PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN VISUAL (POWER POINT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKN SISWA KELAS XI IPA SMA NEGERI 1 POLLUNG TAHUN AJARAN 2013/2014.

PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN VISUAL (POWER
POINT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKN
SISWA KELAS XI IPA SMA NEGERI 1 POLLUNG
TAHUN AJARAN 2013/2014

Skripsi
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Memperoleh
Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh :
Boi Natal Lumban Gaol
Nim. 309 111 008

PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
FAKULTAS ILMU SOSIAL
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2014

L EM BA R P ERS E M BA HA N
Amsal 3 : 5
“ Percayalah kepada Tuhan dengan segenap hatimu, dan

janganlah bersandar pada Pengetahuanmu sendiri”
Segala Puji dan Syukur ku panjatkan kehadirat Tuhan Yesus Kristus atas Berkat, kasih dan Pertolongan
yang senantiasa diberikanNya, Aku dapat menyelesaikan perkuliahan dari Universitas Negeri M edan ini
dengan baik.
Terima kasih juga buat Ayah dan Ibu tercinta

yang selalu memberikan dukungan dan semangat

kepadaku. Engkau memberikan kesempatan kepadaku untuk melanjutkan pendidikanku. Doamu selalu
menyertaiku, dan engaku cukupkan kebutuhanku dalam penyelesaian skripsi ini dan sampai
perkuliahanku selesai.
Ayah dan Ibu maafkan aku atas kesalahan yang kuperbuat, baik yang kulakukan dengan sengaja atau
tidak ku sengaja yang mem buat hatimu kecew a atau bahkan terluka.

S kripsi ini k upersembahkan untuk :

Ayahanda : J. Lumban Gaol
Ibunda
: H . Br. Simaibang
Kakakku

: ka’Lusi Ana Lumban Gaol
Adik-adikku : Nius ‘Lapo’ Lumban Gaol
: Cupri Lumban Gaol
: Sikayati Lumban Gaol
: Dimpu Lumban Gaol

Ayah dan Ibu
Nasehatmu kujadikan pelita hidupku

Oleh
Boi Natal Lumban Gaol, S.Pd

ABSTRAK
Boi Natal Lumban Gaol, NIM. 309111008. Penerapan Media Pembelajaran
Visual (power point) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar PKn Siswa kelas XI
IPA SMA Negeri 1 Pollung Tahun Ajaran 2013/2014.
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar PKn siswa setelah
diterapkannya media pembelajaran visual (power point) pada siswa kelas XI IPA
SMA Negeri 1 Pollung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah
Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Teknik pengumpulan data yang digunakan

dalam penelitian ini adalah Observasi, tes hasil belajar, dan angket. Adapun teknik
analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah statistik sederhana
(persentase). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IPA
yang berjumlah 148 orang siswa. Sampel dalam penelitian ini diambil 25% dari
jumlah populasi yaitu 38 orang siswa yang diambil dari kelas XI IPA 1.Dari hasil
penelitian dilapangan setelah data dikumpulkan, diolah, dan dianalisis, penerapan
media pembelajaran visual (power point), untuk meningkatkan hasil belajar PKn
siswa kelas XI IPA SMA Negeri 1 Pollung tahun ajaran 2013/2014 sudah
terlaksana dengan baik. Hasil belajar siswa meningkat, dimana Hasil yang
diperoleh pada saat dilakukan pre tes menunjukkan bahwa siswa yang tuntas ada
21 orang siswa (55,26 %), dan 17 orang siswa (44,74 %) yang tidak tuntas.
Selanjutnya peneliti melanjutkan dengan siklus I dengan menerapkan media
pembelajaran visual (power point). siklus I dilanjutkan dengan memberikan pos
tes. Jumlah siswa yang tuntas semakin bertambah setelah dilakukannya siklus I,
terdapat 27 orang siswa (71,05 %) yang tuntas, dan 11 orang siswa (28,95 %)
yang tidak tuntas . pada siklus II terdapat 34 orang siswa (89,48 %) yang tuntas
dan hanya ada 4 orang siswa (10,52 %) yang tidak tuntas.

iii


KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa,
atas berkat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini
dengan baik. skripsi ini membahas mengenai “Penerapan Media Pembelajaran
Visual untuk Meningkatkan minat belajar PKn siswa kelas XI SMA Negeri 1
Pollung Tahun Ajaran 2013/2014.
Penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada Ibu Dra. Rosnah
Siregar, SH, M.Si selaku dosen pembimbing skripsi yang telah banyak
memberikan arahan, bimbingan, serta saran dalam penyusunan skripsi ini dapat
diselesaikan dengan baik. Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada :
1. Bapak Prof. Dr. Ibnu Hajar Damanik, M.Si, selaku Rektor Universitas
Negeri Medan.
2. Bapak Dr. H. Restu, M.S, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial (FIS)
UNIMED, beserta Bapak-Ibu Pembantu Dekan I, Pembantu Dekan II,
dan Pembantu Dekan III beserta staf-stafnya.
3. Ibu Dra. Yusna Melianti, M.H, selaku ketua Jurusan dan juga sebagai
penguji bebas yang telah memberikan banyak masukan kepada penulis,
Bapak Parlaungan Gabriel Siahaan, S.H., M.Hum, selaku Sekretaris
Jurusan dan Bapak Jhon selaku staf di jurusan Pendididkan
Kewargenegaraan (PP-Kn).

4. Bapak Drs. Halking, M.Si sebagai Dosen penguji Utama dan sekaligus
juga sebagai Dosen Pembimbing Akademik saya yang telah banyak
memberikan saran dan petunjuk kepada penulis.

iv

5. Bapak Dr. Deny Setiawan, M.Si sebagai Dosen Penguji Utama yang
memberikan masukan dan saran kepada penulis untuk menyelesaikan
skripsi ini.
6. Bapak Albert Banjarnahor, S.Pd selaku kepala sekolah SMA Negeri 1
Pollung dan juga kepada Bapak-ibu Guru yang telah memberikan
waktu dan tempat kepada saya untuk mengadakan penelitian.
7. Teristimewa kepada Ayahanda J. Lumban Gaol, dan Ibunda H. Br
Simaibang yang teah mendidik, membesarkan dan memberikan
dukungan moril maupun material serta doa-doanya.
8. Kakak dan adik- adikku yang terkasih ( ka’Lusiana Lumban Gaol/F.
Simamora, Nius Lumban Gaol, Cupri Lumban Gaol, Sikayati Lumban
Gaol, Dimpu Lumban Gaol ) yang selalu memberikan dukungan dan
semangat kepada penulis
9. Terkhusus


untuk

teman-teman

saya

seperjuangan

Radius

P.

Simanjuntak, Erikson M.H. Pakpahan, dan juga teman-teman kost
jalan sering Gang Jala ( Dodi, Master, Sam Welson, Raden, Panen,
Vasco, Omry, Amin, B’Rihold,S.Pd,)
10. Rekan-rekan dan alumni mahasiswa jurusan PPKn stambuk 2009 (
Angelius, Nafra, Fandi, Gentina,Tumpak ) dan banyak lagi yang tidak
dapat disebutkan satu persatu. Terkhusus buat HasiAnku Helrista
Galingging, S.Pd yang selalu memberikan motivasi dan semangat dan

yang selalu menemani baik dalam suka dan duka.

v

vi

vii

DAFTAR ISI
LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING ............................................ i
LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN .................................. ii
ABSTRAK ................................................................................................... iii
KATA PENGANTAR ................................................................................. iv
DAFTAR ISI ............................................................................................... vii
DAFTAR TABEL ....................................................................................... ix
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................... xi
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................ 1
A. Latar Belakang ............................................................................ 1
B. Identifikasi Masalah .................................................................... 5
C. Batasan Masalah .......................................................................... 6

D. Rumusan Masalah ....................................................................... 6
E. Tujuan Penelitian ......................................................................... 6
F. Manfaat Penelitian ....................................................................... 6
BAB II KAJIAN PUSTAKA ...................................................................... 8
A. Kerangka Teoritis ........................................................................ 8
B. Kerangka berpikir ........................................................................ 22
C. Hipotesis ..................................................................................... 24
BAB III METEDOLOGI PENELITIAN ................................................... 25
A. Lokasi Penelitian .............................................................................. 25
B. Populasi dan Sampel ......................................................................... 25
1. Populasi ....................................................................................... 25

vii

2. Sampel ........................................................................................ 26
C. Variabel Penelitian dan Defenisi Operasional .................................... 27
1. Variabel Penelitian ...................................................................... 27
2. Defenisi Operasional ................................................................... 27
D. Teknik Pengumpul Data .................................................................... 28
1. Observasi..................................................................................... 28

2. Tes Hasil Belajar ......................................................................... 28
3. Angket ......................................................................................... 28
E. Teknik Analisis Data ......................................................................... 29
F. Jenis Penelitian .................................................................................. 29
G. Prosedur Penelitian ............................................................................ 30
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ............................. 32
A. Deskripsi Hasil Penelitian.................................................................. 32
B. Hasil Penelitian ................................................................................. 32
1. Hasil Observasi Aktivitas Belajar ................................................ 33
2. Hasil Tes Belajar ......................................................................... 33
C. Pembahasan Hasil Penelitian ............................................................. 54
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ....................................................... 60
A. Kesimpulan ....................................................................................... 60
B. Saran ................................................................................................ 61
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 62

viii

DAFTAR LAMPIRAN
1. Rencana Pelaksanaan pembelajaran (RPP)

2. Angket penelitian
3. Hasil perolehan nilai sebelum siklus I
4. Hasil perolehan nilai siklus I
5. Hasil perolehan nilai siklus II
6. Tabulasi jawaban dan persentase angket responden
7. Nota tugas
8. Surat ijin penelitian dari jurusan
9. Surat keterangan ijin mengadakan penelitian dari fakultas
10. Surat keterangan telah melaksanakan penelitian dari SMA Negeri 1
Pollung
11. Surat keterangan bebas pustaka dari Perpustakaan UNIMED
12. Surat kendali Bimbingan Skipsi
13. Daftar peserta seminar proposal penelitian
14. Surat keterangan dari Laboratorium PP-Kn
15. Surat keterangan penyerahan buku dan tidak ada masalah dengan
Perpustakaan Fakultas
16. Dokumentasi Penelitian
17. Pernyataan keaslian tulisan
18. Daftar riwayat hidup


xi

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian yang telah diuraikan pada bab sebelumnya, maka
ditarik kesimpulan sebagai berikut :
1. Setelah diterapkannya media pembelajaran visual ( power point ),
hasil belajar PKn siswa di kelas XI IPA – 1 SMA Negeri 1 Pollung
semakin mengalami peningkatan. Dapat dilihat bahwa hasil belajar siswa
pada tes awal (pretest), dari 38 orang siswa jumlah siswa yang tuntas
adalah 21 orang siswa. Sesuai dengan kriteria ketuntasan maksimal
(KKM), sedangkan jumlah siswa yang tidak tuntas sebanyak 17 orang
siswa. pada siklus I telah menggunakan media pembelajaran visual (power
point), jumlah siswa yang tuntas sebanyak 27 orang siswa, sedangkan
siswa yang tidak tuntas sebanyak 11 orang siswa. Kemudian pada siklus
II, siswa yang tuntas sebanyak 34 orang sedangkan yang tidak tuntas
sebanyak 4 orang siswa
2. Siswa kelas XI IPA – 1 SMA Negeri 1 Pollung secara keseluruhan
suka mata pelajaran PKn, mereka menganggap mata pelajaran PKn
penting dipelajari walaupun tidak diikutkan dalam Ujian Nasional (UN).
Para siswa selalu mempersiapkan diri dirumah sebelum memulai
pembelajaran

dan

selalu

aktif

berlangsung.

60

ketika

kegiatan

belajar-mengajar

61

3. Pada kegiatan belajar-mengajar, guru jarang menggunakan media
pembelajaran yang bervariasi. Keterbatasan alat dan kurangnya fasilitas di
sekolah adalah alasan utama yang menyebabkan guru jarang menggunakan
media pembelajaran tersebut. Media pembelajaran visual (power point)
sudah diketahui sebelumnya, tetapi guru belum paham menggunakan
media tersebut.
4. Setelah diterapkannya media pembelajaran power point wawasan
siswa akan semakin bertambah luas, siswa mengubah cara belajarnya
dirumah. Siswa semakin termotivasi untuk mengikuti pembelajaran dan
siswa semakin mudah memahami materi pembelajaran yang disampaikan
oleh guru.
B. Saran
Berdasarkan hasil analisis data dan kesimpulan yang dikemukakan
sebelumnya, maka penulis menyarankan hal-hal sebagai berikut :
1. Kepada Guru mata pelajaran PKn, agar dalam kegiatan belajarmengajar menggunakan media pembelajaran yang bervariasi agar
sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai dengan baik dan mampu
meningkatkan hasil belajar sesuai dengan yang diharapkan.
2. Kepada seluruh siswa, agar bersungguh-sungguh dalam mengikuti
kegiatan belajar mengajar, selalu berperan aktif selama kegiatan
belajar berlangsung, dan biasakan membaca terlebih dahulu dirumah
sebelum memulai pembelajaran di sekolah.

DAFTAR PUSTAKA
Arikunto, Suharsini. 2006. Penelitian tindakan kelas.Jakarta : Bumi aksara team
pelatih penelitian tindakan
Arsyad, Azhar.2002. Media pembelajaran. Jakarta : Rajawali pers
Daryanto. 2010. Media pembelajaran. Satu nusa
Djamarah, Saiful Bahri. 2010. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka cipta
Hamalik Oemar. (2000). Psikologi Belajar dan Mengajar. Bandung : Sinar Baru
Algesindo.
Rusman. 2011. Model-model pembelajaran (mengembangkan profesionalisme
guru. Jakarta : Rajawali pers
Sudjana, Nana. (2008). Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung : Sinar
Baru.
Sudjono, Anas, 2010. Penilaian hasil proses belajar mengajar. Bandung :
PT.Remaja Rosdakarya
Muchtar, radhiah. 2008. Pendidikan kewarganegaraan. Medan : FIS Unimed
Sukiman,Dr. 2012. Pengembangan media pembelajaran. Yogyakarta : Pedagogia

Sumber internet :
http://www.m-edukkasi.web.id/2012/04/fungsi-media-pembelajaran.html
Muhammad Khairunmas, dkk. 2001. Undang-Undang sisdiknas (Sistem
Pendidikan Nasional) No.20 Tahun 2003 dan Implikasinya Dalam Pendidikan
Nasional.

(http://bahasamahasiswa.blogspot.com/2011/01/undang-undang-

sisdiknas-sistem:html) diakses tanggal 14 mei 2013

62

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KARTU ARISAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI IS SMA NEGERI 7 BANDA ACEH

0 7 1

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING BERBANTUAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS XI SMA NEGERI 3 BANDA ACEH

0 4 1

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TARI BAMBU (BAMBOO DANCING) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SEJARAH KELAS XI SMA NEGERI 1 TRIMURJO SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2013-2014

2 27 61

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KANCING GEMERINCING UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI DAN PRESTASI BELAJAR PKN SISWA KELAS XI IPS 1 SMA NEGERI 1 NGAMBUR TAHUN 2012/2013

0 24 106

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA PEMBELAJARAN IPA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V B SD NEGERI 5 METRO PUSAT

0 5 85

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN AJARAN 2013/2014

3 16 92

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE LEARNING TOGETHER (LT) DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA MATA PELAJARAN SEJARAH SEMESTER GENAP UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN SEJARAH DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI IPS 1 SMA NEGERI GONDANGREJO TAHUN AJARAN 201520

0 1 13

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE KNOWLEDGE SHARING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BERTANYA DAN HASIL BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS XI IIS 1 SMA NEGERI 1 BOYOLALI TAHUN AJARAN 2015 2016

0 0 15

UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KESADARAN SEJARAH DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH KELAS XI IPS 2 SMA NEGERI 1 BOYOLALI TAHUN AJARAN 20152016

0 1 14

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE SNOWBALL THROWING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SEJARAH (PENELITIAN TINDAKAN KELAS DI KELAS XI IIS 4 SMA NEGERI 6 SURAKARTA PADA SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 20152016)

0 1 11