Sistem Informasi dan Stok pada Toko Oleh-Oleh Kabita dengan Penerapan Sistem Pengambilan Keputusan (EOQ).

(1)

ABSTRAK

Seiring dengan kemajuan dan perkembangan teknologi dan informasi yang semakin banyak digunakan hampir di segala aspek seperti penjualan, pembelian, dan stok barang. Salah satu teknologi yang sedang berkembang dengan pesat adalah pemrograman desktop. Toko Manisan dan Oleh-oleh Kabita belum menggunakan aplikasi desktop mengalami kendala dalam menjalankan usahanya. Kesulitan untuk mencatat dan mencari data-data stok barang juga menjadi kendala karena mengurangi efektifitas kerja dari pegawai karena dilakukan secara manual. Kehilangan data penjualan juga merupakan kendala yang dihadapi. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menghasilkan sebuah aplikasi desktop yang dapat mencatat data-data penting mengenai data master barang, data karyawan, data

pembelian secara detail, data penjualan secara detail, dan perkiraan jumlah pembelian. Pembuatan aplikasi ini didasari dengan data yang sudah diperoleh dengan survey secara langsung pada lokasi toko, melakukan wawancara dengan pemilik Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita, serta buku-buku referensi untuk landasan teori penelitian. Kesimpulannya, hasil yang diinginkan yaitu aplikasi

desktop dapat meningkatkan kinerja Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita secara keseluruhan. Mulai dari kemudahan mencatat stok, memudahkan dalam melakukan penjualan barang, memudahkan dalam melakukan pencatatan pembelian, meminimalisasi kerugian dengan memprediksi jumlah pembelian dengan metode EOQ, juga memudahkan pemilik untuk mengetahui stok barang yang sudah mau habis dengan menggunakan Sms gateway.


(2)

ABSTRACT

Along with progress and development technology and information which increasingly being used almost in all aspect such as sales, purchasing and inventory. One of technology which being developed at this time is desktop programming. Shop for Sweets and Souvenirs Kabita which is not yet use desktop application got many diffuculties. The difficulty to record and search inventory data

because reducing the effectiveness of the work of employees because it’s done by

manually. Lost of sales data is also a problem faced. This research was conducted with the purpose to generate desktop based application which can do record important inventory data master, employee data, purchasing data in detail, sales data in detail, and prediction quantity for purchasing. The creation of this desktop aplication, is based with actual data from survey on the site, interview with the owner of Shop for Sweets and Souvenirs Kabita, as well as reference books for theories that are needed for this research. In conclusion, the desired result is a desktop application can raise performance Shop for Sweets and Souvenirs Kabita overall. From facilitate to record stock, facilitate to do sale product, facilitate to record purchasing stock, minimize loss with prediction for quantity purchasing with EOQ method and allows the owner to find out the inventory that was about to nearly run out using Sms gateway.


(3)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS LAPORAN PENELITIAN ... iii

PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN ... iv

PRAKATA ... v

ABSTRAK ... vii

ABSTRACT ... viii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR NOTASI/ LAMBANG ... xvi

DAFTAR SINGKATAN ... xxii

BAB 1. PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 1

1.3 Tujuan Pembahasan... 2

1.4 Ruang Lingkup Kajian... 2

1.4.1 Ruang Lingkup Software : ... 2

1.4.2 Ruang Lingkup Hardware: ... 3

1.4.3 Ruang lingkup Aplikasi: ... 3

1.5 Sumber Data ... 4

1.6 Sistematika Penyajian ... 4

BAB 2. KAJIAN TEORI ... 6

2.1 Konsep Dasar Sistem Informasi ... 6

2.1.1 Pengertian Informasi ... 6

2.1.2 Pengertian Sistem Informasi ... 6

2.2 Inventori ... 7

2.3 Pembelian ... 8

2.4 Penjualan ... 9

2.5 Basis Data ... 9

2.6 Flowchart ... 9


(4)

2.8 UML (Unified Modeling Language) ... 12

2.8.1 Use Case Diagram ... 12

2.8.2 Class Diagram ... 12

2.8.3 Activity Diagram ... 13

2.9 SMS ... 13

2.10 SMS Gateway ... 13

2.11 Metode Economic Order Quantity ... 13

2.12 Bahasa Pemrograman C# ... 14

BAB 3. ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM ... 16

3.1 Proses Bisnis ... 16

3.1.1 Proses Bisnis Pencatatan Inventory ... 16

3.1.2 Proses Bisnis Pembelian Barang Ke Supplier ... 18

3.1.3 Proses Bisnis Penjualan Barang ke Konsumen ... 20

3.2 Rancangan Basis Data ... 21

3.2.1 Entity Relationship Diagram ... 21

3.2.2 ER to Table ... 22

3.3 Analisis UML ... 26

3.3.1 Use Case ... 26

3.3.2 ActivityDiagram ... 28

3.3.3 ClassDiagram ... 53

3.4 User Interface Design ... 54

3.4.1 UserInterfaceDesignLogin ... 54

3.4.2 UserInterfaceDesign Halaman Utama ... 55

3.4.3 UserInterfaceDesign Pengelolaan DataUser ... 56

3.4.4 UserInterfaceDesign Pengelolaan Barang ... 59

3.4.5 UserInterfaceDesignForm Paket ... 62

3.4.6 UserInterfaceDesign Pilih Paket Penjualan ... 63

3.4.7 UserInterfaceDesign Pengelolaan DataSupplier ... 63

3.4.8 UserInterfaceDesign Lihat Detail Penjualan ... 66

3.4.9 UserInterfaceDesign Lihat Detail Pembelian ... 67

3.4.10 UserInterfaceDesign Lakukan Penjualan ... 68


(5)

3.4.12 UserInterfaceDesignSms gateway ... 71

3.4.13 UserInterfaceDesign Laporan Penjualan ... 72

3.4.14 UserInterfaceDesign Laporan Pembelian ... 73

3.4.15 UserInterfaceDesign Laporan Retur Pembelian ... 74

3.4.16 UserInterfaceDesign Retur Pembelian ... 75

BAB 4. HASIL PENELITIAN ... 76

4.1 FormLogin Aplikasi ... 76

4.2 FormMenu Utama ... 77

4.3 Form Pengelolaan Data Account ... 78

4.4 Form Tambah User... 79

4.5 Form Ubah User ... 80

4.6 Form Pengelolaan Data Barang Gudang... 81

4.7 Form Pengelolaan Data Barang Toko ... 82

4.8 Form Tambah Barang ... 83

4.9 Form Ubah Barang ... 84

4.10 Form Pengelolaan Supplier ... 84

4.11 Form Tambah Supplier ... 85

4.12 Form Ubah Supplier... 86

4.13 Form Lihat Penjualan... 87

4.14 Form Lakukan Penjualan ... 88

4.15 Form Pilih paket ... 89

4.16 Form Lihat Pembelian ... 89

4.17 Form Lakukan Pembelian ... 90

4.18 Form Retur Pembelian ... 91

4.19 Form Laporan Penjualan ... 92

4.20 Form Laporan Pembelian ... 93

4.21 Form Laporan Retur Pembelian ... 94

4.22 Form DSS ... 95

BAB 5. PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN ... 96

5.1 Pengujian Login ... 96

5.2 Pengujian MenuAccount ... 97


(6)

5.4 Pengujian MenuSupplier ... 106

5.5 Pengujian Menu Paket Barang ... 109

5.6 Pengujian Menu Penjualan ... 112

5.7 Pengujian Menu Pembelian ... 114

5.8 Pengujian Menu Laporan ... 115

5.9 Pengujian Retur Pembelian ... 119

5.10 Pengujian DSS ... 120

BAB 6. SIMPULAN DAN SARAN ... 121

6.1 Simpulan ... 121

6.2 Saran ... 121


(7)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Satu ke Satu ... 11

Gambar 2.2 Satu ke Banyak ... 11

Gambar 2.3 Banyak ke Banyak ... 12

Gambar 3.1 Flowchart Proses Bisnis Pencatatan Inventory ... 16

Gambar 3.2 Flowchart Proses Bisnis Pembelian Barang ke Supplier ... 18

Gambar 3.3 Flowchart Proses Bisnis Penjualan Barang ke Konsumen ... 20

Gambar 3.4 Entity Relationship Diagram ... 21

Gambar 3.5 Use Case Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita ... 28

Gambar 3.14 ActivityDiagramLogin ... 29

Gambar 3.15 ActivityDiagramInsertUser ... 30

Gambar 3.16 ActivityDiagramEditUser ... 31

Gambar 3.17 ActivityDiagramDisableUser ... 32

Gambar 3.18 ActivityDiagramEnable User ... 33

Gambar 3.19 ActivityDiagramInsert Barang ... 34

Gambar 3.20 ActivityDiagramEdit Barang ... 35

Gambar 3.21 ActivityDiagramDisable Barang ... 36

Gambar 3.22 ActivityDiagramEnable Barang ... 37

Gambar 3.23 ActivityDiagramEnable Barang ... 38

Gambar 3.24 ActivityDiagramInsert Paket Barang ... 39

Gambar 3.25 ActivityDiagramEdit Paket Barang ... 40

Gambar 3.26 ActivityDiagramDelete Paket Barang ... 41

Gambar 3.27 ActivityDiagramInsertSupplier ... 42

Gambar 3.28 ActivityDiagramEditSupplier ... 43

Gambar 3.29 ActivityDiagramDisableSupplier ... 44

Gambar 3.30 ActivityDiagramEnable Supplier ... 45

Gambar 3.31 ActivityDiagram Lakukan Penjualan ... 46

Gambar 3.32 ActivityDiagram Lakukan Pembelian ... 47

Gambar 3.33 ActivityDiagram Retur Pembelian ... 48

Gambar 3.34 ActivityDiagram Retur Pembelian ... 49


(8)

Gambar 3.36 ActivityDiagram Laporan Pembelian ... 51

Gambar 3.37 ActivityDiagram Laporan Retur Pembelian ... 52

Gambar 3.38 ClassDiagram... 53

Gambar 3.39 User Interface Design Login ... 54

Gambar 3.40 UserInterfaceDesign Halaman Utama ... 55

Gambar 3.41 UserInterfaceDesign Pengelolaan DataUser ... 56

Gambar 3.42 UserInterfaceDesign Tambah User ... 57

Gambar 3.43 UserInterfaceDesign Ubah User ... 58

Gambar 3.44 UserInterfaceDesign Pengelolaan Barang ... 59

Gambar 3.45 UserInterfaceDesign Tambah Barang ... 60

Gambar 3.46 UserInterfaceDesign Ubah Barang ... 61

Gambar 3.47 UserInterfaceDesignForm Paket ... 62

Gambar 3.48 UserInterfaceDesign Pilih Paket ... 63

Gambar 3.49 UserInterfaceDesign Pengelolaan DataSupplier ... 64

Gambar 3.50 UserInterfaceDesign Tambah Supplier ... 64

Gambar 3.51 UserInterfaceDesign Ubah Supplier ... 65

Gambar 3.52 UserInterfaceDesign Lihat Detail Penjualan ... 66

Gambar 3.53 UserInterfaceDesign Lihat Detail Pembelian ... 67

Gambar 3.54 UserInterfaceDesign Lakukan Penjualan ... 68

Gambar 3.55 UserInterfaceDesign Laporan Pembelian ... 69

Gambar 3.56 UserInterfaceDesign Lakukan Pembelian ... 70

Gambar 3.57 UserInterfaceDesignSms gateway ... 71

Gambar 3.58 UserInterfaceDesign Laporan Penjualan ... 72

Gambar 3.59 UserInterfaceDesign Laporan Pembelian ... 73

Gambar 3.60 UserInterfaceDesign Laporan Retur Pembelian ... 74

Gambar 3.61 UserInterfaceDesign Retur Pembelian ... 75

Gambar 4.1 FormLogin ... 76

Gambar 4.2 FormMenu Utama Aplikasi ... 77

Gambar 4.3 Form Pengelolaan datauser ... 78

Gambar 4.4 Form Tambah User ... 79

Gambar 4.5 FormEditUser ... 80


(9)

Gambar 4.7 Form Pengelolaan Data Barang Toko ... 82

Gambar 4.8 Form Tambah Barang ... 83

Gambar 4.9 Form Ubah Barang ... 84

Gambar 4.10 Form Pengelolaan Supplier ... 85

Gambar 4.11 Form Tambah Supplier ... 85

Gambar 4.12 Form Ubah Supplier ... 86

Gambar 4.13 Form Lihat Penjualan ... 87

Gambar 4.14 Form Lakukan Penjualan ... 88

Gambar 4.15 Form Pilih Paket Penjualan ... 89

Gambar 4.16 Form Lihat Pembelian ... 89

Gambar 4.17 Form Lakukan Pembelian ... 90

Gambar 4.18 Form Retur Pembelian ... 91

Gambar 4.19 Form Laporan Penjualan ... 92

Gambar 4.20 Tampilan Form Laporan Penjualan ... 92

Gambar 4.21 Form Laporan Pembelian ... 93

Gambar 4.22 Tampilan Form Laporan Pembelian ... 93

Gambar 4.23 Form Laporan Retur Pembelian ... 94

Gambar 4.24 Tampilan Form Retur Pembelian ... 94


(10)

DAFTAR NOTASI/ LAMBANG

Jenis Notasi/Lambang Nama Arti

Flowchart Simbol Dokumen Menunjukan

dokumen input dan output baik untuk

proses manual,

mekanik atau

komputer

Flowchart Simbol Kegiatan Manual

Menunjukan pekerjaan manual

Flowchart Simbol Simpanan

Offline

File non-komputer yang diarsip

Flowchart Simbol Kartu Plong

Menunjukan

input/ouput yang menggunakan kartu plong (punched card)

Flowchart Simbol Proses Menunjukan kegiatan proses dari operasi program computer


(11)

Jenis Notasi/Lambang Nama Arti

Flowchart Simbol Operasi Luar

Menunjukan kegiatan proses di luar proses operasi komputer

Flowchart Simbol garis alir Menunjukan arus dari proses

ERD Entitas Suatu objek yang

dapat diidentifikasi dalam lingkungan pemakai

ERD Relasi Menunjukkan adanya

hubungan di antara sejumlah entitas yang berbeda

ERD Atribut Mendeskripsikan

karakter entitas

(atribut yang

berfungsi sebagai key diberi garis bawah

ERD Garis Penghubung antara

relasi dengan entitas, relasi dan entitas dengan atribut


(12)

Jenis Notasi/Lambang Nama Arti

ERD Atribut turunan Atribut yang didapatkan dari nilai

suatu atribut yang tersimpan di basis

data.

UML

Use Case

Diagram

Actor Pengguna sistem

atau yang

berinteraksi langsung dengan sistem, bisa manusia, aplikasi, atau objek lain

UML

Use Case

Diagram

Use Case Digambarkan dengan nama use case nya tertulis di tengah lingkaran

UML

Use Case

Diagram

Association Berfungsi

menghubungkan actor dengan use case

UMLActivity Diagram

Initial State Titik Awal untuk

memulai suatu

aktivitas

UMLActivity Diagram

Final State Titik Akhir untuk mengakhiri suatu aktivitas


(13)

Jenis Notasi/Lambang Nama Arti

UMLActivity Diagram

Decision Pilihan untuk mengambil

keputusan

UMLActivity Diagram

Fork/Join Menunjukan kegiatan menggabungkan dua panel activity menjadi satu atau satu panel

activity menjadi dua

UMLActivity Diagram

Control Flow Arus aktivitas

UMLActivity Diagram

Off-Page Reference

Connector yang

digunakan untuk menghubungkan

gambar yang

mempunyai halaman yang berbeda.


(14)

UMLClass Diagram

Class Blok-blok

pembangun program. Bagian atas class

menunjukkan nama dari class, bagian tengah

mengindikasikan atribut dari class, dan

bagian bawah

mendefinisikan

method dari sebuah

class

UMLClass Diagram

Association Menunjukkan

hubungan antar class

UMLClass Diagram

Dependency Menunjukkan ketergantungan antara satu class

dengan class yang lain

UMLClass Diagram

Generalization Menunjukkan

inheritance dari satu

class ke beberapa


(15)

Referensi:

Notasi/Lambang Flowchart dari Jogiyanto HM [1]

Notasi/Lambang ERD dari Al-Bahra Bun Ladjamudin [2] Notasi/Lambang UML dari Adi Nugroho [3]


(16)

DAFTAR SINGKATAN

ERD Entity Relationship Diagram UML Unified Modeling Language SMS Short Message Service EOQ Economic Order Quantity


(17)

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Toko oleh-oleh dan manisan Kabita terletak di Jl. Terusan Pasteur no. 41, Bandung. Toko ini sudah berdiri lebih dari 10 tahun. Toko ini menyediakan berbagai macam jenis makanan dan minuman untuk dijadikan oleh-oleh atau dikonsumsi pribadi. Sampai saat ini, semua proses penjualan, pembelian, dan penghitungan stok masih dilakukan secara manual dan perhitungan stok barang yang tersisa sering tidak akurat.

Untuk mengatasi masalah tersebut, diperlukan sebuah aplikasi penjualan, pembelian, dan stok untuk Toko oleh-oleh dan manisan Kabita agar data yang diolah dapat lebih cepat dan akurat. Dengan adanya sistem informasi yang teratur akan lebih mudah dan cepat dalam mengolah data di Toko oleh-oleh dan manisan Kabita. Sistem Informasi dan stok merupakan sebuah metode/aplikasi yang diharapkan dapat mempercepat proses dan memperkecil kemungkinan human error yang biasa terjadi saat melakukan kalkulasi jumlah stok. Dengan adanya penerapan Sistem Pengambilan Keputusan (EOQ) pemilik toko dapat mengetahui ramalan untuk pembelian barang bulan depan berdasarkan data penjualan pada bulan-bulan sebelumnya.

Sistem Informasi dan Stok pada Toko Manisan dan Oleh-oleh Kabita dengan Penerapan Sistem Pengambilan Keputusan (EOQ) akan dibuat menggunakan Visual Studio 2012 (Bahasa Pemrograman C#). Memiliki fitur untuk mengelola Sistem penjualan pembelian dan stok pada toko Oleh-oleh Kabita.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang masalah, masalah-masalah yang muncul dan dapat diidentifikasi adalah sebagai berikut:

1. Bagaimana merancang sistem penjualan dan pembelian pada Toko Manisan dan Oleh-oleh Kabita?


(18)

2

2. Bagaimana membuat sistem laporan penjualan, laporan pembelian, dan laporan retur pembelian pada Toko oleh-oleh dan manisan Kabita?

3. Bagaimana mengimplementasikan Sistem SMS gateway untuk menginformasikan stok barang?

4. Bagaimana penerapan DSS yang digunakan untuk mengetahui ramalan jumlah pembelian berdasarkan histori penjualan yang sudah ada?

1.3 Tujuan Pembahasan

Adapun tujuan dilaksanakannya Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut

1. Membuat aplikasi sistem penjualan pada Toko oleh-oleh dan manisan Kabita.

2. Membuat sistem laporan penjualan, laporan pembelian, dan laporan retur pembelian pada Toko Manisan dan Oleh-oleh Kabita berdasarlam periode tertentu.

3. Membuat sistem Sms gateway yang akan mengirimkan SMS

jika stok barang lebih kecil dari ketentuan minimal barang. 4. Membuat sistem DSS dengan metode EOQ sehingga pemilik

dapat mengetahui perkiraan jumlah pembelian barang untuk bulan berikutnya.

1.4 Ruang Lingkup Kajian

Adapun ruang lingkup kajian Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut:

1.4.1 Ruang Lingkup

Software

:

Adapun ruang lingkup software Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut:

1. Microsoft Visual Studio 2012 2. Microsoft SQL Server 2008 R2


(19)

3

1.4.2 Ruang Lingkup

Hardware

:

Adapun ruang lingkup hardware Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut:

1. Processor : Intel Core 2 Duo 2,50 GHz 2. Memori : 1GB

3. Hard Disk : 40GB

4. Sistem Operasi : Windows 7

5. Keyboard, mouse dan monitor standard

1.4.3 Ruang lingkup Aplikasi:

Adapun ruang lingkup Aplikasi Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut:

1.4.3.1 Kasir dapat mengakses fitur-fitur sebagai berikut:

Berikut adalah fitur-fitur yang dapat diakses oleh Kasir:

1. Menambah data barang 2. Menambah data penjualan 3. Menambah data pembelian 4. Melihat Sugesti Pembelian 5. Melihat laporan penjualan

6. Memilih paket barang yang akan dijual.

1.4.3.2

Admin

dapat mengakses semua fitur yang dapat

diakses oleh kasir dan fitur-fitur tambahan sebagai

berikut:

Berikut adalah fitur-fitur tambahan yang dapat diakses oleh Kasir: 1. Mengelola datauser

2. Mengelola data barang 3. Mengelola data supplier

4. Mengelola data penjualan 5. Mengelola data pembelian


(20)

4

6. Melihat Sugesti Pembelian 7. Mengelola laporan penjualan 8. Mengelola laporan pembelian 9. Mengelola laporan retur pembelian 10. Mengelola paket barang.

1.5 Sumber

Data

Sumber data yang digunakan untuk pembuatan aplikasi ini diperoleh dari: 1. Primer

Data-data primer diperoleh dari dokumen-dokumen dari pihak yang terkait

2. Sekunder

Data-data sekunder diperoleh dari buku, internet, dan sumber-sumber lainnya untuk mendukung data primer.

1.6 Sistematika Penyajian

BAB1 PENDAHULUAN

Bab ini membahas mengenai pendahuluan yang terdiri dari latar belakang, rumusan masalah, tujuan pembahasan, ruang lingkup kajian, sumber data, serta sistematika penyajian dari proyek tugas akhir ini.

BAB 2 KAJIAN TEORI

Bab ini membahas teori-teori yang berkaitan dalam penyelesaian proyek tugas akhir ini.

BAB 3 ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

Bab ini akan berisi mengenai proses bisnis, flowchart, ERD dan rancangan UI.

BAB 4 HASIL PENELITIAN

Bab ini digunakan untuk menjelaskan perencanaan tahap

implementasi, proses perkembangan implementasi proyek, penjelasan mengenai realisasi fungsionalitas dan User Interface Design yang


(21)

5

sudah dibuat.

BAB 5 PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN

Bab ini berisi pengujian dan analisa terhadap masing-masing fungsi dariaplikasi. Laporan dari pengujian tiap fungsi / method yang dibuat dalam metode blackbox testing.

BAB 6 SIMPULAN DAN SARAN

Bab ini terdiri dari kesimpulan dan saran yang membahas mengenai hal – hal terpenting yang dibahas dan kemudian dijadikan kesimpulan. Bab ini juga berisi saran-saran yang dimungkinkan untuk


(22)

BAB 6. SIMPULAN DAN SARAN

Setelah melakukan penelitian tentang Sistem Informasi dan Stok pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita serta hasil pembahasan yang penulis uraikan pada bab-bab sebelumnya, maka pada bab ini dapat ditarik kesimpulan dan saran yang diharapkan berguna dan bermanfaat untuk penelitian dimasa yang akan datang. Adapun simpulan dan saran dari penelitian ini, yaitu:

6.1 Simpulan

Dari hasil analisis tersebut dapat diambil kesimpulan mengenai Sistem Informasi dan Stok pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita dengan Penerapan Sistem Pengambilan Keputusan (EOQ), yaitu sebagai berikut:

1. Aplikasi membantu proses pencatatan data transaksi penjualan, pembelian pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita.

2. Aplikasi membantu pengolahan data stok dan inventory pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita

3. Aplikasi menyediakan sistem laporan pembelian, laporan penjualan, dan laporan retur pembelian pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita.

4. Aplikasi menyediakan fitur Sms gateway agar pemilik dapat melakukan pembelian barang sebelum persediaan stok habis. 5. Aplikasi menyediakan fitur sugesti peramalan untuk jumlah

pembelian setiap barang pada bulan berikutnya berdasarkan histori yang sudah ada.

6.2 Saran

Saran untuk pengembangan aplikasi ini lebih lanju adalah sebagai berikut:

1. Perlu ditingkatkan kembali keamanan agar data-data dan informasi-informasi dapat terjaga dengan baik.


(23)

122

2. Perlu ditambahkan fitur untuk laporan keuangan dan akuntansi untuk memudahkan pemilik dalam melihat laporan laba rugi dan keuntungan per bulan.


(24)

DAFTAR PUSTAKA

[1] J. HM, Analisis & Desain, Ed ke-III, Yogyakarta: Andi Offset, 2006. [2] A.-B. B. Ladjamudin, Rekayasa Perangkat Lunak, Yogyakarta: GRAHA

ILMU, 2006.

[3] A. Nugroho, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Dengan Metodologi Berorientasi Objek, Bandung: Informatika, 2006.

[4] J. HM, Analisis & Desain Sistem Informasi, Yogyakarta: Andi Offset, 2006.

[5] T. Sutabri, Sistem Informasi Manajemen, Yogyakarta: Andi Offset, 2006. [6] J. O'Brien, Management Information Systems, 10th ed., Basingstoke:

Palgrave, 2007.

[7] K. C. Laudon and J. P. Laudon, Sistem Informasi Manajemen, Basingstoke: Palgrave, 2007.

[8] I. A. Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan, Jakarta: Salemba Empat, 2007.

[9] I. Basu Swastha, Manajemen Pemasaran Modern, Yogyakarta: Liberty, 2006.

[10] F. Rangkuti, Strategi Promosi Yang Kreatif & Analisis Kasus Integrated Marketing Communication, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2009. [11] J. Westwood, How to Write a Marketing Plan, Jakarta: PT Elex Media

Komputindo, 2013.

[12] H. Kristianto, Konsep dan Perancangan DataBase, Yogyakarta.

[13] A. B. B. Ladjamuddin, Rekayasa Perangkat Lunak, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2009.

[14] N. A, Konsep Pengembangan Sistem Basis Data, Bandung: Informatika, 2008.

[15] A. S. R. and S. and M., Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek, Bandung: Informatika, 2014.


(25)

[16] J. W. &. S. Ltd, Short Message Services, Chichester: West Sussex, 2010.

[17] K. K, Short Messages Services Using SMS Gateway, New York: Morton Publisher Co, 2010.

[18] H. Kusuma, Manajemen Produksi, Perencanaan dan Pengendalian Produksi, Yogyakarta: Penerbit Andi, 2006.

[19] T. S. Tien, Bahasa C# Untuk Pemrograman Berorientasi Objek, Jakarta: Elex Media Komputindo, 2009.


(1)

Universitas Kristen Maranatha

6. Melihat Sugesti Pembelian 7. Mengelola laporan penjualan 8. Mengelola laporan pembelian 9. Mengelola laporan retur pembelian 10. Mengelola paket barang.

1.5 Sumber

Data

Sumber data yang digunakan untuk pembuatan aplikasi ini diperoleh dari: 1. Primer

Data-data primer diperoleh dari dokumen-dokumen dari pihak yang terkait

2. Sekunder

Data-data sekunder diperoleh dari buku, internet, dan sumber-sumber lainnya untuk mendukung data primer.

1.6 Sistematika Penyajian

BAB1 PENDAHULUAN

Bab ini membahas mengenai pendahuluan yang terdiri dari latar belakang, rumusan masalah, tujuan pembahasan, ruang lingkup kajian, sumber data, serta sistematika penyajian dari proyek tugas akhir ini.

BAB 2 KAJIAN TEORI

Bab ini membahas teori-teori yang berkaitan dalam penyelesaian proyek tugas akhir ini.

BAB 3 ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

Bab ini akan berisi mengenai proses bisnis, flowchart, ERD dan rancangan UI.

BAB 4 HASIL PENELITIAN

Bab ini digunakan untuk menjelaskan perencanaan tahap

implementasi, proses perkembangan implementasi proyek, penjelasan mengenai realisasi fungsionalitas dan User Interface Design yang


(2)

5

sudah dibuat.

BAB 5 PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN

Bab ini berisi pengujian dan analisa terhadap masing-masing fungsi dariaplikasi. Laporan dari pengujian tiap fungsi / method yang dibuat dalam metode blackbox testing.

BAB 6 SIMPULAN DAN SARAN

Bab ini terdiri dari kesimpulan dan saran yang membahas mengenai hal – hal terpenting yang dibahas dan kemudian dijadikan kesimpulan. Bab ini juga berisi saran-saran yang dimungkinkan untuk


(3)

121

Universitas Kristen Maranatha

BAB 6. SIMPULAN DAN SARAN

Setelah melakukan penelitian tentang Sistem Informasi dan Stok pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita serta hasil pembahasan yang penulis uraikan pada bab-bab sebelumnya, maka pada bab ini dapat ditarik kesimpulan dan saran yang diharapkan berguna dan bermanfaat untuk penelitian dimasa yang akan datang. Adapun simpulan dan saran dari penelitian ini, yaitu:

6.1 Simpulan

Dari hasil analisis tersebut dapat diambil kesimpulan mengenai Sistem Informasi dan Stok pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita dengan Penerapan Sistem Pengambilan Keputusan (EOQ), yaitu sebagai berikut:

1. Aplikasi membantu proses pencatatan data transaksi penjualan, pembelian pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita.

2. Aplikasi membantu pengolahan data stok dan inventory pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita

3. Aplikasi menyediakan sistem laporan pembelian, laporan penjualan, dan laporan retur pembelian pada Toko Manisan dan Oleh-Oleh Kabita.

4. Aplikasi menyediakan fitur Sms gateway agar pemilik dapat melakukan pembelian barang sebelum persediaan stok habis. 5. Aplikasi menyediakan fitur sugesti peramalan untuk jumlah

pembelian setiap barang pada bulan berikutnya berdasarkan histori yang sudah ada.

6.2 Saran

Saran untuk pengembangan aplikasi ini lebih lanju adalah sebagai berikut:

1. Perlu ditingkatkan kembali keamanan agar data-data dan informasi-informasi dapat terjaga dengan baik.


(4)

122

2. Perlu ditambahkan fitur untuk laporan keuangan dan akuntansi untuk memudahkan pemilik dalam melihat laporan laba rugi dan keuntungan per bulan.


(5)

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR PUSTAKA

[1] J. HM, Analisis & Desain, Ed ke-III, Yogyakarta: Andi Offset, 2006. [2] A.-B. B. Ladjamudin, Rekayasa Perangkat Lunak, Yogyakarta: GRAHA

ILMU, 2006.

[3] A. Nugroho, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Dengan Metodologi Berorientasi Objek, Bandung: Informatika, 2006.

[4] J. HM, Analisis & Desain Sistem Informasi, Yogyakarta: Andi Offset, 2006.

[5] T. Sutabri, Sistem Informasi Manajemen, Yogyakarta: Andi Offset, 2006. [6] J. O'Brien, Management Information Systems, 10th ed., Basingstoke:

Palgrave, 2007.

[7] K. C. Laudon and J. P. Laudon, Sistem Informasi Manajemen, Basingstoke: Palgrave, 2007.

[8] I. A. Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan, Jakarta: Salemba Empat, 2007.

[9] I. Basu Swastha, Manajemen Pemasaran Modern, Yogyakarta: Liberty, 2006.

[10] F. Rangkuti, Strategi Promosi Yang Kreatif & Analisis Kasus Integrated Marketing Communication, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2009. [11] J. Westwood, How to Write a Marketing Plan, Jakarta: PT Elex Media

Komputindo, 2013.

[12] H. Kristianto, Konsep dan Perancangan DataBase, Yogyakarta.

[13] A. B. B. Ladjamuddin, Rekayasa Perangkat Lunak, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2009.

[14] N. A, Konsep Pengembangan Sistem Basis Data, Bandung: Informatika, 2008.

[15] A. S. R. and S. and M., Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek, Bandung: Informatika, 2014.


(6)

[16] J. W. &. S. Ltd, Short Message Services, Chichester: West Sussex, 2010.

[17] K. K, Short Messages Services Using SMS Gateway, New York: Morton Publisher Co, 2010.

[18] H. Kusuma, Manajemen Produksi, Perencanaan dan Pengendalian Produksi, Yogyakarta: Penerbit Andi, 2006.

[19] T. S. Tien, Bahasa C# Untuk Pemrograman Berorientasi Objek, Jakarta: Elex Media Komputindo, 2009.