Profil Tekanan Darah pada Pasien Anemia yang Mendapat Terapi Esa di Bagian Penyakit Dalam RSUP H. Adam Malik Medan

ABSTRAK

Hemodialisis merupakan suatu proses ataupun prosedur pencucian darah
melalui proses difusi dan mikrofiltrasi yang merupakan tatalaksana utama pada
pasien penyakit ginjal kronis (PGK). Namun sebanyak 84% pasien PGK dengan
hemodialisis di RSUP Dr.Ciptomangunkusumo mengalami anemia. Dan terapi
terbaik yang dapat diberikan adalah terapi EPO.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui profil tekanan darah pasien
hemodialisis yang mendapatkan terapi EPO. Penelitian ini bersifat deskriptif
dengan desain penelitian cross sectional. Sampel dalam penelitian berjumlah 100
orangyang dipilih secara total sampling.
Dalam penelitian ini terdapat 100 pasien hemodialisis yang mendapatkan
terapi EPO dengan rentang usia 41-50 tahun sebnyak 38 orang, jenis EPO yang
banyak dipakai adalah erytropoetin beta, dan pasien yang paling banyak
mendapatkan EPO sebanyak 701-800 kali beri mempunyai tekanan darah
golongan hipertensi grade II.
Kata Kunci : EPO, Hemodialisis, Tekanan Darah

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT


Hemodialysis is a process or a procedure of washing the blood through a
process of diffusion and microfiltration which is a major management of patients
with chronic kidney disease.But as many as 84% of patients with a Chronic
Kidney Disease with hemodialysis in the Dr. Ciptomangunkusumo Hospital is
diagnose with anemia. And the best treatment given is the EPO therapy.
The purpose of this study was to determine the blood pressure profile of
hemodialysis patients who received EPO therapy. This study is a descriptive study
with a cross sectional study design. In this study, samples of a 100 people have
been chosen by total sampling.
In this study, there were a 100 hemodyalisis patients who received EPO
therapy as many as 38 people, ranging at the age of 41-50 years, with the
Erythropoein Beta as the widely used type of EPO and patients whom received the
most EPO therapy as much as 701-800 times has a blood pressure group of
Grade II hypertension.
Key words : EPO, Hemodialysis, Blood Pressure

Universitas Sumatera Utara