THE BOARD OF COMMISSIONERS

& THE BOARD OF DIRECTORS

& DEWAN DIREKSI
LAPORAN KOMITE AUDIT

- 44 -

AUDIT INTERNAL

- 45 -

INTERNAL AUDIT

MANAJEMEN RISIKO

- 46 -

RISK MANAGEMENT

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERSEROAN


- 53 -

CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

SUMBER DAYA MANUSIA

- 55 -

HUMAN RESOURCES

PERNYATAAN

- 58 -

ACKNOWLEDGEMENT

AUDIT COMMITTEE’S REPORT

SEKILAS PT NIPPON INDOSARI CORPINDO TBK

ABOUT PT NIPPON INDOSARI CORPINDO TBK

VISI, MISI & JAMINAN MUTU
VISION, MISSION & QUALITY ASSURANCE
VISI

VISION

Menjadi perusahaan roti terbesar di Indonesia

To be the largest bread manufacturing company in

dengan

mendistribusikan

Indonesia producing and distributing high quality

produk-produk berkualitas tinggi dengan harga

products at affordable prices for the people of

terjangkau bagi rakyat Indonesia.

Indonesia.

MISI

MISSION

menghasilkan

Membantu

dan

hidup

Enabling Indonesians to enjoy a quality of life with

dan

the production and distribution of foodstuffs that

mendistribusikan makanan yang bermutu tinggi,

are truly high quality, healthy, halal and safe for

sehat, halal dan aman bagi pelanggan.

customers.

bangsa

2

meningkatkan

Indonesia

dengan

Laporan Tahunan 2011

kualitas
memproduksi

JAMINAN MUTU

QUALITY ASSURANCE

Dalam menjalankan visi dan misi, Perseroan telah

To fulill its vision and mission, the Company adopts and

menentukan Jaminan Mutu sebagai berikut :

is committed to the following :

1.

1.

Senantiasa menghasilkan produk yang bermutu

Consistently produce high quality, healthy, halal, and
safe product for consumption through implementation

tinggi, sehat, halal, dan aman untuk dikonsumsi
melalui penerapan GMP (Good Manufacturing

of GMP (Good Manufacturing Practice), SSOP

Practice), SSOP (Sanitation Standard Operating

(Sanitation Standard Operating Procedure), HACCP

Procedure), HACCP (Hazard Analysis and Critical

(Hazard Analysis and Critical Control Point), and SJH

Control Point), dan SJH (Sistem Jaminan Halal),

(Sistem Jaminan Halal), in order to provide customer

sehingga dapat memberikan kepuasan pelanggan

satisfaction of the company's products.

atas produk-produk perseroan.
2.

Menggalang
seluruh

partisipasi

karyawan

dalam

aktif
rangka

dan

positif

memelihara,

mengembangkan, dan meningkatkan mutu kerja

2.

To promote active and positive participation from
all employees in order to maintain, develop and
consistently improve the quality of work.

secara berkelanjutan.

A nnual R ep o r t 2011

3

SEJARAH PERSEROAN
COMPANY MILESTONES

1995
Berdiri sebagai Perseroan Penanaman Modal Asing dengan nama PT. Nippon Indosari Corporation.
Incorporated as a Foreign Investment Company with the name PT. Nippon Indosari
Corporation.

1997
Beroperasi secara komersial dengan satu pabrik di Blok W, Kawasan Industri Jababeka, Cikarang,
Jawa Barat dengan dua lini mesin dan memproduksi roti dengan merek : Sari Roti.
Commercially operated with two lines of production in a factory in Block W, Jababeka Industrial
Estate, Cikarang, West Java and produced bread with the brand : Sari Roti.

2001
Meningkatkan kapasitas produksi pabrik di Blok W sebesar 100% dengan menambah dua lini
mesin yaitu untuk jenis roti tawar dan jenis roti manis.
Increased the production capacity in Block W factory by 100% by adding two lines of production for
white bread and sweet bread types.

2005
Perseroan membuka pabrik kedua di Kawasan Industri Pasuruan, Jawa Timur, dengan memasang
dua lini mesin, guna melakukan penetrasi pasar ke Jawa Timur dan Bali.
The Company opened the second factory in Pasuruan Industrial Estate, East Java by installing two
lines of production, in order to penetrate the market in East Java and Bali.

2008
Perseroan membuka pabrik ketiga dengan dua lini mesin di Blok U, Kawasan Industri Jababeka,
Cikarang, Jawa Barat, guna memenuhi permintaan pasar yang semakin meningkat.
The Company opened the third factory with two lines of production in Block U, Jababeka Industrial
Estate, Cikarang, West Java, in order to meet increasing market demand.

2010
Penawaran Umum Saham Perdana dilakukan pada tanggal 28 Juni 2010 di Bursa Efek Indonesia.
The Initial Public Offering took place on June 28, 2010 in the Indonesia Stock Exchange.

2011
Perseroan membuka tambahan tiga pabrik di Semarang-Jawa Tengah, Medan-Sumatera Utara dan
Cibitung-Jawa Barat.
The Company opened three additional factories in Semarang-Central Java, Medan-North Sumatera
and Cibitung-West Java.

4

Laporan Tahunan 2011

PENGHARGAAN & PRESTASI
AWARDS & ACHIEVEMENTS

Sari Roti berhasil meraih Top Brand 2011 dan Top

Sari Roti won the Top Brand 2011 and the Top

Brand For Kids 2011, setelah dua tahun berturut-

Brand For Kids 2011, after two consecutive years in

turut di tahun 2009 dan 2010 mendapatkan

2009 and 2010 obtained the same award for white

penghargaan yang sama untuk kategori roti tawar.

bread category.

Perseroan berhasil meraih penghargaan Rekor Bisnis

The Company was recognized by the Rekor Bisnis

(ReBi) pada tahun 2011 sebagai

(Rebi) award in 2011 as a company

Perseroaan

with the largest bread production

dengan

kapasitas

produksi roti terbesar di Indonesia.

capacity in Indonesia.

Perseroan

The

berhasil

meraih

Company

won

the

"Best

penghargaan "Best Under A Billion"

Under

dari Majalah Forbes Asia. Perseroan

by

terpilih dari 15.000 perusahaan

The Company was selected out of

publik di Asia dan merupakan satu

15,000 public companies in Asia

dari tiga perusahaan yang berasal

and as one of three Indonesian

dari Indonesia yang masuk dalam

companies who won this award.

jajaran tersebut. Perseroaan harus

The Company must meet several

memenuhi

criteria: annual revenues between

beberapa

kriteria:

A

Billion"

Forbes

Asia

award
magazine.

memiliki pendapatan tahunan antara US$ 5 juta

USD 5 million up to USD 1 billion and as a public

hingga US$ 1 miliar dan sebagai perusahaan publik

company for at least one year.

minimal satu tahun. Perseroan kemudian dinilai untuk

Companies are then screened for earnings growth,

pertumbuhan laba, pertumbuhan penjualan dan ROI

sales growth and ROI (Return on Investment) over

(Return on Investment) selama 1-3 tahun sebelumnya.

the past 1-3 years.

A nnual R ep o r t 2011

5

ANEKA RAGAM PRODUK SARI ROTI
VARIOUS SARI ROTI PRODUCTS

White Bread Line

Roti Sandwich

Cake Line

Chiffon Cup Cake

6

Laporan Tahunan 2011

Plain Roll

Roti Burger

Sweet Bread Line

Roti Isi

Roti Krim

Roti Sobek

A nnual R ep o r t 2011

7

SAMBUTAN KOMISARIS UTAMA
MESSAGE FROM THE PRESIDENT COMMISSIONER

Para Pemegang Saham Yang Terhormat,

Dear Shareholders,

Dengan berbesar hati, saya melaporkan berbagai

I am heartened to report on the progress achieved

kemajuan yang telah dicapai dan tantangan yang telah

and challenges that PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk.

dilalui oleh PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk. selama

overcame during 2011. In 2011, the management of PT.

tahun 2011. Pada tahun ini, manajemen PT. Nippon

Nippon Indosari Corpindo Tbk. succeeded in improving

Indosari Corpindo Tbk. telah berhasil meningkatkan usaha

the Company's business and performance. Management

dan kinerja Perseroan menjadi lebih baik. Manajemen

has successfully implemented several initiatives to

telah berhasil melaksanakan beberapa inisiatif untuk

improve both inancial and operational performance of

meningkatkan performa keuangan dan operasional

the Company.

Perseroan.

Laba usaha Perseroan selama tahun 2011 adalah

The Company's operating income in 2011was IDR153

sebesar Rp153 miliar atau meningkat sebesar 13% dari

billion, representing an increase of 13% from IDR136

Rp136 miliar pada tahun 2010 karena meningkatnya nilai

billion recorded in 2010 owing to the increased value of

penjualan Perseroan. Laba Neto Perseroan selama tahun

the Company’s sales. Net Income rose to IDR116 billion

2011 adalah sebesar Rp116 miliar atau naik 16% dari

in 2011, up 16% from IDR100 billion in 2010.

sebelumnya Rp.100 miliar pada tahun 2010.

8

Laporan Tahunan 2011

Prospek perekonomian Indonesia akan tetap baik

Indonesia's economic prospects will remain strong

terutama didorong oleh konsumsi masyarakat dan

largely driven by private consumptionand increased

meningkatnya investasi di dalam negeri. PT. Nippon

investment in thecountry. PT. Nippon Indosari Corpindo

Indosari

mengalami

Tbk. willcontinue to experience growth in tandem with

pertumbuhan sejalan dengan meningkatnya daya beli

increasing consumer purchasing power, especially

masyarakat terutama pengeluaran belanja makanan

spending on packaged foods.

Corpindo

Tbk.

akan

terus

kemas.

Atas nama Dewan Komisaris, saya menyampaikan

On behalf of the Board of Commissioners, I would like

terima kasih kepada para pemegang saham, pelanggan,

to thank our shareholders,customers, suppliers and all

pemasok dan seluruh mitra kerja atas dukungan dan

partners for their support and cooperation in enabling

kerjasamanya sehingga Perseroan dapat menutup tahun

the Company to achieve encouraging results in 2011.

2011 dengan hasil yang menggembirakan. Saya juga

I also express our appreciation to the Board of Directors,

menyampaikan penghargaan kepada Dewan Direksi,

management and all employees for their dedication.

manajemen dan seluruh jajaran karyawan atas dedikasi
yang telah dilakukan.

Kami percaya dengan didukung oleh manajemen,

We believe the Company will further improve performance

pemegang saham dan konsumen yang setia, kami akan

in 2012 with the support from management, shareholders

dapat meningkatkan kinerja ditahun 2012.

and our loyal customers.

Jakarta, Maret | March 2012

Benny Setiawan Santoso
President Commissioner

A nnual R ep o r t 2011

9

LAPORAN PRESIDEN DIREKTUR & CEO
REPORT FROM THE PRESIDENT DIRECTOR & CEO

Para Pemegang Saham yang terhormat,

Dear Shareholders,

PENCAPAIAN KINERJA YANG LEBIH BAIK DI TAHUN
2011
Tahun 2011 merupakan tahun yang sangat berkesan
bagi PT.NIPPON INDOSARI CORPINDO Tbk. Perseroan
mendapatkan penghargaan “The Best Under A Billion”
dari Forbes Asia. Kami membuka pabrik-pabrik baru
di Semarang, Medan dan Cibitung. Pabrik baru kami di
Cibitung dengan kapasitas ganda memulai dry run di bulan
Desember. Seiring dengan terus meningkatnya permintaan
akan produk-produk kami, kami akan membangun lebih
banyak pabrik dengan kapasitas ganda di masa yang akan
datang.

EXCELLING TO NEW HEIGHTS IN 2011

Varian-varian baru diluncurkan, seperti roti isi sapi
panggang, roti isi ayam rasa teriyaki dan roti sandwich
isi selai kacang dan coklat (roti sandwich cepat habis
terjual di hampir setiap lokasi distribusi). Kami terus
mengembangkan Departemen Riset dan Pengembangan
untuk dapat memperkenalkan lebih banyak varian
produk baru untuk menyesuaikan dengan tren gaya
hidup konsumen yang cepat berubah.

New products were launched, such as Beef Barbeque
Bun, Chicken Teriyaki Bun, Peanut butter and Chocolate
sandwiches (the sandwiches are quickly sold out at
almost every location that we distribute to). We continue
to expand our Research & Development Department
to introduce more new products to adapt to the rapidly
changing lifestyle of our consumers.

10

Laporan Tahunan 2011

2011 was a very good year for PT. Nippon Indosari
Corpindo Tbk. The company also won “The Best Under A
Billion” award by Forbes Asia. We opened our new plants
in Semarang, Medan and Cibitung. Our double capacity
plant in Cibitung commenced dry run in December. Due
to the high demand of our products, we will be building
more double capacity plants in the future.

Pada tahun 2010, kami berhasil meningkatkan arus
kas operasi sehingga kami dapat membagikan dividen
sebesar Rp24,9 miliar atau Rp24,64 per saham kepada
para pemegang saham, hal ini mencerminkan dividend
payout ratio sebesar 25%.

In 2010, we generated increased cash low from our
operations, hence were able to distribute dividends of IDR
24.9 Billion or IDR 24.64 per share to our shareholders,
representing a 25% dividend payout ratio.

SEKILAS KINERJA 2011
Penjualan Neto
Laba sebelum pajak penghasilan
Laba per saham
Pertumbuhan Total Aset

2011 FINANCIAL SNAPSHOT
Net Sales
Income Before Income Tax
Earnings Per Share
Total Asset Growth

+33%
+15%
+7,7%
+34%

+ 33 %
+ 15 %
+ 7.7 %
+ 34 %

Dengan komposisi 65% dari populasi Indonesia
berumur di bawah 35 tahun, demograis Indonesia akan
sangat menarik bagi industri manufaktur roti berskala
besar untuk dua belas tahun mendatang bahkan lebih.
Gaya hidup dari generasi muda ini akan menciptakan
permintaan yang tinggi bagi produk-produk kami. Kami
merencanakan untuk membangun lima pabrik tambahan
pada tahun 2012, tiga diantaranya merupakan perluasan
dari pabrik yang telah ada (Pasuruan, Semarang dan
Medan) dan dua pabrik merupakan pengembangan di
kota-kota baru yaitu Palembang dan Makassar.

With 65% of Indonesia's population under 35 years old,
the demographics of Indonesia will be very attractive for
the mass market bread industry for the next 12 years or
more . The lifestyle of this younger generation will sustain
the high demand for our products. We plan to build ive
additional plants in 2012, three on existing locations
(Pasuruan, Semarang and Medan) and two in new cities,
namely, Palembang and Makassar.

Tahun 2011 kembali merupakan tahun dengan
pencapaian yang luar biasa dan momentum tersebut
akan terus berlanjut di tahun 2012. Kami berterima kasih
kepada manajemen dan seluruh karyawan Perseroan
karena kesetiaan, kerja keras dan dedikasinya telah
menyukseskan Perseroan. Kami menghargai para
pemegang saham dan direksi yang terus menunjukkan
kepercayaan dan dukungannya kepada Perseroan.

2011 has been another year of excellent performance
and the momentum will continue into 2012. We thank our
management and employees whose loyalty, hard work
and dedication have made this company a big success.
We are grateful to our shareholders and directors for
their continued trust and support for the company.

Tahun 2012 akan membawa kami kepada tingkat
pencapaian yang lebih luar biasa lagi dalam hal
pertumbuhan jangka panjang yang berkesinambungan,
imbal hasil keuangan serta sistem manajemen dan
operasional, seiring dengan pertumbuhan nilai investasi
bagi seluruh pemegang saham kami.

2012 will bring us to a higher level of excellence in
terms of long term sustainable growth, inancial returns,
management and operational systems as we grow the
investment value for all our shareholders.

Jakarta,

Maret 2012 | March 2012

Wendy Yap
President Director & Chief Executive Oficer

A nnual R ep o r t 2011

11

12

Laporan Tahunan 2011

IKHTISAR KEUANGAN
FINANCIAL HIGHLIGHTS

Dalam jutaan Rupiah
kecuali dinyatakan lain

2011

Penjualan Neto

In million Rupiah
unless otherwise stated

2010

2009

2008

2007

813.342

612.192

485.920

383.553

250.513

Net Sales

Laba Bruto

379.404

289.025

222.099

161.193

104.853

Gross Proit

Laba Usaha**

153.227

135.658

91.519

65.032

32.770

Income from Operations**

Laba Neto

115.933

99.775

57.115

42.412

17.778

Net Income

1.012

1.012

861

861

173

Shares Outstanding Issued
and Fully Paid (million)

Laba Usaha Per Saham
(Rp)*

151

145

106

76

189

Income from Operations
Per Share (Rp)*

Laba Neto Per Saham (Rp)*

115

106

66

49

102

Earnings Per Share (Rp)*

Aset Lancar

190.231

212.987

137.585

104.200

43.023

Current Assets

Liabilitas Jangka Pendek

148.209

92.639

95.448

91.439

36.700

Current Liabilities

42.022

120.348

42.137

12.761

6.323

Net Working Capital

Total Aset

759.137

568.265

346.978

308.613

169.468

Total Assets

Pengeluaran Barang Modal

224.224

162.580

19.870

88.740

19.812

Capital Expenditures

Total Ekuitas

546.441

455.452

167.840

130.725

88.313

Total Equity

Total Liabilitas

212.696

112.813

179.138

177.888

81.154

Total Liabilities

Pinjaman Bank

33.072

-

93.750

90.052

40.000

Bank Loan

Imbal Hasil atas Aset (%)/
Laba Neto

15.27%

17.56%

16.46%

13.74%

10.49%

Return on Assets (%)/
Net Income

Imbal Hasil atas Aset (%)/
Laba Usaha

20.18%

23.87%

26.38%

21.07%

19.34%

Return on Assets (%)/
Income from Operations

Imbal Hasil atas Ekuitas (%)

21.22%

21.91%

34.03%

32.44%

20.13%

Return on Equity (%)

Rasio Lancar

1.3

2.3

1.4

1.1

1.2

Current Ratio

Rasio Liabilitas Terhadap
Aset

0.3

0.2

0.5

0.6

0.5

Liabilities to Assets Ratio

Rasio Liabilitas Terhadap
Ekuitas

0.4

0.2

1.1

1.4

0.9

Liabilities to Equity Ratio

Jumlah Saham yang
Ditempatkan dan Disetor
Penuh (juta)

Modal Kerja Bersih

* Dihitung berdasarkan rata-rata tertimbang saham
** Disajikan kembali sesuai dengan klasiikasi 2011

* Calculated based on Weighted average number of shares
**Represented accordance 2011 classiication

A nnual R ep o r t 2011

13

KINERJA KEUANGAN
FINANCIAL PERFORMANCE

Penjualan Neto (Jutaan Rupiah)
Net Sales (Million Rupiah)

813,342
612,192
485,920
383,553
250,513

2007

2008

2009

2010

2011

Total Aset (Jutaan Rupiah)
Total Assets (Million Rupiah)
759,137

568,265

308,613

346,978

2008

2009

169,468

2007

14

Laporan Tahunan 2011

2010

2011

Laba Neto & Laba Usaha (Jutaan Rupiah)
Net Income & Income from Operations (Million Rupiah)

Laba Neto
Net Income

Laba Usaha
Income From Operaions

153,227
135,658
115,933
99,775
91,519
65,032
32,770

57,115

42,412

17,778

2007

2008

2009

2010

2011

Total Ekuitas (Jutaan Rupiah)
Total Equity (Million Rupiah)

546,441
455,452

88,313

2007

130,725

2008

167,840

2009

2010

2011

A nnual R ep o r t 2011

15

INFORMASI HARGA SAHAM
SHARE PRICE INFORMATION
Triwulan
Quarter

HARGA (Rupiah)
PRICE (Rupiah)

Tahun
Year

Tertinggi
High

Terendah
Low

Penutupan
Closing

Volume

III

3.150

1.390

2.800

285.894.000

IV

3.375

2.150

2.650

62.111.500

3.375

1.390

2.650

348.005.500

2011
I

2.900

1.950

2.825

40.084.500

II

3.000

2.675

2.825

27.344.000

III

3.875

2.625

3.000

33.799.000

IV

3.800

2.850

3.325

15.908.500

3.875

1.950

3.325

117.136.000

2010

Selama Tahun Laporan
During the year

Selama Tahun Laporan
During the year

Volume

Share Price

Sumber : Bursa Efek Indonesia (BEI)

Sumber : Bursa Efek Indonesia (BEI)

Per 31 Desember 2011 sejumlah 1.012.360.000

As of December 31, 2011 the Company’s 1,012,360,000

saham Perseroan dengan nilai nominal Rp100 per

shares with a par value of IDR100 per share listed on the

lembar saham, tercatat pada Bursa Efek Indonesia,

Indonesia Stock Exchange, had a total of 501 registered

dengan

jumlah

saham

yang

selama

tahun

pemegang

saham

diperdagangkan
2011

di

berjumlah

501.

Volume

shareholders. Share volume traded on the stock market

pasar

regular

in 2011 amounted to 117.136.000 shares with price per

117.136.000

share ranging from IDR1,950 to IDR3,875 and a closing

dengan harga per lembar saham berkisar antara
Rp1.950 hingga Rp3.875 dan ditutup pada Rp3.325.

16

Laporan Tahunan 2011

price at IDR3,325.

KOMPOSISI PEMEGANG SAHAM 31 DESEMBER 2011
The Composition of Stockholders December 31, 2011

4.25%
43.025.300

19.25%
194.879.300

34%
344.202.400

Bonlight Investments Limited
Rp 34.420.240.000
Treasure East Investments Limited
Rp 34.420.240.000
Shikishima Baking Co., Ltd
Rp 8.605.060.000
Sojitz Corporation
Rp 4.302.530.000
Masyarakat Umum | Public
Rp 19.487.930.000
Jumlah | Total
Rp 101.236.000.000
Jumlah Saham | Number of Shares
1.012.360.000

8.50%
86.050.600

34%
344.202.400

Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum

Use of Funds from Initial Public Offering

Saham Perseroan didaftarkan dan ditawarkan kepada

The Company shares were registered and offered

publik pada tanggal 28 Juni 2010 yang tercatat di Bursa

to the public on June 28, 2010 and listed on the

Efek Indonesia dengan kode emiten ROTI sebanyak

Indonesia Stock Exchange with the code as ROTI for

151.854.000 (seratus lima puluh satu juta delapan ratus

total 151,854,000 (one hundred ifty one million eight

lima puluh empat ribu lembar), dengan harga perdana

hundred ifty four thousand) shares, with the initial price

sebesar Rp1.275 (seribu dua ratus tujuh puluh lima) per

of IDR1,275 (one thousand two hundred and seventy-

lembar saham. Nilai Penawaran Umum Perdana adalah

ive) per share. The Initial Public Offering (IPO) value

sebesar Rp193.613.850.000 (seratus sembilan puluh

was IDR193,613,850,000 (one hundred ninety-three

tiga miliar enam ratus tiga belas juta delapan ratus lima

billion six hundred and thirteen million eight hundred ifty

puluh ribu).

thousand).

Realisasi dana hasil penawaran umum tahun 2010 telah

Proceeds from the IPO in 2010 were used for the opening

digunakan untuk pembukaan pabrik Semarang dan

of factories in Semarang-Central Java and Medan-North

pabrik Medan, serta sebagian digunakan untuk pelunasan

Sumatera and for debt repayment to Bank Central Asia.

hutang Bank Central Asia.
Kebijakan Dividen

Dividend Policy

Sesuai dengan Keputusan Rapat Umum Pemegang

In accordance with the Annual General Meeting of

Saham Tahunan pada tanggal 23 Maret 2011, Perseroan

Shareholders on March 23, 2011, the Company paid

telah membagikan dividen tunai sebesar 25% dari

a cash dividend of 25% of 2010 net income on May

Laba Neto tahun 2010 pada bulan Mei 2011 sebesar

2011, amounting to IDR 24,943,781,094 or IDR24,64

Rp24.943.781.094 atau Rp24,64 per lembar saham.

per share.

A nnual R ep o r t 2011

17

Sari Roti memperkenalkan Roti Sandwich pada tahun 2011
Sari Roti introduced Roti Sandwich in 2011

18

Laporan Tahunan 2011

DATA PERSEROAN
CORPORATE DATA
Dewan Komisaris &
Dewan Direksi

The Board of Commissioners &
The Board of Directors

Susunan Dewan Komisaris dan Dewan Direksi Perseroan

The Board of Commissioners and the Board of Directors

pada tahun 2011 adalah sebagai berikut :

of the Company in 2011 as follows:

Dewan Komisaris | The Board of Commissioners
Nama | Name
Benny Setiawan Santoso
Tan Hang Huat
Seah Kheng Hong Conrad

Jabatan | Position
Presiden Komisaris | President Commissioner
Komisaris | Commissioner
Komisaris Independen | Independent Commissioner

Dewan Direksi | The Board of Directors
Nama | Name
Wendy Sui Cheng Yap

Jabatan | Position
Presiden Direktur & CEO | President Director & CEO

Indrayana

Direktur | Director

Kaneyoshi Morita

Direktur | Director

Takao Okabe

Direktur | Director

Yenni Husodo

Direktur | Director

Chin Yuen Loke

Direktur Tidak Terailiasi | Non-Afiliated Director

STRUKTUR ORGANISASI | ORGANIZATION STRUCTURE
Dewan Komisaris
Board of Commissioners

Presiden Direktur & CEO
President Director & CEO

Audit Internal
Internal Audit

Direktur Tidak Terafiliasi
Non-Afiliated Director

Direktur Kepatuhan
Compliance Director

Sekretaris
Perseroan
Corporate
Secretary

Sumber Daya
Manusia
Human
Resources

Direktur Keuangan
Finance Director

Keuangan
& Akuntansi
Finance &
Accounting

Teknologi
Informasi
Information
Technology

Direktur Pembelian
Purchasing Director

Pembelian
Purchasing

Direktur Pengembangan Produk &
Teknologi
Product Development & Technology
Director

Pemasaran
Marketing

Produksi
Production

Pengembangan &
Kualitas Produk
Product Development
& Quality Assurance

A nnual R ep o r t 2011

19

DEWAN KOMISARIS
THE BOARD OF COMMISSIONERS

Benny Setiawan Santoso
Presiden Komisaris / President Commissioner
Warga Negara Indonesia. Menjabat sebagai
Presiden Komisaris PT. Nippon Indosari
Corpindo Tbk. sejak tahun 2010. Saat ini
menjabat pula sebagai Executive Director
PT. Salim Group, Director PT. Indocement
Tunggal Prakarsa Tbk., Non-Executive
Director First Paciic Co., Ltd., Director/
Advisory Board Phillipines Long Distance
Telephone Company dan Komisaris PT.
Indofood Sukses Makmur Tbk. Lulus dari
Business Studies di Ngee Ann College,

Indonesian Citizen. Serves as President
Commissioner of PT Nippon Indosari
Corpindo Tbk. since 2010. He also serves
as Executive Director PT. Salim Group,
Director PT. Indocement Tunggal Prakarsa
Tbk., Non-Executive Director First Paciic
Co., Ltd., Director/Advisory Board Phillipines
Long Distance Telephone Company and
Commissioner PT. Indofood Sukses Makmur
Tbk. Graduated from Business Studies at
Ngee Ann College, Singapore.

Singapore.

Tan Hang Huat
Komisaris / Commissioner
Warga Negara Singapura. Menjabat sebagai

Singapore Citizen. Serves as Commissioner

Komisaris PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk.

of PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk. since

sejak tahun 2010. Saat ini menjabat pula

2010. He also serves as Commissioner of

sebagai Komisaris PT. Ria Bintan, Komisaris

PT. Ria Bintan, Commissioner of PT. Agro

PT. Agro Green Asia dan Presiden Komisaris

Green Asia and President Commissioner

PT.

gelar

of PT. Panduharapan Nusa. Graduated with

Bachelor of Commerce dari University of

Bachelor of Commerce degree from the

Newcastle, Australia.

University of Newcastle, Australia.

Panduharapan

Nusa.

Meraih

Seah Kheng Hong Conrad
Komisaris Independen / Independent Commissioner
Warga Negara Singapura. Menjabat sebagai

Singapore Citizen. Serves as Independent

Komisaris Independen dan Ketua Komite

Commissioner

Audit PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk.

Committee of PT. Nippon Indosari Corpindo

sejak tahun 2010. Saat ini menjabat pula

Tbk. since 2010.

sebagai Managing Director Ennea Resources

Managing Director of Ennea Resources Pte,

Pte, Ltd. Sebelumnya pernah menjabat

Ltd. Previously served at Cargill Commodity

sebagai

Commodity

Trading Singapore, Vice President of Bankers

Trading Singapore, Vice President Bankers

Trust Company Singapore, Vice President at

Trust Company Singapore, Vice President

Prudential Bache Securities, Ltd Singapore

Prudential Bache Securities Ltd Singapore,

and General Manager at Pynacle Pte. Ltd.

dan General Manager Pynacle Pte. Ltd.

Graduated with Bachelor of Science degree

Meraih gelar Bachelor of Science dari

from the University of Singapore.

Merchant

University of Singapore.

20

Laporan Tahunan 2011

Cargill

and

Chairman

Audit

He also serves as

DEWAN DIREKSI
THE BOARD OF DIRECTORS

Wendy Sui Cheng Yap
Presiden Direktur & CEO / President Director & CEO
Warga Negara Indonesia. Menjabat sebagai
Presiden Direktur & CEO PT. Nippon Indosari
Corpindo Tbk. sejak 1998. Sebelumnya
pernah menjabat sebagai Direktur PT.
Suryamas Dutamakmur Tbk., Presiden
Direktur PT. Wendy Citrarasa, Alternate
Director Kerry Trading Hong Kong, Presiden
Wemith Corporation California, Amerika
Serikat dan Presiden Prima Development
Company, Amerika Serikat. Meraih gelar
Bachelor of Commerce dari University of
Melbourne, Australia.

Indonesian Citizen. Serves as President
Director & CEO of PT. Nippon Indosari
Corpindo Tbk. since 1998. Served as
Director PT Suryamas Dutamakmur Tbk.,
President Director of PT. Wendy Citrarasa,
Alternate Director Kerry Trading Hong Kong,
President Wemith Corporation California,
United State of America and President of
Prima Development Company, United State
of America. Graduated with Bachelor of
Commerce degree from the University of
Melbourne, Australia.

Indrayana
Direktur / Director
Warga Negara Indonesia. Menjabat sebagai
Direktur Kepatuhan PT. Nippon Indosari
Corpindo Tbk. sejak 2010. Saat ini menjabat
pula sebagai Business Development Grup
Salim. Sebelumnya pernah menjabat sebagai
Marketing Director PT. Samsung Electronic
Indonesia, Regional Director ElectroluxAsia, Bangkok, General Manager PT. Phillip
Electronics Indonesia, Executive Director
PT. Topjaya Sarana Utama Indonesia, Sales
Marketing Manager PT. Tootal Thread
Indonesia, Marketing Manager PT. Tempo
Scan Paciic, dan dibagian produksi di
Verkade Biskuit PT. Makindo Perdana.
Meraih gelar Sarjana dalam Bidang Teknologi
Pangan dan Gizi dari Institut Pertanian Bogor
dan Master of Business Administration dari
Central Institute of Management Jakarta.

Indonesian Citizen. Serves as Compliance
Director of PT. Nippon Indosari Corpindo
Tbk. since 2010. Serves as Business
Development in Salim Group. Served as
Marketing Director PT. Samsung Electronic
Indonesia, Regional Director ElectroluxAsia, Bangkok, General Manager PT. Phillip
Electronics Indonesia, Executive Director
PT. Topjaya Sarana Utama Indonesia, Sales
Marketing Manager PT. Tootal Thread
Indonesia, Marketing Manager PT. Tempo
Scan Paciic, and in production of Verkade
Biskuit PT. Makindo Perdana. Graduated with
Bachelor in Food Technology and Nutrition
from Bogor Agricultural University and a
Master of Business Administration from
Central Institute of Management, Jakarta.

Kaneyoshi Morita
Direktur / Director
Warga Negara Jepang. Menjabat sebagai
Direktur
Pengembangan
Produk
dan
Teknologi PT. Nippon Indosari Corpindo
Tbk. sejak tahun 2010. Sebelumnya pernah
menjabat sebagai Senior Managing Director,
Managing Director, Director, General
Manager, dan Manager Shikishima Baking
Co., Ltd., serta staff The Fuji Bank Ltd. Lulus
dari Departemen Ekonomi, College of
Economics, Aoyama Gakuin University.

Japanese Citizen. Serves as Product
Development and Technology Director
of PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk.
since 2010. Served as Senior Managing
Director, Managing Director, Director,
General Manager, and Manager Shikishima
Baking Co., Ltd., and staff at The Fuji Bank
Ltd. Graduated from the Department of
Economics, College of Economics, Aoyama
Gakuin University.

A nnual R ep o r t 2011

21

DEWAN DIREKSI
THE BOARD OF DIRECTORS

Takao Okabe
Direktur / Director
Warga Negara Jepang. Menjabat sebagai

Japanese Citizen. Serves as Purchasing

Direktur Pembelian PT. Nippon Indosari

Director of

Corpindo

Tbk.

Tbk.

sejak

tahun

2010.

since

PT. Nippon Indosari Corpindo
2010.

Served

as

General

sebagai

Manager of PT Sojitz Indonesia, Nissho Iwai

General Manager PT Sojitz Indonesia, dan

Corporation. Graduated from the Spanish

bekerja di Nissho Iwai Corporation. Lulus

Department Faculty of Foreign Studies,

dari Spanish Department Faculty of Foreign

University of Kobe City.

Sebelumnya

pernah

menjabat

Studies, University of Kobe City.

Yenni Husodo
Direktur / Director
Warga Negara Indonesia. Menjabat sebagai

Indonesian

Citizen.

Serves

as

Finance

Direktur Keuangan PT. Nippon Indosari

Director of PT. Nippon Indosari Corpindo

Corpindo Tbk. sejak tahun 2010. Sebelumnya

Tbk. since 2010. Previously held various

menduduki berbagai jabatan dalam berbagai

positions in several companies. Graduated

Perseroan. Meraih gelar sarjana ekonomi

with Bachelor of Economics, University of

dari Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Indonesia.

Chin Yuen Loke
Direktur Tidak Terailiasi / Non-Afiliated Director

22

Warga Negara Singapura. Menjabat sebagai

Singapore Citizen. Serves as Non-Afiliated

Direktur Tidak Terailiasi PT. Nippon Indosari

Director of PT. Nippon Indosari Corpindo

Corpindo Tbk. sejak tahun 2010. Jabatan

Tbk. since 2010. Previous senior positions

senior

Presiden

include President of Canexcel International

Canexcel International Pte. Ltd., Direktur

Pte. Ltd., Director of Credit Suisse Private

Credit

Banking,

sebelumnya
Suisse

termasuk

Private

Banking,

Senior

Senior

Manager

of

Standard

Manager Standard Chartered Bank. Meraih

Chartered Bank. Graduated with Bachelor

gelar Bachelor of Arts di bidang Ekonomi

of Arts in Economics from the University of

dari University of Western Ontario.

Western Ontario.

Laporan Tahunan 2011

STRUKTUR MANAJEMEN
MANAGEMENT STRUCTURE

OPERASIONAL
OPERATIONS
OPERASIONAL
OPERATIONS

Yusuf Hady

KEUANGAN
FINANCE

Arlina Sofia

PENGEMBANGAN BISNIS
BUSINESS DEVELOPMENT
PABRIK
FACTORY
PENJUALAN DAN PEMASARAN
SALES AND MARKETING
PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
HUMAN RESOURCES DEVELOPMENT
PEMBELIAN
PURCHASING

Jong Kim Kiam
Marlan Rustiady
Freddy Henokh
Damayanti Anita Dewi
Hendrika Visudhi

FUNGSI KORPORASI
CORPORATE SERVICES
HUBUNGAN INVESTOR
INVESTOR RELATIONS

Chin Yuen Loke

HUBUNGAN MASYARAKAT
PUBLIC RELATIONS

Yusuf Hady

SEKRETARIS PERSEROAN
CORPORATE SECRETARY

Arlina Sofia

HUKUM
LEGAL

Sri Mulyana

PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN
RESEARCH AND DEVELOPMENT

Arief Ahmad Risandi

A nnual R ep o r t 2011

23

PROFIL KOMITE AUDIT
AUDIT COMMITTEE PROFILE
Seah Kheng Hong Conrad
Ketua Komite Audit / Chairman Audit Committee
Warga Negara Singapura. Menjabat sebagai
Komisaris Independen dan Ketua Komite Audit PT.
Nippon Indosari Corpindo Tbk. sejak tahun 2010.
Saat ini menjabat pula sebagai Managing Director
Ennea Resources Pte, Ltd. Sebelumnya pernah
menjabat sebagai Merchant Cargill Commodity
Trading Singapore, Vice President Bankers Trust
Company Singapore, Vice President Prudential
Bache Securities Ltd Singapore, dan General
Manager Pynacle Pte. Ltd. Meraih gelar Bachelor of
Science dari University of Singapore.

Singapore Citizen. Serves as Independent
Commissioner and Chairman Audit Committee of
PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk. since 2010.
He also serves as Managing Director of Ennea
Resources Pte, Ltd. Previously served at Cargill
Commodity Trading Singapore, Vice President of
Bankers Trust Company Singapore, Vice President
at Prudential Bache Securities, Ltd Singapore and
General Manager at Pynacle Pte. Ltd. Graduated
with Bachelor of Science degree from the University
of Singapore.

Denny
Anggota / Member
Warga Negara Indonesia. Menjabat sebagai anggota
Komite Audit Perseroan sejak 2010. Sebagai
Akuntan Register Negara, bersertiikat Akuntan
Publik dan Sarjana Ekonomi jurusan Akuntansi dari
Institut Bisnis Indonesia, dengan pengalaman pada
kantor akuntan publik selama tujuh tahun.

Indonesian Citizen. Serves as Audit Committee
member since 2010. State Registered Accountant,
Certiied Public Accountant and Bachelor of
Economics major in accounting from Institut Bisnis
Indonesia, with seven years experience in public
accountant irms.

Antonius Bayu Purnama Irawan
Anggota / Member
Warga Negara Indonesia. Menjabat sebagai
anggota Komite Audit Perseroan sejak 2010.
Sebagai Sarjana Ekonomi jurusan Akuntansi dari
Universitas Atmajaya, dengan pengalaman sebagai
internal audit pada perseroan publik selama
delapan tahun.

24

Laporan Tahunan 2011

Indonesian Citizen. Serves as Audit Committee
member since 2010. Bachelor of Economics
majoring in Accounting from Atmajaya University,
with eight years experience as internal audit in
public companies.

SEKRETARIS PERSEROAN
CORPORATE SECRETARY

Sekretaris Perseroan bertugas sebagai penghubung
antara Perseroan dengan institusi pasar modal,
pemegang saham dan masyarakat. Sekretaris
Perseroan juga bertanggung jawab untuk memastikan
kepatuhan pada peraturan dan ketentuan pasar
modal, memberikan saran kepada Direksi tentang
perubahan peraturan serta mengatur pertemuan
Direksi.

The Corporate Secretary is the liaison oficer between
the Company and the capital market, shareholders
and the public. The Corporate Secretary is also
responsible for compliance with capital market rules
and regulations, advising the Board of Directors on
any regulatory changes as well as administering the
meeting of the Board of Directors.

ARLINA SOFIA
Warga Negara Indonesia. Menjabat sebagai
Sekretaris
Perseroan
sejak
tahun
2010.
Sebelumnya pernah menjabat sebagai Finance
Accounting Manager sejak tahun 1996 dan posisi
manajerial pada bidang pengawasan keuangan di
beberapa Perseroan, yaitu PT. Indofood Sukses
Makmur, Tbk., PT. Sanmaru Food Mfg dan PT. Surya
Pangan Indonusa.

Indonesian Citizen. Serves as Corporate Secretary
since 2010. As a Finance Accounting Manager
since 1996. Held managerial positions in inancial
supervision in PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk.,
PT. Sanmaru Food Mfg and PT. Surya Pangan
Indonusa.

Meraih gelar Sarjana Ekonomi jurusan Akuntansi
dari Universitas Darma Agung, Medan.

Graduated with Bachelor of Economics majoring in
Accounting from the University of Darma Agung,
Medan.

A nnual R ep o r t 2011

25

LOKASI FASILITAS UTAMA & FASILITAS PRODUKSI
LOCATION OF MAJOR FACILITIES & PRODUCTION FACILITIES

KANTOR PUSAT
HEAD OFFICE
Kawasan Industri Jababeka
Jl. Jababeka XII A, Blok W No.40-41
Cikarang, Bekasi 17530 – Jawa Barat
Tel : (021) 8935088, Fax : (021) 8935286, 8935473
Website : www.sariroti.com

PABRIK
FACTORIES
Cikarang :
Kawasan Industri Jababeka
Jl. Jababeka XII A, Blok W No.40-41
Cikarang, Bekasi 17530 - Jawa Barat
Tel : (021) 8935088
Fax : (021) 8935286, 8935473

Pasuruan :
Kawasan Industri PIER
Jl. Rembang Industri Raya No.28
Pasuruan 67152 - Jawa Timur
Tel : (0343) 740388
Fax : (0343) 740387

Kawasan Industri Jababeka
Jl. Jababeka XVII B, Blok U No.33
Cikarang, Bekasi 17530 - Jawa Barat
Tel : (021) 89840448

Semarang :
Kawasan Industri Wijaya Kusuma
Jl. Tugu Wijaya III No.1
Semarang 50153 - Jawa Tengah
Tel : (024) 8660545
Fax : (024) 8660874

Cibitung :
Kawasan Industri MM 2100
Jl. Selayar blok A9
Cibitung, Bekasi 17520 - Jawa Barat
Tel : (021) 89983876, 89844953
Fax : (021) 89844955

Medan :
Kawasan Industri Medan Star
Jl. Pelita Raya I No. 8 -10
Lubuk Pakam KM 19.5 - Sumatera Utara
Tel : (061) 7945828, 7945829
Fax : (061) 7945830

Medan

Cikarang
Cibitung

Semarang
Pasuruan

26

Laporan Tahunan 2011

Lembaga Profesional & Bank
Professional Firms & Banks

AKUNTAN PUBLIK
PUBLIC ACCOUNTANTS
Purwantono, Suherman & Surja
(Anggota Ernst & Young Global)
Gedung Bursa Efek Indonesia
Menara II, Lantai 7
Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53
Jakarta 12190
BIRO ADMINISTRASI EFEK
SHARE REGISTRAR
PT. Raya Saham Registra
Plaza Sentral, Lantai 2
Jl. Jend. Sudirman Kav. 47-48
Jakarta 12930

KONSULTAN HUKUM
LAW FIRM
Hadiwidjojo Wirya Mukhtar Ardibrata
Gedung Ratu Prabu 1 Lantai1
Jl. TB. Simatupang Kav.20
Jakarta 12560
NOTARIS
NOTARY
FX Budi Santoso Isbandi, S.H.
Jl. Tanah Abang II No.5
Jakarta 10160
BANK
BANK
Bank Central Asia, Tbk
Bank Mandiri (Persero), Tbk
Bank Negara Indonesia, Tbk
Bank Permata, Tbk
Bank Resona Perdania

A nnual R ep o r t 2011

27

"Sari Roti adalah makanan yang praktis dan sehat yang bisa dinikmati
di mana saja serta kapan saja"
"Sari Roti is a practical and healthy food that can be enjoyed
anywhere and anytime"

28

Laporan Tahunan 2011

ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN
MANAGEMENT ANALYSIS AND DISCUSSION

mengalami

In 2011, the Company saw an increase in inancial

peningkatan kinerja keuangan; hal ini tercermin dari

performance again; this is evidenced by the increase

pencapaian Laba Neto yang konsisten meningkat

in Net Income compared to the previous year. The

dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Perseroan

Company succeeded in maintaining growth in the

berhasil

inancial performance for ive consecutive years.

Pada

tahun

2011

Perseroan

mempertahankan

kembali

pertumbuhan

kinerja

keuangan selama lima tahun berturut-turut.

LABA RUGI
Proit and Loss

Penjualan Neto dan Laba untuk periode
yang berakhir pada 2011 dan 2010
Net Sales & Proit for period ended in 2011 and 2010

dalam miliar Rupiah
in billion Rupiah

813

612

379
289
153

2011
Penjualan Neto
Net Sales

136

116

100

2010
Laba Bruto
Gross Proit

Laba Usaha
Income from Operaions

Laba Neto
Net Income

A nnual R ep o r t 2011

29

Penjualan Neto

Net Sales

Penjualan Neto Perseroan selama tahun 2011 sebesar

The Company’s Net Sales in 2011 expanded to IDR813

Rp813 miliar, meningkat 33% dari sebelumnya Rp612

billion, up by 33% from IDR612 billion in 2010.

miliar pada tahun 2010.
Berdasarkan kategori produk, roti manis memberikan

By product categories, sweet bread accounted for the

kontribusi terbesar atas penjualan Perseroan. Total

largest contribution to the Company’s sales. The total

kontribusi roti manis dan roti tawar terhadap total

contribution of sweet bread and white bread to total sales

penjualan pada tahun 2011 adalah 56% dan 44%,

in 2011 was 56% and 44%, while in 2010 was 58% and

dibandingkan tahun 2010 adalah 58% dan 41%.

41% respectivety.

Penjualan Neto per Kategori Produk
Net Sales by Product Category

dalam miliar Rupiah
in billion Rupiah

455
500
355

357

400
249
300

200

100

2010

2011
Roi Manis
Sweet Bread

30

Laporan Tahunan 2011

6

3

Roi Tawar
White Bread

Lainnya
Others

Beban Pokok Penjualan Perseroan selama tahun 2011

The Company’s Cost of Goods Sold in 2011 was IDR434

adalah sebesar Rp434 miliar, meningkat 34% dari

billion, up 34% from IDR323 billion in 2010.

sebelumnya Rp323 miliar pada tahun 2010.
Dari jumlah beban pokok penjualan tersebut, kontribusi

The largest component of the total Cost of Goods Sold

terbesar adalah beban bahan baku dan kemasan sebesar

was raw materials and packaging costs which was

Rp334 miliar atau 77%.

IDR334 billion or 77%.

Beban Pokok Penjualan
Cost of Goods Sold

Total
434

450
dalam miliar Rupiah
in billion Rupiah

38 (9%)
19 (4%)

400

24 (6%)
19 (4%)

350

Total
323
30 (9%)

300

13 (4%)
15 (5%)
17 (5%)

250
334 (77%)

248 (77%)

200

150
2011
Bahan Baku
Raw Materials

Depresiasi
Depreciaion

2010
Upah Langsung
Direct Labor

Uilitas
Uiliies

Lain-lain
Others

A nnual R ep o r t 2011

31

Beban Penjualan dan
Beban Umum & Administrasi

Selling Expenses and
General & Administrative Expenses

Beban Penjualan dan Beban Administrasi pada periode

Selling Expenses and General & Administrative Expenses

2011 masing-masing sebesar Rp183 miliar dan Rp50

in 2011 amounted to IDR183 billion and Rp50 billion

miliar atau 23% dan 6% terhadap Penjualan Neto. Hal ini

or 23% and 6% respectively of Net Sales. This is fairly

cukup konsisten jika dibanding dengan Beban Penjualan

consistent if compared with the Selling Expenses and

dan Beban Umum & Administrasi pada periode 2010

General & Administrative Expenses in 2010 of 22% and

yang masing-masing sebesar 22% dan 5% terhadap

5% of Net Sales.

Penjualan Neto.

Beban Penjualan dan Beban Umum & Administrasi
Selling Expenses and General & Administrative Expenses

dalam miliar Rupiah
in billion Rupiah

Total
233
250
50 (6%)
210

Total
163
29 (5%)

170

134 (22%)

183 (23%)
130

90

50
2011
Beban Penjualan
Selling Expenses

2010
Beban Umum & Administrasi
General & Administraive Expenses

Laba Usaha dan Laba Neto

Income from Operations and Net Income

Laba usaha tahun 2011 sebesar Rp153 miliar atau

Income from Operations in 2011 was IDR153 billion up

meningkat 13% dari Rp136 miliar pada tahun 2010. Laba

13% compared to IDR136 billion in 2010. Net Income in

Neto tahun 2011 sebesar Rp116 miliar atau meningkat

2011 was IDR116 billion up 16% versus IDR100 billion

16% dari Rp100 miliar pada tahun 2010.

in 2010.

32

Laporan Tahunan 2011

ASET, LIABILITAS DAN EKUITAS
ASSETS, LIABILITIES AND EQUITY
Aset, Liabilitas dan Ekuitas
Assets, Liabilities and Equity
dalam miliar Rupiah
in billion Rupiah

759
800
568

546

600

455

400

213
113

200

2011
Aset
Assets

2010
Liabilitas
Liabilliies

Ekuitas
Equity

ASET

ASSETS

Total aset pada tahun 2011 tercatat sebesar Rp759

Total Assets in 2011 was IDR759 billion, up 34%

miliar, meningkat sebesar 34% dari Rp568 miliar di tahun

compared to IDR568 billion in 2010 due to increase in

2010, terutama disebabkan oleh peningkatan Aset tetap.

Fixed Assets.

Aset Lancar dan Tidak Lancar pada tahun 2011 masing-

The Current and Non-Current Assets in 2011 were 25%

masing sebesar 25% dan 75% dibandingkan dengan

and 75%, respectively compared to 37% and 63% in

37% dan 63% pada tahun 2010. Kenaikan Aset Tidak

2010. The Non-Current Assets increase in 2011 was

Lancar pada tahun 2011 disebabkan oleh pembangunan

due to the addition of new factories in Semarang, Medan

pabrik baru di Semarang, Medan & Cibitung sesuai

& Cibitung in accordance with the Company’s expansion

dengan rencana ekspansi Perseroan.

plan.

LIABILITAS

LIABILITIES

Total Liabilitas tahun 2011 berjumlah Rp213 miliar,

Total Liabilities in 2011 was IDR213 billion, up 89%

meningkat sebesar 89% dari Rp113 miliar di tahun

from IDR113 billion in 2010. This increase was due to

2010. Hal ini terkait dengan penambahan hutang bank

the addition of bank loans amounting to IDR33 billion

sejumlah Rp33 miliar dan hutang lain-lain sejumlah Rp66

and other payables amounting to IDR66 billion related to

miliar terkait dengan pengadaan pabrik baru.

establishment of new factories.

Liabilitas Jangka Pendek dan Jangka Panjang pada

The Current and Non-Current Liabilities in 2011 were

tahun 2011 masing-masing sebesar 70% dan 30%

70% and 30%, respectively compared with 82% and

dibandingkan dengan 82% dan 18% pada tahun 2010.

18% in 2010. The increase in Non-Current Liabilities in

Kenaikan Liabilitas Jangka Panjang pada tahun 2011

2011 was due to the usage of bank loans to fund the

disebabkan oleh pendanaan ekspansi Perseroan dengan

Company’s expansion.

menggunakan pinjaman bank.

A nnual R ep o r t 2011

33

EKUITAS

EQUITY

Total ekuitas pada tahun 2011 meningkat 20% menjadi

Total Equity in 2011 increased 20% to IDR546 billion

Rp546 miliar dari Rp455 miliar di tahun 2010.

from IDR455 billion in 2010.

KOLEKTIBILITAS

COLLECTABILITY

Tingkat koleksi piutang pada tahun 2011 rata-rata 46

The receivable’s average collection days in 2011 was 46

hari; hal ini konsisten dengan tahun 2010.

days; this is consistent compared to 2010.

SOLVABILITAS

SOLVENCY

Rasio hutang terhadap ekuitas meningkat dari 0.2 kali

The debt to equity ratio increased from 0.2 times in 2010

pada tahun 2010 menjadi 0.4 kali pada tahun 2011.

to 0.4 times in 2011. The increase was due to bank loan

Peningkatan ini karena hutang bank dan hutang lain-lain.

and other payables.

KOMITMEN MATERIAL

MATERIAL COMMITMENT

Perseroan memiliki komitmen pembelian mesin produksi

The Company committed to purchase new production

baru sesuai dengan rencana ekspansi. Komitmen ini

machineries in order to meet its expansion plan. This

dalam

commitment is in Japanese Yen and funded by bank loan.

mata uang Yen dan sumber pendanaan yang

digunakan berasal dari pinjaman bank.
Informasi dan fakta material yang terjadi setelah

Information and material fact occurred after the date

tanggal laporan akuntan independen

of independent accountant’s report

Tidak terdapat informasi dan atau fakta material yang

There was no information and or material fact occurred

terjadi setelah tanggal laporan akuntan independen.

after the date of independent accountant’s report.

Transaksi benturan kepentingan dan
transaksi dengan pihak-pihak berelasi

Conflict of interest transaction and
transaction with related parties

A. Tahun 2011, Perseroan tidak memiliki transaksi yang

A. In 2011, the Company did not have any conlict of

mengandung benturan kepentingan.

interest transactions.

B. Dalam kegiatan usahanya, Perseroan melakukan

B . In the business activities, the Company entered

transaksi dengan pihak-pihak berelasi. Transaksi

into certain transactions with related parties. These

dengan pihak-pihak berelasi meliputi

included the sale of merchandise inventory, the

barang

dagang,

dan

purchase of raw material and the payment of royalty.

pihak-

Transactions with related parties were conducted

pihak berelasi dilakukan sesuai dengan syarat dan

under the terms and conditions agreed between the

ketentuan yang disepakati kedua belah pihak.

parties.

pembayaran

pembelian

royalti.

bahan

penjualan

Transaksi

baku

dengan

RENCANA EKSPANSI

EXPANSION PLAN

Rencana ekspansi Perseroan berupa perluasan wilayah

The Company’s expansion plan pertained to expansion

operasi dan peningkatan kapasitas produksi pada pabrik

of operating area and production capacity increment in

yang telah ada. Tujuan rencana ini adalah sebagai tindak

existing plants. The objective of this plan is to complement

lanjut atas pemenuhan permintaan pasar yang semakin

the growing market demand for the Company’s products.

meningkat atas produk Perseroan. Ekspansi ini akan

The expansion will be funded from bank loans and net

didanai melalui pinjaman bank dan hasil kas neto dari

cash provided by operating activities.

aktivitas operasi.

34

Laporan Tahunan 2011

Pemutakhiran Standar Akuntansi dan
Ketentuan lainnya

Update of Accounting Standards and
Other Regulations

Berikut ini ikhtisar revisi Standar Akuntansi
yang relevan bagi Perseroan tetapi belum
efektif diberlakukan pada tanggal 31
Desember 2011 (efektif untuk laporan
keuangan yang dimulai pada atau setelah
tanggal 1 Januari 2012):

The following summarizes the revised
and new Accounting Standards which
are relevant to the Company but not yet
effective as of December 31, 2011(effective
for inancial statements st