BENTUK-BENTUK PELANGGARAN YANG DILAKUKAN ISRAEL TERHADAP PERJANJIAN INTERNASIONAL ISRAEL-PALESTINA KURUN WAKTU 1993-2007 - Unika Repository

  

BENTUK-BENTUK PELANGGARAN YANG

DILAKUKAN ISRAEL TERHADAP PERJANJIAN

  

INTERNASIONAL ISRAEL-PALESTINA KURUN

WAKTU 1993-2007

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Hukum

  

Guna memenuhi salah satu syarat untuk

Memperoleh gelar sarjana Strata 1

Dalam Ilmu Hukum

  

Diusulkan Oleh :

Nama : Faizal Amir

NIM : 04.20.0010

  

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

SEMARANG

2009

HALAMAN PERSETUJUAN

  

ISRAEL TERHADAP PERJANJIAN INTERNASIONAL ISRAEL-

PALESTINA KURUN WAKTU 1993-2007

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Hukum

  

Guna memenuhi salah satu syarat untuk

Memperoleh gelar sarjana Strata 1

Dalam Ilmu Hukum

Disusun Oleh :

  

Nama : Faizal Amir

NIM : 04.20.0010

Disetujui Oleh :

Dosen Pembimbing

  

(Benny D Setianto SH., LL.M, MIL)

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

SEMARANG

  

2009

  

HALAMAN PENGESAHAN

  Skripsi disusun oleh : Nama : Faizal Amir

  NIM : 04.20.0010 Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji

  Pada Tanggal : 12 Juli 2009 Susunan Dewan Penguji

  Dosen Penguji Tanda Tangan 1.

  (……………………) Benny D Setianto SH., LL.M, MIL 2.

  (……………………) Y. Trihoni Nalesti Dewi, SH., M.Hum 3.

  (..............................)

H. Hermawan Pancasiwi, BA., Drs., Msi

  Skripsi ini telah diterima sebagai salah satu persyaratan Untuk memperoleh gelar Sarjana Strata 1 Ilmu Hukum

  Pada tanggal : 13 Juni 2009 (Val. Suroto, S.H., M.Hum)

  Dekan Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata

  Semarang

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

  

Sesungguhnya Kami telahi menciptakan kamu dari seorang lelaki dan seorang

perempuan, dan Kami menjadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku, agar

kamu saling mengenal.

  

(Al Quranil Al Karim, Surah Al-Hujurat, Ayat 13)

  " Tiada hidup tanpa kegagalan, kekalahan, dan kejatuhan Air sungai menuju laut melewati jalan yang berliku

  Berdirilah tegak kembali Jangan memandang ke belakang, masa lalu telah berlalu

  Hidup berjalan terus Langit yang abadi tetap tidak berubah dan hidup bagaikan bentukan gerakan awan di angkasa yang selalu berubah-ubah tidak memiliki ketetapan dan tidak abadi"

  “Sehari yang dilewatkan tanpa doa adalah hari yang lewat begitu saja dengan sia-sia” “Agama tanpa ilmu adalah buta. Ilmu tanpa agama adalah lumpuh”

  

(Albert Einstein)

“Skripsi ini ku persembahkan Kepada Papa & Mama, Fazzayafuzzu (its me) dan Adik-adikku, Teman-teman Fakultas Hukum ‘04, Dan teman-teman lainnya”

KATA PENGANTAR

  Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas segala berkah dan karunia-Nya, akhirnya penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul “BENTUK-BENTUK PELANGGARAN YANG

DILAKUKAN ISRAEL TERHADAP PERJANJIAN INTERNASIONAL

  ISRAEL-PALESTINA KURUN WAKTU 1993-2007” sebagai salah satu syarat

  untuk memperoleh gelar kesarjanaan pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.

  Disadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna dan banyak kekurangannya, oleh karena itu penulis mengharapkan adanya kritikan dan saran yang sifatnya membangun dari pembaca.

  Penyusunan skripsi ini tidak dapat terselesaikan tanpa bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar- besarnya kepada : 1.

  Bapak Val. Suroto, S.H., M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.

  2. Bapak Benny D Setianto SH., LL.M, MIL selaku pembimbing skripsi yang begitu besar bantuan, pengarahan dan perhatian yang diberikan beliau selama proses penyusunan skripsi.

3. Bapak Emanuel Boputra SH., M.Hum selaku dosen wali.

  4. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata yang menjadi pengayom dan pendidik penulis selama masa kuliah dan juga seluruh staf

  / karyawan, khususnya Mas Sabar, Mbak Rini, Mas Dwi, dan Mbak Tarmi, yang sangat membantu kelancaran administrasi.

  5. Bapak Benny D Setianto SH., LL.M, MIL, Ibu Y. Trihoni Nalesti Dewi, SH., M.Hum dan Bapak Hermawan Pancasiwi, SH., S. Psi selaku dosen penguji.

  6. Bapak Riza Sihbudi terima kasih atas rekomendasinya, dan mbak wiwie thankz so much for your information ya...

  7. Orang Tuaku yang tercinta, Bapak H. Muhammad Nur dan Ibu Hj. Rastimna yang dengan sabar dan tulus memberikan doa, dukungan, dan semangat yang sangat besar kepada penulis.

  8. Adik-adikku tersayang, Fauzy Rahman (Boz Unyil), Rahma (Jumahwa), Ria Safitri (Yaya), dan Rossiana (Mbak Ency), serta saudara-saudaraku dari keluarga Om Lekot, Man Encen, dan keluarga Bibi Rani yang telah menghibur dan memberikan semangat.

  9. Teman-teman Angkatan ’04 Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Semarang ; Marijo, Kosim, Xukrok, Dizzy, Skipy, Ucil, Verdy, Copet, Yoyo, Viktor, Glory (GoNdrong), Haswer, Sari (Ndut), Yunita (Dek Yun), Mela (Cece), Dewi (Emak), Monix (Raras), Arin, Devi, kepada anggota Blackdog Community, jangan males2an kumpul yo.. sip to ? dan semua teman-teman Senat dan BEM Fakultas Hukum.

  10. Teman-teman lain fakultas yang masih juga sering kumpul-kumpul, Sinyo (Amerika zu), Tatha (Ndut ‘n B), Si Adek Angel (BoXong), Mas chim, Si Kunti

  (I’iz), dan teman-teman di kos Papi, Ulix (Kamulzen), Nino (bono), Danial (Ateng) dan teman-teman ZMTM (cepet tenar n sukses yo) lainnya.

11. Teman-teman eTrading, Mbak Conny, Mbak Titis, Pak Nunus, Pak Tutus, Nardi,

  Boz_Har (market just repeated it self lho...☺), Boz Black, Andre, Antony Jack D, Temmy Bernanas, Ricco La, Daniel Ajah, Yudha (ditunggu Trading barengnya yo...), John (Miller) Mali.

  Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat berguna bagi para pembaca pada umumnya dan bermanfaat bagi akademik pada khususnya.

  Semarang, 30 Juni 2009 Penulis Faizal Amir

  ABSTRAKSI Konflik yang berkepanjangan antara Israel dan Palestina banyak mengundang perhatian masyarakat internasional. Perserikatan Bangsa-Bangsa

  (PBB) sebagai organisasi internasional yang membawahi negara-negara di dunia juga tidak mampu memberikan keputusan yang baik terhadap konflik tersebut. Hal ini dikarenakan adanya intimidasi dari negara-negara barat. Beberapa p e r j a n j i a n i n t e r n a s i o n a l d i b e n t u k g u n a m e y e l e s a i k a n k o n f l i k y a n g berkepanjangan antara Palestina dan Israel. Namun, seringkali Israel melakukan tindakan-tindakan pelanggaran terhadap perjanjian internasional yang telah disepakati kedua belah pihak dalam kurun waktu 1993-2007. Berdasarkan paparan tersebut di atas, penulis tertarik untuk melakukan penelitian dengan

j u d u l : " B E N T U K - B E N T U K P E L A N G G A R A N Y A N G

D I L A K U K A N ISRAEL TERHADAP PERJANJIAN INTERNASIONAL ISRAEL DAN PALESTINA KURUN WAKTU 1993-2007".

  Adapun permasalahannya adalah sebagai berikut : Perjanjian perjanjian apakah yang telah disepakati Israel-Palestina kurun waktu 1993-2007 ? Tindakan pelanggaran apakah yang telah dilakukan Israel terhadap Perjanjian Internasional Israel-Palestina ?

  Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Spesifikasi dalam penelitian ini bersifat deskripsi analitis, yaitu memberi gambaran secara rinci, sitematis dan menyeluruh tentang aspek hukum yang ada kaitannya dengan bentuk-bentuk pelanggaran yang dilakukan Israel terhadap perjanjian internasional Israel dan Palestina.

  Berdasarkan basis penelitian dan pembahasan dapat ditarik kesimpulan, perjanjian-perjanjian internasional yang telah disepakati antara Isarel dan Palestina guna menyelesaikan konflik diantara kedua belah pihak dalam kurun waktu 1993-2007 adalah Perjanjian Oslo 1993, Perjanjian Oslo 1995, Referendum Wye River 1998, dan Peace Road Map 2003.

  Bentuk-bentuk pelanggaran yang dilakukan oleh Israel terhadap perjanjian internasional Israel-Palestina dalam kurun waktu 1993-2007 adalah a) pelanggaran Perjanjian Oslo 1993 (Israel telah menutup Tepi Barat dan Jalur Gaza secara permanen, melarang pergerakan barang-barang dan orang-orang Palestina dengan membatasi sistem perijinan dan hal ini secara efektif mencekek perekonomian masyarakat Palestina), b) pelanggaran Perjanjian Oslo 1995 (Pengambil alihan sumber-sumber penghasilan masyarakat Palestina yang menyebabkan kerugian sosial-ekonomi yang berat, tidak adanya pelembagaan perekonomian Palestina yang menyebabkan ketergantungan pada Israel, Penutupan yang menyebabkan masyarakat Palestina terkurung dalam kota-kota yang terisolasi) dan pelanggaran terhadap Perjanjian Wye River 1998 dan Peace Ro a d M a p 2 0 0 3 ( P r o y e k p e r u m a h a n H a r H o m a s e b a g a i P r o p a g a n d a pertempuran terakhir yang melibatkan proses perdamaian di Timur Tengah.

  

DAFTAR ISI

  HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN ....................................................................... ii HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................ iii MOTTO DAN PERSEMBAHAN ................................................................. iv KATA PENGANTAR ................................................................................... v ABSTRAKSI ................................................................................................. viii DAFTAR ISI .................................................................................................. ix BAB I Pendahuluan...................................................................................

  1 A. Latar Belakang ........................................................................

  1 B. Perumusah Masalah ................................................................

  8 C. Tujuan Penelitian ....................................................................

  8 D. Kegunaan Penelitian ...............................................................

  9 E. Metode Penelitian ................................................................... 10 F. Sistematika Penulisan ............................................................. 12 BAB II Kerangka Teori ................................................................................

  15 A. Tinjauan Pustaka .................................................................... 15 1.

  Pengertian ........................................................................ 15 2. Asas Prinsip Dasar Perjanjian Internasional sebagai Hukum Internasional .......................................................

  21 3. Akibat Perjanjian Internasional ....................................... 22 4.

  Batalnya suatu Perjanjian Internasional .......................... 24

  B.

  Profil Negara .......................................................................... 29 1.

  Israel ................................................................................ 29 2.

  33 Palestina ...........................................................................

  C.

  Sejarah Konflik Israel-Palestina ............................................. 35 BAB III Pemabahasan Hasil Penelitian .......................................................

  39 A. Perjanjian Internasional Israel-Palestina kurun waktu 1993-2007 ...............................................................................

  39 1. Declaration of Principles On Interim Self-Government Arrangements (Oslo I) 1993 ............................................

  43 2. The Israeli-Palestinian Interim Agreement (Oslo II) 1995 ..................................................................

  48 3. The Wye River Memorandum 1998 ................................ 52 4. Peace Road Map 2003 ..................................................... 55 B.

  Tindakan-tindakan pelanggaran yang telah dilakukan Israel terhadap Perjanjian Internasional Israel-Palestina kurun waktu 1993-2007 ....................................................................

  59 1. Pelanggaran Israel terhadap Perjanjian Oslo 1993 .......... 61 2. Pelanggaran Israel terhadap Perjanjian Oslo 1995 .......... 66 3.

  Proyek Har Homa ............................................................ 78

  BAB IV Penutup ..........................................................................................

  83 A.

  83 Kesimpulan .............................................................................

  B.

  Saran ....................................................................................... 86 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

Dokumen yang terkait

ANALISIS KEBIJAKAN DAN KEAMANAN ISRAEL DIPALESTINA TERHADAP PELANGGARAN HAK AZASI MANUSIA

0 6 1

TUGAS HUKUM PERJANJIAN INTERNASIONAL

0 4 3

HUKUM INTERNASIONAL DALAM FUNGSI PERLINDUNGAN TERHADAP RAKYAT BOSNIA-HERZEGOVINA DAN SANKSI ATAS PELANGGARAN - PELANGGARAN Repository - UNAIR REPOSITORY

0 1 87

PENYELESAIAN SENGKETA ISRAEL-PALESTINA OLEH PBB DAN PENGARUHNYA TERHADAP EFFEKTIFITAS HUKUM INTERNASIONAL DI TIMUR TENGAH Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 90

KOMPETENSI DEWAN KEAMANAN PBB DALAM MENYELESAIKAN KONFLIK ISRAEL DAN PAESTINA MENURUT HUKUM INTERNASIONAL Hendro Hamdan Sulbadana Hilda Abstrak - KOMPETENSI DEWAN KEAMANAN PBB DALAM MENYELESAIKAN KONFLIK ISRAEL DAN PAESTINA MENURUT HUKUM INTERNASIONAL

0 0 16

BAB III ANALISIS PERJANJIAN YANG DILAKUKAN OLEH PT. BANK - INDIKASI PERJANJIAN OLIGOPOLI DAN PERJANJIAN TERTUTUP PT. BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) TBK (STUDI KASUS PUTUSAN KPPU NOMOR 10/KPPU-L/2001) Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 21

IMPLEMENTASI KOMISI KEPOLISIAN NASIONAL DALAM PENYELESAIAN PERKARA PELANGGARAN YANG DILAKUKAN OLEH ANGGOTA POLRI Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 11

PENAATAN NEGARA TERHADAP PERJANJIAN INTERNASIONAL DAN UPAYA-UPAYA NEGARA TERHADAP PERJANJIAN INTERNASIONAL YANG BERTENTANGAN DENGAN KEPENTINGAN NASIONALNYA Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 16

INDIKASI ADANYA PELANGGARAN TERHADAP PRINSIP INDEMNITAS DALAM PERJANJIAN ASURANSI Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 11

PENYALAHGUNAAN PERJANJIAN KERJA WAKTU TERTENTU (PKWT) OLEH PERUSAHAAN Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 11