Surat Referensi Beasiswa YSI 2016

YOUNG SCHOLAR INDONESIA 2016
UNDERGRADUATE PROGRAM

SURAT REFERENSI BEASISWA YOUNG SCHOLAR INDONESIA 2016
PRASETIYA MULYA SCHOOL OF BUSINESS AND ECONOMICS
Yth Bapak / Ibu Pemberi Referensi,
Terima kasih atas kesediaan Anda untuk memberikan keterangan berupa rekomendasi mengenai calon penerima
beasiswa. Melalui surat referensi ini, kami berharap untuk dapat lebih mengenal calon penerima beasiswa kami, baik
mengenai kemampuannya secara akademis, maupun mengenai karakternya. Kejujuran Anda sangat kami hargai.
Nama siswa/i yang di-referensi
Kelas / Jurusan

: ______________________________________________________
: ______________________________________________________

Biodata Pemberi Referensi
Nama
Pekerjaan
Hubungan dengan calon penerima beasiswa
Telp / HP
Email


: _______________________________________________________
: _______________________________________________________
: _______________________________________________________
: _______________________________________________________
: _______________________________________________________

EVALUASI TERHADAP KEMAMPUAN CALON PENERIMA BEASISWA
CIRI - CIRI

KS

K

C

B

BS


A. KECERDASAN
B.

KEPRIBADIAN :
Proaktif : inisiatif, bekerja mandiri
Kreativitas : kemampuan menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda
Ketekunan : komitmen terhadap penyelesaian tugas; dapat mempertahankan performance
dalam situasi stres
Potensi Kepemimpinan
Achievement Motivation:
- ingin melaksanakan tugas sulit dengan baik; memiliki sasaran tinggi bagi dirinya
- berpikiran maju dan mau terus belajar
Kemampuan Adaptasi:
- kemampuan menyesuaikan diri dan menerima hal-hal / ide baru dan berbeda
- dapat menyesuaikan diri dalam situasi baru
Kepercayaan Diri : yakin akan kekuatan dan potensi dirinya
Emotional Maturity :
- kemampuan memberi reaksi dan mengendalikan perasaan
- mampu untuk tetap tenang dan terkendali dalam situasi stres
Interpersonal Skill: kemampuan menciptakan lingkungan sosial yang baik; mudah menjalin

hubungan
Afiliasi Kelompok: peka terhadap kebutuhan kelompok; serta mampu bekerja sama dengan
orang lain
Communication Skill : mampu mengekspresikan ide-idenya secara jelas, lancar dan sistematis

KS = Kurang Sekali; K = Kurang; C = Cukup; B= Baik; BS = Baik Sekali

PRESTASI CALON PENERIMA BEASISWA
Nama Kegiatan

Pencapaian (Juara I / II / III, dst)

Tahun

Keterangan

YOUNG SCHOLAR INDONESIA 2016
UNDERGRADUATE PROGRAM

AKTIVITAS NON AKADEMIS / KEGIATAN ORGANISASI CALON PENERIMA BEASISWA

Nama Kegiatan

Jabatan

Tahun

Keterangan

Bapak / Ibu, mohon tuliskan pendapat pribadi Anda mengenai calon penerima beasiswa ini. Hal-hal yang dapat Anda
tuliskan antara lain:
- Mengapa calon berhak mendapatkan beasiswa
- Apa yang menjadi kekuatan dan kelemahannya
- Bagaimana kemampuannya menjalin hubungan sosial dengan orang lain
- Bisa juga berupa pengalaman yang Anda miliki dengan calon penerima beasiswa ini.

Dengan ini saya menyatakan bahwa pernyataan saya mengenai calon penerima beasiswa ini adalah benar.

(___________________________)
Tanda Tangan & Nama Jelas Pemberi Rekomendasi
Mohon kembalikan Surat Rekomendasi ini dalam amplop tertutup. Berikan kepada

kandidat yang di-referensikan.
Keterangan lebih lanjut :
Prasetiya Mulya Kampus BSD
Edutown, Kavling Edu I no.1
Jl. Raya BSD Raya Barat I, BSD City, Serpong Tangerang 15339
Tel. (021) 304 50 500
Fax. (021) 304 50 505
u.p : Gardhika/Vea
Terima kasih atas bantuan Bapak/Ibu.