Sistem informasi persediaan dan penjualan pada perusahaan dagang sepeda motor : studi kasus PT. Indo Jaya Motor Yogyakarta - USD Repository

  SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PENJUALAN PADA PERUSAHAAN DAGANG SEPEDA MOTOR ( Studi Kasus : PT. Indo Jaya Motor )

SUPPLY AND MARKETING INFORMATION SYSTEM

  (

Case Study : PT. Indo Jaya Motor

   )

  

PERNYATAAN

  Dengan ini saya sebagai penulis tugas akhir menyatakan dengan

HALAMAN PERSEMBAHAN

  

Ada kesengsaraan mendalam dan menghilangkan kepedulian dalam hidup, tetapi

dukungan dan kasih dari Tuhan, keluarga, sahabat dan teman special diberikan

HALAMAN MOTTO

  

ABSTRAKSI

  Tujuan sistem ini adalah membangun sistem informasi persediaan dan

  

ABSTRACT

  The purpose of this system is to built supply and marketing information

KATA PENGANTAR

  Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah melimpahkan berkat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan

  7. Staff sekretariat Fakultas Teknik, yang telah memberi bantuan informasi dan sarana prasarana yang mendukung.

  8. Pihak PT. Indo Jaya Motor, yang telah memberikan kesempatan untuk

  ya... kita dah pernah ngerasain jadi PNS lho...”), Tiwik, Heni, Vini, Kristin, Ema, Vindi, Nia, Grace, Enjie, Vivi, Putra, Manu, Tio, Adri, Anan, Ony, Willy, Danu, Ncep, Cuplis, Dami, Indra dan TI B lainnya (“makasih dah mau

  25. Mas Gi’, Mbak Inti, atas nasehat, dukungan dan doanya.

  26. Keponakanku Adrian (“makasih ya Le untuk teriakan SEMANGAT...!!! kamu....sekarang giliran kamu semangat sekolah ya....jangan nakal lho ya...”).

DAFTAR ISI

  HALAMAN JUDUL (Bahasa Indonesia)......................................................... i

  

BAB II LANDASAN TEORI ........................................................................ 6

  2.1 Sistem............................................................................................. 6

  2.2 Informasi ........................................................................................ 6

  3.1.3 Pelaku Sistem ...................................................................... 23

  3.2 Pemodelan Use Case.................................................................... 24

  3.3 Logical Design ............................................................................. 26

  4.4.3.1 Tampilan menu maintenance data karyawan ......... 54

  4.4.3.2 Tampilan menu maintenance data konsumen ........ 57

  4.4.3.3 Tampilan menu maintenance data user .................. 60

  6.1 Kesimpulan .................................................................................. 91

  6.2 Saran............................................................................................. 91

  DAFTAR PUSTAKA

  DAFTAR GAMBAR Gambar Keterangan Halaman

  2.1 Contoh E-R Diagram

  10

  2.2 Contoh dari

  Entity

  10

  4.2 Tampilan login

  44

  4.3 Pesan Login Salah

  45

  4.4 Tampilan halaman data karyawan

  46

  4.5 Tampilan form maintenance data karyawan

  47

  4.6 Tampilan konfirmasi penghapusan data karyawan

  48

  4.7 Tampilan halaman data konsumen

  49

  DAFTAR TABEL

Tabel Keterangan Halaman

  3.1 Tabel Karyawan

  30

BAB I PENDAHULUAN

  informasi berbasis komputer pada PT. Indo Jaya Motor disebabkan karena keterbatasan sumber daya manusia yang mengerti dan handal dalam menangangi sistem informasi yang berbasis komputer. Walaupun demikian sistem informasi

1.3 Batasan Masalah

  Penulisan tugas akhir ini dibatasi pada beberapa hal sebagai berikut : 1. Sistem hanya terbatas pada pemesanan dan penjualan satu unit motor saja.

  1. Observasi

  a. Mengamati secara langsung sistem yang sudah ada dan mengambil data yang dibutuhkan.

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM Dalam bab ini berisi tahapan-tahapan analisa dan perancangan

  yang dilakukan dalam suatu proses pembangunan sistem informasi

BAB II LANDASAN TEORI

2.3 SISTEM INFORMASI

  Sistem Informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang memepertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung

  Web itu sendiri merupakan suatu layanan penyedia informasi yang berbasis grafis. Dokumen web bisa berbentuk teks, gambar ataupun suara.

  Merancang database merupakan suatu hal yang sangat penting. Kesulitan utama dalam merancang database adalah bagaimana merancang struktur database sehingga database dapat memfasilitasi keperluan saat ini

Gambar 2.1 Contoh E-R Diagram

  1. Concatenated key merupakan sekelompok atribut yang memiliki identitas instance dari sebuah entity yang unik Sinonimnya composite

  key dan compound key.

Gambar 2.5 Contoh dari relasi

  Nonspecific relationship merupakan relasi dimana banyak instance dari

  sebuah entity berasosiasi dengan banyak instance dari entity yang lainnya. Disebut juga dengan relasi many-to-many relationship. Nonspecific relationship harus

  

Simbol Actor

  2. Arus data (Data Flow) Arus data adalah data sebagai masukan ke proses atau keluaran dari sebuah proses.

  Penyimpanan data

Gambar 2.12 Simbol penyimpanan data

  2. <?php Script PHP

  ?>

2.6.4 Form HTML (GET dan POST) di PHP

  Saat sebuah form dikirim kr sebuah skrip PHP, variabel dari form tersebut akan dapat dibaca oleh skrip PHP tersebut. Jika d. PHP termasuk bahasa yang embedded, yaitu penulisan script PHP dapat diletakkan dalam tag HTML.

f. MySQL mendukung berbagai macam koneksi TCP / IP, soket UNIX dan koneksi untuk Windows NT / 2000.

j. mysql_fecth_rows, menghasilkan suatu array yang hasil seluruh kolom dari suatu baris pada suatu himpunan hasil. k. mysql_fecth_array, mempunyai kegunaan serupa dengan

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

  dalam hal ini belum menggunakan teknologi komputer. Selain itu, karyawan yang bertugas menangani pencatatan tentang penyediaan barang dan penjualan hanya dilakukan oleh satu orang.

  2. Sales Sales merupakan orang yang terlibat langsung dalam sistem pada bagian transaksi motor.

  <<depend on >>

  Login Update data karyawan

  Update data user

3.3 Logical Design

3.3.1 Diagram Berjenjang

3.3.2 Overview Diagram ( Level 0 )

  DFD Level 1 proses 1 proses login Validasi login admin Username,password, level 1.1p

  informasi proses penambahan user username, password, level 3.2p DFD Level 1 proses 3 proses update data user detail data user yang telah ditambah tambah user detail data user yang akan ditambah

  informasi proses penambahan motor DFD Level 1 proses 5 proses update data motor

  DFD Level 1 proses 7 proses update data pemesanan

  DFD Level 1 proses 9 proses update data pengiriman

  DFD Level 1 proses 11 proses lihat laporan

3.4 Pemodelan Data

  Pemodelan data yang digunakan adalah Entity Relationship Model (E-R Model) yaitu pemodelan data yang menggambarkan hubungan antar entity yang

  

3.5 Perancangan Sistem

  Adapun rincian dari table-tabel tersebut diatas adalah :

  

Tabel Karyawan

Nama Fields Tipe Data Keterangan

  Tabel Supplier Nama Fields Tipe Data Keterangan

  kd_supplier varchar Primary key

  Tabel Pemesanan Nama Fields Tipe Data Keterangan

  no_so varchar Primary key no_konsumen int Foreign key nip varchar Foreign key cara_bayar varchar

3.5.1 Perancangan User Interface

3.5.1.1 Perancangan Input

  Perancangan input ini digunakan untuk menginputkan data dari user ke

  Perancangan input untuk input dan update data pemesanan

  Data Pemesanan

  LOGO

  Perancangan input untuk input dan update data pengiriman LOGO

  Data Pengiriman

  

Perancangan form untuk edit atau tambah data karyawan

MAINTENANCE DATA KARYAWAN

  NIP

3.5.1.2 Perancangan Output Perancangan output untuk laporan stok motor LOGO

3.5.2 Perancangan Teknologi

3.5.2.1 Kebutuhan Hardware

  1. Personal Komputer dengan processor Intel Pentium IV

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM

4.2 Koneksi Database

  Sebelum mampu mengakses basis data server, harus dilakukan koneksi ke basis data. Untuk koneksi ke basis data menggunakan perintah berikut :

  <?php

  Untuk membedakan hak akses user yaitu terletak pada $status = cek_user(1); .

  Angka 1 yang menunjukkan status user sebagai admin. Karena pada database 1 yaitu user sebagai admin, 2 berarti user sebagai sales dan 3 berarti Untuk menu-menu yang ada di sistem tersebut tidak semua user bisa melakukan semua menu-menu yang ada, untuk itu diatur hak akses user sebagai berikut :

4.4.2 Tampilan halaman login

  Untuk menggunakan sistem ini user harus melakukan proses login. User akan memasukan username dan password untuk di otentikasi. Jika valid maka

4.4.3.1. Tampilan menu maintenance data karyawan

  Jika memilih menu data karyawan, maka akan muncul tampilan sebagai

  } else if($action == "hapus") {

$sql = "delete from t_angsuran where id='".$_GET['id']."'";

$hsl = mysql_query($sql);

4.4.3.2. Tampilan menu maintenance data konsumen

  Jika ingin menambah data konsumen baru maka akan muncul form maintenance data konsumen sebagai berikut :

  . "nama_konsumen='".$_POST['nama_konsumen']."'," . "jenis_kelamin='".$_POST['jenis_kelamin']."'," . "alamat_konsumen='".$_POST['alamat_konsumen']."'," . "no_telp='".$_POST['no_telp']."'" . " where no_konsumen='".$_POST['no_konsumen']."'"; $hsl = mysql_query($sql); } else if($action == "hapus") {

  Jika ingin menambah data user baru maka akan muncul form maintenance data user sebagai berikut :

  . "password='".$_POST['password']."'," . "level_user='".$_POST['level_user']."'" . " where id='".$_POST['id']."'"; $hsl = mysql_query($sql); } else if($action == "hapus") { $sql = "delete from t_user where id='".$_GET['id']."'"; $hsl = mysql_query($sql);

  Jika ingin menambah data supplier baru maka akan muncul form maintenance data supplier sebagai berikut :

  . "alamat_supplier='".$_POST['alamat_supplier']."'," . "no_telp='".$_POST['no_telp']."'" . " where kd_supplier='".$_POST['kd_supplier']."'"; $hsl = mysql_query($sql); } else if($action == "hapus") { $sql = "delete from t_supplier where kd_supplier='".$_GET['kd_supplier']."'";

  Jika ingin menambah data motor baru maka akan muncul form maintenance data motor sebagai berikut :

  . "harga_jual='".$_POST['harga_jual']."'," . "jumlah_stok='".$_POST['jumlah_stok']."'" . " where kd_motor='".$_POST['kd_motor']."'"; //print($sql);die; $hsl = mysql_query($sql); } else if($action == "hapus") {

  $sql = "delete from t_motor where

  Proses update data pemesanan ini melibatkan tiga file yaitu t_pesan_list.php untuk menampilkan menu-menu update yang bisa diakses oleh pemesanan, file form_pesan.php untuk menampilkan form maintenance data

4.4.4.2. Tampilan menu transaksi penjualan

  Jika memilih menu transaksi penjualan, maka akan muncul tampilan sebagai berikut :

  Proses update data penjualan ini melibatkan tiga file yaitu t_penjualan_list.php untuk menampilkan menu-menu update yang bisa diakses oleh penjualan, file form_ penjualan.php untuk menampilkan form maintenance

4.4.4.3. Tampilan menu transaksi pengiriman

  Jika memilih menu transaksi pengiriman, maka akan muncul tampilan sebagai berikut :

  Proses update data pengiriman ini melibatkan tiga file yaitu t_pengiriman_list.php untuk menampilkan menu-menu update yang bisa diakses

4.4.4.4. Tampilan menu transaksi angsuran

  Jika memilih menu transaksi angsuran, maka akan muncul tampilan sebagai berikut :

  Proses update data angsuran ini melibatkan tiga file yaitu t_angsuran_list.php untuk menampilkan menu-menu update yang bisa diakses oleh angsuran, file form_ angsuran.php untuk menampilkan form maintenance

  <?php $con = mysql_connect($server,$username,$passwd); mysql_select_db($db_name); $ada_rec = 'f';

  $cari = "SELECT * FROM t_supplier order by kd_supplier"; $res = mysql_query($cari); //echo "<table border=1 cellspacing=0 cellpadding=0><tr>";

  <?php $con = mysql_connect($server,$username,$passwd); mysql_select_db($db_name); $ada_rec = 'f';

  $cari = "SELECT * FROM t_motor order by kd_motor"; $res = mysql_query($cari); //echo "<table border=1 cellspacing=0 cellpadding=0><tr>";

  <?php $con = mysql_connect($server,$username,$passwd); mysql_select_db($db_name); $ada_rec = 'f';

  $cari = "SELECT * FROM t_karyawan order by nip"; $res = mysql_query($cari); //echo "<table border=1 cellspacing=0 cellpadding=0><tr>"; Berikut ini adalah laporan dari pemesanan. :

  Berikut ini adalah laporan dari angsuran. :

BAB V ANALISA HASIL

  3. Sistem tidak dapat memeberikan peringatan untuk pemesanan dan penjualan yang hampir mendekati tanggal jatuh tempo. Sistem hanya sebatas menampilkan tanggal jatuh tempo.

BAB VI PENUTUP

  

DAFTAR PUSTAKA

Anonim, Php Manual, http://www.php.net/, 2006.