Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

ABSTRAKSI

Dividen merupakan bagian keuntungan dari sebuah perusahaan yang
diberikan kepada para pemegang saham, oleh karena itu diperlukan adanya
kebijakan tersendiri yang mengatur masalah dividen tersebut. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh insider ownership dan resiko
pasar terhadap kebijakan deviden.
Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperolah dari website
BEI yaitu www.idx.co.id dan populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan
manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2010-2013.
Sampel dalam penelitian ini berjumlah 9 perusahaan yang dipilih dengan tehnik
purposive sampling. Metode analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah
model regresi data panel, yaitu metode Random Effect Model (REM), dengan
menggunakan program eviews 7.0 untuk mengolah datanya.
Hasil Estimasi data panel menunjukkan bahwa secara parsial, insider
ownership dan resiko pasar berpengaruh negatif terhadap kebijakan dividen. Nilai
signifikansi untuk variabel insider ownership adalah sebesar 0,247 yang
menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara kepemilikan
manajerial terhadap kebijakan dividen. Nilai signifikansi untuk variabel risiko
pasar adalah sebesar 0,244 yang menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh
yang signifikan antara risiko pasar terhadap kebijakan dividen.

Kata Kunci: kebijakan dividen, insider ownership, resiko pasar, random
effect model

i

ABSTRACT

Dividends are part of a company's profits that are given to the
shareholders, therefore it is necessary to separate policy governing the issue
dividends. This study aimsis to determine how the influence of insiderownership
and market risk to dividend policy.
This study uses secondary data obtained from the website of the Stock Exchange
that www.idx.co.id and population in this research is manufacturing companies listed in
Indonesia Stock Exchange (BEI) 2010-2013. The sample in this study amounted to nine
companies selected by purposive sampling technique. The analytical methods used in this
research is panel data regression model, the method of Random Effect Model (REM),
using 7.0 eviews program to process the data.
Estimation Results panel data shows that partially, insider ownership and market
risks negatively affect dividend policy. Significant value for insider ownership variable is
equal to 0.247 which shows that there is no significant relationship between managerial

ownership on dividend policy. Significant value to variable market risk amounted to
0,244 which shows that there is no significant relationship between the market risk on
dividend policy.
Keywords: dividend policy, insider ownership, market risk, random effect model

ii

Dokumen yang terkait

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 2 66

Pengaruh Insider Ownership, Risiko Pasar, dan Debt to Equity Ratio Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdapat di Bursa Efek Indonesia

0 4 70

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 9

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 8

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 17

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 2

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 9

Pengaruh Insider Ownership, Risiko Pasar, dan Debt to Equity Ratio Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdapat di Bursa Efek Indonesia

0 3 12

Pengaruh Insider Ownership, Risiko Pasar, dan Debt to Equity Ratio Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdapat di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Insider Ownership, Risiko Pasar, dan Debt to Equity Ratio Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdapat di Bursa Efek Indonesia

0 0 6