MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL COMPLETE SENTENCE PADA TEMA PERMAINAN DI KELAS III SD NEGERI NO. 064964 SIDODAME KEC. MEDAN TIMUR TAHUN AJARAN 2014/2015.

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN
MENGGUNAKAN MODEL COMPLETE SENTENCE
PADA TEMA PERMAINAN DI KELAS III
SD NEGERI NO.064964 SIDODAME
KEC. MEDAN TIMUR
T.A 2014/2015
SKRIPSI
Skripsi Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh
Gelar Sarjana Pendidikan Pada Jurusan Pendidikan
Prasekolah dan Sekolah Dasar

OLEH :
SILFINA SAPUTRI
NIM. 1113111064

FAKULTAS ILMU PENDID
IKAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2015

LE~OA


RPS

ETUJAN

Nama

: Sillma SaJlulri

:'lcnggunakan Model Complete Sentence l'ada Tewa
Permainnn dl Kcus Ul SU Ne~:ri
No. 064964 Sidodame
Kec. Medon Timur T .A 2014nOtS.

T dah Memenuhi Syanat Dan DiHtujui lJotuk

Mempcrolch Getar Sarjana Pendidikan

Mcdan,30 Maret2014
Mcnyclujui,


"""g'
iin. Khairui Anwar. M..rci
NIP. 19580709 198581 1 001

u,.,._ Ramli Sitnrus, M.Ed
'llP. 19550204 197903 1 001

Ll!:MBAR PENGESAHAN

Skripsi ini diajukan oleh :

STI,FlNA SAPUTRI
NIM 1113111064

Program Studi Peudidikan Gnru Sekolah Dasar
Jurusan Pendidikan Pra Sekolab dan Sekolah Uasar

Telab dipertabankao dalam ujian skripsi pad a tJinggal26 Maret2015
Dan dinyatakan Ielah memenubi syanot untuk memperoleh gelar

Sarjana Pendidikan

ilieOan, 3U iliarci 2Ui5

Paniria Ujian
Sekretaris,

Drs. Ramli Sitorus. M.Ed

1 001

NLP. I!1550204 I117903 I 001

t.F.MBAR

PERST!

; JUA~

HASU.. REVISI SIDANG SKRIPSI


Nama.

: Silfinn Saputri

Nim

:1113111064

Jurusan

: PGSD Sl

Judul
Mcningluitkllll Mou•asi J:lelaiar Siswa .Menggunalmn Model

C.ompletete Sentence Pada Pclajardn Bahasa Indonesia di Kcla:<

Ill SD Negeri No. 064904 Sidodame Kec Medan Timur TA
20 14/2015.


Mahasiswa terse but Di Alas Benar T elah Melakukan Perbaikan Sesuai Oeng~
Saran-Saran Yang Telah Diberibn Pada Saat UjianMempel1lll10nkan Skripsi dan
Kami Mcnyataluin Maha.,iswa Sk.rip:;i Tersebut Telah La}!~
Untuk. DigwJak.arl

No
I

2

tlOSEN
Drs. Khauul Anwar, M.Pd
Nip. 19580709 198501 I 001

I nra Syamsuarni, "\1.Pd

KETF.RANGAN
Pembrmbine Skripsi
Pcnyclaras I


Nip. l9500513 197412 2001

J

Ora.F.va Betty S, M.Pd
Nip
. 1 9~
1026
19&703 2 00 1

Penyclards II

4

Drs Nasnm. MS

Pcnydara.' Ill

N1p. 19570514 198403 I 001


- - ·--

KATA PENGANTAR
Alhamdulillah, puji dan syukur kepada Allah SWT, atas berkat dan rahmatNya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini tepat pada waktunya. Adapun judul
skripsi ini adala “ Meningkatkan Motivasi Belajar Dengan Menggunakan Model
Complete Sentence Pada Tema Permainan di Kelas III SD Negeri 064964
Sidodame Kec. Medan Timur Tahuan Ajaran 2014/2015”. Skripsi ini bertujuan
untuk memenuhi salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan
Guru Sekolah Dasar S-1 Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Medan.
Tak lupa juga penulis mengucapkan terima kasih dari hati yang tulus kepada
kedua Orang Tuaku tercinta Ayahanda Syamsuddin SH dan Ibunda Tercinta
Ernawati. SE yang telah memberikan doa, motivasi, dana serta kasih sayang kepada
penulis.
Dalam Penulis skripsi ini, penulis mengalami banyak kesulitan, namun berkat
bimbingan dan semangat dari Bapak Drs. Khairul Anwar, M.Pd serta berbagai pihak
lainnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagaimana mestinya.
Keberhasilan penulis skripsi ini tidak lepas bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena
itu, dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Bapak Prof.Dr. Ibnu hajar damanik, M.Si selaku Rektor Universitas Negeri

Medan
2. Bapak Drs.Nasrun, MS selaku Dekan fakultas Ilmu Pendidikan.
3. Bapak Prof. Dr. Yusnadi, M.S selaku Pembantu Dekan I
4. Bapak Drs. Aman Simaremare, M.S selaku Pembantu dekan II

5. Bapak Drs. Edidon Hutasuhut, M.Pd selaku Pembantu Dekan III
6. Bapak Drs. Ramli Sitorus, M.Ed selaku ketua jurusan PPSD/PGSD FIP
UNIMED dan Bapak Drs. Khairul Anwar, M.Pd
7. Bapak Drs. Kahirul Anwar, M.Pd selaku Dosen Pembimbing yang telah
memberikan pengarahan, bimbingan dan bantuan dalam menyelesaikan
Skripsi ini.
8. Bapak Dr. Irsan Rangkuti selaku Dosen Penasehat Akademik yang telah
membimbing penulis selama perkuliahan berlangsung.
9. Ibu Dra. Syamsuarni, M.Pd , Ibu Dra, Eva betty S, M.Pd, Bapak Drs. Nasrun,
Ms selaku Dosen penguji yang telah banyak memberikan saran dan arahan
dalam penyusunan Skripsi ini.
10. Bapak dan Ibu Dosen beserta Staff Pegawai Jurusan Pendidikan Pra Sekolah
dasara ( PPSD) fakultas Ilmu Pendidikan
11. Ibu Dra. Yusmiati, M.Pd Selaku kepala sekoalh SD Negeri 064964 Sidodame
Kec.Medan Timur dan Ibu Hj. Rosmawati Wahab, S.Pd selaku wali Kelas IIIa , yag telah memberikan izin kepada penulis untuk melakukan penelitian di

sekolah tersebut.
12. Tidak lupa buat

Mas Tercinta

Prada Agus Darmawan ,yang telah

memberikan doa, dukungan, motivasi, serta dorongan kepada penulis.
13. Kepada adik- adik tersayang Abdullah Saputra dan Indah Novita yang telah
mendukung dan memberi semangat kepada penulis

14. Kepada sahabat seperjuangan ku Amalia Nuraini,Suci rahmania Putri, Asmaul
Husna dan Astria yang telah banyak mendukung penulis dengan penuh
kesabaran.
15. Teman-temanku Kelas A Reguler 2011 terima kasih buat semuanya dan
sukses selalu
16. Semua orang yang mengenal penulis yang belum disebutkan namaya satu
persatu, terima kasih untuk semua yang telah kalian berikan kepada penulis.
Penulis telah berusaha dengan semaksimal mungkin dalam menyelesaikan
skripsi ini, namun penulis menyadari masih jauh dari kesempurnaan, baik isi

maupun tata bahasa, bahkan tulisan. Oleh karena itu, penulis mengharpkan kritik
dan saran yang bersifat membangun dari pembaca demi kesempurnaan skripsi ini.
Sekali lagi penulis mengucapkan terima aksih banyak atas bantuan, dukungan
yang telah diberikan oleh semua pihak sehingga dapat menyelessiakna skripsi ini.
Dan semoga Allah SWT meridhoi kita semua, amin ya rabbal alamin.

Medan, Maret 2014
Penulis

SILFINA SAPUTRI
NIM: 1113111064

ABSTRAK
SAPUTRI, SILFINA 1113111064. Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa
Menggunakan Model Complete Sentence pada Tema Permainan di kelas III SD
Negeri No. 064964 Sidodame Kec. Medan Timur Tahun Ajaran 2014/2015.
Skripsi. Jurusan PGSD. Program Studi PGSD. FIP UNIMED Tahun 2014.
Salah satu cara meningkatkan mutu penidikan adalah dengan meningkatkan
mutu pelajaran terutama pembelajaran di sekolah dasar (SD), karena pada jenjang
pendidikan tersebut siswa diajarkan tiga kemampuan dasar yaitu kemampuan

membaca, menulis, dan berhitung.
Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya motivasi belajar Bahasa
Indonesia Tema Permainan pada materi Menulis Karangan berdasarkan gambar
berseri. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi siswa pada materi
menulis karangan berdasarkan gambar berseri dengan menggunakan model
pembelajaran Complete Sentence kelas III SD Negeri 064964 Sidodame Kec.Medan
Timur.
Penggunaan Model Pembelajaran Complete Sentence sebagai salah satu
model pembelajaran yang berbeda dengan metode ceramah. Melatih kebersamaan,
serta mampu bertukar pendapat dengan teman sebangkunya. Penelitian ini
menggunakan desain PTK ( Penelitian Tindakan Kelas) denagn tindakan model
pembelajaran Complete Sentence, subjek dalam peneliti ini adalah seluruh siswa kelas
III SD Negeri 064964 Sidodame kec. Medan Timur Tahun Ajaran 2014/2015 yang
berjumlah 34 orang. peneliti ini dilaksakan dua siklus, yakni siklus I dan siklus II.
Setiap siklus terdiri dari 4 tahapan yaituperencanaan, pelaksanaan,tindakan,observasi
dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah
observasi angket.
Berdasarkan analisisi data, bahwa hasil observasi motivasi belajar siswa pada
kondisi awal terdapat 5 orang siswa yang termotivasi dan 29 orang siswa tidak
termotivasi dan nilai rata-rata motivasi belajar siswa adalah (14,70%), dan pada siklus
I pertemuan I terdapat 11 orang siswa yang etrmotivasi dan 23 orang siswa yang tidak
termotivasi dan nilai rata-rata motivasi belajar siswa adalah (32,25%), dan pada siklus
I pertemuan II terdapat 21 orang siswa yang termotivasi dan 13 orang siswa yang
tidak termotivasi dan nilai rata-rata motivasi belajar siswa adalah (61,76%),
sedangkan pada siklus II pertemuan I terdapat 26 siswa termotivasi dan 8 orang siswa
tidak termotivasi dengan diperoleh rata-rata motivasi belajar siswa adalah (76,47%),
dan pada siklus II pertemuan II terdapat 33 orang siswa termotivasi dan 1 orang siswa
tidak termotivasi dengan dikatakan bahwa setelah menerapkan model pembelajaran
Complete sentence pada Tema permainan Materi pokok Menulis karangan
berdasarkan gambar berseri di SD Negeri 064964 Sidodame Kec. Medan Timur tahun
ajaran 2014/2015.
Penerapan model Complette Sentence dapat meningkatkan motivasi belajar
siswa karena dapat memberikan kesempatan kepada siswa untuk belajar aktif
bersama teman kelompoknya sehingga siswa untuk berusaha mengerjakan tugastugas dengan mendapatkan nilai yang maksimal dalam belajar.

DAFTAR ISI
Hal
ABSTRAK....................................................................................................
KATA PENGANTAR..................................................................................
DAFTAR ISI................................................................................................
DAFTAR TABEL........................................................................................
DAFTAR GRAFIK......................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN................................................................................
BAB I

i
ii
v
vii
viii
ix

PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang Masalah ...........................................................

1

1.2

Identifikasi Masalah .................................................................

3

1.3

Pembatasan Masalah ................................................................

4

1.4

Rumusan Masalah ....................................................................

4

1.5

Tujuan Penelitian .....................................................................

4

1.6

Manfaat Penelitian ...................................................................

5

BAB II KAJIAN PUSTAKA
2.1 Kerangka Teori ........................................................................

6

2.1.1 Hakikat Belajar.....................................................................

6

2.1.2 Ciri-ciri Belajar ...................................................................

8

2.1.3 Motivasi Belajar ...................................................................

9

a. Definisi Motivasi Belajar ...............................................

12

b. Fungsi Motivasi .............................................................

12

c. Bentuk-bentuk Motivasi.................................................

13

d. Indikator Motivasi .........................................................

15

e. Upaya menumbuhkan motivasi dalam belajar ................

16

2.1.4 Model pembelajaran Complete Sentence (Menyusun
Kalimat) .........................................................................................

19

2.1.5 Pembelajaran Pada Tema Permainan ......................................

22

2.2

Kerangka Berfikir ....................................................................

33

2.3

Hipotesis Tindakan ..................................................................

35

BAB III METODE PENELITIAN
3.1 Jenis Penelitian ........................................................................

36

3.2

Subjek/Objek Penelitian ...........................................................

36

3.3

Lokasi dan Waktu Penelitian ....................................................

36

3.4

Operasional Variabel Penelitian ...............................................

37

3.5

Desain Penelitian .....................................................................

37

3.6

Prosedur Penelitian...................................................................

38

3.7

Teknik Pengumpulan Data .......................................................

43

3.8

Lembar Pengamatan Observasi ................................................

43

3.9

Teknik Analisis Data................................................................

44

3.10 Kriteria Penilaian .....................................................................

45

3.11 Jadwal Penelitian .....................................................................

46

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN......................

48

4.1 Hasil Penelitian ................................................................................

42

4.1.1 Deskripsi Lokasi Penelitian .......................................................

48

4.1.2 Deskripsi Kondisi Awal.............................................................

49

4.1.3 Deskripsi Siklus I ......................................................................

55

4.1.3.1 Perencanaan..................................................................

55

4.1.3.2 Pelaksanaan ..................................................................

56

4.1.3.3 Observasi......................................................................

57

4.1.4.4 Refleksi ........................................................................

65

4.1.4 Deskripsi Siklus II.....................................................................

66

4.1.4.1 Perencanaan..................................................................

66

4.1.4.2 Pelaksanaaan ................................................................

67

4.1.4.3 Observasi......................................................................

69

4.1.4.4 Refleksi ........................................................................

79

4.2 Pembahasan Hasil penelitian ............................................................

79

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ................................................

82

5.1 Kesimpulan ..........................................................................

89

5.2 Saran ...................................................................................

90

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................

91

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 4.1 Lembar Observasi Motivasi Belajar Siswa Kondisi Awal........
............................................................................................................... 50
Tabel 4.2 Persentase Motivasi Belajar Siswa Pada Kondisi Awal ...........
............................................................................................................... 51
Tabel 4.3 Hasil Angket Belajar Siswa Pada Kondisi Awal ......................
............................................................................................................... 52
Tabel 4.4 Persentase Hasil Angket Motivasi Belajar Siswa Pada Kondisi
Awal ................................................................................................
..................................................................................................... 54
Tabel 4.5 Hasil Observasi Motivasi Belajar Siswa Pada Siklus I Pertemuan
I ........................................................................................................
..................................................................................................... 57
Tabel 4.6 Hasil Observasi Kegiatan Kemampuan Mengajar Guru Pada
Siklus I Pertemuan I.........................................................................
..................................................................................................... 59
Tabel 4.7 Hasil Observasi Motivasi Belajar Siswa Pada Siklus I Pertemuan
II.......................................................................................................
..................................................................................................... 61
Tabel 4.8 Persentase Motivasi belajar Siswa Pada Siklus I Pertemuan I dan
II.......................................................................................................
..................................................................................................... 63
Tabel 4.9 Hasil Observasi Kegiatan Kemampuan Mengajar Guru Pada
Siklus I Pertemuan II .......................................................................
..................................................................................................... 63
Tabel 4.10 Hasil Observasi Motivasi Belajar Siswa Pada Siklus II per I .
..................................................................................................... 69
Tabel 4.11 Hasil Observasi Kegiatan Kemampuan Mengajar Guru Pada
Siklus II Pertemuan I .......................................................................
..................................................................................................... 71
Tabel 4.12 Hasil Observasi Motivasi Belajar Siswa Pada Siklus II per II
..................................................................................................... 73
Tabel 4.13 Persentase Motivasi Belajar Siswa Pada Siklus II Pertemuan I
dan II................................................................................................
..................................................................................................... 74
Tabel 4.14 Hasil Observasi Kegiatan Kemampuan Mengajar Guru Pada
Siklus II Pertemuan II......................................................................
..................................................................................................... 75
Tabel 4.15 Hasil Persentase Nilai Angket Pada Kondisi Akhir ...............
..................................................................................................... 77

Tabel 4.16 Persentase Hasil Angket Motivasi Belajar Siswa Pada Kondisi
Akhir ................................................................................................
..................................................................................................... 78
Tabel 4.17 Hasil Persentase Keseluruhan Skor Angket............................
..................................................................................................... 79
Tabel 4.18 Hasil Rekap Perubahan Motivasi Belajar Siswa Berdasarkan
Angket..............................................................................................
..................................................................................................... 80
Tabel 4.19 Hasil Observasi Aktivitas Guru ..............................................
..................................................................................................... 81
Tabel 4.20 Hasil rekap Persentase Keseluruhan Observasi Motivasi Siswa
Per Siklus .........................................................................................
..................................................................................................... 82
Tabel 4.21 Hasil Rekap Persentase Keseluruhan Observasi Motivasi Siswa
Per Siklus ........................................................................................
..................................................................................................... 84

DAFTAR GRAFIK
Grafik 4.1 Hasil Observasi Motivasi Belajar Siswa Pada Kondisi Awal
................................................................................

52

Grafik 4.2 Hasil Penyebaran Angket Pada Kondisi Awal........

54

Grafik 4.3 Persentase Siklus I Pertemuan I dan II....................

63

Grafik 4.4 Persentase Siklus II Pertemuan I dan II...................

75

Grafik 4.5 Hasil Penyebaran Angket Pada Kondisi Akhir .......

78

Grafik 4.6 Diagram Angket Motivasi Siswa Secara Keseluruhan
................................................................................

81

Grafik 4.7 Diagram Hasil Observasi Guru Secara Keseluruhan
................................................................................

82

Grafik 4.8 Diagram Hasil Rekap Keseluruhan Persentase Observasi
Motivasi Belajar Siswa...........................................

84

RIWAYAT HIDUP
Nama Lengkap

: Silfina Saputri

Tempat Tanggal Lahir

: Sigli, 10 Oktober 1993

Jenis Kelamin

: Perempuan

Kewarganegaraan

: Indonesia

Status

: Belum Menikah

Agama

: Islam

Nama Ayah

: Syamsuddin. SH

Pekerjaan Ayah

: Pegawai Negeri Sipil

Nama Ibu

: Ernawati. SE

Pekerjaan Ibu

: Ibu Rumah Tangga

Alamat Orang Tua

: Jl. Tanjung Pura Perumnas Akabri Kabupaten
Langkat

Anak Ke

: 1 Dari 3 Bersaudara

Jenjang Pendidikan

:

No
1
2
3
4

Nama Sekolah
SD Negeri 067415 Gohor
Lama Stabat
MTS Negeri Stabat
SMK HARAPAN
STABAT
S-1 PGSD UNIMED

Tempat
Jl. Gohor Lama Tanah
X Stabat
Jl. Stabat-Tanjung Pura
Jl. Sudirman Stabat

Tahun Tamat
1999-2005

Jl. William Iskandar
Pasar V Medan

2011-2015

2005-2008
2008-2011

BAB I
PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang Masalah
Sesuai dengan tujuan pendidikan bahwa pendidikan pada jenjang Sekolah

Dasar sampai saat ini masih jauh dari apa yang kita harapkan seperti guru yang
kurang bervariasi dalam pembelajaran di kelas terutama . Pendidikan tidak lepas dari
pembelajaran, yang dalam setiap usaha pendidikan adalah belajar, sehingga tanpa
belajar sesungguhnya tak pernah ada pendidikan.
Salah satu cara meningkatkan mutu pendidikan adalah dengan meningkatkan mutu
pembelajaran terutama pembelajaran di sekolah dasar (SD), karena pada jenjang
pendidikan tersebut siswa diajarkan tiga kemampuan dasar yaitu kemampuan
membaca, menulis, dan berhitung. Apabila siswa kurang mampu menguasai tiga
kemampuan tersebut, maka akan mengalami kesulitan dalam menempuh pendidikan
pada jenjang yang lebih tinggi. Pembelajaran di SD mempunyai peran sangat penting
karena pendidikan dasar merupakan pondasi untuk pendidikan selanjutnya.
Bahasa Indonesia

merupakan ilmu tentang cara berbahasa. Di dalam

pembelajaran Bahasa Indonesia, siswa berinteraksi langsung dengan kata yang ada di
pelajaran setiap harinya.
Dalam kegiatan pembelajaran jika siswa tekun mengerjakan tugas secara
mandiri, mampu mengeluarkan pendapat dan mempertahankan pendapatnya di kelas
serta peka dan responsif terhadap lingkungan di sekitarnya maka siswa tersebut sudah
termasuk memiliki motivasi yang tinggi. Oleh karenanya, sudah menjadi tugas dan

1

2

tanggung jawab guru agar memotivasi siswa dalam kegiatan belajarnya, sehingga
proses belajar mengajar yang dilaksanakan dapat berlangsung secara efektif dan
efisien.
Namun kenyataannya di lapangan masih banyak siswa yang kurang
menunjukkan motivasi dalam mengikuti proses belajar mengajar khususnya dalam
mata pelajaran Bahasa Indonesia. Pembelajaran Bahasa Indonesia

yang masih

disajikan secara verbal melalui kegiatan ceramah dan tidak menerapkan model
pembelajaran yang dapat memotivasi siswa juga menimbulkan rendahnya motivasi
belajar siswa.
Berdasarkan hasil observasi peneliti disekolah pada saat melakukan PPLT di
SDN 064964 Sidodame Kec. Medan Timur, ternyata guru menggunakan metode
ceramah dan kegiatannya lebih berpusat pada guru. Hal ini disebabkan masih sering
ditemukan kurangnya penggunaan media sehingga ditemukan bahwa siswa sekolah
dasar saat ini mengalami kesulitan belajar, Hanya sebagian siswa yang dapat
mengikuti pelajaran dengan baik dan sebagian siswa tidak berminat dalam belajar,
tidak dapat memberikan perhatian dalam belajar, tidak terampil dalam mengikuti
pelajaran dengan baik.
Dalam upaya peningkatan motivasi belajar siswa di sekolah, para guru
berkewajiban untuk dapat menciptakan kegiatan belajar yang menyenangkan dan
mampu membangun motivasi belajar yang optimal, oleh karena itu dalam mendesain
kegiatan belajar yang optimal diperlukan kecermatan guru dalam memilih teori,
model dan metode pengajaran yang akan diterapkan. Tidak semua teori, model dan

3

metode pengajaran cocok untuk semua mata pelajaran yang diajarkan karena setiap
mata pelajaran memiliki karakteristik tersendiri.
Di dalam proses belajar mengajar guru dituntut untuk lebih kreatif dalam
menciptakan suasana belajar yang dapat meningkatkan motivasi belajar siswa. Dalam
menyampaikan isi pelajaran guru tidak hanya menggunakan metode ceramah dan
pemberian tugas. Guru diharapkan dapat memilih metode pelajaran yang sesuai
dengan keadaan siswa agar siswa dapat meningkatkan motivasi belajar Bahasa
Indonesia yang dianggap membosankan dan dapat memotivasi siswa dengan
penggunaan

model

pembelajaran

Complette

Sentence.

Penggunaan

model

pembelajaran Complette Sentence diharapkan dapat menjadi salah satu cara untuk
dapat meningkatkan motivasi belajar siswa agar tujuan pembelajaran dapat tercapai
dengan baik.
Berdasarkan gambaran permasalahan di atas menunjukkan bahwa model
pembelajaran Bahasa indonesia perlu diperbaharui guna meningkatkan motivasi
belajar siswa yang akhirnya berdampak pada peningkatan prestasi belajar siswa.
Dilihat dari kondisi di lapangan, maka peneliti tertarik untuk mengadakan penelitian
di sekolah yang berjudul
“Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Menggunakan Model Complete
Sentence Pada Tema Permainan di Kelas III SD Negeri 064964 Sidodame Kec.
Medan Timur T.A 2014/2015 ”.

4

1.2

Identifikasi Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan diatas maka dapat

diidentifikasikan masalah yang timbul antara lain:
a. Mutu pelajaran berpengaruh terhadap mutu pendidikan
b. Rendahnya motivasi belajar siswa karena pembelajaran masih disajikan
tidak menggunakan model pembelajaran.
c. Model pembelajaran yang dilakukan guru di kelas masih kurang bervariasi.
d. Banyak siswa yang beranggapan bahwa BAHASA INDONESIA adalah
pelajaran yang membosankan.

1.3

Pembatasan Masalah
Adapun batasan masalah yang akan diteliti adalah Meningkatkan Motivasi

Belajar Siswa Menggunakan Model Complete Sentence pada Tema Permainan Materi
Menulis Karangan Berdasarkan Gambar Berseri di Kelas III SD Negeri No. 064964
Sidodame Kec. Medan Timur TA. 2014/2015

1.4

Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang dan pembatasan masalah yang dikemukakan di

atas maka rumusan masalah yang akan diteliti dari penelitian ini adalah “Apakah
dengan menggunakan model pembelajaran Complete Sentence dapat meningkatkan
motivasi belajar siswa Tema Permainan Materi Menulis Karangan Berdasarkan
Gambar Berseri di Kelas III SD Negeri 064964 Sidodame Kec. Medan Timur T.A
2014/2015?

5

1.5

Tujuan Penelitian
Adapun tujuan yang hendak dicapai dari penelitian ini adalah: Untuk

mengetahui dengan menggunakan model pembelajaran Complete Sentence dapat
meningkatkan motivasi belajar siswa pada Tema Permainan materi menulis karangan
berdasarkan gambar berseri di Kelas III SD Negeri 064964 Sidodame Kec. Medan
Timur T.A 2014/2015?

1.6

Manfaat Penelitian
Adapun manfaat yang diharapkan tercapai setelah melakukan penelitian ini

adalah:
a. Bagi siswa
Penelitian ini bermanfaat untuk lebih memudahkan siswa pada pelajaran Bahasa
Indonesia.
b. Bagi guru
Penelitian ini bermanfaat agar guru lebih memahami untuk memilih variansi
dalam proses pembelajaran di kelas.
c. Bagi sekolah
Penelitian ini bermanfaat sebagai bahan masukan dan dapat mensosialisasikan
kepada guru yang lain.
d. Bagi Peneliti
Penelitian ini bermanfaat untuk menambah pengalaman dan wawasan
pengetahuan tentang penggunaan model pembelajaran Complete Sentence.

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang dilakukan dengan
menerapkan model pembelajaran Complette Sentence pada tema permainan materi
menulis karangan berdasarkan gambar berseri dapat disimpulkan sebagai berikut :
1. Penerapan model Complette Sentence dapat meningkatkan motivasi belajar
siswa karena dapat memberikan kesempatan kepada siswa untuk belajar
aktif bersama teman kelompoknya sehingga siswa untuk berusaha
mengerjakan tugas-tugas dengan mendapatkan nilai yang maksimal dalam
belajar.
2. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil observasi motivasi
belajar siswa pada kondisi awal terdapat 5 orang siswa yang termotivasi
dan 29 orang siswa tidak termotivasi dan nilai rata-rata motivasi belajar
siswa adalah ( 14,70%), dan pada siklus I pertemuan I terdapat 11 orang
siswa yang termotivasi dan 23 orang siswa yang tidak termotivasi dan nilai
rata-rata motivasi belajar siswa adalah (32,25%0, dan pada siklus I
pertemuan II terdapat 21 orang siswa yang termotivasi dan 13 orang siswa
yang tidak termotivasi dan nilai rata-rata motivasi belajar siswa adalah
(61,76%), sedangkan pada siklus II pertemuan I terdapat 26 siswa
termotivasi dan 8 orang siswa tidak termotivasi dengan diperoleh rata-rata
motivasi belajar siswa adalah (76,47%), dan pada siklus II pertemuan II

81

82

terdapat 33 orang siswa termotivasi dan 1 orang siswa tidak termotivasi
dengan diperoleh rata-rata motivasi belajar siswa adalah (97,06%). Maka
dapat dikatakan bahwa setelah menerapkan model pembelajaran Complette
Sentence pada tema permainan materi poko menulis karangan berdasarkan
gambar berseri di SD Negeri 064964 Sidodame kec. Medan Timur tahun
ajaran 2013/2014. Bahwa nilai motivasi belajar siswa mengalami
peningkatan secara signifikan.
3. Berdasarkan ciri-ciri motivasi belajar sebagai berikut 1) Tekun
menghadapi tugas, 2) Ulet menghadapi kesulitan, 3) Menunjukkan minat
terhadap bermacam-macam masalah, 4) Lebih senang bekerja mandiri, 5)
Cepat bosan pada tugas-tugas yang rutin, 6) Dapat mempertahankan
pendapatnya, 7) Tidak mudah melepaskan hal yang diyakini itu, 8) Senang
mencari dan memecahkan masalah soal-soal dapat dikatakan bahwa
motivasi belajar siswa mengalami peningkatan.

5.2 Saran
Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas ini, maka peneliti memberikan
beberapa saran sebagai berikut :
1. Bagi guru, disarankan agar menerapkan model pembelajaran
Complette Sentence dalam pembelajaran Bahasa Indonesia agar siswa
aktif dan tidak bosan dalam belajar.

83

2. Bagi siswa, diharapkan lebih bersemangat dalam belajar dan
diharapkan mau berkomunikasi dengan baik, baik kepada guru maupun
teman
3. Hendaknya diawal pembelajaran guru selalu memberikan motivasi
dengan cara pemberian pujian agar siswa lebih percaya diri dan
semangat dalam mengikuti pelajaran dikelas
4. Bagi peneliti lain, yang bermaksud mengadakan penelitian pada
permasalahan yang sama agar menerapkan model pembelajaran
Complette Sentence dalam meningkatkan motivasi belajar siswa

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsimi DKK. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta : PT Bumi
Aksara.
Dewi, R.2010. Penelitian Tindakan Kelas. Medan: Pasca Sarjana Unimed.
Dimyati. 2013. Belajar Dan Pembelajaran.Jakarta : Rineka Cipta.
Djamarah, Bahri Syaiful. 2011. Psikologi Belajar. Jakarta : Rineka Cipta.
Hamdani, M.A. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung : Pusataka Setia.
http://zahraoktavia.blogspot.com/2012/05/cara-menulis-karangan-yang-baik.html.
Istarani. 2011. 58 Model Pembelajaran Inovtif. Medan : Media Persada.
Khairani, Makmun.2011. Psikologi Belajar. Jakarta : Aswaja Pressindo.
Mulyadi, Yadi. 2011. Bahasa Indonesia untuk Sekolah Dasar dan Madrasah
Ibtidaiyah Kelas 3.Bandung : CV Thursina.
Ngalimun. 2014. Strategi dan Model Pembelajaran. Yogyakarta : Aswaja
Pressindo.
Sardiman, A.M.2011. Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali
Pers.
Siti

Rahmawaty
(dalamhttp://oke.or.id/wp-content/plugins/downloadsmanager/upload/Artikel%20Redok-stutor%20sebaya.pdf).

Slameto. 2013. Belajar dan Faktor-faktor Yang Mempengaruhi. Jakarta : Rineka
Cipta.
Suparmin. 2006. Bahasa Indonesia Kelas 3.Surakarta : Suara Media Sejahtera.
Suprijono, Agus. 2010. Cooperative Learning Teori dan Aplikasi PAIKEM.
Yogyakarta.Pustaka Pelajar.
Suwandi, Machmud DKK. 2011. Bahasa dan Sastra Indonesia Kelas 3.Klaten :
Sahabat.
Uno, B Hamzah.2014. Teori Motivasi & Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara.

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL HYPNOTEACHING PADA KELAS IVC SD NEGERI 8 METRO TIMUR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

1 26 134

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TEMA CITA-CITAKU DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN INKUIRI TERBIMBING PADA SISWA KELAS IVA SD NEGERI 4 NATAR

1 7 62

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TEMA CITA-CITAKU DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN INKUIRI TERBIMBING PADA SISWA KELAS IVA SD NEGERI 4 NATAR

1 14 59

PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KELAS IVB SD NEGERI 02 TULUNG BALAK KABUPATEN LAMPUNG TIMUR

5 36 82

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN LAYANAN KONSELING KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 SUKADANA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN AJARAN 2012/2013

0 7 59

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MELALUI TEMA CITA-CITAKU SISWA KELAS IVB SD NEGERI 05 METRO TIMUR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

1 4 88

JUDUL INDONESIA: PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MELALUI TEMA CITA-CITAKU SISWA KELAS IVB SD NEGERI 05 METRO TIMUR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 7 87

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR TEMA BERBAGAI PEKERJAAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 REJOSARI KECAMATAN NATAR

0 7 39

UPAYA PENINGKATAN MUTU PEMBELAJARAN MEMBACA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ARIAS DENGAN BERBANTUAN TEKNIK COMPLETE SENTENCE PADA SISWA KELAS IX.B SMP NEGERI 3 TAMPAKSIRING TAHUN AJARAN 2010/2011

0 0 11

IMPLEMENTASI MODEL INQUIRY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA TEMA 2 KELAS VI SD 01 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2018/2019

0 0 6