217817999 panduan akademik id. pdf

Selamat Datang

Buku Panduan Akademik Universitas BSI Bandung ini merupakan acuan bagi mahasiswa dalam menempuh pendidikannya di Universitas BSI Bandung yang meliputi Fakultas Teknik, Fakultas Ekonomi, Fakultas Keperawatan, Fakultas Ilmu Komunikasi, Fakultas Seni Rupa dan Design dan Program Pascasarjana. Namun tidak tertutup kemungkinan juga untuk dapat digunakan para staf pengajar, tenaga administrasi dan civitas akademika, karena buku panduan akademik ini berisikan peraturan, prosedur, tata tertib dan ketentuan yang berkaitan dengan proses pendidikan dilingkungan Universitas BSI Bandung. Hal ini penting artinya, agar proses belajar mengajar dapat berjalan secara kondusif dan berdaya guna.

Untuk diperhatikan, khususnya para mahasiswa yang ingin meraih sukses dalam proses pendidikan tinggi di Universitas BSI Bandung, diharapkan agar membaca dan memahami isi buku panduan akademik ini sebaik- baiknya sehingga di kemudian hari tidak terjadi kesalahan yang dapat menyebabkan kerugian bagi mahasiswa itu sendiri karena kelalaiannya.

Sistem pendidikan tinggi dewasa ini dikembangkan dan diarahkan untuk menjadi perguruan tinggi pusat pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, serta pusat kegiatan penelitian yang sesuai dengan kebutuhan pembangunan masa sekarang dan masa yang akan datang. Perguruan tinggi bertanggung jawab untuk menghantarkan ilmu serta memiliki kepekaan social yang cukup untuk menganalisa, mengevaluasi dan menciptakan sesuatu yang positif. Mahasiswa lulusan perguruan tinggi diharapkan juga mampu meningkatkan mutu kualitas hidup untuk lingkungan maupun negaranya.

Universitas BSI Bandung dalam peran sertanya sebagai lembaga pendidikan tinggi berkewajiban untuk melaksanakan amanah tersebut, selain itu juga Universitas BSI Bandung mengembangkan keinginan luhur dari pendiri, yaitu menghasilkan para lulusan yang memiliki keseimbangan intelektual, integritas, moral, dan iman. Seperti ungkapan “diawali dengan niat baik, dikomunikasikan dengan baik, akhirnya akan menghasilkan hal yang baik”.

Semoga buku panduan akademik ini bermanfaat bagi kita semua, dan menjadikan civitas akademika Universitas BSI Bandung menjadi kesatuan pandangan dan kesamaan visi.

Bandung, Mei 2010 Rektor

Prof. Dr. HM. Ahman Sya

Ciptaan : Drs. M. Basuki R. Ir. Ariin S. Budi

Kami Putra-putri Bina Sarana Informatika Siap Mengabdi Di Masyarakat Dalam Pembangunan Nan Jaya

Meraih Cita Dengan Semangat Jiwa Menuntut Ilmu Bekal Di Masa Depan Di Bawah Panji Bina Sarana Informatika

Berbakti Diri Untuk Nusa dan Bangsa Menjadi Insan Yang Kelak Berguna Menjadi Suri Tauladan Semua Di Pembangunan Indonesia

Ciptaan :

A. Ian H.

Disini Kita Bersama Di Bina Sarana Infomatika Mewujudkan Cita-cita Mulia Membangun Negeri Yang Tercinta

Cita Luhur Berkarya Jadikan Tekad Kita Semua Menuju Harapan Yang Nyata Masa Depan Bangsa Nan Jaya

Maju Bina Sarana Informatika Raih Tempat di Hati Bangsa Maju Bina Sarana Informatika S’moga Tuhan S’lalu Membimbing Kita

Kata Pengantar i Mars “Bina Sarana Informatika”

ii Hymne “Bina Sarana Informatika”

ii Daftar Isi

iii

MENGENAL UNIVERSITAS BSI BANDUNG 1 Sejarah BSI

1 Struktur Organisasi

2 Program Studi dan Jurusan

3 Fakultas Teknik

4 Fakultas Ekonomi

(FT)

5 Fakultas Keperawatan

(FE)

5 Fakultas Ilmu Komunikasi

(FIKA)

6 Fakultas Seni Rupa dan Desain

(FIKOM)

7 Program Pascasarjana

(FSD)

8 Sekolah Tinggi Manajemen Pariwisata

(STMP)

SARANA & PRASARANA

Alamat Kampus Universitas BSI Bandung

11 Ruang Kuliah

12 Laboratorium

13 Perpustakaan

16 Pelayanan Akademik

17 Sarana Ibadah

18 Sarana Lainnya

PENERIMAAN MAHASISWA BARU

Formulir Pendaftaran Online

22 Pendaftaran Online

23 Penting Untuk Diperhatikan

PERKULIAHAN

Orientasi Akademik

25 Seminar Motivasi

26 Perkuliahan

27 Seminar Jurusan dan Workshop

SISTEM AKADEMIK

Pengertian Dasar

29 Sistem Kredit Semester (SKS)

29 Semester

29 Sistem Penilaian dan Derajat Keberhasilan

30 Ujian dan Hasil Ujian Semester

31 Ujian Her

36 Mata Kuliah Kompetensi Jurusan

36 Skripsi

38 KKP/PKL

39 Wisuda

39 Ijazah

ADMINISTRASI AKADEMIK KEMAHASISWAAN

41

Keabsahan sebagai Mahasiswa

41 Registrasi

41 Kartu Rencana Studi (KRS)

42 Cuti Akademik

43 Mutasi

44

45

PELAYANAN MAHASISWA

Penasehat Akademik

45 Bagian Administrasi

46 Biro Administrasi Akademik Kemahasiswaan (BAAK) 47

49

KURIKULUM OPERASIONAL

Fakultas Teknik (FT)

50 Fakultas Ekonomi (FE)

53 Fakultas Keperawatan (FIKA)

56 Fakultas Ilmu Komunikasi (FIKOM)

58 Fakultas Seni Rupa dan Desain(FSD)

60 Program Pascasarjana

62 Fakultas Pariwisata

64

67

PERATURAN KAMPUS

Peraturan Perkuliahan

67 Absensi Perkuliahan

67 Tertib Perkulihan

67 Kartu Tanda Mahasiswa

67 Ketertiban Kampus

68 Tertib Narkoba dan Miras

68 Sanksi

68 Tata Tertib Ujian

69 Sanksi Terhadap Pelanggaran Tata Tertib Ujian

70 Tindakan Pelanggaran dan Kejahatan

70 Sanksi Atas Tindakan Pelanggaran dan Kejahatan

71

73

KEGIATAN KEMAHASISWAAN

Ketentuan Umum Organisasi Kemahasiswaan

73 Ketentuan Umum Himpunan Mahasiswa

73 Ketentuan Unit Kegiatan Mahasiswa

74 Ketentuan Senat Mahasiswa

74 Tata Cara Perizinan Kegiatan Kemahasiswaan

74 Prosedur Mendirikan Unit Kegiatan Kemahasiswaan 75

77

PENUTUP

MENGENAL UNIVERSITAS BSI BANDUNG

Pendidikan tinggi adalah kelanjutan pendidikan menengah yang diselenggarakan untuk menyiapkan peserta didik menjadi anggota masyarakat yang memiliki kemampuan akademik dan/atau profesional yang dapat menerapkan, mengembangkan dan/atau menciptakan ilmu pengetahuan, teknologi dan/atau kesenian. Bina Sarana Informatika (BSI) sebagai perguruan tinggi merupakan bagian dari sistem pendidikan nasional mempunyai tujuan umum sebagai mana tercantum dalam Pasal 3 sesuai dengan Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional (Sisdiknas) No. 20 tanggal 8 Juli 2003. “Pendidikan Nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab ”.

Sejarah BSI

Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus 1945, pada dasarnya merupakan tekad rakyat Indonesia untuk memerangi kebodohan dan kemelaratan yang ditinggalkan oleh kekejaman penjajah. Pembinaan yang tepat dan terarah akan mengantarkan masyarakat Indonesia menuju pintu gerbang kemandirian sebagai bangsa yang merdeka. Hal ini kemudian mendorong didirikannya Yayasan Bina Sarana Informatika oleh Alm.

Bapak Mayjen (Purn) H.R. Harsoyo, pada tanggal 3 Maret 1988. Keyakinan yang menyertai berdirinya Yayasan Bina Sarana Informatika adalah, bahwa mengisi kemerdekaan merupakan tanggung jawab rakyat, terutama yang merasa mencintai tanah air dan bangsanya. Tanggung jawab tersebut kemudian memanggil “pahlawan- pahlawan baru”, untuk melanjutkan pengorbanan kesuma bangsa dalam memperjuangkan dan mempertahankan kemerdekaan dengan berusaha memerangi kebodohan dan kemelaratan itu. Merasa mendapat panggilan tugas, maka tujuan didirikannya Bina Sarana Informatika awalnya adalah “Ikut serta mencerdaskan kehidupan bangsa, menyediakan lapangan pekerjaan baru bagi masyarakat luas pada umumnya, dan mengembangkan pendidikan komputer baik formal maupun non formal yang terjangkau bagi masyarakat luas”. Untuk mengemban tugas itulah, setelah cukup matang dipersiapkan, pada tanggal 3 Maret 1988 didirikan Lembaga Pendidikan Komputer Bina Sarana Informatika (LPK BSI) di Depok. Lembaga pendidikan ini bertujuan mendidik tenaga-tenaga terampil atau profesional di bidang komputer, untuk memenuhi kebutuhan SDM dalam pembangunan nasional. Untuk lebih memberikan pelayanan kepada masyarakat khususnya di kota Bandung Jawa Barat, maka pada tahun 2010 berdirilah Universitas BSI Bandung yang merupakan hasil alih manajemen. Peralihan manajemen berdasarkan ijin alih manajemen dan perubahan nama dengan Surat Keputusan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Nomor 04/D/O/2010.

STRUKTUR ORGANISASI YAYASAN BINA SARANA INFORMATIKA

SENAT DEWAN AKADEMIK

PENYANTUN

REKTOR UNIVERSITAS BSI BANDUNG

PUREK I

PUREK II

PUREK III

PUREK IV

AKADEMIK

KEUANGAN

KEMAHASISWAAN KERJASAMA

FAKULTAS FAKULTAS

PROGRAM TEKNIK

FAKULTAS ILMU

FAKULTAS ILMU

FAKULTAS SENI

RUPA & DESAIN PASCASARJANA

TEKNIK INFORMATIKA MANAJEMEN

ILMU KEPERAWATAN

ILMU KOMUNIKASI

DESAIN KOMUNIKASI MAGISTER

MANAJEMEN SISTEM INFORMASI

VISUAL

AKUNTANSI

DESAIN INTERIOR

TEKNIK INDUSTRI

YAYASAN BINA SARANA INFORMATIKA

SENAT DEWAN AKADEMIK

PENYANTUN

KETUA SEKOLAH TINGGI MANAJAMEN PARIWISATA

PUKET I

PUKET II

PUKET III

PUKET IV

AKADEMIK

KEUANGAN

KEMAHASISWAAN KERJASAMA

BAAK

BAKU

BTI

BTR

PROGRAM STUDI DAN JURUSAN

1. Fakultas Teknik

• Sistem Informasi • Teknik Informatika

2. Fakultas Ekonomi

• Manajemen • Akuntansi

3. Fakultas Keperawatan • Ilmu Keperawatan

4. Fakultas Ilmu Komunikasi • Ilmu Komunikasi

Peminatan: • Public Relations • Broadcasting

Saat ini negara kita telah memasuki era globalisasi di segala bidang, maka kebutuhan akan tenaga terampil

5. Fakultas Seni Rupa dan Desain yang memiliki wawasan ke depan, dapat berpikir

• Desain Komunikasi Visual (DKV) secara sistematis, kreatif, inovatif serta memiliki jiwa

• Desain Interior kewirausahaan (entrepreneurship) sangat diperlukan

6. Program Pascasarjana pada dunia usaha.

• Magister Manajemen

7. Sekolah Tinggi Manajemen Pariwisata Universitas BSI Bandung menyusun kurikulum

• Manajemen

pendidikannya berbasis ICT dengan tujuan untuk dapat

Peminatan:

diterapkan di dalam era globalisasi tersebut. Kemampuan • Manajemen Pariwisata profesional dalam menerapkan, mengembangkan dan • Manajemen Perhotelan menyebarluaskan teknologi untuk dapat digunakan

di masyarakat akan sangat mendukung di dalam persaingan memperoleh pekerjaan saat ini. Program studi yang ada berpeluang besar untuk mengisi kebutuhan tenaga-tenaga profesional di dalam dan luar negeri.

Universitas BSI Bandung didalam memenuhi kebutuhan akan tenaga siap kerja di berbagai sektor telah mempersiapkan 12 (dua belas) jurusan program sarjana (S1) dan 1 (satu) program Magister Manajemen (S2).

1. FAKULTAS TEKNIK

mengadopsi beberapa kurikulum yang dikembangkan di negara maju yang sudah terbukti.

Fakultas Teknik Universitas BSI Bandung didirikan untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia di bidang Beberapa modul mata kuliah yang diadopsi dari negara teknik dalam dunia industri yang saat ini berkembang maju dan dikembangkan untuk menghasilkan lulusan sangat cepat sebagai akibat percepatan pekembangan yang siap terap dan terdepan. teknologi informasi.

STAF PENGAJAR

Dalam perkembangannya bekerjasama dengan Perkuliahan diberikan oleh dosen tetap dan dosen luar

beberapa institusi, asosiasi dan industri telah dijalin biasa yang sudah berpengalaman dengan kualiikasi S1,

untuk mengembangkan kurikulum berbasis kompetensi S2, dan S3 baik lulusan dalam maupun luar negeri.

dalam Program Studi Teknik Industri yang saat ini sangat dibutuhkan oleh industri dan perusahaan-

PROSPEK PROFESI LULUSAN

perusahaan modern. • Lulusan Program Studi Teknik Industri (S1): Business

Analyst, Business Developer, Share Analyst, Project Manager, Business Consultant, Business Portfolio Staf and Manager, Procurement Manager, dll.

• Lulusan Program Studi Sistem Informasi (S1): Programmer Analyst, Software Engineer, System Analyst, System Support, Web Developer, Information Systems Specialist, Network Managers, dll.

• Lulusan Program Studi Teknik Informatika (S1): Web Developer/Programmer, Database Analyst, Database Administator, Software Engineer, Systems

KEUNGGULAN

Analyst, Systems Engineer, Network Managers, dll. Seluruh program studi di Fakultas Teknik Universitas

Untuk mendukung prospek di atas, mahasiswa diberikan BSI Bandung dikembangkan dengan mengacu kepada kesempatan kerja praktek di beberapa perusahaan perkembangan dunia industri dan teknologi informasi

nasional dan multinasional.

terkini sehingga lulusannya siap terap dalam industri dan dunia pasar kerja global dan terdepan dalam bidangnya. Untuk mendukung hal ini, kurikulum masing-masing program studi disusun secara inovatif dan berorientasi pada hasil yang kompetitif serta

2. FAKULTAS EKONOMI

3. Meningkatkan kualitas riset pengetahuan dan tehnologi yang bermanfaat bagi pembangunan

Globalisasi yang terjadi saat ini, telah merubah tatanan

nasional dan masyarakat.

kehidupan perkonomian hampir seluruh masyarakat

4. Memiliki jaringan yang luas baik di bidang kita. Hal tersebut menyebabkan perkembangan ilmu

pendidikan dan penelitian

ekonomi semakin dibutuhkan, disisi lain diperlukan pengetahuan, gagasan, metode, dan teknik yang Perkuliahan diberikan oleh dosen tetap dan dosen luar lebih praktis untuk memecahkan masalah-masalah biasa yang sudah berpengalaman dengan kualiikasi S1, perekonomian. Fakultas ekonomi Universitas BSI S2, dan S3 baik lulusan dalam maupun luar negeri. Bandung berupaya membekali para mahasiswanya dengan kemampuan analisa, bahasa dan komunikasi

3. FAKULTAS KEPERAWATAN

berbasis ICT ( Information and Communication Profesi keperawatan telah menjadi bagian integral Technology) untuk siap menghadapi tantangan di dari sistem jaringan infomasi global. Oleh karenanya, masa depan.

Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas BSI Bandung bertujuan untuk menghasilkan sarjana keperawatan yang profesional dan mampu bersaing di pasar kerja global. Alumni Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas

Adapun penyelenggaraan pendidikan di Fakultas BSI Bandung akan dibekali dengan pengetahuan, sikap,

Ekonomi bertujuan untuk: dan keterampilan yang handal berbasis ICT ( Information

1. Menghasilkan lulusan yang unggul dan mampu and Communication Technology), sehingga mampu bersaing sesuai dengan bidang keahliannya memberikan kontribusi yang nyata dalam peningkatan

2. Mampu menyelenggarakan pendidikan tinggi

pelayanan kesehatan.

yang terjangkau bagi semua lapisan masyarakat, bermutu dan tanggap terhadap perubahan yang Fakultas Keperawatan (FIKA) Universitas BSI Bandung terjadi di masyarakat.

didirikan pada tahun 2001 dengan SK Dikti No. BSI Bandung didasarkan pada kurikulum yang 2605/D/T/2001 sebagai tanggapan positif institusi

menekankan pada evaluasi keterampilan dasar terhadap tuntutan kebutuhan sarjana keperawatan

keperawatan di setiap semester serta pemenuhan yang profesional dan berdaya saing internasional untuk

kompetensi secara internasional. menghadapi era persaingan bebas dalam waktu dekat ini.

4. FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI

Untuk mendukung pelaksanaan proses pendidikannya, Berkembangnya ICT ( Information and Communication FIKA Universitas BSI Bandung bekerjasama dengan Technology) mengubah cara manusia berkomunikasi. beberapa rumah sakit, klinik, panti dan puskesmas Arus informasi terus bergulir dengan cepat dari kondisi meliputi RS. Hasan Sadikin, RSUD Ujung Berung, RS statis menuju ke arah dinamis, sehingga kecepatan Sarinigsih dan RSJ. dr. Salamun. produksi informasi meningkat tajam dan tidak terikat

KEUNGGULAN lagi dari sisi ruang dan waktu. Dalam kondisi seperti

itu, mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Universitas BSI Bandung memiliki beberapa keunggulan: BSI Bandung akan dibekali dengan pengetahuan yang

1. Merupakan penyelenggara Program Studi relevan untuk mengkomunikasikan wacana, ide, dan Keperawatan (S1) yang masih terbatas opini secara kreatif berbasis ICT sehingga berguna bagi keberadaannya, sehingga jumlah lulusan sarjana masyarakat. Kompetensi tersebut akan menunjang keperawatan (S.Kep.) relatif sangat sedikit dan lulusan Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas BSI dapat kesempatan kerja lulusannya sangat luas.

dengan cepat meraih peluang kerja di bidang Kehumasan ( Public Relations), Penyiaran (Broadcasting) ataupun

2. Para pendidik/staf pengajar terdiri dari para perawat

di industri kreatif.

profesional didukung oleh para dokteryang ahli memiliki latar belakang akademis dan pelayanan Dalam beberapa tahun belakangan ini, perkembangan medis.

dunia telekomunikasi, informasi dan media komputer

3. Fasilitas: Proses belajar mengajar ditunjang oleh berkembang demikian cepatnya dan perpaduan/ fasilitas-fasilitas laboratorium yang lengkap. Saat integrasi dari dunia tersebut telah mempengaruhi ini FIKA Universitas BSI Bandung merupakan satu- perkembangan pada dunia industri lainnya. Sebagai satunya lembaga pendidikan keperawatan swasta konsekuensi dari perkembangan ini, kebutuhan jenjang S1 yang memiliki laboratorium terlengkap sumber daya manusia di bidang komunikasi yang dan mandiri di Indonesia.

mempunyai pengetahuan serta keahlian dalam

4. Memanfaatkan Berbagai Lahan Praktek: Rumah memanfaatkan dan menggunakan perkembangan Sakit Umum, Rumah Sakit Khusus, Puskesmas, teknologi-teknologi tersebut sebagai alat bantunya Panti Wreda/Jompo, dan pusat-pusat kesehatan menjadi meningkat. Berkaitan dengan hal ini, lainnya di Jawa Barat.

Universitas BSI Bandung membuka Fakultas Ilmu Komunikasi (FIKOM) untuk menjawab kebutuhan

5. Kurikulum: Pendidikan Keperawatan Universitas 5. Kurikulum: Pendidikan Keperawatan Universitas

memiliki kemampuan berkomunikasi dalam bahasa program studi-program studi yang ada di FIKOM

asing terutama bahasa Inggris baik lisan maupun Universitas BSI Bandung dirancang dan dipersiapkan

tulisan.

dengan orientasi global atau internasional sehingga

5. FAKULTAS SENI RUPA DAN DESAIN

lulusannya akan mudah diserap pasar kerja yang berorientasi global atau internasional dan berwawasan Pesatnya perkembangan Information and teknologi informasi dan komunikasi.

Communication Technology (ICT), secara langsung membuat semakin majunya dunia seni rupa dan

KEUNGGULAN desain suatu industri kreatif. Fakultas Seni Rupa

• Rancangan kurikulum setiap jurusan dan konsentrasi dan Desain Universitas BSI Bandung berupaya

selalu disesuaikan dengan kebutuhan dunia industri membekali mahasiswanya dengan dua hal utama, baik dalam maupun luar negeri sehingga materi yaitu: serangkaian pelatihan keterampilan, kepekaan

mengasah unsur rupa, serta pembelajaran non teknis untuk pengembangan wawasan dan kecerdasan ide- ide berbasis ICT selain itu mahasiswa ditekankan memiliki khasanah dan kekayaan budaya Indonesia serta budaya Timur.

Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Universitas BSI Bandung didirikan pada tahun 2000 dengan menyelenggarakan dua program studi yaitu: Desain Komunikasi Visual. FSRD menciptakan lembaga pendidikan intelektual di bidang seni rupa dan desain yang memiliki warna khas khasanah dan kekayaan budaya Indonesia dan budaya Timur pada umumnya serta lulusannya mampu bersaing di pasar kerja global.

kuliah dan keterampilan yang diperoleh mahasiswa KEUNGGULAN selalu up to date dan sesuai kebutuhan pasar kerja

1. Unggul dalam Fasilitas Laboratorium (lengkap dan global. Pengenalan e-commerce dan konsep Cyber

terkini).

Public Relations merupakan sebagian diantara

2. Tenaga Pengajar/Staf Dosen yang profesional keunggulan dalam kurikulum.

3. Unggul dalam kejelasan tujuan yaitu: • Staf pengajar yang berpengalaman dalam

• Menguasai Dasar Teknologi Informasi dan bidangnya baik lulusan dalam dan luar negeri

Komunikasi.

adalah nilai plus lain yang dimiliki.

• Kurikulum dikembangkan berdasarkan kebutuhan pasar kerja nasional dan internasional.

• Metode pengajaran difokuskan pada diskusi, simulasi, dan studi kasus.

• Menerima mahasiswa asing dari luar negeri. • Lingkungan kampus yang kondusif bagi para

mahasiswa.

6. PROGRAM PASCASARJANA

Perkembangan dunia bisnis yang sangat cepat dan pesat saat ini telah mengarah kepada industri menghasilkan sumber daya manusia yang unggul kreatif. Hal tersebut menyebabkan dunia usaha dalam penguasaan manajemen dan pemasaran sangat membutuhkan para pemimpin memiliki pelayanan ( Service Marketing and Management) secara kapabilitas berinovasi, leksibilitas dan kreatif, serta komprehensif dan berkualitas. berjiwa entrepreneurship. Dunia bisnis yang unik dan

Proses pembelajaran pada Program Magister kompleks, tentunya sangat membutuhkan solusi yang Manajemen Universitas BSI Bandung memiliki sasaran: kreatif namun realistis. Program Magister Manajemen

Universitas BSI Bandung berupaya mewujudkan tempat

a. Mahasiswa mampu menguasai konsep-konsep belajar dan pendidikan bisnis yang nyaman berbasis

Manajemen Pelayanan Total yang sangat diperlukan ICT ( Information and Communication Technology).

dalam pengembangan Sistem Manajemen Moderen di masa mendatang.

Para alumninya diharapkan dapat menjadi “ Creative Business Leader” baik di suatu organisasi maupun dunia

b. Mahasiswa mampu dalam mengidentiikasi masalah bisnis. Program Studi Magister Manajemen diharapkan

dan mengambil keputusan secara tepat. mampu berperan dan bersaing dalam pengembangan

c. Menguasai konsep teoritik dan aplikasi manajemen sumber daya manusia di bidang manajemen pemasaran

pelayanan mutakhir sehingga mampu untuk di wilayah Asean pada tahun 2020.

mengelola bisnis atau organisasi dalam skala Program Magister Manajemen Universitas BSI Bandung

nasional atau internasional.

Menjadi Program Studi yang dikenal dan terdepan

d. Memiliki keunggulan dalam kapasitas penelitian dan dalam membangun Sistem Manajemen Pelayanan

pengambilan keputusan terbaik di dunia akademis Total ( Total Service Management System) dan Sistem

dan praktisi (pelaku bisnis/pemerintah). Kualitas Pelayanan Prima ( Excellent Service Quality

System) Program Magister Manajemen Universitas BSI Bandung

7. SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN

7. Memiliki kampus dan sarana perkuliahan milik

PARIWISATA

sendiri (lapangan sepak bola, banquette, hotel, kitchen)

Dunia pariwisata pada tahun mendatang akan terus

8. Penggunaan ICT dalam kegiatan belajar mengajar berkembang dengan mengelola hampir 1,6 milyar

wisatawan yang akan berkunjung di seluruh belahan dunia, termasuk Indonesia. Dalam situasi tersebut tentunya akan sangat dibutuhkan tenaga kerja dan profesional di bidang pariwisata. Sekolah Tinggi Manajemen Pariwisata BSI Bandung berupaya untuk menciptakan lulusan yang mampu bersaing di tingkat Nasional dan Internasional serta memiliki daya kreatif, berjiwa entrepreneur dan mampu menciptakan inovasi baru di bidang pariwisata dan perhotelan berbasis ICT ( Informations and Communications Technology).

Kebutuhan Sumber Daya Manusia (SDM) berkualitas di bidang kepariwisataan dan perhotelan pada saat ini semakin berkembang. Kebutuhan tidak hanya terbatas pada tingkat pelayanan atau pelaksana saja, akan tetapi sudah menuntut pada tingkat perencana, peneliti dan tingkat akademis.

KEUNGGULAN

1. Keahlian kepariwisataan berbasis manajemen

2. Output lulusan memiliki dua keahlian yang setara yaitu kepariwisataan dan manajemen

3. 5o% pengajar di program studi adalah praktisi dibidang manajemen dan kepariwisataan

4. Memiliki laboratorium kepariwisataan di luar kampus (Gargaraji di Kab. Majalengka dan Subang)

5. Sebagai salah satu perguruan tinggi kepariwisataan tertua di Bandung

6. Sebagai salah satu perguruan tinggi yang memiliki konsentrasi manajemen perhotelan (strata 1 (S1))

SARANA DAN PRASARANA

Untuk menunjang kegiatan perkuliahan dan kegiatan kemahasiswaan lainnya, maka Universitas BSI Bandung telah mempersiapkan sarana dan prasarana pendidikan yang akan selalu diperbarui sejalan dengan perkembangan teknologi, terutama teknologi informasi yang dewasa ini mengalami perubahan yang sangat cepat.

Alamat Kampus Universitas BSI Bandung

Jl. Sekolah Internasional No. 1-6, Antapani Telp. (022) 7100124, 7100133, Bandung

RUANG KULIAH

Ruang kuliah Universitas BSI Bandung dilengkapi dengan AC ( air conditioner), DLP (Digital Light Processing) Projector, sound system dan komputer multimedia yang terhubung dengan jaringan internet. Juga terdapat aula sebagai tempat untuk melakukan kegiatan penunjang seperti seminar, workshop dan pameran.

Ruang Kelas

Aula

Laboratorium Multimedia Laboratorium Bahasa

LABORATORIUM

Laboratorium di Universitas BSI Bandung dilengkapi dengan peralatan terkini sebagai penunjang kurikulum untuk dapat menghasilkan lulusan yang berkualitas yang mampu menjawab tantangan dunia kerja sesungguhnya sesuai dengan jurusannya. Saat ini Universitas BSI Bandung memiliki laboratorium- laboratorium sebagai berikut: :

„ Laboratorium Keperawatan

„ Laboratorium Patologi Anatomi & Klinik Laboratorium Keperawatan

„ Laboratorium Kitchen & Pastry „ Laboratorium Tours & Travel „ Laboratorium Biologi Medik „ Laboratorium Bahasa „ Laboratorium Komputer „ Laboratorium Multimedia (Animasi & Desain Grais) „ Laboratorium Editing „ Laboratorium Studio Televisi „ Laboratorium Studio Radio „ Laboratorium Studio Fotograi „ Laboratorium Hotel Room „ Banquette Hall

Laboratorium Studio Radio

Laboratorium Kitchen & Pastry Laboratorium Biologi Medik

FASILITAS LABORATORIUM FAKULTAS TEKNIK

Untuk mendukung kurikulum yang dikembangkan, kami menyediakan dan merancang laboratorium- laboratorium pendukung sebagai berikut:

1. Laboratorium Fisika Dasar.

2. Laboratorium Komputer.

3. Laboratorium Teknik (Elektronika dan Jaringan Komputer)

„ Laboratorium Keperawatan: • Laboratorium Keperawatan Dasar

• Laboratorium Keperawatan Anak • Laboratorium Keperawatan Maternitas • Laboratorium Keperawatan Medikal Bedah • Laboratorium Keparawatan Komunitas

• Laboratorium Keperawatan Laboratorium Teknik Psikiatri/Jiwa

FASILITAS LABORATORIUM FAKULTAS KEPERAWATAN

„ Laboratorium Komputer: • Laboratorium Medis

• Laboratorium Fisika Medik • Laboratorium Biologi Medik • Laboratorium Kimia Medik • Laboratorium Biokimia • Laboratorium Anatomi • Laboratorium Fisiologi • Laboratorium Farmakologi • Laboratorium Mikrobiologi

Fasilitas Laboratorium Fakultas Komunikasi

• Laboratorium Parasitologi • Laboratorium Studio Televisi

• Laboratorium Patologi Anatomi & Patologi • Laboratorium Studio Radio

Klinik • Laboratorium Studio Fotograi

• Laboratorium Multimedia (Animasi & Desain Grais) • Laboratorium Editing

FASILITAS LABORATORIUM FAKULTAS SENI RUPA & DESAIN

• Shooting Studio • Digital Editing Studio • Animation Studio • Audio Recording Studio • Photography Studio (professional standard) • Multimedia Laboratory • Drawing Studio • Tracing Laboratory • Material Laboratory • Workshop

PERPUSTAKAAN

Perpustakaan yang terletak di lantai 5 menyediakan buku-buku terbitan dalam dan luar negeri, jurnal ilmiah, berbagai media cetak dan dilengkapi dengan komputer yang terhubung dengan jaringan internet, sehingga mampu mendukung staf pengajar dan mahasiswa dalam melaksanakan proses belajar mengajar.

PELAYANAN AKADEMIK „ HALO BSI „ Administrasi

PPMB

HALO BSI

Pusat pelayanan dan informasi yang dibentuk untuk Pelayanan Informasi bagi mahasiswa/i BSI melalui melayani mahasiswa, dosen dan karyawan

nomor telepon 500851

„ Plain SMS „ Internet

Layanan informasi akademik mahasiswa melalui Website universitas.bsi.ac.id adalah layanan mahasiswa telepon genggam (Handphone) yang berbasis pesan melalui situs resmi Universitas BSI Bandung yang dapat singkat ( short Message Service)

diakses selama 24 jam nonstop dari manapun juga

SARANA IBADAH

Masjid di BSI Pontianak

Masjid di BSI BSD

SARANA LAINNYA

Pada beberapa kampus BSI tersedia Internet HOTSPOT Area, dimana mahasiswa dapat melakukan koneksi internet secara gratis di lingkungan kampus BSI.

Kantin

HOTSPOT Area

Area Parkir Mobil

HOTSPOT Area

Keamanan

Area Parkir Motor

Toilet

Lapangan Basket

Lapangan SepakBola

PENERIMAAN MAHASISWA BARU

Untuk mengatur proses pendaftaran mahasiswa di Universitas BSI Bandung, maka berikut ini adalah tata cara pendaftaran yang berlaku di Universitas BSI Bandung.

Persyaratan Akademik Calon Mahasiswa

Untuk mendaftar pada suatu Program Studi, setiap calon mahasiswa harus memenuhi persyaratan akademik yang telah ditetapkan.

• Lulusan SLTA / sederajat •

Khusus untuk SLTA Kejuruan nilai rata-rata >= 6 untuk setiap mata pelajaran

Tata Cara Pendaftaran Secara Online

1. Mengisi formulir pendaftaran secara online (wajib memiliki alamat e-mail yang benar). 2. Tunggu e-mail balasan dan lakukan veriikasi pendaftaran. 3. Jika alamat e-mail benar, maka akan dikirimkan nomor pendaftaran untuk melakukan pembayaran via ATM atau Internet Banking. 4. Pembayaran formulir, biaya kuliah, biaya prakuliah dan biaya sumbangan pengembangan pendidikan (SPP) melalui ATM atau Internet Banking dari bank

yang bekerja sama dengan Universitas BSI Bandung (untuk pembelian formulir pendaftaran secara online Rp. 150.000). 5. Pendaftaran secara online di universitas.bsi.ac.id baru dapat dilakukan setelah mendapatkan konirmasi pendaftaran via SMS atau e-mail dari pihak Universitas BSI Bandung . 6. Cetak KTMS (Kartu Tanda Mahasiswa Sementara) sebagai bukti pendaftaran Anda. 7. Pada tanggal yang telah ditentukan wajib mengikuti kegiatan Orientasi Akademik (ORMIK) dengan membawa:

* Kartu Tanda Mahasiswa Sementara (KTMS) yang dicetak melalui internet. 8. Mengikuti Seminar Motivasi (SEMOT) sesuai jadwal. 9. Mulai Perkuliahan efektif.

FORMULIR PENDAFTARAN ONLINE

PENDAFTARAN ONLINE

PENTING UNTUK DIPERHATIKAN !

Sebelum melakukan pembayaran untuk pendaftaran sebagai mahasiswa BSI, wajib mengerti sepenuhnya segala ketentuan dan persyaratan yang berlaku di BSI. Apabila setelah melakukan pembayaran dan pendaftaran tidak sesuai dengan ketentuan dan persyaratan yang berlaku, maka akan mengakibatkan semua pembayaran tidak dapat ditarik kembali dengan alasan apapun dan pendaftaran yang telah dilakukan dinyatakan gugur. Ketentuan di bawah ini penting untuk diperhatikan :

1. Orang Tua/Wali wajib menandatangani “Surat Pernyataan” kecuali mahasiswa yang biaya kuliahnya ditanggung sendiri (sudah bekerja).

2. Pembayaran formulir, pembayaran kuliah, pembayaran pra kuliah dan pembayaran sumbangan pengembangan pendidikan berdasarkan gelombang pendaftaran, harus dibayarkan lunas melalui ATM atau internet banking pada bank yang ditentukan. Pembayaran dilakukan sebelum melakukan pendaftaran online yang besar biayanya sesuai dengan jurusan dan waktu kuliah yang diminati.

3. Pendaftaran online melalui internet di universitas.bsi.ac.id baru dapat dilakukan 3 (tiga) hari setelah tanggal pelunasan pembayaran biaya kuliah dengan menggunakan Nomor Formulir dan Password yang dikirimkan ke email calon mahasiswa baru.

4. Mengupload foto ukuran 3x4 background merah dan menggunakan kemeja, Ijazah/STL asli (bolak-balik), KTP asli (bolak-balik).

5. Melakukan pencetakan Kartu Tanda Mahasiswa Sementara (KTMS) untuk bukti sebagai mahasiswa BSI.

6. Copy formulir dicetak sebagai arsip yang isinya sesuai dengan pengisian pada formulir pendaftaran BSI.

7. Kesalahan dalam hal pemilihan Kampus, Akademi, Jurusan dan Waktu kuliah menjadi tanggung jawab sendiri dan bukan menjadi tanggung jawab BSI.

8. Wajib hadir mengikuti kegiatan ORMIK dan Seminar Motivasi sesuai dengan jadwal yang ditentukan, dan secara resmi dinyatakan sebagai mahasiswa BSI sekaligus mendapatkan nilai mata kuliah Pancasila.

9. KTMS dibawa pada saat Orientasi Akademik (ORMIK), Seminar Motivasi (SEMOT) dan saat mengikuti perkuliahan sebelum digantikan dengan Kartu Tanda Mahasiswa Universitas BSI Bandung (KTM UBSI)

10. Persyaratan yang tidak sesuai atau tidak memenuhi ketentuan yang berlaku ataupun tidak lengkap dapat ditolak atau dibatalkan pendaftarannya sebagai mahasiswa BSI oleh petugas penerimaan mahasiswa BSI. (Dinyatakan gugur/Drop Out). Biaya yang sudah dibayarkan tidak dapat ditarik kembali dengan alasan apapun.

11. Apabila calon mahasiswa tidak mendapatkan kelas yang diinginkan (pilihan jurusan telah penuh atau waktu kuliah telah penuh), bukan menjadi tanggung jawab BSI.

12. Pengunduran diri bagi calon mahasiswa yang sudah melakukan pendaftaran dikenakan potongan biaya 50% dari biaya kuliah sesuai dengan jurusannya. Biaya Pra kuliah tidak dapat ditarik kembali dengan alasan apapun. Jadwal dan cara pengembalian dana sesuai dengan ketentuan BSI.

13. Jangan melakukan pembayaran dan pendaftaran online sebelum anda yakin dengan pilihan kampus, jurusan dan waktu kuliah.

14. Teliti saat melakukan pengentrian data pribadi anda.

PERKULIAHAN

Perkuliahan di Universitas BSI Bandung diawali Wanita : Mengenakan kaos yang telah di dengan kegiatan Pra Kuliah berupa ORMIK (Orientasi

desain sesuai ketentuan, sepatu Akademik) dan Seminar Motivasi.

tertutup dan rok hitam polos (bukan celana jeans/kodorai/celana ketat).

ORIENTASI AKADEMIK

• Diakhir ORMIK diadakan evaluasi yang meliputi materi ORMIK dan mata kuliah Pendidikan Pancasila.

Pelaksanaan Kuliah Umum atau Orientasi Akademik (ORMIK) akan diselenggarakan secara serentak di • Ketidakhadiran juga menyebabkan nilai E pada Kampus Universitas BSI Bandung sesuai dengan jadwal

mata kuliah Pendidikan Pancasila (wajib her). yang telah ditentukan. Agar pelaksanaan ORMIK dapat • Mahasiswa yang tidak hadir wajib menyerahkan

berjalan dengan baik dan lancar, maka ada beberapa satu buku bagi perpustakaan UBSI terbitan 2012 ke hal yang harus diperhatikan mahasiswa :

atas sesuai dengan jurusannya.

• ORMIK wajib diikuti seluruh mahasiswa baru sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.

• Membawa Kartu Tanda Mahasiswa Sementara sebagai bukti diri.

• Pada acara ORMIK, antara lain akan dijelaskan tentang Panduan Akademik.

• ORMIK dilaksanakan dalam 1 (satu) hari selama 3 jam.

• Datang tepat waktu. Keterlambatan lebih dari 15 menit, dosen tidak mengijinkan peserta memasuki ruang ORMIK.

• Pada saat ORMIK, mahasiswa baru diwajibkan mengenakan pakaian dengan sopan dengan ketentuan sbb :

Pria : Mengenakan kaos yang telah di desain sesuai ketentuan, sepatu tertutup dan celana hitam polos (bukan celana jeans/kodorai/celana ketat).

SEMINAR MOTIVASI

Sebuah lingkungan yang kondusif akan menciptakan pola pikir dan perilaku yang positif. Lingkungan yang positif akan menghasilkan komunitas yang positif. Penciptaan komunitas positif ini dimulai dengan adanya pembangunan pola pikir ( mindsetting). Komunitas Universitas BSI Bandung adalah manusia yang mempunyai masa depan yang cerah. Sehingga pola pikir ini akan mempengaruhi pola perilaku yang selalu mengarah pada pencapaian cita-cita dan penciptaan lingkungan yang positif. Penciptaan mindsetting ini akan mempengaruhi pola interaksi antara komponen-komponen terkait di lingkungan kampus Universitas BSI Bandung. Untuk menciptakan mindsetting ini perlu adanya penyamaan persepsi dan cara pandang. Sehingga perlu adanya pembekalan awal bagi mahasiswa Universitas BSI Bandung. Pembekalan ini akan dikemas dalam suatu pelatihan motivasi yang diberikan sebelum mahasiswa memasuki masa perkuliahan. Diharapkan mahasiswa yang sudah mengikuti pelatihan ini akan menjadi pribadi yang positif, pribadi yang saling menghargai dan pribadi yang mempunyai visi serta masa depan yang cerah.

PERKULIAHAN (TEORI & PRAKTIKUM)

Mahasiswa diwajibkan untuk mengikuti perkuliahan baik teori maupun praktikum di kampus Universitas BSI Bandung sesuai dengan jadwal yang telah di tetapkan dan harus mentaati peraturan yang ada.

SEMINAR JURUSAN & WORKSHOP

Untuk mendukung kegiatan perkuliahan baik teori maupun praktikum, Universitas BSI Bandung selalu menyelanggarakan berbagai kegiatan mahasiswa diantaranya seminar dan workshop dengan pembicara- pembicara praktis yang kompeten dan professional di bidangnya.

Farhan, Dosen tamu, Presenter

Najwa Shihab, Dosen tamu, Presenter

SISTEM AKADEMIK PROGRAM STUDI S1

Dalam rangka menjunjung tercapainya tujuan pendidikan pedoman seluruh mahasiswa selama pendidikannya di di Universitas BSI Bandung, maka ditetapkan pedoman Universitas BSI Bandung. Selain itu setiap mahasiswa penyelenggaraan kegiatan administrasi akademik. diwajibkan memahami pengertian atau istilah yang Sebagai pedoman seluruh mahasiswa Universitas BSI berlaku di bidang akademik maupun kemahasiswaan. Bandung yang berhubungan dengan kegiatan-kegiatan

akademik. Selain itu setiap mahasiswa Universitas BSI Ciri dasar SKS adalah:

Bandung diharuskan memahami pengertian atau istilah

1. Dalam sistem kredit tiap-tiap mata kuliah diberi yang berlaku di bidang akademik dan kemahasiswaan.

bobot yang dinamakan nilai kredit.

2. Banyaknya nilai kredit untuk mata kuliah yang

A. PENGERTIAN DASAR berlainan tidak selalu sama.

3. Banyaknya nilai kredit untuk masing-masing mata Sistem Kredit Semester disingkat SKS adalah sistem

1) Sistem Kredit Semester (SKS)

kuliah ditentukan atas besarnya usaha untuk penyelenggaraan pendidikan yang dinyatakan

menyelesaikan tugas-tugas yang dinyatakan dalam dalam beban studi mahasiswa, beban kerja

program perkuliahan, kerja lapangan maupun tugas pengajar dan beban penyelenggara pendidikan

lainnya.

yang dinyatakan dengan satuan kredit semester (sks) atas dasar satuan waktu semester.

2) Semester

Satuan Kredit Semester disingkat sks adalah Semester adalah satuan waktu terkecil untuk takaran penghargaan terhadap pengalaman belajar

menyatakan lamanya satu program pendidikan yang diperoleh melalui 30 sampai dengan 60 menit

dalam suatu jenjang pendidikan satu semester kegiatan terjadwal, yang diiringi dengan 2 sampai

setara dengan 16-20 minggu kerja. dengan 4 jam per minggu tugas lain yang terstruktur

Tiap tahun akademik terdiri dari semester ganjil dan maupun yang mandiri selama satu semester.

semester genap. Setiap semester ganjil dan genap,

Tujuan Sistem Kredit Semester seorang mahasiswa mendapat beban studi dengan

jumlah yang ditetapkan Universitas BSI Bandung,

1. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa agar

yaitu sebesar 10-22 sks.

dapat menyelesaikan studinya dalam waktu yang telah ditentukan.

2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk melatih diri dalam mengorganisasikan kegiatan- kegiatan seeisien dan seefektif mungkin.

Administrasi Akademik Kemahasiswaan disusun sebagai

Satuan Kredit Semester

B. SISTEM PENILAIAN DAN DERAJAT

Satuan Kredit Semester disingkat sks adalah satuan

KEBERHASILAN

yang digunakan untuk menyatakan besarnya beban Keberhasilan mahasiswa menempuh suatu mata kuliah studi mahasiswa, besarnya pengakuan terhadap harus ditentukan atas dasar sekurang-kurangnya dua keberhasilan usaha mahasiswa, usaha kumulatif kali evaluasi, yaitu satu kali pada saat semester berjalan bai suatu program tertentu dan besarnya usaha dan satu kali lagi pada akhir semester. menyelenggarakan pendidikan.

Jenis evaluasi dan cara melakukannya disesuaikan Selain itu juga merupakan takaran penghargaan dengan sifat mata kuliah. Dalam hal digunakan lebih terhadap pengalaman belajar yang diperoleh melalui 30

dari satu jenis evaluasi, bobot tiap jenis evaluasi pada s/d 60 menit kegiatan terjadwal yang diiringi dengan 2 data evaluasi keseluruhan diwujudkan dalam bentuk s/d 4 jam per minggu oleh tugas lain yang terstruktur pembobotan yang harus mencerminkan ciri mata maupun yang mandiri selama satu semester.

kuliah yang bersangkutan.

Beban Studi Mahasiswa

Atas dasar evaluasi keseluruhan tersebut maka Satu sks beban akademik dalam bentuk perkuliahan ditentukan derajat keberhasilan mahasiswa yang

setara dengan upaya mahasiswa sebanyak 3 jam diberikan dalam nilai huruf dan angka. Evaluasi hasil seminggu selama satu semester. Upaya meliputi belajar Universitas BSI Bandung, diberikan nilai yang satu jam interaksi akademik terjadwal dengan staf ditunjukkan dengan huruf A, B, C, D dan E. pengajar, satu jam kegiatan terstruktur, dan satu jam kegiatan mandiri. Kegiatan terstruktur dilakukan dalam

KETERANGAN rangka kegiatan kuliah, seperti tugas menyelesaikan

NILAI

BOBOT NILAI

A 4 Sangat Baik soal, membuat makalah, menelusuri pustaka, dan

B 3 Baik sebagainya. Kegiatan mandiri meupakan kegiatan

C 2 Cukup yang harus dilakukan secara mandiri untuk mendalami

D 1 Kurang dan mempersiapkan tugas-tugas akademik misalnya

E 0 Gagal membaca buku referensi dan mempersiapkan tugas

akademik. Setiap akhir semester, setiap mata kuliah yang diikuti

Dalam satu semester dapat ditentukan beban yang oleh mahasiswa akan diberikan nilai akhir semester. ditempuh oleh seorang mahasiswa. Untuk program S1 besarnya beban ditentukan antara 148-150 sks.

Nilai akhir semester setiap mata kuliah terbagi atas : Mata kuliah Bahasa Inggris memperoleh nilai E, maka

Nilai Absensi

diwajibkan untuk mengikuti Ujian Her pada jadwal yang

Nilai Tugas

ditentukan dan mata kuliah kalkulus memperoleh nilai

Nilai Ujian Tengah Semester (UTS) : 30 %

D, maka disarankan untuk mengikuti Ujian Her.

Nilai Ujian Akhir Semester (UAS)

C. UJIAN DAN HASIL UJIAN SEMESTER

Keberhasilan studi dinyatakan dengan Indeks Prestasi Sebagai evaluasi atas kegiatan akademik selama satu (IP). Indeks Prestasi adalah nilai rata-rata untuk mata semester, maka dilaksanakan ujian-ujian yang meliputi: kuliah yang telah ditempuh mahasiswa. Penilaian (1) Ujian Tengah Semester (UTS); (2) Ujian Akhir keberhasilan dinyatakan dengan Indeks Prestasi Semester (UAS); dan (3) Ujian Her. UTS dilaksanakan Semester (IPS) dan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK). IPS pada tengah semester berjalan sebagai evaluasi menunjukkan keberhasilan mahasiswa dalam mengikuti materi setengah semester dan UAS dilaksanakan program pendidikan dalam satu semester, sedangkan sebagai evaluasi akhir terhadap mata kuliah selama IPK adalah hasil rata-rata seluruh mata kuliah yang satu semester. Pelaksanaan UTS dan UAS diatur dalam diikuti mahasiswa.

jadwal yang telah ditetapkan pada Kalender Akademik.

Cara menghitung IPS atau IPK sebagai berikut : Penyelenggaraan ujian, baik UTS maupun UAS bertujuan untuk:

1. Menilai apakah mahasiswa telah memahami atau

Σ (Bobot SKS Mata Kuliah x Bobot Nilai)

menguasai bahan bahasan yang disajikan dalam IPS (IPK) = kuliah.

Jumlah SKS

2. Mengelompokkan mahasiswa ke dalam beberapa golongan berdasarkan kemampuan.

Contoh: Seorang mahasiswa pada semester I, mengikuti

3. Menilai apakah bahan kuliah disajikan sesuai dengan mata kuliah sebagai berikut:

Silabus atau Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

No Mata Kuliah

Sedangkan Ujian Her adalah ujian ulangan bagi

1 Pendidikan Pancasila

2 B 3 6 mahasiswa yang pada akhir semester memperoleh

2 Bahasa Inggris

3 B 3 9 nilai mutu D atau E. Bagi mahasiswa yang memperoleh

3 Pengantar Teknologi & Informasi

4 Dasar Akuntansi

3 C 2 6 nilai D disarankan untuk mengikuti ujian her dan bagi

5 Manajemen Umum

2 A 4 8 mahasiswa yang memperoleh nilai E diwajibkan untuk

6 Kalkulus

4 D 1 4 mengikuti ujian her.

7 Paket Program Niaga I

Jumlah SKS

Maka IPS mahasiswa adalah: IPS (I) = 37/18 = 2.33

Dokumen-dokumen Ujian terdiri dari:

1. Lembar Jawaban Ujian

Pelaksanaan UTS dan UAS diselenggarakan dengan sistem pilihan ganda menggunakan lembar jawaban OCR ( Optical Character Reader). Pemeriksaan dan pengolahan lembar jawaban tersebut dilakukan dengan komputer, oleh karena itu ikutilah petunjuk pengisian lembar jawaban sebaik-baiknya. Kesalahan pengisian yang mengakibatkan tidak terbacanya lembar jawaban menjadi tanggung jawab mahasiswa sendiri.

Cara Mengisi Lembar Jawaban

Contoh : Lembar Jawaban Ujian

2. Hasil Ujian Murni

Hasil Ujian Murni adalah daftar nilai murni yang diperoleh mahasiswa didalam mengikuti ujian-ujian yang berlangsung (UTS atau UAS). Dimana pada Hasil Ujian Murni, tercantum jawaban ujian mahasiswa yang berasal dari pembacaan lembar jawaban OCR. Hasil Ujian Murni ini adalah hasil pengolahan komputer dan tanpa campur tangan petugas.

Hal-hal yang dapat terjadi pada Hasil Ujian Murni antara lain:

a. Jawaban dari suatu mata kuliah tidak muncul pada Hasil Ujian Murni. Hal ini disebabkan karena adanya kesalahan pengisian Nomor Induk Mahasiswa atau kesalahan mengisi Kode Ujian. Kesalahan ini tidak dapat diperbaiki.

CONTOH HASIL UJIAN MURNI DICETAK DARI WEBSITE

CONTOH KARTU HASIL STUDI (KHS) DICETAK DARI WEBSITE

Kartu Hasil Studi (KHS) adalah laporan prestasi akademik/studi mahasiswa yang berupa daftar nilai. KHS dapat dilihat dan dicetak melalui Website Universitas.

CONTOH TRANSKRIP AKADEMIK

Transkrip Akademik adalah daftar nilai kumulatif mahasiswa sejak semester pertama sampai dengan semester terakhir studinya, sebagai lampiran dari ijazah Sarjana.

b. Jawaban dari suatu mata kuliah tidak sesuai dengan

b. Sistem secara otomatis mengambil nilai yang yang diisi mahasiswa. Hal ini dapat disebabkan

terbaik dari nilai ujian her atau nilai yang didapatkan karena ada seorang mahasiswa lainnya yang salah

sebelum mengikuti ujian her (Nilai maksimal yang mengisi Nomor Induk yang mengakibatkan nilainya

dihasilkan adalah B).

masuk ke mahasiswa lainnya. Kepada mahasiswa

c. Mendaftar sebagai peserta ujian her di bagian yang salah tidak dapat diperbaiki, sedangkan

administrasi sesuai jadwal yang ditetapkan. mahasiswa yang benar, dapat diperbaiki.

d. Biaya Ujian Her dibayarkan melalui bank yang

c. Untuk kesalahan-kesalahan yang diakibatkan oleh ditunjuk sesuai dengan prosedur yang ditetapkan. ketidaktelitian mahasiswa, tidak dapat diperbaiki. Sedangkan untuk kesalahan yang mengakibatkan

E. MATA KULIAH KOMPETENSI JURUSAN

data mahasiswa lainnya salah dapat diperbaiki. Mata kuliah kompetensi jurusan adalah mata kuliah yang wajib dikuasai oleh seorang mahasiswa selama masa

Untuk melakukan perbaikan data, dapat dilayani studinya. Syarat kelulusan dari mata kuliah kompetensi sepanjang waktu yang telah ditetapkan.

jurusan yaitu harus memiliki nilai lulus minimal “C”. Nilai “D atau E” untuk mata kuliah kompetensi jurusan

wajib diperbaiki sampai diperoleh nilai minimal lulus Kartu Hasil Studi (KHS) adalah laporan prestasi “C”. akademik atau studi mahasiswa yang baru selesai ditempuh yang berisikan daftar nilai. KHS akan dibagikan kepada mahasiswa setelah Ujian Akhir Semester (UAS) selesai.

3. Kartu Hasil Studi (KHS)

4. Transkrip Akademik

Transkrip Akademik adalah daftar nilai kumulatif mahasiswa sejak semester 1 sampai semester terakhir studinya, sebagai lampiran dari ijasah atau Diploma.

D. UJIAN HER

Ujian Her adalah ulangan dari seorang mahasiswa yang dilaksanakan di akhir semester:

a. Yang berhak mengikuti ujian her adalah mahasiswa yang di akhir semester (pada KHS) memperoleh nilai E atau D, sedangkan yang memiliki nilai akhir C optional (dapat ikut/tidak).

MATA KULIAH KOMPETENSI

Program Studi Teknik Informatika Program Studi Akuntansi

Program Studi Ilmu Komunikasi Program Studi Sistem Informasi

Peminatan : Public Relations

Program Studi Manajemen Pemasaran Peminatan : Broadcasting

Program Studi Manajemen Perbankan Program Studi Desain Komunikasi Visual

F. SKRIPSI

Persyaratan Pendaftaran Bimbingan Skripsi

Skripsi merupakan mata kuliah inti yang harus diikuti

1. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.00. dan dipenuhi oleh seorang mahasiswa Universitas

2. Tidak ada Nilai E pada KHS.

BSI Bandung yang menikuti Program Strata Satu (S1).

3. Seluruh mata kuliah unggulan minimal nilainya C. Sebagai mata kuliah inti Skripsi juga merupakan pra syarat kelulusan bagi mahasiswa.

Prosedur Pendaftaran Bimbingan Skripsi

1. Setelah mahasiswa dinyatakan terdaftar sebagai Skripsi adalah suatu bentuk karya ilmiah yang ditulis

mahasiswa yang berhak ikut skripsi (dapat dilihat oleh seorang mahasiswa, yang telah memenuhi

pada website BSI, maka mahasiswa melakukan persyaratan akademik secara keseluruhan. Penyusunan

proses pendaftaran melalui website BSI*. skripsi selain bertitik berat pada kemampuan dari

2. Mahasiswa diwajibkan membayar biaya bimbingan mahasiswa yang bersangkutan juga merupakan suatu

skripsi sesuai ketentuan melalui ATM atau Internet kerjasama yang bersifat pembinaan yang dilakukan oleh

Banking pada bank yang ditunjuk. dosen pembimbing. Untuk itulah penting bagi setiap

3. Bagi mahasiswa yang sudah tidak aktif diwajibkan mahasiswa untuk meyadari arti penting dan manfaat

membayar biaya registrasi sebesar RP. 250.000 kehadiran dosen pembimbing, dengan berkonsultasi

(dua ratus lima puluh ribu rupiah) melalui TAM atau demi hasil yang sebaik-baiknya.

Internet Banking pada bank yang ditunjuk.

4. Informasi tentang dosen pembimbing skripsi & Dosen pembimbing akan bersifat kooperatif dan akan

Buku Pedoman Skripsi dapat didownload melalui selalu menginginkan hasil kerja yang maksimal dari

website BSI sesuai dengan jadwal yang ditentukan. mahasiswanya. Dengan dukungan mata kuliah yang

relevan dengan proses penulisan skripsi atau tugas

akhir, baik secara metodologis, teoritis dan praktis Persyaratan Pendaftaran Sidang Skripsi

Sudah mengikuti proses bimbingan skripsi sesuai juga harus dimanfaatkan oleh setiap mahasiswa dan

dengan ketentuan yang berlaku.

jangan dikesampingkan. Di lain segi banyaknya literatur dan referensi penunjang yang harus dijadikan acuan

tambahan untuk mempermudah proses penulisan Prosedur Pendaftaran Sidang Skripsi

1. Pendaftaran sidang skripsi dilakukan oleh dosen skripsi tersebut. Prinsip keaslian sebuah Skripsi di

pembimbing melalui website BSI. seluruh Perguruan Tinggi di Indonesia adalah sama.

2. Informasi tentang jadwal sidang skripsi dapat Hal ini disesuaikan dengan prinsip intelektualitas dan

dilihat melalui website BSI sesuai dengan jadwal keilmiahan ide, yang sangat anti akan peniruan dan

yang ditentukan.

penjiplakan. Apabila terjadi peniruan dan penjiplakan maka dikenakan sanksi akademik Drop Out (DO). Penjelasan lebih rinci diatur pada Buku Panduan Skripsi Universitas BSI Bandung. Buku panduan tersebut dapat

* Juklak dapat di download di website BSI diunduh melalui website www.bsi.ac.id.

a) Memberikan pengalaman kerja kepada mahasiswa Sebelum seorang mahasiswa akan menulis skripsi,

G. KKP/PKL

dalam rangka mengenal dunia kerja yang maka salah satu prasyarat dalam rangka untuk b) Memberikan wawasan bersosialisasi dengan mendapatkan data dan obyek penulisan, dianjurkan

lingkungan masyarakat yang majemuk, dengan untuk mengadakan Kuliah Kerja Praktik (KKP) atau

berbagai permasalahan yang terjadi. Praktik Kerja Lapangan (PKL) ke suatu instansi atau

c) Mengembangkan opini mahasiswa untuk selalu perusahaan.

optimis dan percaya didiri dengan kemampuan sendiri dalam melaksanakan KKP atau PKL.

Kuliah Kerja Praktik (KKP) atau Praktik Kerja Lapangan (PKL) merupakan salah satu tugas terstruktur yang

H. Wisuda