Perbedaan Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum dan P3A Tidak Berbadan Hukum (Studi Kasus: Desa Bandar Jawa dan Desa Bandar, Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun)

Lampiran 1. Tabel Ringkasan Kerangka Pemikiran Penelitian
No

Identifikasi Masalah

Tujuan

Hipotesis

Data yang perlukan

1.

Bagaimana perkembangan
produksi padi sawah dan
organisasi P3A di Kabupaten
Simalungun, perkembangan
organisasi P3A Berbadan Hukum
di Desa Bandar Jawa dan P3A
Tidak Berbadan Hukum di Desa
Bandar selama 5 tahun terakhir?


Perkembangan di daerah
penelitian selama 5 tahun
terakhir adalah peningkatan
jumlah P3A di Kabupaten
Simalungun, dan peningkatan
jumlah produksi tanaman padi
sawah.

2.

Apakah ada perbedaan
karakteristik petani anggota P3A
Berbadan Hukum dan Tidak
Berbadan Hukum?

Untuk mengetahui
perkembangan produksi padi
sawah dan organisasi P3A di
Kabupaten Simalungun,

perkembangan organisasi P3A
Berbadan Hukum di Desa
Bandar Jawa dan P3A Tidak
Berbadan Hukum di Desa
Bandar selama 5 tahun terakhir.
Untuk mengetahui perbedaan
karakteristik petani anggota P3A
Berbadan Hukum dan Tidak
Berbadan Hukum.

Ada perbedaan karakteristik
Karakteristik petani P3A
umur, luas lahan, pendidikan
Berbadan Hukum dan Tidak
dan pengalaman bertani
Berbadan Hukum:
anggota P3A Berbadan Hukum  Umur (tahun)
Dan Belum Berbadan Hukum  Luas lahan (Ha)
di daerah penelitian.
 Tingkat Pendidikan (tahun)

 Lama bertani (tahun)
 Frekuensi iuran (kali)

Deskriptif
Uji beda ratarata

3.

Apakah ada perbedaan dinamika
organisasi P3A Berbadan Hukum
dan Tidak Berbadan Hukum?

Untuk mengetahui perbedaan
dinamika organisasi P3A
Berbadan Hukum dan Tidak
Berbadan Hukum

Ada perbedaan dinamika
organisasi P3A Berbadan
Hukum dan Tidak Berbadan

Hukum di daerah penelitian.

Uji beda ratarata

 Data produksi padi sawah
dan jumlah organisasi P3A
di Kabupaten Simalungun
selama 5 tahun terakhir.
 Perkembangan organisasi
P3A Berbadan Hukum dan
Tidak Berbadan Hukum.

Skor Dinamika organisasi di
P3A Berbadan Hukum dan
Tidak Berbadan Hukum,
unsur dinamika meliputi
 Tujuan organisasi
 Struktur organisasi

Metode

Analisis
Deskriptif

Universitas Sumatera Utara

4.

Apakah ada hubungan
karakteristik petani anggota
dengan dinamika organisasi P3A
Berbadan Hukum dan Tidak
Berbadan Hukum?

Untuk mengetahui perbedaan
hubungan karakteristik petani
anggota dengan dinamika
Organisasi Berbadan Hukum
dan Tidak Berbadan Hukum

5.


Apakah ada pengaruh
karakteristik petani anggota
terhadap dinamika organisasi
P3A Berbadan Hukum dan Tidak
Berbadan Hukum?

Untuk mengetahui perbedaan
pengaruh karakteristik petani
anggota terhadap dinamika
organisasi P3A Berbadan
Hukum dan Tidak Berbadan
Hukum

 Fungsi tugas organisasi
 Pembinaan dan
pengembangan operasional
 Kekompakan organisasi
 Suasana organisasi
 Tekanan organisasi

 Efektivitas organisasi
Ada hubungan yang nyata
Data yang diperlukan :
(signifikan) karakteristik umur,  Karakteristik petani (umur,
luas lahan, pendidikan dan
luas lahan, pendidikan,
pengalaman bertani anggota
pengalaman bertani dan
terhadap dinamika organisasi
frekuensi iuran) anggota
P3A Berbadan Hukum dan
P3A Berbadan Hukum dan
Tidak Berbadan Hukum di
Belum Berbadan Hukum
daerah penelitian.
 Skor Dinamika organisasi
P3A Berbadan Hukum dan
Tidak Berbadan Hukum
Ada pengaruh nyata
Data yang diperlukan :

(signifikan) karakteristik umur,  Karakteristik petani
luas lahan, pendidikan dan
organisasi P3A Berbadan
pengalaman bertani terhadap
Hukum dan Tidak Berbadan
dinamika organisasi P3A
Hukum
Berbadan Hukum dan Tidak
Skor Dinamika organisasi
Berbadan Hukum di daerah
P3A Berbadan Hukum dan
penelitian.
Tidak Berbadan Hukum

Korelasi Rank
Spearman

Regresi Linear
Berganda


Universitas Sumatera Utara

Lampiran 2
Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A)
Petani Pemakai Air (P3A) adalah semua petani yang mendapat nikmat dan
manfaat baik langsung maupun tidak langsung dari dari pengelolaan air dan
jaringan irigasi yang meliputi pemilik sawah, penggarap sawah, pemilik kolam
ikan yang mendapat air dari jaringan irigasi dan pemakai air irigasi lainnya.
Pada prinsipnya organisasi ini sudah ada sejak air irigasi mulai menjadi bagian
dari kehidupan pertanian. Pada mulanya organisasi seperti ini terkait erat dengan
lembaga pemerintah desa sebagi pusat pengatur kegiatan masyarakat desa,
meskipun ada yang berdiri sendiri seperti Subak di Bali , yang dalam
perkembangananya organisasi ini sudah ada sejak lama secara tradisional dan
mengakar pada kehidupan masyarakat.
Pada pemerintahan orde baru, pemerintah menganjurkan dibentuk organisasi
perkumpulan pemakai air secara formal, yang memiliki AD/ART yang dibuat
oleh pemerintah sebagai pijakan bagi kegiatannya. Atas dasar ini setiap desa yang
mempunyai areal irigasi dianjurkan untuk dibentuk perkumpulan petani pemakai
air, dengan proses pembentukan dilakukan dengan penekanan khusus (semacam
keharusan), dan dengan berorientasi terhadap jumlah dan waktu serta yang pada

kenyataannya belum tentu menjadi kebutuhan masyarakat.
Tumbuh dan berkembangnya kelompok-kelompok dalam masyarakat, umumnya
didasarkan atas adanya kepentingan dan tujuan bersama, baik di bidang ekonomi
dan sosial. Kekompakan kelompok tersebut tergantung kepada faktor pengikat
yang dapat menciptakan keakraban individu-individu yang menjadi anggota

Universitas Sumatera Utara

kelompok. Modal sosial yang ada pada masyarakat petani merupakan warisan
budaya yang perlu dipelihara dan ditumbuhkan baik yang mengikat antar individu
maupun menjembatani antar kelompok.
Penumbuhan P3A didasarkan kepada pemikiran bahwa kelembagaan petani
pemakai air sudah ada di pedesaan sejak zaman dahulu, namun kondisinya
sebagian besar masih belum berkembang dan tradisional sesuai adat dan kondisi
lokal yang ada. Penumbuhan P3A dilakukan untuk meningkatkan kemampuan
kelembagaan yang sudah ada melalui peningkatan kemampuan belajar masyarakat
(learning capacity of society) yang terdiri dari 3 (tiga) unsur yaitu: a) membangun
saling percaya (trust); b) membangun kreatifitas (creativity); dan c) melestarikan
kearifan lokal (local wisdom).
Penumbuhan P3A, selanjutnya dilakukan melalui kegiatan penyuluhan, pelatihan

dan pendampingan yang diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan
pemahaman P3A tentang manajemen pengelolaan air irigasi untuk menunjang
peningkatan produksi pangan yang pada akhirnya dapat meningkatkan
pendapatan petani. P3A dapat juga ditumbuhkan dari petani dalam satu wilayah,
dapat berupa satu dusun atau lebih, satu desa atau lebih, dapat berdasarkan
domisili atau hamparan serta tergantung dari aliran air/sungai yang akan mengairi
lahan usahatani atau mengikuti batas wilayah hidrologis dan administrasi
pemerintahan di wilayah tersebut. Wilayah kerja P3A ditetapkan berdasarkan
petak tersier atau berdasarkan batas wilayah desa atau sesuai dengan kesepakatan
dan penetapan dari para anggota. Penumbuhan P3A didasarkan atas prinsip dari,
oleh, dan untuk petani yang dilaksanakan secara demokratis dan melibatkan
seluruh anggota, dengan memperhatikan kondisi, kesamaan kepentingan, sumber

Universitas Sumatera Utara

daya alam, sosial ekonomi, keakraban, saling mempercayai, dan keserasian
hubungan antar petani, sehingga menjadi faktor pengikat untuk kelestarian
kehidupan berkumpul, dimana setiap anggota merasa memiliki dan menikmati
manfaat sebesar-besarnya dari keberadaan P3A. Penumbuhan P3A, secara khusus
bertujuan:
1. sebagai wadah bertemunya petani untuk saling bertukar pikiran, curah
pendapat

serta

membuat

keputusan-keputusan

guna

memecahkan

permasalahan yang dihadapi petani dalam pengelolaan air irigasi, baik
yang dapat dipecahkan sendiri oleh petani maupun yang memerlukan
bantuan dari luar
2. meningkatkan peran-serta petani dalam pengelolaan dan pemeliharaan
jaringan irigasi tersier dan atau jaringan irigasi desa;
3. meningkatkan koordinasi pelayanan air irigasi pada petak tersier/ tingkat
usaha tani;
4. mendorong peningkatan kemampuan dan kapasitas petani dalam
melaksanakan upaya adaptasi terhadap perubahan iklim;
5. memperkuat koordinasi pelayanan sarana produksi dan agro-industri
pedesaan yang dibutuhkan petani;
6. mensinergikan kearifan lokal sebagai modal sosial dengan sistem
pengelolaan air irigasi yang terencana dan baik untuk memperkuat
kelembagaan. Mempunyai kemampuan mengaitkan kearifan lokal yang
satu dengan yang lainnya merupakan prasyarat bagi tumbuhnya sistem
agribisnis yang berakar kuat di pedesaan

Universitas Sumatera Utara

7. mewakili petani dalam menjajaki upaya kerjasama dengan pihak luar,
termasuk pemerintah daerah atau lembaga lain untuk kepentingan petani
8. menampung masalah dan menyalurkan aspirasi petani yang terkait dengan
sumber air untuk usaha pertanian.
Organisasi P3A ada yang berbadan hukum dan belum berbadan hukum.
Syarat-syarat yang harus dipenuhi daam menjadi bedbadan hukum adalah
seperti:
1. Memiliki AD/RT yang jelas yang telah disepakati oleh anggota dan
pengurus P3A
2. Memiliki anggota minimal 15 orang yang berprofesi sebagai petani
3. Adanya pengurus yang terdiri dari ketua, wakil ketua, sekretaris, dan
bendahara.

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 3. Karakteristik Sosial Ekonomi Petani Anggota P3A Berbadan
Hukum
No
sampel
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

Umur
(Tahun)
42
40
57
48
42
55
58
55
50
41
60
59
48
54
44
55
41
40
50
41
54
50
36
60
42
60
55
44
48
45

Luas Lahan
(Ha)

Pendidikan
(Tahun)

1,00
0,60
0,80
0,62
0,60
1,00
0,50
0,25
0,50
0,50
0,25
0,50
0,50
0,25
0,50
0,50
0,50
0,50
1,00
0,25
0,70
0,50
0,50
0,25
6,24
0,44
0,50
0,40
1,20
0,20

12
12
6
12
12
6
9
6
9
12
0
6
12
9
12
6
12
9
6
9
0
9
12
9
12
9
9
12
12
12

Lama
Bertani
(Tahun)

Frekuensi
iuran (kali)
15
15
27
24
17
24
28
30
27
15
38
24
21
10
19
20
10
15
22
12
16
25
15
15
19
30
25
15
20
25

9
9
9
10
9
9
9
9
8
10
10
9
9
9
9
9
9
9
9
9
9
10
9
9
9
9
9
10
10
10

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 4. Karakteristik Sosial Ekonomi Petani Anggota P3A Tidak
Berbadan Hukum
No
Umur
sampel (Tahun)
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

31
48
31
43
42
48
47
44
44
56
52
51
69
46
56
50
40
69
55
54
48
40
47
51
50
52
50
57
46
59

Luas
Lahan
(Ha)
0,26
0,6
0,3
0,51
0,22
0,2
0,2
0,66
0,5
0,25
0,5
1
0,25
0,25
0,45
0,44
0,5
0,4
0,5
0,4
0,5
1
0,4
0,5
0,25
0,25
0,6
0,4
0,55
0,6

Pendidikan
(Tahun )
6
9
6
4
12
12
9
12
9
6
6
6
6
9
6
6
12
6
6
6
12
12
12
6
6
6
6
6
9
6

Lama
Bertani
(Tahun)
10
12
11
15
17
22
20
17
15
25
26
22
35
15
22
12
15
25
14
16
15
15
15
20
27
27
25
20
17
29

Frekuensi
iuran (kali)
6
7
7
8
8
6
7
7
6
4
6
5
7
8
6
6
7
6
6
5
8
8
8
8
4
4
4
4
4
4

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 5. Kuisioner Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A)
I.Karakteristik Sampel
Nama
:
Umur

:

tahun

Luas lahan

:

ha

Pendidikan terakhir

:

Lama berusahatani

:

Nama P3A

:

Lama menjadi anggota :

tahun

tahun

Posisi dalam organisasi P3A: anggota / pengurus (coret yang tidak perlu)
Beri tanda (x) pada salah satu jawaban (a,b,c,d,atau e) yang sesuai dengan
organisasi P3A anda, dimana setiap jawaban memberikan skor (a=5; b=4; c=3; d=2;
e=1).
Tujuan organisasi P3A
1. Apakah Bapak mengetahui tujuan organisasi P3A ini?
a. Saya mengetahui semua tujuan P3A ini
b. Saya mengetahui lebih dari setengah tujuan P3A ini
c. Mengetahui setengah tujuan organisasi P3A ini
d. Saya mengetahui kurang dari setengah tujuan P3A ini
e. Tidak mengetahui tujuan organisasi P3A
2. Apakah Bapak terlibat dalam merumuskan tujuan organisasi P3A ini?
a. Saya terlibat dalam merumuskan semua tujuan organisasi
b. Saya terlibat merumuskan tujuan organisasi lebih dari setengah yang ada
c. Saya terlibat merumuskan tujuan organisasi hanya setengah dari yang ada
d. Saya terlibat dalam merumuskan tujuan organisasi kurang dari setengah
e. Saya tidak terlibat dalam merumuskan tujuan organisasi
3. Apakah tujuan organisasi P3A ini sesuai dengan tujuan anda?
a. Semua tujuan organisasi sesuai dengan kebutuhan saya
b. Lebih dari setengah tujuan organisasi sesuai dengan kebutuhan saya
c. Hanya setengah dari tujuan organisasi yang dengan kebutuhan saya
d. Tujuan organisasi tidak sesuai dengan kebutuhan saya
e. Saya tidak tahu tujuan organisasi P3A ini
Struktur organisasi P3A
4. Menurut Bapak bagaimana sikap ketua dalam memimpin organisasi P3A?
a. Ketua sangat tegas dan bijaksana mau menerima kritik dan saran

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
b.
c.
d.
e.

Ketua bersifat tegas dan mau menerima kritik dan saran
Ketua bersifat cukup tegas dan agak terbuka terhadap kritik dan saran
Ketua bersifat kurang tegas dan kurang menerima terhadap kritik dan saran
Ketua bersifat tidak tegas dan tidak mau menerima kritik dan saran

5. Apakah Bapak selalu terlibat dalam kegiatan yang berhubungan dengan pengelolaan
saluran tersier?
a. Saya selalu ikut terlibat
b. Saya cukup terlibat dalam kegiatan
c. Jarang terlibat dalam kegiatan
d. Kurang terlibat dalam kegiatan
e. Tidak pernah terlibat dalam kegiatan
6. Apakah Bapak ikut terlibat, bila ada permasalahan yang berkaitan dengan organisasi
P3A?
a. Ya, sangat terlibat
b. Saya ikut terlibat
c. Saya cukup terlibat sedikit
d. Kurang terlibat
e. Tidak terlibat
7. Apakah anda mengenal dan akrab semua anggota organisasi ?
a. Saya mengenal dan akrab dengan semua angggota dan pengurus P3A
b. Saya mengenal dan akrab kepada pengurus dan beberapa anggota
c. Saya hanya mengenal dan akrab dengan pengurus
d. Saya mengenal tetapi tidak akrab dengan pengurus
e. Saya tidak akrab dengan pengurus dan anggota P3A
Fungsi tugas organisasi P3A
8. Apakah anda puas dengan keputusan yang dibuat organisasi P3A untuk memenuhi
kebutuhan anda ?
a. Sangat puas (semua kebutuhan terpenuhi)
b. Puas (lebih dari setengah kebutuhannya terpenuhi )
c. Cukup puas (hanya setengah kebutuhan saya terpenuhi )
d. Kurang puas (kurang dari setengah kebutuhan yang terpenuhi )
e. Tidak puas (bila tidak ada kebutuhan yang terpenuhi)
9. Bagaimana Bapak mencari informasi yang berkaitan dengan organisasi P3A ?
a. Mencari informasi ke berbagai sumber
b. Mencari informasi ke saya atau pengurus organisasi P3A lain
c. Mencari informasi dari saya organisasi lain
d. Hanya menunggu informasi
e. Tidak ada upaya untuk mendapatkan informasi

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
10. Menurut Bapak, sejauhmana informasi yang dapat tersebar di dalam organisasi P3A
ini? ……
a. Saya selalu menerima informasi terbaru tentang organisasi P3A
b. Saya jarang menerima informasi mengaenai P3A
c. Saya selalu/ ketinggalan informasi mengenai P3A
d. Informasi yang sering saya dapat kurang jelas
e. Tidak pernah menerima informasi dari anggota atau pengurus
11. Seberapa besar partisipasi Bapak di organisasi P3A ?
a. Saya melaksanakan kewajiban membayar iuran, menghadiri rapat, ikut kegiatan
P3A dan menjaga kebersihkan perairan.
b. Saya menghadiri rapat, menjaga kebersihkan perairan dan mengikuti kegiatan
lainnya
c. Saya kadang-kadang mengikuti kegiatan dan jarang ikut rapat
d. Saya kurang berpatisipasi, tetapi saya menjaga kebersihan perairan
e. Saya tidak pernah ikut kegiatan di P3A
12. Menurut Bapak bagaimana koordinasi di dalam organisasi?
a. Semua permasalahan yang berkaitan dengan organisasi dikoordinasikan
b. Lebih dari setengah permasalahan yang berkaitan dengan organisasi
dikoordinasikan
c. Hanya setengah
permasalahan yang berkaitan dengan organisasi
dikoordinasikan
d. Kurang dari setengah dari permasalahan yang berkaitan dengan yang
dikoordinasikan
e. Permasalahan yang berkaitan dengan organisasi tidak dikoordinasikan
13. Apakah Bapak pernah memberikan gagasan untuk memajukan organisasi P3A ini?
a. Ya, saya selalu memberikan gagasan untuk kemajuan organisasi P3A ini
b. Saya sering memberikan gagasan untuk memajukan organisasi P3A ini
c. Saya kadang-kadang memberikan gagasan untuk memajukan organisasi P3A ini
d. Saya kurang aktif dalam memberikan masukan/gagasan dalam organisasi P3A
e. Saya tidak pernah
Pembinaan dan pemeliharaan organisasi
14. Apakah rapat organisasi P3A rutin dilaksanakan?
a. Kegiatan dilaksanakan secara rutin dan berkelanjutan
b. Kegiatan dilaksanakan cukup rutin
c. Kegiatan dilaksanakan agak rutin
d. Kegiatan dilaksanakan kurang rutin
e. Kegiatan dilaksanakan tidak rutin

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
15.
a.
b.
c.
d.
e.
16.
a.
b.
c.
d.
e.

Bagaimana partisipasi Bapak dalam pelaksanaan kegiatan rapat organisasi P3A?
Saya selalu berpartisipasi dalam setiap kegiatan rapat organisasi
Saya sering berpartisipasi dalam setiap kegiatan rapat organisasi
Saya kadang-kadang berpartisipasi dalam kegiatan rapat organisasi
Saya pernah berpartisipasi dalam setiap kegiatan rapat organisasi
Saya tidak pernah berpartisipasi dalam kegiatan rapat organisasi
Apa saja ketersediaan fasilitas dalam organisasi bapak?
Tersedia tempat pertemuan dan alat peraga secara lengkap
Tersedia tempat pertemuan dan alat peraga cukup lengkap
Tersedia tempat pertemuan dan alat peraga kurang lengkap
Hanya tersedia tempat pertemuan
Tidak memiliki fasilitas

17. Apakah anda tahu ada peraturan dalam organisasi P3A ini?
a. Ya, saya sangat mengetahui peraturan yang ada di organisasi P3A ini
b. Saya mengetahui beberapa peraturan yang ada
c. Saya tahu sedikit peraturan yang ada dalam organisasi
d. Saya kurang tahu apasaja aturan dalam organisasi
e. Tidak ada peraturan dalam P3A ini
18. Sejauhmana keterlibatan Bapak dalam pembuatan peraturan tersebut?
a. Semua saya terlibat
b. Tidak semua tapi lebih besar dari setengah
c. Hanya setengah saya yang terlibat
d. Kurang dari setengah saya yang terlibat
e. Tidak ada saya yang teribat
Kekompakan dalam organisasi P3A
19. Sejauhmana kerjasama antara Bapak dan anggota lain dalam melaksanakan
pembersihan saluran tersier?
a. Saya selalu bekerjasama dalam melaksanakan setiap kegiatan
b. Saya sering bekerjasama dalam melaksanakan kegiatan
c. Saya kadang-kadang bekerjasama dalam melaksanakan kegiatan
d. Saya pernah bekerjasama dalam melaksanakan kegiatan
e. Saya tidak ada kerjasama dalam melaksanakan kegiatan
20. Apa yang dilakukan saya dalam organisasi jika saya
mengalami masalah?
a. Selalu membantu untuk menyelesaikan masalah
b. Sering membantu untuk menyelesaikan masalah
c. Kadang-kadang membantu untuk menyelesaikan masalah
d. Hanya sekedar memahami dan ikut merasakan masalah
e. Tidak peduli dengan saya lain

lain

ada

yang

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
21. Apa yang dilakukan ketua organisasi dalam mengambil keputusan dalam kegiatan
organisasi?
a. Diskusi bersama anggota dan pengurus
b. Diskusi dengan sebagian anggota dan pengurus
c. Hanya dengan pengurus saja
d. Diskusi dengan orang-orang tertentu saja
e. Diputuskan sendiri
Suasana organisasi
22. Bagaimana hubungan Bapak dengan ketua organisasi?
a. Ketua, pengurus dan saya terjalin sangat akrab dan saling menghargai
b. Ketua dan pengurus hanya akrab dengan sebagian anggota
c. Ketua, pengurus dan saya cukup akrab
d. Ketua, pengurus dan saya kurang akrab
e. Ketua, pengurus dan saya tidak terjalin
23. Sejauhmana kebebasan Bapak untuk berpartisipasi dalam organisasi?
a. Mendapat kebebasan dan kesempatan yang sama secara penuh untuk
berpartisipasi dalam kegiatan organisasi
b. Mendapat kebebasan dan kesempatan yang sama untuk berpartisipasi dalam
kegiatan organisasi
c. Mendapat kebebasan dan kesempatan untuk berpartisipasi hanya kadangkadang dalam kegiatan organisasi
d. Kurang mempunyai kebebasan dan kesempatan untuk berpartisipasi dalam
kegiatan organisasi
e. Tidak mendapat kebebasan dan kesempatan untuk berpartisipasi dalam
kegiatan organisasi.
24. Apakah Bapak dengan anggota lainnya berhubungan baik ?
a. Hubungan saya dengan anggota lainnya sangat baik
b. Hubungan saya dengan anggota baik
c. Hubungan saya dengan anggota lain cukup baik
d. Hubungan saya dengan anggota lain kurang baik
e. Saya tidak kenal dengan anggota lain
Tekanan Dalam Organisasi P3A
25. Apakah Bapak melaksanakan peraturan yang ada di organisasi P3A?
a. Ya, semua peraturan yang ada
b. Tidak semua, tapi lebih dari setengah peraturan tersebut
c. Hanya setengah peraturan tersebut
d. Kurang dari dari setengah peraturan tersebut
e. Tidak melaksanakan peraturan

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
26. Bagaimana jika terjadi pelanggaran terhadap peraturan tersebut?
a. Diberikan sanksi dan diberi nasihat agar tidak mengulanginya lagi
b. Hanya diberi sanksi terhadap pelanggaran
c. Jika terjadi pelanggaran hanya ditegur
d. Terdapat sanksi tapi kurang diterapkan
e. Tidak ada sanksi terhadap pelanggaran
27. Apa yang mejadi motivasi Bapak melaksanakan peraturan tersebut?
a. Mematuhi peraturan karena kesadaran diri sendiri
b. Mematuhi peraturan karena ada dorongan dari pihak luar/masyarakat
c. Mematuhi peraturan karena takut pada sanksi
d. Mematuhi peraturan karena takut pada ketua atau malu pada saya lain
e. Tidak ada motivasi mematuhi peraturan
Keefektifan Organisasi P3A
28. Menurut Bapak apakah semua tujuan organisasi yang direncanakan sudah tercapai?
a. Ya, semua tujuan organisasi tercapai
b. Tidak, tapi lebih dari setengah tujuan tercapai
c. Hanya setengah dari tujuan tersebut tercapai
d. Kurang dari setengah tujuan yang dapat tercapai
e. Tidak ada tujuan yang tercapai
29.
a.
b.
c.
d.
e.

Apakah Bapak merasa bangga menjadi bagian dalam organisasi?
Saya sangat bangga
Merasa bangga
Cukup bangga
Biasa saja menjadi bagian dalam organisasi P3A
Tidak merasa bangga menjadi bagian dalam organisasi P3A

30. Apakah tujuan dalam organisasi yang tercapai tersebut sudah sesuai dengan yang
anda inginkan?
a. Sangat puas, karena semua tujuan individu tercapai
b. Puas, karena lebih dari setengah tujuan individu tercapai
c. Cukup puas, karena setengah tujuan individu tercapai
d. Kurang puas, karena kurang dari setengah tujuan individu yang tercapai
e. Tidak puas, karena tidak ada tujuan individu tercapai

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 6. Skor Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum
No sampel
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

1
5
5
3
3
3
3
3
4
3
3
1
5
3
3
5
3
3
5
3
5
2
1
5
2
3
1
1
3
2
1

2
2
2
2
1
1
1
2
2
2
2
1
1
1
1
1
1
2
2
2
2
2
2
3
3
2
2
2
2
2
2

3
3
3
3
3
3
1
1
2
2
2
2
2
3
3
3
3
3
3
2
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
2

4
3
3
3
3
3
5
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
4
4
5
3
3
3
3
3
3
3

5
4
4
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

6
1
1
1
1
2
1
1
1
1
1
1
1
2
2
2
2
2
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

7
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
3
3
3
3

8
5
5
5
5
5
5
5
5
5
3
2
5
5
5
4
4
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3

9
2
2
2
2
2
2
2
2
2
1
2
1
2
2
1
1
1
1
1
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

10
2
2
2
2
2
2
2
2
2
1
2
1
2
2
1
1
1
1
1
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

11
3
3
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
3
3
2
2
2
2
2
2

12
1
1
1
1
2
1
1
2
1
1
1
1
2
2
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

13
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

14
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

Pertanyaan
15
16
3
1
2
1
3
1
3
1
3
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

17
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
2
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3

18
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

19
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

20
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

21
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3

22
5
5
4
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
2
2
2
2
2

23
1
1
2
2
1
1
2
1
1
1
2
1
1
2
1
1
2
1
1
1
1
2
1
1
1
1
1
1
1
1

24
3
1
3
1
3
3
3
3
1
1
1
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3

25
5
5
5
4
4
5
3
3
5
5
4
4
4
4
5
5
3
3
3
3
3
5
4
4
3
3
2
2
2
2

26
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

27
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

28
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

29
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
1
1
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

Universitas Sumatera Utara

30
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

Lampiran 7. Skor Dinamika Organisasi P3A Tidak Berbadan Hukum
No sampel
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

1
2
3
3
3
3
2
5
1
1
1
1
1
2
1
1
5
1
1
1
1
2
1
1
1
1
1
1
3
1
3

2
2
2
1
1
1
2
2
2
2
1
1
1
1
1
1
2
2
2
2
2
2
3
3
2
2
2
2
2
2
2

3
3
3
3
3
1
1
2
2
2
2
2
3
3
3
3
3
3
2
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
2
3

4
3
3
3
3
5
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
4
4
5
3
3
3
3
3
3
3
3

5
4
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

6
1
1
1
2
1
1
1
1
1
1
1
2
2
2
2
2
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

7
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
3
3
3
3
2

8
3
3
3
3
2
3
2
2
2
2
2
2
1
1
1
1
2
2
2
2
2
2
2
1
1
1
1
1
1
3

9
2
2
2
2
2
2
2
2
1
2
1
2
2
1
1
1
1
1
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

10
2
2
2
2
2
2
2
2
1
2
1
2
2
1
1
1
1
1
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

11
3
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
3
3
2
2
2
2
2
2
2

12
1
1
1
2
1
1
2
1
1
1
1
2
2
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

13
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

14
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

Pertanyaan
15
16
3
1
3
1
3
1
3
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
2
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
3
1

17
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
2
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3

18
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

19
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

20
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

21
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3

22
5
4
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
2
2
2
2
2
4

23
1
2
2
1
1
2
1
1
1
2
1
1
2
1
1
2
1
1
1
1
2
1
1
1
1
1
1
1
1
2

24
3
3
1
3
3
3
3
1
1
1
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3

25
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

26
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

27
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

28
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

29
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
1
1
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2

Universitas Sumatera Utara

30
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1

Lampiran 8. Perbedaan Karakteristik Sosial Ekonomi Petani Anggota P3A
Berbadan Hukum Dan Belum Berbadan Hukum
1. Umur (Tahun)
Independent Samples Test
Levene's Test
for Equality of
Variances

t-test for Equality of Means

Sig.

Mean

(2F

Sig.

t

,012

,914

df

-,032

tailed)

58

95% Confidence

Error

Interval of the
Difference

Differenc Differe
e

Equal
variances

Std.

,974

-,06667

,974

-,06667

assumed

nce

Lower

2,0533
9

Upper

-4,17697

4,04363

-4,17917

4,04583

Equal
variances

56,57

-,032

not

9

2,0533
9

assumed

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

2. Luas lahan (Ha)
Independent Samples Test
Levene's Test
for Equality of
Variances

F

Sig.

Equal
variances

2,959

,091

assumed
Equal
variances not
assumed

t-test for Equality of Means

t

df

1,44
5

58

1,44 31,0
5

85

Std.

95% Confidence

Sig.

Mean

Error

Interval of the

(2-

Differe

Differe

Difference

tailed)

nce

nce

Lower

,154

,28700

,19857

-,11047

,68447

,158

,28700

,19857

-,11793

,69193

Upper

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
3. Pendidikan (tahun)
Independent Samples Test
Levene's Test
for Equality of
Variances

F

t-test for Equality of Means

Sig.

t

df

,157

,694 1,618

58

Mean

Error

Interval of the

(2-

Differe

Differe

Difference

tailed)

nce

nce

,111

1,2666
7

assumed
Equal
variances

54,6

1,618

21

not assumed

95% Confidence

Sig.

Equal
variances

Std.

,111

1,2666
7

Lower

Upper

,78262

-,29991

2,83325

,78262

-,30198

2,83531

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

4. Pengalaman bertani (tahun)
Independent Samples Test
Levene's Test for
Equality of
Variances

t-test for Equality of Means

Mean

Std.

95% Confidence

Error

Interval of the

Sig. (2- Differen Differen
F

Sig.

t

df

tailed)

Equal
variances

,166

,685

,854

58

,397

assumed
Equal
variances not
assumed

,854

57,5
86

,397

ce

ce

1,4000

1,6400

0

2

1,4000

1,6400

0

2

Difference
Lower

Upper
-

1,8828

4,68285

5
1,8833

4,68335

5

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
5.Frekuensi Iuran Yang Dibayar (kali)
Levene's Test for
Equality of
Variances

F

Sig.

Equal
variances

t-test for Equality of Means

t

df

Std.

95% Confidence

Mean

Error

Interval of the

Sig. (2-

Differe

Differe

Difference

tailed)

nce

nce

28,727

,000

assumed
Equal
variances not
assumed

10,7

58

,000

91
10,7
91

35,1
44

,000

Lower

Upper
-

-

3,6355

2,4977

7

4

9

-

-

-

3,6435

2,4898

3

1

3,0666

3,0666
7

,28419

,28419

Sumber :Olah Data Spss

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 9. Perbedaan Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum Dan
Belum Berbadan Hukum

Levene's Test for
Equality of
Variances

t-test for Equality of Means

Mean
Sig. (2- Differe
F

Sig.

Equal
variances

,015

assumed
Equal
variances not
assumed

,903

t
15,0
04

df

58

15,0 57,7
04

58

tailed)

,000

,000

nce

Std.

95% Confidence

Error

Interval of the

Differe

Difference

nce

22,1000
0
22,1000
0

1,47294

1,47294

Lower

Upper

19,1516

25,048

0

40

19,1513

25,048

4

66

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 10. Hubungan Karakteristik Sosial Ekonomi dengan dinamika organisasi P3A Berbadan Hukum dan Tidak berbadan
hukum

umur
Spearman's Dinamika
Rho
Organisasi
Berbadan
Hukum

Correlation Coefficient
Sig. (2-tailed)
N

luas lahan

pendidikan

Frekuensi
iuran

pengalaman

-,314
,091

*

,379
,069

,105
,579

-,259
,166

,200
,290

30

30

30

30

30

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Umur
Spearman's rho

Dinamika
Organisasi
Tidak
Berbadan
Hukum

Correlation
Coefficient
Sig. (2-tailed)
N

Luas

Pendidikan

Frekuensi
Pengalaman
Iuran

-,635**

-,066

,449*

-,470**

,707**

,000

,729

,013

,009

,000

30

30

30

30

30

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 11. Pengaruh Karakteristik Sosial Ekonomi Terhadap Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum

Model Summary
Change Statistics

Model

R

1

,510

R Square
a

Adjusted R

Std. Error of the

R Square

Square

Estimate

Change

,260

,106

6,04360

F Change
,260

1,691

df1

df2
5

Sig. F Change
24

,175

a. Predictors: (Constant), frekuensi iuran, luas lahan, pendidikan, pengalaman, umur

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

a

ANOVA
Model
1

Sum of Squares

df

Mean Square

Regression

308,763

5

61,753

Residual

876,603

24

36,525

1185,367

29

Total

F
1,691

Sig.
b

,175

a. Dependent Variable: do
b. Predictors: (Constant), iur, luas lahan, pendidikan, pengalaman, umur

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
Coefficients

Model
1

Unstandardized

Standardized

95,0% Confidence Interval for

Coefficients

Coefficients

B

B
(Constant)

Std. Error

128,960

26,320

umur

-,346

,242

luas lahan

8,349

pendidikan
pengalaman
iur

a

Beta

t

Sig.

Correlations

Lower Bound

Upper Bound

Zero-order

Partial

Collinearity Statistics
Part

Tolerance

VIF

4,900

,000

74,639

183,281

-,395

-1,428

,166

-,846

,154

-,314

-,280

-,251

,403

2,481

4,579

,322

1,823

,081

-1,102

17,799

,364

,349

,320

,986

1,015

,276

,452

-,146

-,611

,547

-1,209

,656

,111

-,124

-,107

,538

1,860

-,002

,225

-,002

-,007

,994

-,467

,464

-,223

-,002

-,001

,566

1,767

-2,524

2,402

-,191

-1,051

,304

-7,482

2,434

-,185

-,210

-,184

,931

1,074

a. Dependent Variable: Dinamika Organisasi Berbadan Hukum

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 12. Pengaruh Karakteristik Sosial Ekonomi Terhadap Dinamika Organisasi P3A Belum Berbadan Hukum

Model Summary
Change Statistics

Model

R

1

,785

R Square
a

Adjusted R

Std. Error of

R Square

Square

the Estimate

Change

,616

,536

3,74966

,616

F Change
7,687

df1

df2
5

Sig. F Change
24

,000

a. Predictors: (Constant), Frekuensi iuran, luas , umur, pendidikan, pengalaman

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

a

ANOVA
Model
1

Sum of Squares

df

Mean Square

Regression

540,427

5

108,085

Residual

337,440

24

14,060

Total

877,867

29

F
7,687

Sig.
b

,000

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Universitas Sumatera Utara

Lanjutan
Coefficients

Model
1

Unstandardized

Standardized

95,0% Confidence Interval for

Coefficients

Coefficients

B

B
(Constant)

Std. Error

55,509

6,704

umur

-,334

,123

luas

-4,356

pendidikan
pengalaman
iuran

a

Beta

t

Sig.

Lower Bound

Correlations
Upper Bound Zero-order

Partial

Collinearity Statistics
Part

Tolerance

VIF

8,280

,000

41,672

69,345

-,519

-2,721

,012

-,587

-,081

-,591

-,486

-,344

,440

2,271

3,491

-,160

-1,248

,224

-11,560

2,849

-,134

-,247

-,158

,968

1,033

,039

,315

-,019

-,124

,902

-,689

,611

,381

-,025

-,016

,709

1,411

,130

,180

,144

,724

,476

-,241

,501

-,464

,146

,092

,407

2,459

2,054

,581

,552

3,533

,002

,854

3,254

,654

,585

,447

,655

1,526

a. Dependent Variable: Dinamika Organisasi P3A Tidak Berbadan Hukum

Sumber: Hasil SPSS Ibm 22

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Partisipasi Organisasi P3a Dalam Pemeliharaan Dan Pengelolaan Irigasi Di Kabupaten Simalungun (Studi Kasus: Desa Bosar Galugur Kecamatan Tanah Jawa, Desa Tiga Dolok Kecamatan Dolok Panribuan, Desa Dolok Hataran Kecamatan Siantar)

6 68 97

Perbandingan Karakteristik Sosial Ekonomi Anggota P3A Berbadan Hukum dan P3A yang Tidak Berbadan Hukum di Kabupaten Serdang Bedagai. Studi kasus Desa Makmur dan Desa Sentang Kecamatan Teluk Mengkudu

2 41 100

Perbedaan Dinamika Organisasi Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A) Berbadan Hukum dan Belum Berbadan Hukum (Studi Kasus : Desa Bandar Jawa dan Desa Bandar, Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun)

0 3 121

Perbedaan Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum dan P3A Tidak Berbadan Hukum (Studi Kasus: Desa Bandar Jawa dan Desa Bandar, Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun)

0 2 117

Perbedaan Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum dan P3A Tidak Berbadan Hukum (Studi Kasus: Desa Bandar Jawa dan Desa Bandar, Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun)

0 0 12

Perbedaan Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum dan P3A Tidak Berbadan Hukum (Studi Kasus: Desa Bandar Jawa dan Desa Bandar, Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun)

0 0 1

Perbedaan Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum dan P3A Tidak Berbadan Hukum (Studi Kasus: Desa Bandar Jawa dan Desa Bandar, Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun)

0 0 7

Perbedaan Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum dan P3A Tidak Berbadan Hukum (Studi Kasus: Desa Bandar Jawa dan Desa Bandar, Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun)

0 0 16

Perbedaan Dinamika Organisasi P3A Berbadan Hukum dan P3A Tidak Berbadan Hukum (Studi Kasus: Desa Bandar Jawa dan Desa Bandar, Kecamatan Bandar, Kabupaten Simalungun)

0 0 3

BADAN USAHA TIDAK BERBADAN HUKUM

0 0 14