LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LAKIP) BAPPEDA PONOROGO 2016

BAB I
PENDAHULUAN

A. Tugas Pokok dan Fungsi Jabatan
Sub Bagian Penyusunan Program dan Pelaporan berada di bawah
Sekretaris mempunyai tugas menyiapkan bahan dan melaksanakan
penyusunan program dan pelaporan kegiatan Dinas.
Dalam melaksanakan tugas, Sub Bagian Penyusunan Program dan
Pelaporan menyelenggarakan fungsi :
1. penyiapan bahan dalam rangka koordinasi dan penyusunan
program dan kegiatan Dinas;
2. pengumpulan, pengolahan, analisis dan penyajian data statistik
sesuai dengan tugas pokok dan fungsi Dinas;
3. penyusunan

laporan

pelaksanaan

dan


pencapaian

kinerja

program/kegiatan Dinas;
4. pelaksanaan

evaluasi

dan

penyiapan

bahan

peningkatan

pelayanan publik di lingkungan Dinas; dan
5. pelaksanaan tugas – tugas lain yang di berikan oleh Sekretaris
Dinas.


Laporan Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Tahun 2016

1

BAB II
AKUNTABILITAS KINERJA JABATAN
A. Perjanjian Kinerja
Sebagaimana yang telah ditetapkan Reviu Perjanjian Kinerja
Kasubbag

Penyusunan

Program

dan

Pelaporan


Sekretariat

Dinas

Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Kabupaten
Ponorogo tanggal 1 Nopember 2016 dengan sasaran, indikator kinerja dan
target sebagaimana disajikan dalam tabel seperti dibawah ini :
Tabel 2.1 Sasaran, Indikator dan Target Kasubbag Penyusunan
Program dan Pelaporan Sekretariat DPPKAD
No.
1.

2.

Sasaran Program /
kegiatan
Terlaksananya
penyusunan laporan
capaian kinerja dan
ikhtisar realisasi

kinerja SKPD
Terlaksananya
penyusunan Renstra
dan Renja SKPD

Indikator Kinerja
Jumlah dokumen
yang tersusun

Target
5 dokumen

Jumlah dokumen
yang tersusun

2 dokumen

B. Capaian Kinerja
Capaian kinerja Subbag Penyusunan Program dan Pelaporan
Sekretariat Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah

Kabupaten Ponorogo Tahun 2016 dilakukan dengan cara membandingkan
antara target dengan realisasi masing-masing indikator kinerja sasaran dan
didukung dengan data-data yang mendukung dengan sasaran. Capaian
kinerja untuk setiap sasaran disajikan sebagaimana yang tertuang dalam
dokumen Reviu Perjanjian Kinerja dengan berdasarkan hasil pengukuran
kinerja. Untuk memberikan penilaian tingkat capaian kinerja setiap sasaran,
menggunakan pengukuran sebagaimana tabel 2.2 berikut :
Tabel 2.2 Skala Ordinal Pengukuran Capaian Kinerja
Skor
4
3
2
1

Rentang Capaian
Lebih dari 85 %
70 % sampai dengan 85 %
55 % sampai dengan 70 %
Kurang dari 55 %


Kategori Capaian
Sangat Berhasil
Berhasil
Cukup
Kurang

Laporan Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Tahun 2016

2

Adapun capaian kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan
Pelaporan Sekretariat Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan
Asset Daerah Kabupaten Ponorogo Tahun 2016 sebagai berikut :
Tabel 2.3 Capaian Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan
Pelaporan Sekretariat DPPKAD
Sasaran Program /
kegiatan
1
Terlaksananya

penyusunan laporan
capaian kinerja dan
ikhtisar realisasi kinerja
SKPD
Terlaksananya
penyusunan Renstra
dan Renja SKPD

Capaian
(%)

Indikator Kinerja

Target

Realisasi

2
Jumlah dokumen yang
tersusun


3
5
dokumen

4
5
dokumen

5
100%

Jumlah dokumen yang
tersusun

2
dokumen

2
dokumen


100%

Tabel 2.4 Pencapaian Kinerja dan Anggaran (Cost per Outcome)
Sasaran
Program /
kegiatan
1
Sasaran :
Terlaksananya
penyusunan
laporan
capaian
kinerja dan
ikhtisar
realisasi
kinerja SKPD
Kegiatan 06 :
Penyusunan
laporan

capaian
kinerja dan
ikhtisar
realisasi
kinerja SKPD
Sasaran :
Terlaksananya
penyusunan
Renstra dan
Renja SKPD

Kinerja
Indikator
Kinerja

Target

Anggaran

Realisas

i

Capaia
n (%)

Alokasi

Realisasi

Capaia
n (%)

2
Jumlah
dokumen
yang
tersusun

3
5
dokume
n

4
5
dokumen

5
100%

6
60,572,000.00

7
56,005,000.00

8
92.46

Jumlah
dokumen
yang
tersusun

2
dokume
n

2
dokumen

100%

53,938,000.00

50,573,000.00

93.76

Kegiatan 06 :
Penyusunan
Renstra dan
Renja SKPD

Dari tabel tersebut dapat diuraikan prosentase total akumulasi
pencapaian kinerja dan anggaran (cost per outcomes) Kasubbag
Penyusunan Program dan Pelaporan sebagai berikut :
a) Capaian kinerja
Jumlah prosentase capaianindikator kinerja 100 +100
=
=100
2
2
Laporan Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Tahun 2016

3

b) Capaian Anggaran
Jumlah prosentase capaian anggaran 92,46 + 93,76
=
=93,11
2
2
Berdasarkan perhitungan total akumulasi pencapaian kinerja dan
anggaran (cost per outcomes) di atas maka dapat disimpulkan bahwa
capaian kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
sebesar 100% dan capaian serapan anggaran sebesar 93,11%. Hal ini
menunjukkan bahwa terdapat efisiensi dalam pencapaian target kinerja.
C. Evaluasi dan Analisis Kinerja
Sasaran yang akan dicapai Kasubbag Penyusunan Program dan
Pelaporan Sekretariat pada Tahun 2016 sejumlah 2 (dua) sasaran dengan
masing-masing sasaran memiliki 1 (satu) indikator kinerja dengan analisis
sebagai berikut :
1. Indikator kinerja Jumlah dokumen yang tersusun dengan target 5
dokumen terealisasi sejumlah 5 dokumen sehingga capaiannya 100%.
2. Indikator kinerja Jumlah dokumen yang tersusun dengan target 2
dokumen terealisasi sejumlah 2 dokumen sehingga capaiannya 100%.
Jadi kesimpulan untuk evaluasi terhadap 2 (dua) indikator kinerja
Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat dengan
persentase capaian kinerja sebesar 100% masuk kepada katagori “Sangat
Berhasil”. Hal ini tidak terlepas dari komitmen Kasubbag Penyusunan
Program dan Pelaporan Sekretariat dengan Sekretaris Dinas yang
dituangkan dalam Reviu Perjanjian Kinerja.
Berkaitan dengan akuntabilitas keuangan Subbag Penyusunan
Program dan Pelaporan Sekretariat, penghitungan didasarkan pada pagu
anggaran yang telah ditetapkan dalam DPPA kemudian disinkronkan
dengan realisasi belanja langsung tahun anggaran 2016 maka dapat dilihat
prosentase capaian realisasi anggaran pada tabel 2.5 sebagai berikut :

Laporan Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Tahun 2016

4

Tabel. 2.5 Pagu Anggaran dan Realisasi Belanja Langsung TA. 2016
No.

Program/Kegiatan

Alokasi (Rp)

1.

Peningkatan Pengembangan Sistem
Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Realisasi (Rp)

%

a. Penyusunan laporan capaian kinerja
dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

60,572,000.00

56,005,000.00

92.46

b. Penyusunan Renstra dan Renja
SKPD

53,938,000.00

50,573,000.00

93.76

114,510,000.00

106,578,000.00

93,07

JUMLAH

Berdasarkan hasil evaluasi dan analisis kinerja menunjukkan bahwa
realisasi target sasaran masuk dalam kategori “Sangat Berhasil”, namun
ada beberapa hal yang menjadi perhatian untuk lebih disempurnakan dan
ditingkatkan, seperti peningkatan keakuratan data dan kecepatan dalam
pengerjaan.
D. Rencana Tindak Lanjut
Rencana tindak lanjut dan upaya penyelesaian permasalahan yang
dihadapi telah dirancang dan dilaksanakan dalam rangka mempercepat
pelaksanaan serapan anggaran dan pencapaian sasaran kinerja. Rencana
tindak lanjut tersebut yaitu meningkatkan koordinasi antar bidang dalam hal
penyelesaian dokumen perencanaan dan pelaporan. Pengumpulan hasil
rekonsiliasi akhir tahun merupakan hal penting untuk menyusun laporan
kinerja seperti LPPD/LKPJ dan LKj. Begitu pula dalam penyusunan Renstra
dan Renja. Mendata kebutuhan masing-masing bidang perlu dilakukan agar
seluruh kebutuhan bidang dapat tercukupi demi kelancaran pelaksanaan
program dan kegiatan.
E. Tanggapan Atasan Langsung
Tanggapan atasan langsung dalam Laporan Kinerja (LKj) Kasubbag
Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat Dinas Pendapatan,
Pengelolaan
menggunakan

Keuangan
metode

dan

Asset

penilaian

Daerah

checklist.

Kabupaten

Metode

Ponorogo

checklist

dapat

memberikan suatu gambaran prestasi kerja secara akurat, walaupun
metode ini praktis dan terstandardisasi, sehingga hal ini dapat menjelaskan
keterkaitannya dengan tugas Kasubbag Penyusunan Program dan
Pelaporan. Penilaian prestasi kerja menghasilkan suatu evaluasi atas
prestasi kerja Sekretaris di waktu yang lalu dan prediksi prestasi kerja di
waktu yang akan datang.
Laporan Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Tahun 2016

5

Ruang Tanggapan (Disposisi) Atasan Langsung
Laporan kurang baik

Laporan sudah baik

Laporan diperbaiki

Realisasi diteliti ulang

Capaian diteliti ulang

Lain-lain………………………………..
………………………………………….
………………………………………….

Laporan Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Tahun 2016

6

BAB III
PENUTUP
A.

KESIMPULAN
Laporan Kinerja (LKj) Eselon IV Kasubbag Penyusunan Program
dan Pelaporan Sekretariat Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan
Daerah Kabupaten Ponorogo langkah yang baik sebagai pra evaluasi
Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) SKPD di
lingkungan Pemerintah Kabupaten Ponorogo Tahun 2016. Sebagai
pengelola keuangan dan asset daerah, maka Kasubbag Penyusunan
Program dan Pelaporan Sekretariat Dinas Pendapatan, Pengelolaan
Keuangan Daerah Kabupaten Ponorogo senantiasa mengarahkan
program dan kegiatan yang dilaksanakan untuk dapat mengikuti
perubahan isu strategis Pemerintah Kabupaten Ponorogo.
Adapun

capaian

kinerja

Subbag

Penyusunan

Program dan

Pelaporan Sekretariat Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Daerah
Kabupaten Ponorogo dinilai Sangat Berhasil dengan capaian kinerja
sebesar 100% dan capaian serapan anggaran sebesar 93,07%.
Laporan Kinerja (LKj)

Kasubbag Penyusunan Program dan

Pelaporan Sekretariat Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Daerah
Kabupaten Ponorogo Tahun 2016 diharapkan dapat dimanfaatkan
sebagai bahan evaluasi akuntabilitas kinerja untuk menyempurnakan
dokumen perencanaan, pelaksanaan program dan kegiatan di periode
yang akan datang.
Ponorogo,
Mengetahui, 6
Sekretaris DPPKAD

Hj. LILIEK CHUNARWATI, S.Sos, MM
Pembina Tingkat I
NIP. 19611011 198603 2 009

Kasubbag Penyusunan Program dan
Pelaporan Sekretariat DPPKAD

SULISTYANINGSIH, S.Sos, MM
Penata Tingkat I
NIP. 19690706 199302 2 001

Laporan Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Tahun 2016

7

Laporan Kinerja Kasubbag Penyusunan Program dan Pelaporan Sekretariat
Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah Tahun 2016

38