PROBLEMATIKA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BAGI ANAK KELUARGA PERANTAU Problematika Pendidikan Agama Islam bagi Anak Keluarga Perantau (Studi Kasus di Lingkungan Gunung Wijil, Selogiri, Wonogiri Tahun 2010).

PROBLEMATIKA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
BAGI ANAK KELUARGA PERANTAU
(Studi Kasus Pendidikan Informal di Lingkungan Gunung Wijil, Selogiri
Wonogiri Tahun 2010)

SKRIPSI
Diajukan untuk Melengkapi Tugas dan Sebagian Syarat-syarat
Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.I)
Program Studi Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah)
Fakultas Agama Islam

Disusun Oleh
NURUL HASANAH
G 000 060 021

FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2011
i

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS AGAMA ISLAM
Jl. A. Yani Tromol Pos I. Pabelan. Kartasura Telp (0271) 717417,
719483 Fax 715448 Surakarta 57102
NOTA DINAS PEMBIMBING
Surakarta, 11 November 2011
Kepada Yth
Dekan Fakultas Agama Islam UMS
Di Surakarta

Assalamu’alaikum wr. wb
Setelah melakukan beberapa kali bimbingan, baik dari segi isi, bahasa maupun
teknik penulisan, dan setelah membaca skripsi mahasiswa tersebut di bawah ini:
Nama

: Nurul Hasanah

NIM

: G 000 060 021


Fakultas

: Fakultas Agama Islam

Program Studi

: Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah)

Judul

: Problematika Pendidikan Agama Islam bagi Anak
Keluarga Perantau (Studi Kasus Pendidikan Informal
di Lingkungan Gunung Wijil, Selogiri, Wonogiri
Tahun 2010)

Maka selaku pembimbing kami berpendapat bahwa skripsi tersebut sudah layak
diajukan untuk dimunaqasahkan.
Wassalamu’alaikum wr.wb.
Pembimbing I


Pembimbing II

Dra. Mahasri Shobahiya M. Ag

Drs. Abdullah Mahmud, M. Ag

ii

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS AGAMA ISLAM
Jl. A. Yani Tromol Pos I. Pabelan. Kartasura Telp (0271) 717417,
719483 Fax 715448 Surakarta 57102
PENGESAHAN
Nama

: Nurul Hasanah

Nim

: G 000 060 021


Fakultas

: Fakultas Agama Islam

Program Studi : Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah)
Judul Skrips

: Problematika Pendidikan Agama Islam bagi Anak Keluarga
Perantau (Studi Kasus Pendidikan Informal di Lingkungan
Gunung Wijil Tahun 2010)

Telah dimunaqosyahkan dalam ujian skripsi Fakultas Agama Islam Program Studi
Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) Universitas Muhammadiyah Surakarta pada
tanggal 17 November 2011 dan dapat diterima sebagai pelengkapan akhir dalam
menyelesaikan Studi Program Strata I (SI) guna memperoleh gelar Sarjana
Pendidikan Islam (S.Pd.I).
Surakarta, 17 November 2011
Dekan FAI


Drs. M.A. Fatah Santoso M.Ag
Dewan Penguji
Penguji I

Penguji II

Dra. Mahasri Shobahiya M.Ag

Drs. Abdullah Mahmud, M.Ag
Penguji III

Drs. M Darojat Ariyanto, M.Ag
iii

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat
karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu
perguruan


tinggi.

Sepanjang

pengetahuan

saya

juga

tidak

terdapat

karya/pendapat yang pernah ditulis oleh orang lain kecuali kutipan-kutipan,
ringkasan-ringkasan yang secara tertulis dalam naskah dan semuanya telah
dijelaskan sumbernya serta disebutkan di dalam daftar pustaka. Apabila ternyata
di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas,
maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya.


Surakarta, 11 November 2011
Penulis

Nurul Hasanah
G 000 060 021

iv

MOTTO

Tiada manusia lahir (dilahirkan) kecuali dalam keadaan fitrah, maka kedua
orang tuanyalah yang menjadikan dia Yahudi, atau Nasrani atau Majusi
(HR. Bukhori Muslim)

v

PERSEMBAHAN

Dengan penuh kasih, karya kecil yang sederhana ini
Penulis persembahkan untuk:

Bapak dan Ibu tercinta
Terima kasih yang tak terbatas atas semua do'a
Di setiap sujud-sujudmu, mengajariku arti kehidupan
Mengingatkanku di setiap waktu untuk tidak putus asa
Dalam meraih semua cita-cita dan harapanku

Hermawan, S.Pd.I, sebagai motivator dan kreator
ide-ide yang inisiatif
Malaikat Kecilku “syamil basayev”
terima kasih atas tatapan matamu yang menyejukkan hati Bunda

Almamaterku tercinta
Universitas Muhammadiyah Surakarta

vi

ABSTRAK

Pendidikan agama Islam adalah unsur yang sangat penting dalam
pendidikan moral dan mental. Untuk memperoleh hasil yang cemerlang harus

dimulai dari unit yang terkecil, yakni dalam keluarga. Peran orang tua sangat
penting dalam mewujudkan anak yang religius. Banyak kesesatan remaja
disebabkan oleh kurangnya orang tua dalam mendidik, mereka mengabaikan
anak-anak sewaktu masih kecil. Orang tua tidak memperhatikan tingkah laku
mereka, mungkin karena tidak mengetahui ketentuan agama dalam mendidik
anak, atau karena terlalu memusatkan perhatiannya kepada pengumpulan harta.
Merantau merupakan mata pencaharian terbesar warga Lingkungan
Gunung Wijil, mereka pergi ke daerah rantau dan meninggalkan anak-anak
mereka di rumah. Anak-anak yang ditinggalkan berada di rumah bersama kakek,
nenek, paman, bibi, atau bahkan di rumah sendirian. Para orang tua perantau
pulang ke rumah jika ada keperluan saja, mereka lebih banyak menghabiskan
waktu di rantau.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan pendidikan
agama Islam bagi anak keluarga perantau, problematika yang dihadapi dan solusi
yang diupayakan. Manfaat dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan
kesadaran para orang tua perantau mengenai kewajibannya untuk mendidik
pendidikan agama Islam bagi anaknya. Jenis penelitian ini adalah field research
dengan metode pendekatan deskriptif. Subjek penelitian ini terdiri dari 54
perantau, sedangkan teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode
angket, observasi, interview dan dokumentasi. Metode analisis data dengan

analisis kuantitatif dan kualitatif.
Dari penelitian ini disimpulkan bahwa pelaksanaan pendidikan agama
Islam bagi anak keluarga perantau sudah berjalan cukup baik. Hal ini terbukti
dengan besarnya minat anak dalam mengikuti kegiatan keagamaan yang ada di
Lingkungan, dan minimnya remaja yang melakukan hal-hal kurang terpuji.
Problem yang dihadapi: para orang tua perantau tidak dapat membimbing anak
secara langsung, hal ini karena mereka sibuk di rantau. Selain itu karena
pengetahuan agama mereka yang terbatas. Upaya yang dilakukan: mencarikan
guru ngaji, atau menyekolahkan anak di Pondok Pesantren. Tentang hasilnya ada
yang menyatakan berhasil dan ada yang tidak berhasil. Jika usahanya belum
berhasil, mereka mencarikan guru ngaji yang lain, lebih memperhatikan anaknya
di rumah dengan komunikasi, atau mengajak anak mereka ke rantau.

vii

KATA PENGANTAR

‫ستغفر ع ب ه م شر ر أ فس‬
‫ستعي‬
‫إ ّ لح ه ح‬

‫م سي ت أع ل م ب ه فا مضل ل م يضلل فا دي ل‬
‫أش أ‬
. ‫ أم بع‬. ‫ا إل إا ه أش أ مح عب رس ل‬
Segala puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala
kasih sayang, nikmat, rahmat, hidayah serta petunjuk kepada kita semua. Semoga
keselamatan dan kesejahteraan senantiasa tercurah kepada Nabi Muhammad SAW
beserta keluarga dan para sahabatnya serta orang-orang yang telah mengikutinya.
Skripsi yang berjudul “Problematika Pendidikan Agama Islam bagi Anak
Keluarga Perantau (Studi Kasus di Lingkungan Gunung Wijil, Selogiri, Wonogiri
Tahun 2010)” adalah penelitian yang dilakukan penulis di Lingkungan Gunung
Wijil yang mayoritas dari warganya adalah perantau. Dalam skripsi ini
mengungkap tentang pelaksanaan pendidikan agama Islam yang dilakukan oleh
orang tua perantau yang banyak menghabiskan waktu mereka di daerah rantau.
Skripsi ini juga menjelaskan permasalahan yang dihadapi orang tua perantau serta
solusi atau upaya yang dilakukan dalam menghadapi permasalahan tersebut.
Penulis menyadari bahwa keberhasilan penyusunan skripsi ini berkat
dorongan dan bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu penulis menyampaikan
terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:
1.

Drs. M.A. Fattah Santoso, M.Ag. selaku Dekan Fakultas Agama Islam
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

viii

2.

Dra. Mahasri Shobahiya, M.Ag. selaku pembimbing I, yang telah
membimbing penulis dalam penyusunan skripsi ini dengan ikhlas.

3.

Drs. Abdullah Mahmud, M.Ag. selaku pembimbing II, yang telah
membimbing penulis dalam penyusunan skripsi ini dengan ikhlas dan sabar.

4.

Bapak Surono, selaku Kepala Lingkungan Gunung Wijil, Selogiri, yang
telah mengizinkan penelitian di Lingkungan Gunung Wijil.

5.

Para Dosen Fakultas Agama Islam yang tidak bisa disebutkan satu persatu,
terima kasih atas jasanya.

6.

Seluruh Staf dan Karyawan perpustakaan UMS yang telah melayani penulis
dengan memuaskan dalam penyelesaian skripsi.

7.

Seluruh Pegawai Tata Usaha Fakultas Agama Islam, terima kasih telah
melayani penulis dalam berbagai hal yang berkaitan dengan skripsi.

8.

Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang secara langsung
maupun tidak langsung membantu penyelesaian skripsi ini.
Semoga Allah membalas amal kebaikan mereka dengan balasan yang

sepadan. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis dan pembaca. Amien.

Surakarta, 11 November 2011
Penulis

Nurul Hasanah

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL..................................................................................................i
HALAMAN NOTA DINAS PEMBIMBING ...........................................................ii
HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................................iii
HALAMAN PERNYATAAN ...................................................................................iv
HALAMAN MOTTO ................................................................................................v
HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................................vi
HALAMAN ABSTRAK ............................................................................................vii
KATA PENGANTAR ...............................................................................................viii
DAFTAR ISI ..............................................................................................................x
DAFTAR TABEL ......................................................................................................xii
BAB I

PENDAHULUAN ...................................................................................1
A. Latar Belakang Masalah .....................................................................1
B. Penegasan Istilah ................................................................................6
C. Perumusan Masalah ...........................................................................8
D. Tujuan dan Manfaat Penelitian ..........................................................8
E. Kajian Pustaka....................................................................................9
F. Metode Penelitian...............................................................................11
G. Sistematika Penulisan ........................................................................15

BAB II

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM............................................................17
A. Pengertian Pendidikan Agama Islam..................................................17
B. Dasar Pendidikan Agama Islam .........................................................19
C. Faktor Pendidikan Agama Islam ........................................................22
x

D. Pendidikan Agama Islam Secara Informal .........................................30
BAB III

PELAKSANAAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI KELUARGA
PERANTAU............................................................................................43
A. Gambaran Umum Lingkungan Gunung Wjil.....................................43
B. Pendidikan Agama Islam bagi Anak Keluarga Perantau ...................49
C. Deskripsi Instrumen dan Hasil Penyebaran Angket...........................58

BAB IV

ANALISIS DATA ..................................................................................63

BAB V

PENUTUP ................................................................................................91
A. Kesimpulan ........................................................................................91
B. Saran ...................................................................................................92
C. Kata Penutup ......................................................................................94

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................................95
LAMPIRAN

xi

DAFTAR TABEL

Tabel I

Data Keadaan Penduduk Berdasarkan Usia Tahun 2010 .....................44

Tabel II

Keadaan Penduduk Lingkungan Gunung Wijil
Berdasarkan Pekerjaan Tahun 2010 ......................................................45

Tabel III

Keadaan Penduduk Lingkungan Gunung Wijil
Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tahun 2010 ......................................47

Tabel IV

Kisi-kisi Angket Pelaksanaan Pendidikan Agama Islam
bagi Anak Keluarga Perantau................................................................60

Tabel V

Hasil Angket Pelaksanaan Pendidikan Agama Islam
bagi Anak Keluarga Perantau................................................................62

Tabel VI

Lama Bekerja di Perantauan .................................................................64

Tabel VII

Lamanya di Perantauan dalam Satu Kali Berangkat .............................64

Tabel VIII

Keadaan Ekonomi Keluarga Perantau ..................................................66

Tabel IX

Pengasuh Anak Sewaktu Orang Tua di Perantauan ..............................67

Tabel X

Sekolah Anak ........................................................................................68

Tabel XI

Permulaan Mengenalkan Pendidikan Agama Islam
kepada Anak ..........................................................................................69

Tabel XII

Pandangan Keluarga Perantau tentang Orang yang Tepat
Mengajar Pendidikan Agama Islam pada Anak ....................................71

Tabel XIII

Pendidikan Agama Islam yang Diberikan Orang tua
kepada Anak ..........................................................................................72

Tabel XIV Orang Tua Perantau Merasa Cukup Puas Jika Anaknya
Sudah Bisa Membaca Al-qur’an ...........................................................73
xii

Tabel XV

Reaksi Orang Tua Jika Anaknya Melakukan Hal Tidak Terpuji ..........74

Tabel XVI Kesadaran Orang Tua Menyediakan Buku-buku
Agama Islam untuk Anak di Rumah .....................................................74
Tabel XVII Kemauan Orang Tua Menyediakan Peralatan Ibadah bagi Anak .........75
Tabel XVIII Upaya Keluarga Perantau dalam Melaksanakan
Pendidikan Agama Islam bagi Anak .....................................................77
Tabel XIX Sifat Materi Pelajaran yang Disampaikan .............................................78
Tabel XX

Orang Tua Kalangan Perantau Menjaga Anaknya
untuk Shalat Berjama’ah .......................................................................79

Tabel XXI Tindakan Orang Tua Jika di Lingkungan Ada Kegiatan
Keagamaan ............................................................................................80
Tabel XXII Pengaruh Kesibukan Orang Tua Perantau terhadap
Kesempatan Membimbing Pendidikan Agama Islam
kepada Anak ..........................................................................................82
Tabel XXIII Ada atau Tidak Adanya Masalah dalam
Membimbing Anak ...............................................................................83
Tabel XXIV Penyebab Timbulnya Masalah ............................................................84
Tabel XXV

Upaya Keluarga Perantau Mengatasi Masalah yang
Dihadapi ................................................................................................86

Tabel XXVI Usaha yang telah Dilakukan atau Direncanakan
Keluarga Perantau ................................................................................87
Tabel XXVII Keberhasilan Usaha yang telah Dilakukan .........................................88
Tabel XXVIII Usaha Selanjutnya Setelah Usaha yang Pertama
Tidak Berhasil .......................................................................................89
xiii