Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Triple B – Bach, Beethoven, Brahms: Resital Cello Tunggal T1 852008024 BAB IV

BAB IV
PENUTUP
A. Kesimpulan
Banyak proses yang dilalui untuk menuju resital ini. Secara teknik
penulis harus disiplin berlatih setiap hari. Tidak hanya itu, penulis juga
membutuhkan tenaga pengajar yang bisa mengajar dengan rutin guna
pengecekan perkembangan penulis. Namun pada kenyataannya, penulis
tidak mendapat pengajaran rutin yang dibutuhkan. Oleh karena itu penulis
mencari sumber pengajar melalui video media sosial (youtube). Untuk
persiapan mental dan tenaga, penulis melakukan olahraga rutin. Kendala
lain yang dihadapi yaitu kurangnya jam latihan antara penyaji dan
pengiring sehingga menghambat proses penggarapan karya secara
bersama. Kekompakan dalam bermain pun masih sangat kurang. Kesiapan
yang tadinya sudah matang secara tempo (tempo cepat) tetapi karena
kendala pengiring yang belum menguasai tempo cepat tersebut, penyaji
harus menurunkan tempo menjadi lebih lambat dan hal tersebut sangat
memberatkan penyaji. Kondisi tidak menghafalkan partitur juga sangat
menghambat jalannya resital. Dengan melalui proses yang panjang hingga
akhirnya sampai pada akhir masa studi di UKSW, resital ini berjalan
dengan lancar.


B. Saran
Dibutuhkan kedisiplinan dalam hal berlatih secara mandiri, pola
hidup sehat, dan manajemen waktu yang baik untuk mencapai sebuah
pertunjukan musik tunggal. Resital yang telah penulis lakukan diharapkan
bermanfaat bagi mahasiswa instrumen mayor cello dan piano sebagai
bahan pembelajaran dan menambah wawasan terhadap pentingnya disiplin
dalam berlatih secara mandiri. Saran bagi dosen-dosen instrumen mayor
FSP UKSW agar dapat memberikan waktu mengajar yang disiplin. Saran
untuk teman-teman pianist diharapkan dapat memainkan karya-karya

38

musik kamar guna menambah referensi repertoar dalam bermusik. Untuk
mahasiswa penyajian musik agar terus berlatih, menambah jam tampil,
selalu berguru dimanapun dan dalam keadaan apapun, dan jangan cepat
merasa puas dengan hasil yang dicapai.

39

DAFTAR PUSTAKA


Bylsma, Anner. Johann Sebastian Bach a Suites a Solo Violoncello Senza Basso.
Printed in Germany 1979.
Eisinger, Josef. Johannes Brahms : Life and Letters. Editor. Styra Avins. Oxford :
Oxford UP, 1997.
Fournier, Pierre. Six Suites J. S. Bach. New York City : International Music
Company a division of IMC Music Corporation., 1972.
Gal, Hans. Johannes Brahms: His Work and Personality. Trans. Joseph Stein.
New York: Alfred A. Knopf, 1963. Reprint Westport, CT: Greenwood
Press 1977.
Hanning, Barbara Russano. Concise History of Western Music : New York W.
W. Norton & Company, Inc., 1998.
Kerman, Joseph, Gary Tomlison, dan vivian Kerman. Listen : Brief Fourth
Edition. Boston : Bedford/St. Martin’s. 2000.
Stein, Leon. Anthology of Musical Forms: Structure & Style (Expanded Edition):
The Study and Analysis of Musical Forms. USA, Summy-Birchard INC
1979.
Mc Neil, Rhoderick J. Sejarah Musik 1, Musik Awal Sejak Masa Yunani Kuno
Sampai Akhir Masa Barok: Tahun 1760 : jakarta, Gunung Mulia 2002.
Randel, Don Michael. The Harvard Concise Dictionary of Music and Musicians.

Cambridge : President and Fellows of Harvard College, 1999.
Sadie, Stanley. The New Grove Dictionary of Music and Musicians, Volume 20 :
Prelude, second edition. London : Macmillan Publishers Limited, 2001.
------. (2008). Ludwig Van Beethoven : Cello Sonata in D, Op. 102, No. 2.
Classical Archives. (Online). www.classicalarchives.com web page
Classical Archives. 2008.
Wintle, Christopher. “The sceptred pall: Brahms’ progressive harmony”. From
Brahms. Musgrave. Cambridge: Cambridge UP, 1987.

40

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Data Pribadi
Nama

: Anggelia Sande’ Lilingan

Tempat, Tanggal Lahir


: Kendari, 13 April 1991

Jenis Kelamin

: Wanita

Agama

: Kristen Protestan

Kewarganegaraan

: Indonesia

Alamat

: Jl. Balaikota III Lrg. Konsel no. 64c

Telepon


: 085241669177 (ponsel)

Latar Belakang Pendidikan
A. Formal
1996-1997

: TK Adiaksa

1997-1999

: SDN 11 Kendari

1999-2002

: SDN 7 Kendari

2002-2005

: SMPN 2 Kendari


2005-2008

: SMAN 4 Kendari

2008-2015

: Program Studi Seni Musik, Fakultas Seni Pertunjukan,
Universitas Kristen Satya Wacana

Pengalaman Selama Studi
A. Organisasi
Senat Mahasiswa Fakultas Seni Pertunjukan
2009-2010 Sekretaris Senat

41

B. Masterclass
1. Solo Cello masterclass dengan Karoline Kang (Belanda) 2011
2. Solo Cello masterclass dengan Leslie Tan (Singapore) 2015
3. Chamber music masterclass bersama Ngayogstringkarta dengan

Simon Tandree (Jerman) 2012
4. Chamber music masterclass bersama Ngayogstringkarta dengan
Gauthier Hermann (Perancis) 2013
5. Lodaya Cello ensemble dengan Leslie Tan (Singapore) 2015

C. Solo Concert
1. Home concert “Classic and Romantic era” UKSW 2012, 2013, &
2014
2. Solo Cello and Piano, Levinaya Piano Trio Recital (Ascoltate
Program) Yogyakarta 2014

D. Konser Musik Kamar
1. Strinx Chamber Orchestra Salatiga, Malang-Surabaya 2012
2. Nightingale String Kwintet-Bogor 2013
3. String Quartet Home concert “classisc periode” UKSW april 2012
4. Chamber Music Festival-Yogyakarta 2011
5. Ngayogstringkarta-Bandung November 2012 & November 2013
6. Ngayogstringkarta-MalangMaret 2013
7. Kersen String Trio-Malang Desember 2012
8. Ngayogstringkarta Recital Ascoltate program November 2014

9. Levinaya String Trio Recital Ascoltate program juli 2014
10. Cellissimo Cello ansambel- Salatiga September 2013
11. Cellissimo Cello ansambel collaboration with UiTM, Putrajaya
Auditorium, Malaysia Maret 2014
12. Cellissimo Cello ansambel (35 cellist) Ascoltate Program-Yogyakarta
Desember 2014
13. Lodaya cello ansamble in May String Festival May 2015

42

E. Konser Orkestra
1. Gita Bahana Nusantara Orchestra-Jakarta 2013 & 2014
2. F-Hole String Orchestra-Yogyakarta Juni 2014 (Program Praktek
Kerja Lapangan)
3. Orkestra Mahasiswa ISI-Yogyakarta & Surabaya Mei 2014 (Program
Praktek Kerja Lapangan)
4. Orchestra of Festival Kesenian Indonesia-Yogyakarta Juli 2014
5. Medical Chamber Orchestra-UGM Yogyakarta Juni 2014
6. Twilite Orchestra-Yayasan Budha Tzu Chi Jakarta November 2014
7. Indonesian Youth Symphony Orchestra, Ascoltate program April

2015
8. Twilite Orchestra-Life on Piano Jakarta Juni 2015
9. Indonesian Youth Symphony Orchestra Gala Concert with Kanako
Abe-Agustus 2015
F. Anggota Strinx Chamber Orchestra 2011-2013.
G. Saat ini aktif sebagai cellist di Ngayogstringkarta String Orchestra.
H. Saat ini aktif sebagai cellist di Indonesian Youth Symphony Orchestra.

43