INFORMASI TENTANG PENDIDIKAN & UMUM: HASIL PENDATAAN EMIS ONLINE TAHUN PELAJARAN 2012-2013

PETUNJUK PENGISIAN DATA PENDIDIKAN ISLAM
TP 2012/2013
1

Petunjuk Umum.

1.1.
Bacalah terlebih dahulu petunjuk pengisian ini sebelum mengisi
formulir pendataan data pendidikan Islam TP 2012/2013 dengan seksama
dan teliti.
1.2.
Untuk Setiap satuan pendidikan RA, MI, MTs, MA, Diniyah Takmiliyah,
dan Pondok Pesantren, WAJIB mengisi data detil Lembaga, data detil
Pendidik dan Tenaga Kependidikan, data detil Peserta Didik dengan
lengkap dan akurat.
1.3.
Untuk satuan pendidikan TPQ, cukup mengisi data detil lembaga
dengan lengkap dan akurat.
1.4.
Data detil lembaga, data detil Pendidik dan Tenaga Kependidikan,
dan data detil Peserta Didik adalah data TP 2012/2013 dengan kondisi

siswa yang dinyatakan lulus untuk TP 2012/2013 masih dihitung sebagai
data peserta didik.
1.5.
Untuk Setiap karakter atau kata yang mengandung karakter petik
(“atau ’) silahkan diganti dengan menggunakan karakter ` (dibawah
tombol esc).
1.6.
Untuk data yang menanyakan jumlah, jika memang yang
ditanyakan tidak memiliki jumlah atau nol cukup ditulis dengan
angka 0 (nol) tidak perlu diberi tanda strip (-). Contoh jumlah ruang
kelas rusak berat jika tidak memiliki cukup pada kolom tersebut ditulis
angka 0 (nol).
1.7.
Alur distribusi dan pengembalian data adalah sebagai berikut :
1.7.1. Distribusi Data :
1. Setelah menerima file dari Kemenag Pusat, silahkan Kanwil
Kemenag
Propinsi
memilah
data

tersebut
per
Kabupaten/Kota untuk didistribusikan ke Kemenag
Kabupaten/Kota. Maksimal 3 hari setelah menerima file
dari Kemenag Pusat, data tersebut harus sudah terkirim
semua ke Kemenag Kabupaten/Kota.
2. Setelah menerima file dari Kanwil Kemenag Propinsi, silahkan
Kemenag Kabupaten/Kota memilah data tersebut per
Lembaga/Satuan Pendidikan untuk didistribusikan ke
masing-masing Lembaga/Satuan Pendidikan. Maksimal 3
hari setelah menerima file dari Kanwil Kemenag Propinsi,
data
tersebut
harus
sudah
terkirim
semua
ke
Lembaga/Satuan Pendidikan.
3. Setelah menerima file dari Kemenag Kabupaten/Kota, silahkan

Lembaga/Satuan Pendidikan untuk melengkapi data sesuai
dengan format yang dikirim dari Kemenag Pusat secara
lengkap dan akurat sesuai dengan petunjuk pengisian.
1.7.2. Pengembalian Data :
1. Setelah Lembaga/Satuan Pendidikan menerima File dan
melengkapinya sesuai dengan petunjuk pengisian dan
format yang dikirim dari Kemenag Pusat secara lengkap
dan akurat, maksimal 5 hari setelah menerima file dari
Kemenag Kabupaten/Kota, data tersebut semua sudah
harus
terkirim
kembali
ke
Kantor
Kemenag
Kabupaten/Kota.
Subbag Sistem Informasi |

1


2. Setelah menerima file dari Lembaga/Satuan Pendidikan, silahkan
Kemenag Kabupaten/Kota menyatukan kembali data dari
masing-masing Lembaga/Satuan Pendidikan menjadi satu file
sheet excel dan Operator Kemenag Kabupaten/Kota
WAJIB memeriksa dan menyesuaikan dengan format
yang dikirim dari Kemenag Pusat dan sesuai dengan
petunjuk pengisian. Maksimal 5 hari setelah menerima
file dari Lembaga/Satuan Pendidikan, data tersebut
harus sudah terkirim semua ke Kanwil Kemenag Propinsi
masing-masing.
3. Setelah menerima file dari Kemenag Kabupaten/Kota, silahkan
Kanwil Kemenag Propinsi menyatukan kembali data dari
masing-masing Kemenag Kabupaten/Kota menjadi satu file
sheet excel dan Operator Kemenag Propinsi WAJIB
memeriksa dan menyesuaikan dengan format yang
dikirim dari Kemenag Pusat dan sesuai dengan petunjuk
pengisian. Maksimal 5 hari setelah menerima file dari
Kemenag Kabupaten/Kota, data tersebut harus sudah
terkirim semua ke Kemenag Pusat dalam satu file sheet
excel sesuai dengan format excel seperti saat diedarkan

dari Kemenag Pusat.

2

Petunjuk Khusus.
2.1. Data TPQ.
2.1.1. Detil Lembaga TPQ.
1. Kolom A/NSTPQ.
NSTPQ adalah Nomor Statistik TPQ yang dimiliki oleh Lembaga TPQ
yang diterbitkan oleh Kemenag Kab/Kota dan nomor ini harus
sesuai dengan Panduan Nomor Statistik Pendidikan Islam terbitan
Kemenag Pusat Tahun 2008.

Contoh NSTPQ yang sesuai dengan Panduan Nomor Statistik
Pendidikan Islam terbitan Kemenag Pusat Tahun 2008 adalah
411211010283.
4. Kolom B/Jenis.
Kolom Jenis silakan diisikan dengan pilihan sbb:
a. KBQ
b. TKQ/TKA

c. TPQ/TPA
d. TQA
5. Kolom C/Nama Lembaga.
Pada Kolom ini cukup tuliskan nama lembaga saudara tanpa perlu
diberi label KBQ atau TKQ/TKA, atau TPQ/TPA, atau TQA. Huruf
kapital ditulis hanya untuk setiap huruf pertama di setiap kata.

Contoh nama TPQ Nurul Yamin, cukup ditulis Nurul Yamin.
6. Kolom D/Alamat.
Subbag Sistem Informasi |

2

Pada Kolom ini silahkan isikan alamat lengkap lokasi keberadaan
satuan pendidikan tersebut berada.

Contoh penulisan Jl. Raya Bogor Km. 11 No. 756.
7. Kolom E/Telepon.
Pada Kolom ini silahkan isikan nomor telepon yang dapat dihubungi
untuk satuan pendidikan tersebut.


Contoh penulisan 021-34833235.
8. Kolom F/Kelurahan
Kolom kelurahan ini silahkan isikan kelurahan keberadaan alamat
lokasi satuan pendidikan tersebut berada. Huruf kapital ditulis
hanya untuk setiap huruf pertama di setiap kata.

Contoh penulisan Ujung Mangki.
9. Kolom G/Kecamatan
Kolom kecamatan ini silahkan isikan kecamatan keberadaan alamat
lokasi satuan pendidikan tersebut berada. Huruf capital ditulis
hanya untuk setiap huruf pertama di setiap kata.

Contoh penulisan Kluet Selatan.
10.

Kolom H/Kabupaten/Kota.

Pada Kolom ini silahkan isikan Kabupaten/Kota keberadaan alamat
lokasi satuan pendidikan tersebut berada. Huruf capital ditulis

hanya untuk setiap huruf pertama di setiap kata.

Contoh penulisan untuk Kabupaten Bogor cukup ditulis Bogor.
Sementara untuk Kota Bogor ditulis Kota Bogor.
11. Kolom I/Propinsi.
Kolom propinsi ini silahkan isikan Propinsi keberadaan alamat
lokasi satuan pendidikan tersebut berada. Huruf capital ditulis
hanya untuk setiap huruf pertama di setiap kata.
12. Kolom J/Nama Pimpinan
Isikan Nama Lengkap Pimpinan Satuan Pendidikan tersebut
secara lengkap berikut gelar akademik yang dimilikinya. Huruf
capital ditulis hanya untuk setiap huruf pertama di setiap kata.

Contoh penulisan Drs. Abdul Malik, M.Si
13. Kolom K/Wilayah.
Kolom wilayah silakan diisi dengan pilihan sbb:
a. Perkotaan
b. Pedesaan
Subbag Sistem Informasi |


3

c. Perbatasan
14. Kolom L/Tahun Berdiri
Silakan isikan tahun berdiri lembaga pendidikan, diisi dengan
tahun Masehi.
15. Kolom M/Tempat Belajar.
Kolom Tempat Belajar silakan diisi dengan pilihan sbb:
a. Masjid
b. Mushalla/Langgar
c. Rumah Pribadi
d. Gedung Madrasah/Sekolah
e. Gedung Sendiri
f.

Pesantren

g. Lainnya
16. Kolom N/Pengelola.
Kolom Pengelola silakan diisi dengan pilihan sbb:

a. LPPTKA-BKPRMI
b. BADKO
c. POKJA TPQ
d. Ormas Keagamaan
e. Lainnya
17. Kolom O/Sumber Dana
Kolom Sumber Dana silakan diisi dengan pilihan sbb:
a. Pemerintah
b. Yayasan/Organisasi
c. Iuran orang tua santri.
d. Luar Negeri
18. Kolom P/Metode Belajar.
Kolom Metode Belajar silakan diisi dengan pilihan sbb:
a. Al Bagdadi
b. Iqra`
c. Qiraati`
Subbag Sistem Informasi |

4


d. Al Banjar
e. Hattaiyah
f.

Al Barqi

g. Taghona
h. An-Nahdiyah
i.

Lainnya

19. Kolom Q/Materi.
Kolom Materi silakan diisi dengan pilihan sbb:
a. Praktek Ibadah
b. Seni Qiroa`at`
c. Seni Kaligrafi
d. Lainnya
20. Kolom R/Jumlah Rombel
Isikan Jumlah Rombongan Belajar (Rombel) A pada satuan
pendidikan tersebut
21. Kolom S sampai Z/Asal Pendidikan Formal Santri.
e. Kolom S dan T/RA/TK.
Isikan jumlah santri yang mengikuti pendidikan formal di
RA/TK, Kolom S untuk santri laki-laki dan kolom T untuk santri
perempuan.

Contoh penulisan jumlah santri yang mengikuti pendidikan
di RA/TK laki-laki 10 orang dan santri perempuan 16 orang,
cukup ditulis 10 pada kolom S dan 16 pada kolom T.
f.

Kolom U dan V/MI/SD.
Isikan jumlah santri yang mengikuti pendidikan formal di
MI/SD, Kolom U untuk santri laki-laki dan kolom V untuk santri
perempuan

Contoh penulisan jumlah santri yang mengikuti pendidikan
di MI/SD laki-laki 10 orang dan santri perempuan 16 orang,
cukup ditulis 10 pada kolom U dan 16 pada kolom V.
g. Kolom W dan X/MTs/SMP.
Isikan jumlah santri yang mengikuti pendidikan formal di
MTs/SMP, Kolom W untuk santri laki-laki dan kolom X untuk
santri
Subbag Sistem Informasi |

5

Contoh penulisan jumlah santri yang mengikuti pendidikan
di MTs/SMP laki-laki 10 orang dan santri perempuan 16 orang,
cukup ditulis 10 pada kolom W dan 16 pada kolom X.
h.

Kolom Y dan Z/Tidak Ikut Pendidikan Formal.
Isikan jumlah santri yang tidak mengikuti pendidikan formal,
Kolom Y untuk santri laki-laki dan kolom Z untuk santri
perempuan

Contoh penulisan jumlah santri yang tidak mengikuti
pendidikan laki-laki 10 orang dan santri perempuan 16 orang,
cukup ditulis 10 pada kolom Y dan 16 pada kolom Z.
22. Kolom AA dan AB/Santri Miskin
Isikan jumlah santri miskin yang terdapat di satuan pendidikan.
Kolom AA untuk santri miskin laki-laki dan kolom AB untuk santri
miskin perempuan.

Contoh penulisan jumlah santri miskin laki-laki 10 orang dan
santri miskin perempuan 16 orang, cukup ditulis 10 pada kolom
AA dan 16 pada kolom AB.
23. Kolom AC/Jumlah Lulusan 3 Tahun Terakhir
Isikan jumlah lulusan 3 tahun terakhir. Misalkan tahun pendataan
2012/2013, isikan jumlah lulusan dari tahun ajaran 2009/2010.
24. Kolom AD sampai AI/Pendidik.
i.

Kolom AD dan AE/Jenis Kelamin
Isikan jumlah pendidik berdasarkan jenis kelamin,kolom AD
untuk jumlah pendidik laki-laki dan kolom AE untuk jumlah
pendidik perempuan.

Contoh penulisan jumlah pendidik laki-laki 10 orang dan
pendidik perempuan 16 orang, cukup ditulis 10 pada kolom
AD dan 16 pada kolom AE.
j.

Kolom AF sampai AI/Pendidikan


Kolom AF/≥S1
Isikan jumlah pendidik dengan kualifikasi pendidikan S1,
S2, dan S3.

Contoh penulisan jumlah pendidik dengan kualifikasi
pendidkan S1, S2, dan S3 sebanyak 5 orang, cukup
ditulis 5 pada kolom AF.


Kolom AG/Diploma
Isikan jumlah pendidik dengan kualifikasi pendidikan
Diploma.
Subbag Sistem Informasi |

6

Contoh penulisan jumlah pendidik dengan kualifikasi
pendidkan Diploma sebanyak 5 orang, cukup ditulis 5
pada kolom AG.


Kolom AH/≤SMA
Isikan jumlah pendidik dengan kualifikasi pendidikan ≤
SMA.

Contoh penulisan jumlah pendidik dengan kualifikasi
pendidkan ≤SMA sebanyak 5 orang, cukup ditulis 5
pada kolom AH.


Kolom AI/Hanya Pontren
Isikan jumlah pendidik dengan kualifikasi pendidikan
hanya pontren.

Contoh penulisan jumlah pendidik dengan kualifikasi
pendidkan Hanya Pontren sebanyak 5 orang, cukup
ditulis 5 pada kolom AI.
25. Kolom AJ/Biaya Operasional/Tahun(Rp)
Isikan biaya operasional lembaga per tahun (dalam Rupiah).

Contoh penulisan biaya operasional TPQ dalam setahun
adalah Rp. 5.000.000,- cukup ditulis 5000000.

Subbag Sistem Informasi |

7