KEPUASAN PENGUNUNG TERHADAP MEDIA Kepuasan Pengunjung Terhadap Media Promotions Hartono Lifestyle Mall (Studi Deskripstif Kepuasan Pengunjung Hartono Lifestyle Mall).

KEPUASAN PENGUNUNG TERHADAP MEDIA
PROMOTIONS HARTONO LifeStyle Mall
(Studi Deskriptif Kepuasan Pengunjung Hartono LifeStyle Mall)

NASKAH PUBLIKASI
Diajukan Untuk Memenuhi Syarat
Guna Mencapai Gelar Sarjana S-1
Program Studi Ilmu Komunikasi

Disusun Oleh :
GUNTUR KRISDIYANTO
L100090165

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2015

KEPUASAN PENGUNJUNG TERHADAP MEDIA
PROMOTIONS HARTONO LifeStyle Mall
(Studi Deskriptif Kepuasan Pengunjung Hartono LifeStyle Mall)

Guntur Krisdiyanto L100090165 gunturkrisdiyanto@yahoo.com Program
Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas
Muhammadiyah Surakarta

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kepuasan pengunjung terhadap
media promotions Hartono LifeStyle Mall. Objek dari penelitian ini adalah
pengunjung Hartono LifeStyle Mall. Sumber data dari penelitian ini adalah
observasi, kuesioner dan wawancara dengan data yang berjumlah 98 responden.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan
teori uses and gratification. Setelah melakukan analisis dengan menggunakan
rumus Yamane, dengan 98 responden yang datang ke Hartono LifeStyle Mall.
Hasil dari penelitian ini menyebutkan bahwa pengunjung Hartono LifeStyle Mall
puas dengan media promosi dapat dilihat dari hasil uji t sebesar 27,916 dan pvalue 0,000.
Kata kunci : kepuasan, pengunjung, media, promosi
mendefinisikan komunikasi sebagai

A. Pendahuluan
Komunikasi


adalah proses

penyampaian pesan dari komunikator
ke komunikan dan saling memberi
umpan balik. Komunikasi dibagi
menjadi dua yaitu komunikasi antar
individu

dan

komunikasi

antar

kelompok. Menurut Gerald R. Miller

berikut: “komunikasi sebagai situasisituasi yang memungkinkan suatu
sumber mentransmisikan suatu pesan
kepada seorang penerima dengan
disadari


untuk

mempengaruhi

perilaku penerima” (Mulyana, 2008:
60). Komunikasi menjadi salah satu

strategi dalam perusahaan dimana

membuat

komunikasi berguna untuk menjalin

pemasarannya dengan mempunyai

hubungan baik dengan steakholder

kelebihan fasilitas yang luas dan


internal maupun eksternal. Publik

lengkap dibandingkan dengan pusat

Relations adalah komunikasi untuk

perbelanjaan lainnya yang khususnya

menjalin hubungan dengan khalayak

di kota Surakarta.

atau massa menggunakan perantara
media

massa

ataupun

menjalin


strategi

baru

dalam

B. Rumusan Masalah

hubungan secara langsung. Dengan

Berdasarkan latar belakang

adanya hal tersebut dapat menarik

diatas, rumusan masalah di atas

para pengunjung atau tamu oleh

adalah adalah :


sebuah perusahaan, baik itu industri
perhotelan maupun pusat – pusat
perbelanjaan

seperti

Mall

yang

Bagaiamana kepuasan pengunjung
terhadap media promotions Hartono
LifeStyle Mall?

sedang marak saat ini.
C. Landasan Teori
Kota Surakarta merupakan
Oliver,


Menurut

kota kaya akan kebudayaan. Didalam

1980

persaingan pusat perbelanjaan yang

Kepuasan adalah tingkat perasaan

berada di Surakarta berdiri pusat

seseorang setelah membandingkan

perbelanjaan baru yang berlokasi di

kinerja/hasil

Solo Baru yaitu Hartono LifeStyle


dengan

Mall. Hartono LifeStyle Mall yang

Supranto: 2011,233).

berdiri di awal bulan desember 2012
yang

mengedepankan

konsep

lifestyle mall yang mempunyai ati
sebagai tempat gaya hidup untuk
masa sekarang dengan mengangkat
tema

pusat


berbelanjaan

yang

sengaja dibuat yang cocok untuk
keluarga. Hartono LifeStyle Mall

yang

dirasakannya

harapannya

(Dalam

Tingkat kepuasan merupakan
fungsi dari perbedaan antara kinerja
yang dirasakan dengan harapan.
Apabila kinerja di bawah harapan,
maka pelanggan akan kecewa. Bila

kinerja

sesuai

dengan

harapan,
Harapan

pelanggan

akan

puas.

pelanggan

dapat

dibentuk


oleh

pengalaman masa lampau, komentar
dari kerabatnya

serta

janji

dan

informasi pemasar dan saingannya.
Pelanggan yang puas akan setia lebih
lama, kurang sensitif terhadap harga
dan memberi komentar yang lebih
baik

tentang

perusahaan.

Untuk

menciptakan kepuasan pelanggan,
perusahaan harus menciptakan dan
mengelola

suatu

sistem

untuk

memperoleh pelanggan yang lebih
banyak

dan

kemampuan

untuk

mempertahankan pelanggannya.

dalam

Metodelogi yang digunakan
adalah kuantitatif. Metode penelitian
yang digunakan adalah penelitian
survei, yang menggunakan kuesioner
sebagai alat bantu dalam mengukur
tingkat

kepuasan

pengunjung

terhadap media promosi Hartono
LifeStyle Mall. Dalam penelitian ini,
periset menggunakan teori Uses and
Gratification. Dari penelitian ini
menggunakan rumus yamane yang
akan digunakan dalam pengambilan

Khalayak adalah kemampuan
pikiran

E. Metode

sampel :

membangkitkan

gambaran-gambaran atau bayanganbanyangan

yang

diinginan

oleh

pikiran dan jiwa manusia. Suatu yang

Keterangan :

belum ada dapat dengan mudah

N

digambarkan menjadi ada.

diketahui

D. Hipotesis

:

Jumlah

populasi

n

: Jumlah Sampel

d

: presisi yang ditetapkan

yang

H1: Terdapat kepuasan pengunjung

Dalam populasi atau jumlah

terhadap media promosi Hartono

pengunjung yang datang yaitu 4000

Lifetyle

orang dan dihitung dengan rumus

terdapat

Mall

Solo.

kepuasan

H2:

Tidak

pengunjung

sampel

terhadap media promosi Hartono

dengan

Lifetyle Mall Solo.

kelonggaran ketidak telitian, dengan

yang

sudah

menggunakan

hasil dibawah ini :

ditetapkan
10%

Keterangan :
= rata-rata skor kelompok I
= 97,560 dibulatkan menjadi 98
= rata-rata skor kelompok II
Untuk

menguji

tingkat

signifikannya

dilakukan

dengan

menggunakan uji t untuk sampel
pasangan.

Adapun

penelitian

menggunakan

N = jumlah pasangan skor

pertimbangan
rumus

statistik karena t berfungsi untuk
menguji

D = selisih skor kelompok I dan II

perbandingan,

uji

F. Hasil dan Pembahasan
Hasil dari pengujian yang
sudah dilakukan dengan mengukur

korelasional dan uji estimasi secara

kepuasan

statistik. Selain itu, t.test digunakan

media promosi menggunakan uji t

untuk data yang berskala ratio atau

berpasangan antara indoor-outdoor

interval. Sedangkan dalam penelitian

menunjukan

ini datanya berupa skala interval.

pengunjung terhadap media promosi

Kedua skor yang telah di
peroleh tersebut kemudian di uji
dengan menggunakan uji perbedaan
dua sampel berpasangan untuk data
berskala interval atau rasio yaitu
dengan menggunakan uji t dengan
rumus :

Hartono

pengunjung

adanya

LifeStyle

Mall.

terhadap

kepuasan

Media

promosi mempunyai dampak positif
dengan meningkatnya pengunjung
dan membuat khalayak puas setelah
datang ke Hartono LifeStyle Mall.
Dari data yang diperoleh kebanyakan
pengunjung melihat media promosi
dari lokasi Hartono LifeStyle Mall
sendiri, spanduk yang ditempel dan
event-event yang diadakan .

Dari hasil kuesioner yang
sudah dijawab oleh 98 responden
yang datang ke Hartono LifeStyle
Mall dengan pertanyaan 2 media
yaitu

indoor

menyatakan
bahwa

dan

hasil

setiap

outdoor,

hitung

SPSS

pertanyaan

yang

diajukan melalui kuesioner, jawaban
responden sesuai dengan yang sudah
ditentukan dari rumus uji t yang
digunakan
penelitian
dikatakan

untuk
ini

menganalisis

sehingga

dapat

pertanyaan-pertanyaan

dinyatakan valid.
G. Kesimpulan
Kesimpulan yang diperoleh
dari penelitian ini menyebutkan
bahwa pengunjung Hartono LifeStyle
Mall puas dengan media promosi
dapat dilihat dari hasil uji t sebesar
27,916 dan p-value 0,000.

Daftar Pustaka
Buku:
Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.
Jakarta : PT. Rineka Cipta.
Cangara, Hafied. 2002. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: Rajawali Press.

Devito, Joseph A. 1997. Komunikasi Antar Manusia. Jakarta: Professional Books.
Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS.
Semarang : BP Universitas Diponegoro.
Krisyantono, Rachmat. 2006. Teknik Parktis Riset Komunikasi, Disertai Contoh
Praktis Riset Media, Public Relation, Advertasing, komunikasi organisasi,
komunikasi pemasaran. Jakarta: Kencana Prenada MediaGroup.
Mulyana, Deddy. 2008. Ilmu Komunikasi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Rohim, Syaiful. 2009. Teori Komunikasi Perspektif, Ragam, Dan Aplikasi.
Jakarta: PT Rineka Cipta.
Shimp. Terence A. 2000. Periklanan Promosi. Jakarta: Erlangga
Supranto. 2011. PengukuranTingkat Kepuasan Pelanggan. Jakarta: PT Rineka
Cipta.
Skripsi :
Prasetyowati, Arin. 2011. Program Berita Surakarta Hari Ini dan Tingkat
Kepuasan (Studi (studi deskriptif pengaruh motif menonton program berita
surakarta hari ini yang di tayangkan TATV terhadap kepuasan khalayak di
kelurahan Nusukan kota Surakarta dengan menggunakan pendekatan Uses
and Gratification). Surakarta: Universitas Sebelas Maret.

Tari, Suci Amin. 2011. Kepuasan menonton acara televisi (studi Uses and
Gratifications menonton acara Mama an Aa dikalangan anggota pengajian Al
Hijah masjid Syuhada kota baru Gondo Kusuma). Surakarta: Universitas
Sebelas Maret.