QOL PEREMPUAN BALI DALAM INDUSTRI PARIWISATA SPA.

Seminar Nasional Sains dan Teknologi (SENASTEK-2015), Kuta, Bali, INDONESIA, 29 – 30 Oktober 2015 P-PNL-311

QOL: PEREMPUAN BALI DALAM INDUSTRI PARIWISATA SPA
Dewi. LGLK, Yanthy. PS, Juwitasari. W.C

Fakultas Pariwisata, Universitas Udayana
leli.kusumadewi@gmail.com

Pendahuluan

Kualitas hidup perempuan Bali yang bekerja pada industri spa
Kualitas kehidupan seseorang bisa ditunjukkan dengan tercapainya
segala harapannya dengan menunjukkan sikap puas terhadap apa
yang telah dicapainya dalam setiap aspek kehidupan. Aspek-aspek
kehidupan pun bermacam-macam adanya dan saling mempengaruhi
satu sama lain. Pada penelitian ini peneliti ingin mengkaji secara
subjektif terhadap kualitas hidup yang dirasakan oleh perempuan
Bali khususnya para terapis spa yang bekerja di luar negeri. Para
terapis spa ini tergolong para terapis yang sudah berpengalaman
bekerja di luar negeri 2-5 tahun bahkan ada yang sudah menjadi spa
manajer berbekal pengalamannya menjadi tenaga terapis spa di luar

negeri.

Bali menjadi salah satu destinasi wisata spa dengan berbagai
klasifikasi jenis dan perawatan spa serta yang terpenting adalah para
terapisnya. Fenomena perkembangan spa menjadi menarik dikaji
ketika dikaitkan dengan keterlibatan perempuan Bali sebagai terapis
spa di luar negeri. Kebutuhan dunia akan terapis spa Bali menjadi
motivasi perempuan Bali khususnya untuk bekerja di bidang ini.
Pekerjaan dan kehidupan selama di luar negeri menjadi latar belakang
untuk mengetahui kualitas hidupnya sehingga menjadi fokus utama
dalam penelitian ini.
Berbagai penelitian sebelumnya telah mengungkapkan kondisi
perempuan yang bekerja di sektor industri pariwisata seperti Cukier et
al (1996) menunjukkan adanya posisi gap antara perempuan dan lakiMateri
laki dalam mendapatkan peluang untuk terlibat dalam industri
QOL
pariwisata.
Keakraban
Velasco (1999) Tiga hal utama yang dianalisis dalam penelitian ini
adalah proses pengambilan keputusan yang dilakukan perempuan

Gambar 1. Dua variabel yang mempengaruhi QOL
dalam memilih aktivitas baru akibat terlalu seringnya terjadi
perpindahan dalam perdagangan, alternatif pekerjaan yang dilakukan
sehubungan dengan pariwisata atau pun tidak, seperti pemandu
Kesimpulan
wisata dan pengerajin, ketiga bagaimana menyeimbangan pekerjaan Kesimpulan dari hasil penelitian ini adalah perempuan Bali yang
dan peranan mereka sebagai istri dan ibu untuk keluarga.
menjadi therapis spa adalah bagian terpernting dari perkembangan
spa di Bali terkait citra perempuan Bali yang menjadi therapis yang
Metode Penelitian
Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan tahap-tahap diminati kalangan wisatawan serta pengusaha-pengusaha industri spa
karena keuletan, loyalitas, dan kejujurannya. Tidak sedikit dari mereka
penelitian sebagai berikut:
yang juga telah menjadi menajer atau bahkan membuka usaha spa
Analisis Deskriptif
Observasi
1. Teori Boottom of
berdasarkan pengalamannya sendiri. Taraf kehidupan yang membaik
Hasil
dan

Kuisioner
Spilover
Penelitian
artinya telah mencapai tingkat kesejahteraan yang walapun hanya
wawancara
2. Teori Fungsionalis
Struktural
ditemukan pada aspek materi yaitu peningkatan ekonomi keluarga.
Secara keseluruhan dari 20 therapis spa 85 persen telah
mengungkapkan bahwa mereka mengalami peningkatan kualitas
Hasil dan Pembahasan
hidup yang dipengaruhi dua faktor yaitu materi dan keakraban. Materi
Perempuan Bali dalam Industri Spa
yang dimaksud adalah peningkatan ekonomi keluarga karena ada
Terapis Bali adalah perempuan yang menggeluti dunia spa pada penghasilan yang cukup besar untuk membiayai kebutuhan keluarga
umumnya dan orientasi mereka lebih banyak bekerja sebagai terapis dan keakraban yang dimaksud adalah selama bekerja di luar negeri
diluar negri. Para terapis spa di Bali rata-rata menyebar di seluruh rasa solidaritas dan saling menolong antar therapis spa menciptakan
kabupaten Bali. Hanya saja sumber terapis spa lebih didominasi oleh suasana kerja yang baik sehingga tidak mengalami tekanan atau
kabupaten Gianyar, Buleleng, dan Badung, dalam 1 tahun berjalan stress akibat pekerjaan, keakraban dalam keluarga juga dirasakan
tahun 2014 itu mencapai kuota 1.526, tahun 2013 mencapai angka menjadi aspek yang meningkatkan kualitas kehidupan.

1.499 dengan negara yang dituju antara lain Turki, Rusia, Maldive,
Ucapan Terima Kasih
India, Sri Langka, Australia Barat dan New Zeland (Sumber data PT
Alqurrny Bagas Pratama, 2015). Rata-rata gaji pokoknya berkisar Ucapan terimakasih disampaikan kepada Lembaga Penelitian dan
antara 500-800 US $ dengan fasilitas berupa konsumsi, akomodasi Pengabdian Masyarakat Universitas Udayana karena dengan
dan transportasi. Tipping yang mereka dapatkan juga lumayan besar memenangkan Hibah Dosen Muda tahun 2015 penelitian ini dapat
kisaran 2 US $ per perawatan dan bonus dari perusahaan tempat terlaksana dengan baik dan lancar. Terima Kasih kepada Bali PT
mereka bekerja sebesar 4% per bulan dari total customer yang Aqurrny Bagas Pratama Bali dan anggota therapis yang ditunjuk dan
melakukan perawatan. Ketika mereka sakit mereka ditanggung oleh bersedia menjadi nara sumber pada penelitian ini.
asuransi.
Daftar Pustaka
Kategori terapis spa di Bali digolongkan menjadi dua, yaitu para Cukier, Judie, Joanne Norris, Geoffrey wall , 1996. The involvement of women in the tourism industry of Bali,
terapis yang memang khusus mencari pekerjaan karena mereka
Indonesia, The Journal of development studies, 33,2:proquest pg 248
maria Jose Prados, 1999. Andalusian women and their participation in rural tourist trade, Geojurnal
berasal dari golongan ekonomi yang rendah. Berikutnya kategori Velasco,48,3;
Proquest pg 253
terapis yang memiliki motivasi lain seperti ingin mengelilingi dunia dan
ingin mendapatkan suatu pengalaman yang baru. Keadaan ini sangat
mempengaruhi image dari therapis spa diluar negri yang cenderung

tidak sesuai dengan tujuan utama mereka bekerja ke luar negri

Poster QOL

by Luh Gede Leli Kusuma Dewi

FILE

T IME SUBMIT T ED
SUBMISSION ID

POST ER_QOL_SENAST EK_2015.PDF (244.29K)

16-FEB-2016 11:04PM
632650913

WORD COUNT

806


CHARACT ER COUNT 5090

Poster QOL

7

ORIGINALITY REPORT

5%

%

SIMILARIT Y INDEX

INT ERNET SOURCES

4%

PUBLICAT IONS


5%

ST UDENT PAPERS

PRIMARY SOURCES

3%

1

www.turismo.gob.mx

2

Submitted to Udayana University

3

www.cabi.org


4

download.isi-dps.ac.id

Int ernet Source

2%

St udent Paper

1%

Int ernet Source

1%

Int ernet Source

EXCLUDE QUOT ES
EXCLUDE

BIBLIOGRAPHY

OFF
OFF

EXCLUDE MAT CHES

OFF