Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan Di Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pematangsiantar SKRIPSI

Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan Di Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pematangsiantar SKRIPSI

  Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana S-1 Pada Departemen Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik

  Oleh: Elyas S Pitoyo 110903105 Departemen Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara 2015

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU ADMINISTRASI NEGARA HALAMAN PERSETUJUAN

  Skripsi ini disetujui untuk diperbanyak dan dipertahankan oleh: Nama : Elyas S Pitoyo Nim : 110903105 Departemen : Ilmu Administrasi Negara Judul : Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan Di

  Bank Perkreditan Solider Cabang Pematangsiantar Medan, Juni 2015 Ketua Departemen

  Dosen Pembimbing Ilmu Administrasi Negara Dra. Elita Dewi, M.Si Drs. Rasudyn Ginting, M.Si NIP: 19600741986012002 NIP: 195908141986011002\

  Dekan, FISIP USU MEDAN

  Prof. Dr. Badaruddin, M. Si NIP: 196805251992031002

  

ABSTRAK

Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan

Di Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pematangsiantar

  Nama : Elyas S Pitoyo NIM : 110903105 Departemen : Ilmu Administrasi Negara Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Pembimbing : Dra. Elita Dewi, M.SP

  Lingkungan kerja fisik merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi karyawan agar dapat bekerja secara efektif dan efisien untuk mencapai tujuan organisasi. Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pematangsiantar tentu harus dapat melaksanakan kegiatannya dengan baik agar tujuan organisasi tersebut dapat tercapai. Agar tugas dan kewajiban tersebut dapat diselesaikan dengan baik, maka para karyawan harus memiliki kinerja yang baik dalam melaksanakan tugas/pekerjaannya. Untuk menciptakan kinerja karyawan yang baik maka diperlukan penciptaan lingkungan kerja fisik yang baik.

  Penelitian ini dilakukan di Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pematangsiantar. Penelitian ini bertujuan untuk melihat seberapa besar pengaruh lingkungan kerja fisik terhadap kinerja karyawan di Bank Perkreditan Rakyat solider Cabang Pematangsiantar. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan aplikasi SPSS versi 11,5 untuk membantu menganalisa data dan fakta yang diperoleh. Populasi dalam penelitian ini 20 orang karyawan dan diambil sampel sebesar 20 orang dari jumlah populasi.

  Berdasarkan analisis regresi sederhana dapat disimpulkan bahwa semakin baik dan tinggi lingkungan kerja fisik yang dimiliki Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pematangsiantar, maka kinerja karyawan juga akan semakin meningkat. Tingkat koefisien korelasi adalah 0,661 (r hitung = 0,661) dan berada pada kategori tinggi dan r tabel diperoleh sebesar 0,444 (r tabel = 0,444). Dari hasil tersebut diperoleh r hitung lebih besar dari r tabel ( 0,661 > 0,444) yang berarti ada pengaruh positif antara lingkungan kerja fisik terhadap kinerja karyawan. Sedangkan koefisien determinasi adalah sebesar 43,69% yang berarti besarnya pengaruh lingkungan kerja fisik terhadap kinerja karyawan sebesar 43,69% dan sisanya yaitu 56,31% dipengaruhi oleh faktor di luar penelitian ini.

  Berdasarkan hasil uji diperoleh t hitung adalah 3,739 dan t tabel adalah 2,101. Dari hasil tersebut diperoleh t hitung lebih besar dari t tabel (3,739 > 2,101 ) yang artinya terdapat pengaruh yang positif antara lingkungan kerja fisik terhadap kinerja karyawan di Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pematangsiantar.

  Kata Kunci (key words) : Lingkungan Kerja Fisik, Kinerja Karyawan.

  Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat yang telah diberikan sampai saat ini penulis masih diberikan kesehatan dan semangat yang luar biasa sehingga berhasil menyelesaikan skripsi ini, yang berjudul “Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan

Di Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pematangsiantar”

  Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dan dukungan dari berbagai pihak, maka penyusunan skripsi ini tidak berjalan dengan baik. Penulis telah banyak menerima bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, baik moril maupun materil. Sehubungan dengan hal tersebut, maka pada kesempatan ini perkenankanlah penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

  1. Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara.

  2. Bapak Drs. Rasudyn Ginting, M.Si selaku ketua Departemen ketua Departemen Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara

  3. Kepada ibu Dra. Elita Dewi, M.SP selaku dosen pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk memberikan kritik dan saran selama penyusunan skripsi ini berlangsung sehingga dapat diselesaikan dengan baik.

  4. Seluruh dosen di Departemen Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik Sumatera Utara yang telah memberikan bekal berupa ilmu pengetahuan, arahan, dan bimbingan selama penulis menimba ilmu di Departemen Ilmu Administrasi Negara Universitas Sematera Utara.

  5. Kepada Kak Mega dan Kak Dian selaku pegawai pendidikan FISIP USU yang selalu membantu penulis dalam urusan administrasi yang berhubungan dengan perkuliahan maupun skripsi.

  6. Kepada Bapak Hisar Sitanggang , SE selaku pimpinan cabang Bank Perkreditan Rakyat Solider cabang Pematangsiantar yang membantu dalam pengumpulan data.

  7. Kedua Orang tua tercinta, Bapak (J.Pitoyo) dan Mamak ( N.Saragi) yang selalu mendoakan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini dengan kesabaran telah memberikan dukungan yang sangat meningkatkan semangat baik dukungan moriil maupun materiil.

  8. Untuk teman-teman kelompok magang ( Manatar Sinaga, Karim, Hartoko, Martin, Evi. Fanny, Susi, Amel, Tyas, Corie, dan Meria).

  9. Kepada teman terbaik di Ilmu Administrasi Negara yaitu Manatar Sinaga, Wandi Siagian, Utomo Purba, Sabam Manurung atas segala doa, semangat, dan bantuan dalam penyelesaian skripsi ini.

  10.Untuk teman-teman AN 2011 yang tidak dapat disebutkan satu persatu, terimakasih untuk bantuannya selama kuliah.

  11.Untuk abang dan kakak senior Departemen Ilmu Administrasi Negara yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Terimakasih untuk segala bantuannya.

  Penulis telah berupaya secara maksimal dalam menyelesaikan skripsi ini, namun penulis menyadari masih banyak kekurangan baik dari segi isi maupun tata bahasa yang digunakan, untuk itu penulis memohon maaf atas kurang sempurnanya skripsi ini dan kiranya skripsi ini bermanfaat bagi yang mambacanya.

  Akhirnya penulis mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang turut membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

  Medan, Juni 2015 Penulis

  Elyas S Pitoyo NIM: 110903105

  DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK

  ……………………………………………………………………......i

  KATA PENGANTAR

  …………………………………………………………...ii

  DAFTAR ISI

  ……………………………………………………………………...v

  DAFTAR TABEL

  ……………………………………………………………...viii

  DAFTAR LAMPIRAN

  …………………………………………………………xii

BAB I PENDAHULUAN I.1Latar Belakang………………………………………………………………1 I.2Rumusan Masalah…………………………………………………………...7 I.3Tujuan Penelitian……………………………………………………………7 I.4Manfaat Penelitian…………………………………………………………..8 I.5KerangkaTeori………………………………………………………………8 I.5.1 Lingkungan Kerja Fisik………………………...……………………...9 I.5.1.1 Pengertian Lingkungan Kerja Fisik……..………………………..9 I.5.1.2 Jenis Lingkungan Kerja Fisik…………………………………...10 I.5.1.3 Persyaratan Lingkungan Kerja Fisik…………………………….11 I.5.1.4 Manfaat Lingkungan Kerja Fisik………………………………..13 I.5.1.5 Hal

  • –hal yang Mempengaruhi Lingkungan Kerja Fisik…………13

  I.5.1.6 Indikator Lingkungan Kerja Fisik……………………………….20 I.5..1.7 Penilaian Lingkungan Kerja Fisik……………………………...21

  I.5.2 Kinerja………...………………………………………………….…..22

  I.5.2.1 Pengertian Kinerja……….………………………………….…..22

  I.5.2.2 Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja……………………………23

  I.5.2.3 Tolok Ukur Kinerja………………………….………………….24

  I.5.2.4 Penilaian Kinerja…….…………………………………….…….25

  I.5.2.5 Tujuan P enilaian Kinerja…………………………………….….26

  I.5.2.6 Pelaku Penilaian Kinerja…………………………………….….28

  I.5.2.7 Prinsip Dasar Penilaian Kinerja…………………………….…..29

  I.5.3 Pengaruh Lingkungan Kerja FisikTerhadap Kinerja Karyawan……..30

  I.6 Penelitian Te rdahulu…………………………………………..…………..31

  I.6 Hipotesis…………………………………………………………………..33

  I.7 Definisi Konsep……………………………………………………………33

  I.8 Definisi Operasional.………………………………………………………34

  I.9 Sistematika Penulisan……………………………………………………..36

BAB II METODE PENELITIAN II.1 Bentuk Penelitian…………………………………………………………38 II.2 Lokasi Penelitian………………………………………….………………38 II.3 Populasi dan Sampel………………………………….…………………..38 II.3.1 Populasi…………………………………………….……………….38 II.3.2 Sampel……………………………………………….……………..39 II.4 Teknik Pe

  ngumpulan Data……………………………………………….39

  II.5 Teknik Pengukuran Skor…………………………………………………40

  II.6 Teknik Analisa Data ……………………………………………………..42

  II.6.1 Penggunaan Regresi Linear Sederhana……………………………42

  II.6.2 Koefisien Korelasi...……………………………………………….43

  II.6.3 Koefisie n Determinan……………………………………………...45

  II.6.4 Uji Hipotesis……………………………………………………….45

  II.6.4.1 Uji t……………………………………………………………45

  BAB III DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN III.1 Sejarah Berdiri……………………………………………...……………47 III.2 Visi Dan Misi…………………………………………………………... 49 III.3 Sasaran Kerja…………………………………………………………… 50 III.4 Struktur Organisasi……………………………………………………... 50 III.5 Tujua

  n…………………………………………………………………... 56

  III.6 Pro gram………………………………………………………………… 57

  III.7 Kebijaks anaan………………………………………………………….. 57

  BAB IV PENYAJIAN DATA IV.1 Karakteristik Responden. ……………………………………………….61 IV.2 Distribusi Jawa

  ban Responden………………………………………… 63

  IV.2.1 Lingkun gan Kerja……………………………………………….. 63

  IV.2.2 K inerja ……………………………………………………………88

  IV.3 Pengukuran Skor……………………………………………………….. 99

  BAB V ANALISA DATA V.1 Analisis Linear Sederhana……………………………………………... 105 V.2 Koefisien Korelasi……………………………………………………... 107 V.3 Koefisien Determinasi…………………………………………………. 110 V.4 Uji Hipotesis ( Uji T )………………………………………………….. 111 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN VI. Kesimpulan……………………………………………………………... 113 VI. Saran……………………………………………………………………. 114 DAFTAR PUSTAKA

  

DAFTAR TABEL

  Tabel 1. Sarana Dan Prasarana Di Bank Perkreditan Rakyat Solider Cabang Pe matangsiantar…………………………….…....58 Distribusi Responden Berdasarkan

  Tabel 2. Jenis Kelamin……………….…...61 Tabel 3. Distribusi Responden

  Berdasarkan Umur……………………….…....61 Tabel 4. Distribusi Respoden Berdasarka n Pendidikan Terakhir…………...….62 Tabel 5.

  Distribusi Responden Berdasarkan Masa Kerja…………………..…..63 Tabel 6. Distribusi Responden Berdasarkan Temperatur Ruangan

  Sudah Sesuai Denga n Kebutuhan………………………………..…....64 Tabel 7. Jawaban Responden Tentang Temperatur Udara

  Mendukung Kenyam anan Dalam Bekerja…………………………….65 Tabel 8. Jawaban Responden Tentang Fasilitas Pendingin Ruangan

  (AC) Sudah Bekerj a Dengan Baik……………………………….…...65 Tabel 9. Jawaban Responden Tentang Fasilitas Pendingin

  Ruangan (AC) Mendukung K enyaman Dalam Bekerja………...….…66 Tabel 10. Jawaban Responden Tentang Kesediaan Ventilasi Sudah

  Mencuk upi………………………………………………….………....67 Tabel 11. Jawaban Responden Tentang P enambahan Sirkulasi Udara….………68 Tabel 12. Jawaban Responden Perasaan Nyaman Dengan Sirkulasi

  Udara Di R uangan Kerja………………………………………………69 Tabel 13. Jawaban Responden Tentang Kondisi Sirkulasi Udara

  Mendukung Kenya man Dalam Bekerja……………………….…..70 Tabel 14. Jawaban Responden Penerang an Lampu Sudah Memadai……......70 Tabel 15. Jawaban Responden Tentang Perasaan Nyaman Dengan

  Penerangan………………………………………………….……..71 Tabel 16. Jawaban Responden Cahaya Lampu Sangat Membantu

  Pengl ihatan………………………………………………….……..72

  Tabel 17. Jawaban Responden Tentang Penerangan Yang Baik Membuat Karyawan Dapa t Bekerja Dengan Baik………….…..…73

  Tabel 18. Jawaban Responden Tingkat Kebisingan Yang Tinggi Menimbulkan Keteganga n Dalam Bekerja…………………….......74

  Tabel 19. Jawaban Responden Tentang Kebisingan Mengganggu Konse ntrasi…………………………………………………….…..75

  Tabel 20. Jawaban Responden Tentang Merasa Terganggu Dengan Kebisingan Di Luar

  Ruangan Kerja………………….……….…....76 Tabel 21. Jawaban Responden Tentang Terganggu Dengan Teman

  Yang Berbincang-Bincang Di Dalam Ruangan Kerja….……….....77

  Tabel 22. Jawaban Responden Ketidaknyamanan Dengan Bau Tidak Sedap Di Ruangan

  Kerja…………………………………..……....78 Tabel 23. Jawaban Responden Tentang Terciptanya Ruangan

  Kerja Yang Bersih Dapat Mengurangi Bau Tidak Sedap Di Rua ngan Kerja………………………………………….………79

  Tabel 24. Jawaban Responden Tentang Terciptanya Ruangan Kerja Yang Wangi Dapat Menimbulkan Semangat Kerja Bagi Karya wan………………………………………………...………...80

  Tabel 25. Jawaban Responden Tentan g Kesediaan Pewangi Ruangan………81 Tabel 26. Jawaban Responden Tentang Pengaturan Warna Di Ruangan

  Kerja Sud ah Tepat……………………………………………..…..81 Tabel 27. Jawaban Responden Tentang Pengecatan Kembali Di Ruangan

  K erja………………………………………………………………..82 Tabel 28. Jawaban Responden Tentang Ketepatan Warna

  Ruangan Menimbulkan Ras a Nyaman Dalam Bekerja……….…...83 Tabel 29. Jawaban Responden Tentang Penataan Warna Yang Tepat Di

  Ruang Kerja Dapat Menimbulkan Rasa Percaya Diri Untuk Semangat D alam Bekerja……………………….……….....84

  Tabel 30. Jawaban Responden Tentang Keamanan Di Tempat Kerja Sudah Bekerja Dengan Baik………………………………..……...85

  Tabel 31. Jawaban Responden Tentang Tempat Kerja Harus Memberikan Fasilitas Ke amanan Untuk Pegawainya…………..…85

  Tabel 32. Jawaban Responden Tentang Suasana Lingkungan Kerja yang Nyaman, Bersih, Rapi Serta Fasilitas Keamanan yang Memadai Membuat Semang at Kerja Meningkat………………......86

  Tabel 33. Jawaban Responden Tentang Kenyamanan Meninggalkan Barang Berharga d i Tempat Kerja……………………………..…..87

  Tabel 34. Jawaban Responden Tentang Punya Target Kinerja yang Harus Dicapai Dalam Suatu Peri ode………………………..…......88

  Tabel 35. Jawaban Responden Tentang Dapat Memenuhi Beban Kerja Yang Telah Dite tapkan……………………………………….........89

  Tabel 36. Jawaban Responden Tentang Dapat Menyelesaikan Pekerjaan Sesuai Jumlah T arget Pekerjaan……………………………..……90

  Tabel 37. Jawaban Responden Tentang Dapat Menyelesaikan Tugas Dengan Rapi d an Teliti……………………………………..……...91

  Tabel 38.

  Jawaban Responden Tentang Bekerja Sesuai Prosedur…..………..91 Tabel 39. Jawaban Responden Tentang Berusaha Menyelesaikan

  Pekerjaan Tanpa Pengawasan Dari Atasan………………..……….92

  Tabel 40. Jawaban Responden Tentang Kemampuan Bekerjasama Dengan Teman Sekerja.………………………………………..…..93

  Tabel 41. Jawaban Responden Tentang Kerjasama Antar Karyawan Terjadi Secara Aktif dan Berjalan dengan B aik………………..….94

  Tabel 42. Jawaban Responden Tentang Membina Hubungan yang Baik Dengan Atasan …………………………………………..…..95

  Tabel 43. Jawaban Responden Tentang Pemanfaatan Waktu yang Ada Untuk Menyelesaikan Pekerjaan…………………………………..96

  Tabel 44. Jawaban Responden Tentang Penyelesian Pekerjaan Dengan Tepat Waktu……………………………………………………....97

  Tabel 45. Jawaban Responden Tentang Sering Menunda-nunda Pekerjaan yang Diberikan Oleh Pimpinan……………………………...…….98 Tabel 46 Tabel Pengukuran Skor Variabel Lingkungan Kerja

  Fisik ( Variabel X )……………………………………………..100 Tabel 47

  Tabel Pengukuran Skor Variabel Kinerja ( Variabel Y )…..…..101 Tabel 48 Pengkategorian Jawaban Responden Variabel

  Lingkungan Kerja Fisik………………………………………...102 Tabel 49

  Pengkategorian Jawaban Responden Variabel Kinerja ….…….103

Dokumen yang terkait

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Karat dan Akibatnya - Pengaruh Konsentrasi Inhibitor Ekstrak Metanol Daun Lamtoro (Leucaena Leucocephala L) Terhadap Laju Korosi Baja Karbon Schedule 40 Grade B Serta Jumlah Fe Dan C Yang Terkorosi Dalam Natrium Klorida 3 %

0 0 19

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Konsentrasi Inhibitor Ekstrak Metanol Daun Lamtoro (Leucaena Leucocephala L) Terhadap Laju Korosi Baja Karbon Schedule 40 Grade B Serta Jumlah Fe Dan C Yang Terkorosi Dalam Natrium Klorida 3 %

0 1 7

Pengaruh Konsentrasi Inhibitor Ekstrak Metanol Daun Lamtoro (Leucaena Leucocephala L) Terhadap Laju Korosi Baja Karbon Schedule 40 Grade B Serta Jumlah Fe Dan C Yang Terkorosi Dalam Natrium Klorida 3 %

0 0 13

BAB II METODE PENELITIAN A. Bentuk Penelitian. - Pengaruh Kualitas Pelayanan Publik Terhadap Loyalitas Konsumen (Studi Pada PT Telkom Medan)

0 0 9

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Pengaruh Kualitas Pelayanan Publik Terhadap Loyalitas Konsumen (Studi Pada PT Telkom Medan)

0 0 23

Pengaruh Kualitas Pelayanan Publik Terhadap Loyalitas Konsumen (Studi Pada PT Telkom Medan)

0 0 10

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Pada Kentucky Fried Chicken Mongonsidi, Medan)

0 0 20

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Pada Kentucky Fried Chicken Mongonsidi, Medan)

0 0 18

Lampiran 1 Kuesioner Penelitian Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan Di Bank Perkreditan Rakyat Solider Pematangsiantar

0 0 18

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang - Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan di Bank Perkreditan Solider Cabang Pematangsiantar

0 0 36