Pengaruh Sifat Kepribadian Wirausaha Dan Perhatian Orang Tua Terhadap Intensi Siswa SMA Negeri Menjadi Wirausaha.

PENGARUII STFAT KEPRIBADIAN WIRAUSAHA
DA}{ PERIIATIAN ORAhIG TUA TERIIADAP INTENST
SISWA SMA NEGERI MENJADI WIRAUSAHA

TESIS

Oleh :
DWI YAIYUZAL
06.206.040

Pengaruh Sifat Kepribadian Wirausaha Dan Perhatian Orang Tua Terhadap

Intensi Siswa SMA Negeri Menjadi Wirausaha

Oleh: Dwi Yanuzal
qDibauah bimbingan : Dr.H.Suhairi,SE,Msi,Akt dan Dr.Yurniwati,SE,Msi.Akt)

RINGKASAN
Secara historis banyak masyarakat Minang yang berjiwa pedagang
\\-irausaha), termasuk dalam hal ini siswa-siswa program ilmu pengetahuan
sosial SMA Negeri yang ada dikabupaten Padang Pariaman.

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis : (1). Pengaruh sifat kepribadian
u'irausaha terhadap intensi siswa menjadi wirausaha (2). Pengaruh perhatian
orang tua terhadap intensi siswa menjadi wirausaha (3). pengaruh Sifat
kepribadian wirausaha siswa dan perhatian orang tua terhadap intensi siswa
menjadi wirausaha, siswa program ilmu-ilmu sosial SMA Negeri di kabupaten

r

Padang Pariaman,

Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dan korelasional. Populasi
penelitian adalah seluruh siswa kelas XII Ilmu sosial SMA Negeri 1 Batang Anai,
Enam Lingkung yang
SMA Negeri I Nan Sabaris dan SMA Negeri 2 x
berjumlah 378 orang sedangkan penentuan besarnya sampel dilakukan dengan
menggunakan rumus Cochran yaitu berjumlah 124 orang. Data diambil dengan
teknik komunikasi tidak langsung dengan menggunakan kuisioner. Data yang
diambil dengan alat kuisioner/angket adalah data primer terdiri atas persepsi
siswa tentang sifat kepribadian wirausaha, perhatian orang fua dan intensi siswa


I

ll

SMA Negeri menjadi wirausaha. Data dianalisis dengan analisis deskriptif,
Analisis Infrensial. Tekhnik pengujian hipotesis adalah Uji Test dan Uji F.
Hasil penelitian adalah (1). Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan
antara Sifat kepribadian wirausaha SMA Negeri terhadap intensi siswa menjadi
wirausaha, tingkat kepercayaan 95o/o dengan perbandingan t6isng 3,245 > t66e1 1,98
dengan a: 0,05 atau level sig 0,002 < d:0,05 (2). Terdapat pengaruh yang
signifikan dan positii antara persepsi siswa tentang perhatian orang tua terhadap
intensi siswa menjadi wirausaha SMA Negeri Padang Pariaman yang mempunyai
tingkat kepercayaan sebesar 95% dengan perbandingan nilai t66n* 3,433 > ttuu"r
1,98 atau Sig 0,001 4 d:0,05. (3). Terdapat pengaruh yang signifikan antara
Sifat kepribadian wirausaha SMA Negeri di Padang Pariaman dan perhatian orang
tua terhadap intensi siswa menjadi wirausaha, tingkat kepercayaan 95Yo dengan
niiaiF6l6g i7,288 )Ftub.13,1138 dengan a:SYoataulevel Sig0,000 < a:0,05.
Fada penelitian ini