Peubah pengamatan Jagung Manis pdf

Peubah Jagung Manis untuk Penelitian  2013 
oleh Darwin H. Pangaribuan.  
http://staff.unila.ac.id/bungdarwin 

PEUBAH PENGAMATAN JAGUNG MANIS

(A) Peubah-peubah pertumbuhan yang diamati adalah :

1. Tinggi tanaman (cm), diukur dari atas permukaan tanah sampai dasar malai, pada 21, 31,
41, 51, 61 dan 71 HST.
2. Tinggi tongkol utama (cm), diukur dari atas permukaan tanah sampai buku di
mana tongkol teratas berada
3. Diameter batang (cm), diukur pada batang 10 cm di atas permukaan tanah setelah
tassel muncul
4. Panjang tongkol (cm), yaitu diukur dari pangkal muncul biji sampai
ujung tongkol
5. Panjang baris pada tongkol (cm), yaitu diukur dari pangkal muncul biji
sampai ujung baris biji pada tongkol
6. Diameter tongkol (cm), diukur pada tiga bagian yaitu pada pangkal. tengah.
dan ujung tongkol
7. Jumlah tongkol yang dipanen per plot

8. Bobot seluruh tongkol berkelobot yang dipanen per plot
9. Bobot seluruh tongkol tanpa kelobot yang dipanen per plot
10. Tanaman yang terserang penyakit bulai per plot (%)
11. Kadar Padatan Total Terlarut (PTT) pada biji jagung manis hasil penyerbukan

Peubah Jagung Manis untuk Penelitian  2013 
oleh Darwin H. Pangaribuan.  
http://staff.unila.ac.id/bungdarwin 

sendiri (oBriks),
12. ILD (indeks luas daun) tanaman pada 21, 31, 41, 51, 61 dan 71 HST.
13. Bobot berangkasan kering tanaman pada 21, 31, 41, 51, 61 dan 71 HST.

(B) Peubah-peubah produksi yang diamati adalah :

12. Indeks Panen Tongkol Berkelobot

13. Indeks Panen Tongkol tanpa Kelobot

14. Produktivitas (ton tongkol tanpa kelobot/ha)


Peubah Jagung Manis untuk Penelitian  2013 
oleh Darwin H. Pangaribuan.  
http://staff.unila.ac.id/bungdarwin 

Guna mendukung data variabel respons yang ditetapkan pada percobaan dikumpulkan
berbagai data yang tidak dianalisis secara statistik (data pendukung) yaitu:
1. Curah hujan, kelembaban udara, suhu udara dan suhu tanah selama penelitian
2. Hasil analisis tanah lengkap secara komposit lokasi percobaan sebelum percobaan.
3. Hama dan penyakit yang menyerang tanaman selama percobaan di lapangan berlangsung.
4. Hasil analisis kompos sebelum dan sesudah aplikasi.