Pendidikan Anak Tk Di Jepang

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Alasan Pemilihan Judul
Pendidikan adalah hal terpenting dalam kehidupan seseorang. Melalui pendidikan
seseorang dapat dipandang terhormat,memiliki karir yang baik serta dapat bertingkah sesuai
norma-norma yang berlaku.
Dalam peranan pendidikan kehidupan masyarakat, pendidikan adalah usaha sadar,
terencana, sistematis, dan berlangsung terus menerus dalam suatu proses pembelajaran untuk
mengembangkan segenap potensi manusia baik jasmani maupun rohani dalam tingkatan
kognitif, afektif, dan psikomotorik. Sehingga terwujud perubahan perilaku manusia
berkarakter kepribadian bangsa. Pendidikan merupakan faktor penting dalam kehidupan
manusia untuk kemajuan suatu bangsa.
Pada masa sekarang ini pendidikan memiliki peranan yang sangat penting untuk
menunjang kehidupan manusia, karena pada dasarnya manusia dalam melaksanakan
kehidupannya tidak lepas dari pendidikan. Sebab, pendidikan berfungsi untuk meningkatkan
kualitas manusia itu sendiri. Namun realitanya, masih banyak masyarakat yang buta
pemikirannya betapa pentingnya pendidikan.
Tuntutan pendidikan dalam kehidupan manusia sangat komplek, hal ini terbukti
dengan banyaknya orang yang tidak berpendidikan status sosialnya kurang diperhatikan atau
terkesampingkan. Misalnya dalam dunia kerja, banyak perusahaan yang menerima para
pekerjanya mula-mula ditanya pendidikan terakhir. Hal itu membuktikan bahwa pendidikan

pengaruhnya besar dalam kehidupan. Diadakannya pendidikan, maka sedikitnya dapat

1

memberikan wawasan dan pengetahuan dengan mengembangkan potensi yang dimiliki setiap
manusia sehingga kehidupan masyarakat lebih baik.
Oleh karena itu,bahwamanusiamembutuhkanpendidikandisebabkanmanusiasangatlabil
dan

dinamis.

Labilkarenamanusiasejakpertamadilahirkanbelummemilikikemampuanuntukdapatmempertah
ankan

dan

memenuhikebutuhanhidupnya,

sehinggadenganpendidikanmanusiadapatdengansertamertamenguasaiberbagaikompotensi
yang


dapatdimanfaatkanuntukkehidupannya.

Manusiabersifatdinamiskarenamanusiaselalutermotivasiuntuksenantiasamelakukanperubahan
dalamkehidupannya. Sistempendidikan negara Jepangmemilikijenjangpendidikannyamelalui
4 tahap secara umumyaitu 6-3-3-4. Pendidikan yang dilalui 4 tahapinitermasukpendidikan
formal, yaitujenjangpendidikandasar, jenjangpendidikanmenengah, jenjangpendidikantinggi.
Dalampendidikananakusiadini (TK) termasukpendidikan non formal. Sistempendidikan di
negara

Jepang,baik

formal

maupun

non

formal


dalammutupendidikan

dasarnyauntukmeningkatkankualitasmanusiaitusendiri.

pada

Berdasarkanhaltersebut

,penulismerasatertarikuntukmembahasmasalahtersebut,
kemudianmenuangkankedalamkertaskarya yang berjudul “ PendidikanAnak TK Di Jepang”.

1.2 TujuanPenulisan
Adapun tujuan penulisan Kertas Karya ini adalah sebagai berikut :
1. Untuk mengetahui sistem pendidikan di Jepang, khususnya TK.
2. Untuk mengetahui materi yang diajarkan bagi anak TK di Jepang.

2

1.3 Pembatasan Masalah
Dalam kertas karya ini penulis akan memfokuskan membahas pada Pendidikan Anak

TK Di Jepang yang didalamnya akan dikemukakan juga tentang materi yang diajarkan
pada anak TK di Jepang. Untuk mendukung penulisan, pada bab II akan dikemukakan
pengertian dan sistem pendidikan di Jepang.
1.4 Metode Penelitian
Dalam

penulisan

kertas

karya

ini

penulis

menggunakan

metode


kepustakaan(Library Research), yakni dengan cara memanfaatkan sumber-sumber bacaan
yang ada yakni berupa buku sebagai referensi yang berkaitan dengan pokok permasalahan
yang dibahas, kemudian dirangkum dan dideskripsikan ke dalam kertas karya ini. Selain
itu, penulis juga memanfaatkan Informasi Teknologi Internet sebagai referensi tambahan
agar data yang didapatkan menjadi lebih akurat dan lebih jelas.

3