T1 Judul Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peran Dinas Pendidikan Kabupaten Kendal dalam Melaksanakan Program Bantuan Siswa Miskin

PERAN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KENDAL DALAM
MELAKSANAKAN PROGRAM BANTUAN SISWA MISKIN

Skripsi

Diajukan sebagai syarat untuk mencapai gelar Sarjana Hukum
Program Studi Ilmu Hukum
Universitas Kristen Satya wacana

Dhimar Dwijayanti Setia Ardani
Nim : 312012067

Fakultas Ilmu Hukum
Universitas Kristen Satya Wacana
Salatiga
2017

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan syawat serta
Hidayah-Nya, hingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan baik. Segala usaha
dan pengorbanan yang dicurahkan untuk proses penulisan skripsi ini, tidak lain adalah berkat

tuntuan dari Allah SWT yang telah memberikan kelancaran kepada penulis untuk menyelesaikan
karya ilmiah yang berjudul “ PERAN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KENDAL
DALAM MELAKSANAKAN PROGRAM BANTUAN SISWA MISKIN ” sholawat serta
salam juga tidak lupa penulis haturkan kepada Nabi besar Muhammad SAW .
Penulis Skripsi berjudul “ PERAN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KENDAL
DALAM MELAKSANAKAN PROGRAM BANTUAN SISWA MISKIN ” dimaksudkan
sebagai syarat untuk memeperoleh gelar sarjana pada studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum
Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembahasan di dalam skripsi ini menguraikan
mengenai upaya perlindungan hak anak atas pendidikan bagi siswa yang kurang mampu
dikabupaten Kendal.
Penulis telah berusaha menyajikan skripsi ini dengan sebaik-baiknya, akan tetapi penulis
menyadari bahwa karya ini masih jauh dari sempurna.Akhirnya penulis berharap skripsi ini dapat
memberikan manfaat bagi kita semua.
Salatiga,

April 2017

(Dhimar Dwijayanti Setia Ardani)

ABSTRAK


Penyelenggaraan pendidikan menjadi sangat penting dan strategis dalam menentukan
masa depan penyelenggaraan pemerintah dalam pembangunan. Untuk

itu sejalan dengan

paradigm baru penyelenggaraan otonomi daerah dengan tujuan untuk mengatur dan mengurusi
urusan rumah tangganya sendiri berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku, maka
setiap daerah berwenang untuk mengelola urusan pemerintahan di daerah atas prakarsanya sendiri,
termasuk dalam pengelolaan dan penyelenggaraan dibidang pendidikan.
Tujuan utama dari penelitian dan penulisan skripsi ini dalam studi hukum administrasi
negara yang berkaitan mengenai pelimpahan urusan pemerintahan kepada pemerintah daerah
mengenai administrasi di dalam pendidikan. Untuk mengetahui peran pemeritah dalam mengurusi
bidang pendidikan khususnya untuk masyarakat miskin di daerah Kendal.
Permasalah yang diambil dalam penelitian ini adalah Bagaimana Peran Dinas Pendidikan
Kabupaten Kendal dalam melaksanakan program Bantuan Siswa Miskin. Tujuan Penelitian ini
untuk menjelaskan mengenai Pelaksanaan dan Hambatan yang terjadi di dalam pemberian
program Bantuan Siswa Miskin di Kabupaten Kendal.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pendekatan yuridis sosiologis,
pendekatan yuridis sosiologis ini dilakukan guna untuk mengetahui sebab-akibat yang didapatkan

dalam pelaksanaan program Bantuan Siswa Miskin .
Sesuai dengan data hasil penelitian menunjukan bahwa dari pelaksanaan Bantuan Siswa
Miskin ini oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Kendal belum berjalan secara maksimal. Oleh karena
itu melalui upaya yang digunakan untuk meningkatkan hak setiap anak untuk mendapatkan
pelayanan pendidikan .

Kata kunci: Dinas Pendidikan, Bantuan Siswa Miskin, otonomi daerah.

DAFTAR ISI

LEMBAR PERSETUJUAN

i

LEMBAR PENGUJIAN

ii

LEMBAR HASIL UJIAN SKRIPSI


iii

LEMBAR HASIL UJIAN SKRIPSI

iv

LEMBAR HASIL UJIAN SKRIPSI

v

LEMBAR PERNYATAAN ORISINALITAS SKRIPSI

vi

UCAPAN TERIMA KASIH

vii

KATA PENGANTAR


viii

DAFTAR PERUNDANGAN

ix

DAFTAR ISI

x

ABSTRAK

xi

BAB I PENDAHULUAN
1. Latar Belakang

1

2. Rumusan Masalah


11

3. Tujuan Penelitian

12

4. Manfaat Penelitian

12

5. Metode Penelitian

14

6. Sistematika Penelitian

17

BAB 2 KAJIAN TEORI, HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS

A. Kajian Teori

19

1. Otonomi Daerah

19

2. Hak Anak Atas Pendidikan

39

4. Perda Nomor 10 Tahun 2012 tentang Pengelolaan
dan pelaksanaan Pendidikan Kab. Kendal

41

5. Teori Hukum Gustav Radburch

46


B. Hasil Penelitian

51

1. Gambaran Umum Tentang Kabupaten Kendal

51

2. Kedudukan dan Stuktur Organisasi Dinas
Pendidikan Kab. Kendal

53

3. Tabel .3.1. Data Penerima Bantuan Siswa Miskin Kab. Kendal

65

4. Tabel .3.2. Data Penerima Bantuan Siswa Miskin Kec. Patean


69

5. Tabel.3. Data Penerima Bantuan Siswa Miskin Kec. Limbangan

73

C. Analisis

78

1. Peran Dinas Pendidikan Kab. Kendal dalam program
Bantuan Siswa Miskin

78

2. Hambatan yang dihadapi dalam pemberian Bantuan Siswa Miskin

87

BAB III PENUTUP


93

A. Kesimpulan

93

B. Saran

94

DAFTAR PUSTAKA

95

Dokumen yang terkait

Studi Kualitas Air Sungai Konto Kabupaten Malang Berdasarkan Keanekaragaman Makroinvertebrata Sebagai Sumber Belajar Biologi

23 176 28

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

Analisis tentang saksi sebagai pertimbangan hakim dalam penjatuhan putusan dan tindak pidana pembunuhan berencana (Studi kasus Perkara No. 40/Pid/B/1988/PN.SAMPANG)

8 102 57

Analisis terhadap hapusnya hak usaha akibat terlantarnya lahan untuk ditetapkan menjadi obyek landreform (studi kasus di desa Mojomulyo kecamatan Puger Kabupaten Jember

1 88 63

Diskriminasi Perempuan Muslim dalam Implementasi Civil Right Act 1964 di Amerika Serikat

3 55 15