Pengembangan aplikasi Lectora Inspire dalam pembelajaran teks negosiasi kelas X SMA Bruderan Purwokerto.

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

ABSTRAK
Rusdyaningtyas, Eva Tri. 2016. Pengembangan Aplikasi Lectora Inspire dalam
Pembelajaran Teks Negosiasi Kelas X SMA Bruderan Purwokerto.
Skripsi. Yogyakarta: Program Studi Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia,
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sanata Dharma
Yogyakarta.
Media pembelajaran menggunakan aplikasi Lectora Inspire menjadi
kebutuhan SMA Bruderan Purwokerto untuk mengembangkan kreativitas guru
dalam menyampaikan materi. Guru membutuhkan media yang mudah digunakan
dan efisien waktu. Tujuan dari penelitian ini yaitu mampu mengembangkan media
pembelajaran dengan aplikasi Lectora Inspire dalam pembelajaran teks negosiasi
siswa kelas X SMA Bruderan Purwokerto sesuai dengan kebutuhan siswa dan
guru di sekolah.
Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan Research and
Development (R&D). Langkah-langkah penelitian pengembangan yang digunakan
menurut Borg & Gall (Setyosari, 2013: 237-239) yang kemudian disederhanakan
menjadi tujuh langkah, yaitu (1) penelitian dan pengumpulan informasi awal yang
terdiri dari analisis kebutuhan (wawancara guru dan kuesioner siswa), (2) kajian
kompetensi inti, kompetensi dasar, dan indikator, (3) pengembangan media

Lectora Inspire, (4) validasi ahli, (5) revisi produk, (6) uji coba lapangan, dan (7)
revisi produk. Pengumpulan data dalam penelitian ini diperoleh dengan
menggunakan analisis data deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan pada
120 siswa kelas X SMA Bruderan Purwokerto pada bulan Juni 2016.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran dengan aplikasi
Lectora Inspire pada pembelajaran teks negosiasi telah dilakukan validasi dan
diuji coba lapangan dengan aspek yang dinilai desain media dan tampilan, materi,
penggunaan bahasa, dan kemudahan dalam pengoperasian media. Pada uji coba
kelompok kecil diperoleh skor 4,36 dengan kategori “sangat baik”, dan uji coba
kelompok besar diperoleh skor 4,01 dengan kategori “baik”. Hasil rekapitulasi
penilaian kelompok besar dan kelompok kecil memperoleh skor 4,18 dengan
kategori “baik”. Berdasarkan hasil yang diperoleh, dapat disimpulkan bahwa
media pembelajaran dengan aplikasi Lectora Inspire yang dikembangkan baik dan
layak digunakan sebagai media pembelajaran teks negosiasi kelas X di SMA
Bruderan Purwokerto.

Kata Kunci : media, media pembelajaran, Lectora Inspire, teks negosiasi.

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI


ABSTRACT
Rusdyaningtyas, Eva Tri. 2016. Lectora Inspire Application Development in
Negotiation Text Lesson for First Grade Students at SMA Bruderan
Purwokerto. Undergraduate Thesis.Yogyakarta: Indonesian Language and
Literature Education Study Program, Faculty of Teachers Training and
Education, Sanata Dharma University.
Learning media using Lectora Inspire application is essential for SMA
Bruderan Purwokerto to develop teachers‟ creativity in delivering learning
material to the students. Teachers needed efficient and user-friendly media. The
aim of this research was to develop learning media using Lectora Inspire in
negotiation text lesson for first grade students at SMA Bruderan Purwokerto
based on the students and the teachers‟ needs in the school.
This research applied Research and Development (R&D) method. The
research and development steps used in this research were borrowed from Borg &
Gall (Setyosari, 2013: 237-239) which was simplified into seven steps, namely (1)
initial research and information gathering which was consist of need-based
analysis (interviewing some teachers and giving questionnaire to students), (2)
core competency, basic competency and indicator assessment, (3) Inspire Lectora
development, (4) experts validation, (5) product revision, (6) field experiment,
and (7) product revision. The data were obtained from 120 students from 10th

grade at SMA Bruderan Purworejo in June 2016.
The result showed that the use of Lectora Inspire learning media in the text
negotiation lesson has been validated and undergone a field experiment with the
following aspects graded, namely media design and interface, learning material,
language usage, and media reliability and usability. The score of a small group
experiment was 4,36 which fell into „very good‟ category and in a big group the
score was 4,01 which fell into „good‟ category. The recapitulation from the small
and big group showed that the score was 4,18 which fell into „good‟ category.
Based on the result, the researcher concluded that Lectora Inspire learning media
application which has been developed was good and proper application to use as a
media learning for text negotiation lesson for first grade students at SMA
Bruderan Purwokerto.

Keyword: media, instructional media, Lectora Inspire, negotiation text

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

PENGEMBANGAN APLIKASI LECTORA INSPIRE
DALAM PEMBELAJARAN TEKS NEGOSIASI KELAS X
SMA BRUDERAN PURWOKERTO

SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Syarat
Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
Program Studi Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia

Oleh:
Eva Tri Rusdyaningtyas
NIM: 121224082

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA SASTRA INDONESIA
JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SANATA DHARMA
YOGYAKARTA
2017

i

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI


PENGEMBANGAN APLIKASI LECTORA INSPIRE
DALAM PEMBELAJARAN TEKS NEGOSIASI KELAS X
SMA BRUDERAN PURWOKERTO
SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Syarat
Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
Program Studi Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia

Oleh:
Eva Tri Rusdyaningtyas
NIM: 121224082

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA SASTRA INDONESIA
JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SANATA DHARMA
YOGYAKARTA
2017

i


PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

HALAMAN PERSEMBAHAN

Skripsi ini saya persembahkan kepada:
Tuhan Yesus Kristus dan Bunda Maria
Penjaga, pelindung, pembimbing, serta menjadi sahabat terbaik yang mau
mendengarkan anak-Mu berkeluh kesah selama ini.
Orang tua terkasih, tercinta, dan tersayang
Heribertus Rusmanto dan Ning Setyaningsih, S.Pd.
Kedua kakak saya,
Kartika Kusuma Wardani, S. Farm, Apt., dan Febriana Pramudya Wardani, S.E.
Saya sendiri, Eva Tri Rusdyaningtyas
Para sahabat dan teman-teman seperjuangan PBSI agkatan 2012


iv

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

MOTO

Usaha Keras Tak Akan Mengkhianati (JKT48)

Pertolongan Tuhan Tidak Pernah Terlambat (NN)

Sabar Adalah Salah Satu Kunci Jawaban Dari Kehidupan (Penulis)

Jadilah Terang dan Garam Dunia (Matius 5: 13-14)

v

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

PERNYATAA}I KEASLIAN KARYA
Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang saya tulis ini


tidak memuat karya atau bagian karya orang lain, kecuali yang telah disebutkan
dalam kutipan dan daftff pustaka, sebagaimana layaknya penulisan karya ilmiah.
Yogyakarta, 9 I anuari 2017
Penulis

Vl

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

LEMBAR PERNYATAAN PERSETUJUAN
PUBLIKASI KARYA ILMIAII UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
Yang bundatangan di bawah ini,sakyamahasiswtt Universitas Sanata Dし 回は

Nama

:Eva Tri Rusdyaningサ aS

Nomor Induk Mahasiswa


:121224082

Demi kepentingan ilmu pengetahuan, saya memberikan kepada

1

Perpustakaan

Universitas Sanata Dharma karya ilmiah yang berjudul:

PENGEMBAIYGAIY APLIKASI LECTOfrA INSPIRE

DALAM PEMBELAJARAN TEKS TIEGOSIASI KELAS X SMA
BRUDERAN PURWOKERTO
Dengan demikian saya memberikan kepada Perpustakaan Universitas Sanata

Dharma hak untuk menyimpan, mengalihkan dalam bentuk media lain,
mengelolanya dalam bentuk pangkalan data mendistribusikan secara terbatas, dan
memublikasikannya di internet atau media lain unhrk kepentingan akademis tanpa


perlu meminta

ijin dm

memberikan royalti kepada saya selama tetap

mencantumkan ruIma sebagai penulis. Demikian pernyataan ini saya buat dengan
sebenarnya.

Dibuat di Yogyakarta 9 JanuanZAfi
Yang menyatakan,

amngtyas

Vll

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

ABSTRAK
Rusdyaningtyas, Eva Tri. 2016. Pengembangan Aplikasi Lectora Inspire dalam

Pembelajaran Teks Negosiasi Kelas X SMA Bruderan Purwokerto.
Skripsi. Yogyakarta: Program Studi Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia,
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sanata Dharma
Yogyakarta.
Media pembelajaran menggunakan aplikasi Lectora Inspire menjadi
kebutuhan SMA Bruderan Purwokerto untuk mengembangkan kreativitas guru
dalam menyampaikan materi. Guru membutuhkan media yang mudah digunakan
dan efisien waktu. Tujuan dari penelitian ini yaitu mampu mengembangkan media
pembelajaran dengan aplikasi Lectora Inspire dalam pembelajaran teks negosiasi
siswa kelas X SMA Bruderan Purwokerto sesuai dengan kebutuhan siswa dan
guru di sekolah.
Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan Research and
Development (R&D). Langkah-langkah penelitian pengembangan yang digunakan
menurut Borg & Gall (Setyosari, 2013: 237-239) yang kemudian disederhanakan
menjadi tujuh langkah, yaitu (1) penelitian dan pengumpulan informasi awal yang
terdiri dari analisis kebutuhan (wawancara guru dan kuesioner siswa), (2) kajian
kompetensi inti, kompetensi dasar, dan indikator, (3) pengembangan media
Lectora Inspire, (4) validasi ahli, (5) revisi produk, (6) uji coba lapangan, dan (7)
revisi produk. Pengumpulan data dalam penelitian ini diperoleh dengan
menggunakan analisis data deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan pada
120 siswa kelas X SMA Bruderan Purwokerto pada bulan Juni 2016.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran dengan aplikasi
Lectora Inspire pada pembelajaran teks negosiasi telah dilakukan validasi dan
diuji coba lapangan dengan aspek yang dinilai desain media dan tampilan, materi,
penggunaan bahasa, dan kemudahan dalam pengoperasian media. Pada uji coba
kelompok kecil diperoleh skor 4,36 dengan kategori “sangat baik”, dan uji coba
kelompok besar diperoleh skor 4,01 dengan kategori “baik”. Hasil rekapitulasi
penilaian kelompok besar dan kelompok kecil memperoleh skor 4,18 dengan
kategori “baik”. Berdasarkan hasil yang diperoleh, dapat disimpulkan bahwa
media pembelajaran dengan aplikasi Lectora Inspire yang dikembangkan baik dan
layak digunakan sebagai media pembelajaran teks negosiasi kelas X di SMA
Bruderan Purwokerto.

Kata Kunci : media, media pembelajaran, Lectora Inspire, teks negosiasi.

viii

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

ABSTRACT
Rusdyaningtyas, Eva Tri. 2016. Lectora Inspire Application Development in
Negotiation Text Lesson for First Grade Students at SMA Bruderan
Purwokerto. Undergraduate Thesis.Yogyakarta: Indonesian Language and
Literature Education Study Program, Faculty of Teachers Training and
Education, Sanata Dharma University.
Learning media using Lectora Inspire application is essential for SMA
Bruderan Purwokerto to develop teachers‟ creativity in delivering learning
material to the students. Teachers needed efficient and user-friendly media. The
aim of this research was to develop learning media using Lectora Inspire in
negotiation text lesson for first grade students at SMA Bruderan Purwokerto
based on the students and the teachers‟ needs in the school.
This research applied Research and Development (R&D) method. The
research and development steps used in this research were borrowed from Borg &
Gall (Setyosari, 2013: 237-239) which was simplified into seven steps, namely (1)
initial research and information gathering which was consist of need-based
analysis (interviewing some teachers and giving questionnaire to students), (2)
core competency, basic competency and indicator assessment, (3) Inspire Lectora
development, (4) experts validation, (5) product revision, (6) field experiment,
and (7) product revision. The data were obtained from 120 students from 10th
grade at SMA Bruderan Purworejo in June 2016.
The result showed that the use of Lectora Inspire learning media in the text
negotiation lesson has been validated and undergone a field experiment with the
following aspects graded, namely media design and interface, learning material,
language usage, and media reliability and usability. The score of a small group
experiment was 4,36 which fell into „very good‟ category and in a big group the
score was 4,01 which fell into „good‟ category. The recapitulation from the small
and big group showed that the score was 4,18 which fell into „good‟ category.
Based on the result, the researcher concluded that Lectora Inspire learning media
application which has been developed was good and proper application to use as a
media learning for text negotiation lesson for first grade students at SMA
Bruderan Purwokerto.

Keyword: media, instructional media, Lectora Inspire, negotiation text

ix

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Kata Pengantar
Puji syukur kepada Tuhan Yesus Kristus dan Bunda Maria atas kasih
sayang, berkat, dan anugerah yang dilimpahkan-Nya sehingga peneliti dapat
menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengembangan Aplikasi Lectora Inspire
dalam Pembelajaran Teks Negosiasi Kelas X SMA Bruderan Purwokerto” dengan
baik. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana
Program Studi Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan, Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta.
Pada penulisan skripsi ini, peneliti menyadari bahwa sepenuhnya
pengerjaan skripsi dapat terwujud bukan karena hasil kerja keras peneliti semata,
namun berbagai pihak yang telah membantu, mendukung, dan membimbing dari
awal sampai akhir skripsi ini. Oleh karena itu, pada kesempatan ini peneliti ingin
mengucapkan terima kasih kepada:
1.

Tuhan Yesus Kristus dan Bunda Maria atas kasih sayang dan berkat-Nya.

2.

Rohandi, Ph.D., selaku dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,
Universitas Sanata Dharma.

3.

Dr. Yuliana Setiyaningsih, M.Pd., selaku Ketua Prodi PBSI, atas arahan dan
bimbingannya kepada penulis.

4.

Dr. R. Kunjana Rahardi, M.Hum., selaku Wakil Ketua Prodi PBSI yang
telah memberikan masukan dan arahan kepada penulis dengan penuh
kesabaran.

5.

Rishe Purnama Dewi, S.Pd., M.Hum., selaku dosen pembimbing I, yang
sabar dan penuh ketelitian untuk membimbing, mengarahkan, dan
memberikan masukan yang membangun saat menyusun skripsi.

6.

Galih Kusumo, S.Pd., M.Pd., selaku dosen pembimbing II, yang telah
banyak membantu, memberikan masukan, dan nasihat kepada penulis.

7.

Segenap dosen PBSI, Universitas Sanata Dharma, yang telah mendidik dan
memberikan ilmu yang berguna dan bermanfaat untuk penulis, serta
menanamkan nilai-nilai yang cerdas dan humanis.

x

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

8.

Priyatno Ardi, S.Pd., M.Hum., selaku ahli media dan validator produk
media pembelajaran yang telah memberikan saran yang membangun kepada
penulis.

9.

Apri Damai Sagita Krissandi, S.S., M.Pd., selaku ahli materi dan validator
materi pembelajaran Bahasa Indonesia.

10. Br. Apolonaris Setara, S.Pd., F.C., sebagai kepala sekolah SMA Bruderan
Purwokerto, yang telah memperbolehkan penulis untuk melakukan
penelitian di SMA Bruderan Purwokerto.
11. David Rihardi, S.Pd., selaku guru Bahasa Indonesia kelas X SMA Bruderan
Purwokerto, yang telah memperbolehkan dan meluangkan waktunya untuk
membantu penulis dalam proses penelitian di SMA Bruderan Purwokerto.
12. Rusmanto, S.Pd., selalu guru TIK dan penanggung jawab laboratorium
komputer SMA Bruderan Purwokerto, yang telah memperbolehkan penulis
untuk meminjam dan menggunakkan ruangan sebagai tempat penelitian.
13. Robertus Marsidiq selaku staff sekretariat PBSI yang telah banyak
membantu penulis dalam pelayanan administratif.
14. Keluarga peneliti terkasih dan tercinta, Bapak Heribertus Rusmanto, Ibu
Ning Setyaningsih, S.Pd., kakakku Kartika Kusuma Wardani, S.Farm. Apt.,
dan Febriana Pramudya Wardani, S.E., terima kasih atas doa, dukungan
materi maupun rohani, dan kasih sayang yang telah diberikan kepada
penulis.
15. Tiga keponakan tercinta, Dominika Reyna Leandra, Benediktus Hanka
Bramantya, dan Dionisius Puspo Arby Lauda yang telah memberikan
semangat dan hiburan dengan tingkah laku kalian yang jenaka,
menggemaskan, dan membuat segera ingin pulang ke rumah.
16. Teman-teman bimbingan Maria Yunita Anggelina, Martha Novita Sari
Lagur, Ryan Pamula Sari, Emmanda Sekar Yumita, Yohanana Vita Desiani,
Pius Danardana Tanjung Seta, dan Stefanus Candra Saputra yang telah
memberikan semangat positif, membantu dan mendukung penulis.
17. Sahabat-sahabatku Alfiyatun Nasiroh, Setia Ratna Dewi, Nadya Bela
Pratiwi J.S., Dania Yosepha Tamara, Maria Diana Widyawati, Futya

xi

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Rakhmani, Roswita Rambu Lodang, Rosa Vania Setowati, Skolastika
Cynthia Maharani, Saktyo Dwi Wicaksono, dan Bagus Putra Mas
Suwarjana yang selalu memberikan dukungan, motivasi dan mau
meluangkan waktunya untuk bersendang gurau bersama.
18. Rekan-rekan kerja di UKPM Natas angkatan 2012-2015 yang telah
mendukung dan menjadi rekan belajar supaya tulisan indah dipandang dan
dipahami.
19. Rekan-rekan penggiat pers mahasiswa (PPMI DK Yogyakarta) yang telah
memberikan tambahan ilmu pengetahuan dalam menyusun skripsi ini.
20. Rekan-rekan mahasiswa angkatan 2012 kelas A, B, dan C baik yang sudah
lulus maupun belum lulus yang telah menemani peneliti sepanjang
perkuliahan berlangsung dan memberikan motivasi kepada penulis untuk
semangat menyelesaikan tugas akhir ini.
21. Semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu.

Penulis menyadari terdapat banyak kekurangan di dalam penulisan skripsi
ini. Namun, penulis berharap skripsi ini dapat memberikan rmanfaat kepada
berbagai pihak.

Eva Tri Rusdyaningtyas

xii

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .............................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING .................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN ...............................................................

iii

HALAMAN PERSEMBAHAN ...........................................................

iv

MOTO ....................................................................................................

v

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA ...............................................

vi

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH
UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS ............................................

vii

ABSTRAK .............................................................................................

viii

ABSTRACT ............................................................................................

ix

KATA PENGANTAR ...........................................................................

x

DAFTAR ISI ..........................................................................................

xiii

DAFTAR BAGAN ................................................................................

xix

DAFTAR TABEL ................................................................................

xx

DAFTAR GAMBAR ............................................................................

xxii

BAB I PENDAHULUAN ......................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah .....................................................................

1

B. Rumusan Masalah ..............................................................................

4

C. Tujuan Penelitian ................................................................................

4

D. Manfaat Penelitian..............................................................................

5

E. Batasan Istilah .....................................................................................

6

F. Spesifikasi Produk .............................................................................

7

G. Sistematika Penyajian .......................................................................

7

BAB II KAJIAN PUSTAKA ................................................................

9

A. Penelitian Relevan ..............................................................................

9

B. Kajian Teori ........................................................................................

12

1. Media ..................................................................................................

12

xiii

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

a. Definisi Media ....................................................................................

12

b. Prinsip Pemilihan Media ....................................................................

13

2. Media Pembelajaran ............................................................................

14

a. Definisi Media Pembelajaran .............................................................

15

b. Tujuan dan Manfaat Media Pembelajaran ..........................................

15

1) Tujuan Media Pembelajaran ...............................................................

15

2) Manfaat Media Pembelajaran .............................................................

15

c. Fungsi Media Pembelajaran ...............................................................

17

d. Klasifikasi dan Macam-macam Media Pembelajaran .........................

19

3. Multimedia .........................................................................................

21

a. Definisi Multimedia ...........................................................................

21

b. Bentuk Multimedia ............................................................................

22

1) Multimedia Linier ..............................................................................

23

2) Multimedia Interaktif .........................................................................

24

3) Ragam Media yang Digunakan dalam Multimedia ...........................

25

a) Teks ....................................................................................................

25

b) Suara (Audio) .....................................................................................

27

c) Animasi ...............................................................................................

29

d) Bagan dan Grafik ................................................................................

31

5. Lectora Inspire ...................................................................................

32

a. Definisi Lectora Inspire .....................................................................

32

b. Keunggulan Lectora Inspire ..............................................................

32

6. Teks Negosiasi ...................................................................................

33

a. Definisi Teks Negosiasi .....................................................................

33

b. Struktur Teks Negosiasi .....................................................................

34

c. Kaidah-kaidah Teks Negosiasi ...........................................................

35

C. Kerangka Pikir ...................................................................................

35

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ...........................................

37

A. Jenis Penelitian ...................................................................................

37

B. Prosedur Pengembangan ...................................................................

39

xiv

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

C. Sumber Data Penelitian .....................................................................

42

1. Subjek Penelitian ................................................................................

42

2. Lokasi dan Waktu Penelitian .............................................................

42

D. Uji Coba Produk ................................................................................

42

1. Instrumen Penelitian ...........................................................................

42

a. Kuesioner (Angket) ............................................................................

43

b. Pedoman Wawancara .........................................................................

45

c. Lembar Pengamatan ...........................................................................

46

E. Teknik Pengumpulan Data ................................................................

47

F. Teknik Analisis Data ..........................................................................

50

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.....................

54

A. Data Analisis Kebutuhan ....................................................................

54

1. Data Analisis Kebutuhan Guru ..........................................................

54

a. Pemahaman Multimedia .....................................................................

54

b. Media Pembelajaran ...........................................................................

55

c. Metode Pembelajaran .........................................................................

55

d. Kendala dan Cara Mengatasi dalam Proses Pembelajaran ................

56

2. Data Analisis Kebutuhan Siswa .........................................................

56

a. Penggunaan Media dalam Proses Kegiatan Belajar Mengajar ...........

57

b. Metode Pembelajaran yang Dipakai dalam Kegiatan Belajar
Mengajar ............................................................................................

58

c. Model atau Teknik Belajar yang Disukai Siswa ................................

58

d. Penggunaan Keterampilan Bahasa yang Disukai Siswa ....................

59

e. Bentuk Soal Latihan yang Digunakan di Kelas .................................

59

f. Pemahaman Siswa Tentang Pembelajaran Berbasis
Multimedia ........................................................................................

60

g. Bentuk Evaluasi yang Dipakai dalam Proses Kegiatan Belajar
Mengajar ............................................................................................

61

B. Deskripsi Produk Awal ......................................................................

62

1. Silabus ................................................................................................

62

xv

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

2. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) ........................................

62

3. Story Board ........................................................................................

63

4. Media Lectora Inspire ........................................................................

63

a. Halaman Awal ....................................................................................

63

b. Petunjuk Penggunaan .........................................................................

64

c. Menu Utama .......................................................................................

64

d. Kurikulum ..........................................................................................

65

e. Materi dan Contoh Teks Negosiasi ....................................................

66

f. Evaluasi ...............................................................................................

67

g. Permainan ...........................................................................................

69

h. Penyusun ............................................................................................

70

i. Daftar Pustaka .....................................................................................

70

C. Data Validasi dan Revisi Produk .......................................................

71

1. Deskripsi Data Validasi Ahli Materi ..................................................

71

a. Data Validasi Ahli Materi ..................................................................

71

2. Deskripsi Data Validasi Ahli Media ..................................................

72

a. Data Validasi Ahli Media ...................................................................

72

b. Revisi Produk .....................................................................................

73

3. Deskripsi Data Validasi Guru Bahasa Indonesia ...............................

74

4. Deskripsi Data Validasi Lapangan .....................................................

74

a. Deskripsi Data Uji Coba Kelompok Kecil dan Revisi Produk ..........

75

1) Data Uji Coba Kelompok Kecil .........................................................

75

2) Revisi Produk .....................................................................................

76

b. Deskripsi Data Uji Coba Kelompok Besar ........................................

77

1) Data Uji Coba Kelompok Besar ........................................................

77

2) Revisi Produk .....................................................................................

78

D. Analisis Data .....................................................................................

79

1. Analisis Data Penilaian Ahli Materi ..................................................

80

2. Analisis Data Penilaian Ahli Media ...................................................

81

3. Analisis Data Penilaian Guru Bahasa Indonesia ................................

82

4. Analisis Data Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil ...........................

83

xvi

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

a. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 1 .................................

84

b. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 2 .................................

85

c. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 3 .................................

86

d. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 4 .................................

87

e Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 5 ..................................

88

f. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 6 ..................................

89

g. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 7 .................................

90

h. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 8 .................................

91

i. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 9 ..................................

92

j. Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 10 ................................

93

5. Analisis Data Uji Coba Kelompok Besar ...........................................

94

a. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 1 .................................

95

b. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 2 ................................

96

c. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 3 .................................

97

d. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 4 ................................

98

e. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 5 .................................

99

f. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 6 .................................

100

g. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 7 ................................

101

h. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 8 ................................

102

i. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 9 .................................

103

j. Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 10 ...............................

104

E. Kajian Produk Akhir ..........................................................................

108

1. Media Lectora Inspire ........................................................................

108

a. Halaman Awal ....................................................................................

109

b. Petunjuk Penggunaan .........................................................................

109

c. Menu Utama .......................................................................................

110

d. Kurikulum ..........................................................................................

111

e. Materi dan Contoh Teks Negosiasi ....................................................

112

f. Evaluasi ...............................................................................................

113

g. Permainan ...........................................................................................

114

h. Penyusun ............................................................................................

115

xvii

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

i. Daftar Pustaka .....................................................................................

116

2. Kelemahan dan Kelebihan Produk Lectora Inspire ............................

116

a. Kelemahan Aplikasi Lectora Inspire .................................................

116

b. Kelebihan Aplikasi Lectora Inspire ...................................................

117

F. Pembahasan .......................................................................................

117

BAB V PENUTUP .................................................................................

121

A. Kesimpulan ........................................................................................

121

B. Implikasi .............................................................................................

122

C. Saran ..................................................................................................

123

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................

124

LAMPIRAN ...........................................................................................

126

xviii

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

DAFTAR BAGAN

Bagan 2.1 Multimedia Tipe Linier ........................................................

25

Bagan 2.2 Multimedia Interaktif ...........................................................

26

Bagan 3.1 Langkah-langkah Penggunaan Metode Research and
Development (R&D) ..........................................................

38

Bagan 3.2 Skema Penelitian Pengembangan ........................................

41

xix

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Klasifikasi Pengelompokan Media ........................................

21

Tabel 3.1 Kisi-kisi Validasi Ahli Media ................................................

43

Tabel 3.2 Kisi-kisi Validasi Ahli Media (Dosen/Guru) .........................

44

Tabel 3.3 Kisi-kisi Validasi Lapangan ...................................................

44

Tabel 3.4 Kisi-kisi Kuesioner Analisis Kebutuhan Siswa .....................

45

Tabel 3.5 Kisi-kisi Instrumen Wawancara Guru ....................................

46

Tabel 3.6 Kisi-kisi Validasi Lembar Pengamatan Siswa .......................

47

Tabel 3.7 Kisi-kisi Instrumen Wawancara Guru ....................................

48

Tabel 3.8 Kisi-kisi Lembar Instrumen Observasi Siswa ........................

48

Tabel 3.9 Kisi-kisi Angket Analisis Kebutuhan ....................................

49

Tabel 3.10 Kisi-kisi Validasi Ahli Media ..............................................

50

Tabel 3.11 Kisi-kisi Validasi Ahli Materi (Dosen/Guru) .......................

50

Tabel 3.12 Kisi-kisi Validasi Lapangan .................................................

50

Tabel 3.13 Pengolahan Data Kualitatif Menjadi Data Kuantitatif .........

50

Tabel 3.14 Hasil Pengolahan Data Kuantitatig menjadi Kualitatif ........

52

Tabel 4.1 Soal Analisis Kebutuhan Siswa Penggunaan Media ..............

57

Tabel 4.2 Soal Analisis Kebutuhan Siswa Metode Pembelajaran .........

58

Tabel 4.3 Soal Analisis Kebutuhan Siswa Model dan Teknik
Belajar .....................................................................................

58

Tabel 4.4 Soal Analisis Kebutuhan Siswa Media Pembelajaran ...........

59

Tabel 4.5 Soal Analisis Kebutuhan Siswa Penggunaan Keterampilan
Bahasa.....................................................................................

60

Tabel 4.6 Soal Analisis Kebutuhan Siswa Bentuk Soal Latihan ...........

60

Tabel 4.7 Soal Analisis Kebutuhan Siswa Pemahaman Siswa Tentang
Multimedia ............................................................................

61

Tabel 4.8 Soal Analisis Kebutuhan Siswa Bentuk Evaluasi ..................

62

Tabel 4.9 Revisi Produk Ahli Media ......................................................

74

Tabel 4.10 Revisi Produk Uji Coba Kelompok Kecil ............................

77

Tabel 4.11 Revisi Produk Uji Coba Kelompok Besar ...........................

79

xx

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Tabel 4.12 Analisis Penilaian Ahli Materi .............................................

81

Tabel 4.13 Analisis Penilaian Ahli Media .............................................

82

Tabel 4.14 Analisis Penilaian Guru Bahasa Indonesia ..........................

83

Tabel 4.15 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 1 ...................

85

Tabel 4.16 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 2 ...................

86

Tabel 4.17 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 3 ...................

87

Tabel 4.18 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 4 ...................

88

Tabel 4.19 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 5 ...................

89

Tabel 4.20 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 6 ...................

90

Tabel 4.21 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 7 ...................

91

Tabel 4.22 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 8 ...................

92

Tabel 4.23 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 9 ...................

93

Tabel 4.24 Analisis Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 10 .................

94

Tabel 4.25 Rekapitulasi Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil ...............

95

Tabel 4.26 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 1 ..................

96

Tabel 4.27 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 2 ..................

97

Tabel 4.28 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 3 ..................

98

Tabel 4.29 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 4 ..................

99

Tabel 4.30 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 5 ..................

100

Tabel 4.31 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 6 ..................

101

Tabel 4.32 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 7 ..................

102

Tabel 4.33 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 8 ..................

103

Tabel 4.34 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 9 ..................

104

Tabel 4.35 Analisis Uji Coba Kelompok Besar Indikator 10 ................

105

Tabel 4.36 Rekapitulasi Penilaian Hasil Uji Coba Kelompok
Besar ....................................................................................

107

Tabel 4.37 Rekapitulasi Data Uji Coba Keseluruhan ............................

108

xxi

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Tampilan Halaman Awal ......................................................

64

Gambar 2 Petunjuk Penggunaan Tombol Navigasi ...............................

65

Gambar 3 Petunjuk Penggunaan Tombol Menu Utama ........................

65

Gambar 4 Menu Utama ..........................................................................

66

Gambar 5 Kurikulum .............................................................................

67

Gambar 6 Materi Teks Negosiasi ...........................................................

67

Gambar 7 Contoh Teks Negosiasi ..........................................................

68

Gambar 8 Login Evaluasi Teks Negosiasi .............................................

68

Gambar 9 Contoh Soal dalam Evaluasi Teks Negosiasi ........................

69

Gambar 10 Hasil Siswa Lulus ................................................................

69

Gambar 11 Hasil Siswa Kurang dari KKM ...........................................

70

Gambar 12 Soal Permainan 1 .................................................................

70

Gambar 13 Soal Permainan 2 .................................................................

71

Gambar 14 Penyusun .............................................................................

72

Gambar 15 Daftar Pustaka .....................................................................

73

Gambar 16 Diagram Penilaian Ahli Materi ...........................................

81

Gambar 17 Diagram Penilaian Ahli Media ............................................

83

Gambar 18 Diagram Penilaian Guru Bahasa Indonesia .........................

84

Gambar 19 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 1 .................

85

Gambar 20 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 2 .................

86

Gambar 21 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 3 .................

87

Gambar 22 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 4 .................

88

Gambar 23 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 5 .................

89

Gambar 24 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 6 .................

90

Gambar 25 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 7 .................

91

Gambar 26 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 8 .................

92

Gambar 27 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 9 .................

93

Gambar 28 Diagram Uji Coba Kelompok Kecil Indikator 10 ...............

94

Gambar 29 Diagram Rekapitulasi Hasil Uji Coba Kelompok

xxii

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Kecil ....................................................................................

96

Gambar 30 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 1 .................

97

Gambar 31 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 2 .................

98

Gambar 32 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 3 .................

99

Gambar 33 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 4 .................

100

Gambar 34 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 5 .................

101

Gambar 35 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 6 .................

102

Gambar 36 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 7 .................

103

Gambar 37 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 8 .................

104

Gambar 38 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 9 .................

105

Gambar 39 Diagram Uji Coba Kelompok Besar Indikator 10 ...............

106

Gambar 40 Diagram Rekapitulasi Hasil Uji Coba Kelompok
Besar ....................................................................................

107

Gambar 41 Diagram Rekapitulasi Uji Coba Keseluruhan .....................

108

Gambar 42 Tampilan Halaman Awal ....................................................

110

Gambar 43 Petunjuk Penggunaan Tombol Navigasi .............................

111

Gambar 44 Petunjuk Penggunaan Tombol Menu Utama ......................

111

Gambar 45 Menu Utama ........................................................................

112

Gambar 46 Kurikulum ...........................................................................

112

Gambar 47 Materi Teks Negosiasi .........................................................

113

Gambar 48 Contoh Teks Negosiasi ........................................................

113

Gambar 49 Login Evaluasi Teks Negosiasi ...........................................

114

Gambar 50 Contoh Soal dalam Evaluasi Teks Negosiasi ......................

114

Gambar 51 Hasil Siswa Lulus ................................................................

115

Gambar 52 Hasil Siswa Kurang dari KKM ...........................................

115

Gambar 53 Soal Permainan 1 .................................................................

116

Gambar 54 Soal Permainan 2 .................................................................

116

Gambar 55 Penyusun .............................................................................

116

Gambar 56 Daftar Pustaka .....................................................................

117

xxiii

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

BAB I
PENDAHULUAN

Pada bab ini berisi tentang, (1) latar belakang, (2) rumusan masalah, (3)
tujuan penelitian, (4) manfaat penelitian, (5) batasan istilah, (6) spesifikasi
produk, dan (7) sistematika penyajian.
A. Latar Belakang
Pembelajaran Bahasa Indonesia merupakan salah satu materi yang ada di
sekolah. Bahasa Indonesia menjadi pembelajaran yang diarahkan sebagai alat
komunikasi baik di sekolah maupun di lingkungan sekitar. Selama ini
pembelajaran Bahasa Indonesia dianggap membosankan. Penggunaan media
untuk kegiatan belajar mengajar yang kurang bervariasi, mengakibatkan siswa
cepat bosan dengan pembelajaran yang monoton. Berdasarkan kurikulum 2013
tingkat SMA/MA pada mata pelajaran bahasa Indonesia kelas X, terdapat empat
teks yang dipelajari oleh siswa salah satunya adalah teks negosiasi. Negosiasi
memiliki peran yang penting dalam kehidupan sehari-hari. Saat menyelesaikan
masalah, terkadang muncul perbedaan pendapat dengan lawan bicara. Salah satu
cara untuk menyatukan perbedaan pendapat adalah dengan melakukan negosiasi.
Selain itu, negosiasi juga bertujuan supaya siswa dapat terampil berpikir kritis
dan kreatif serta mampu bertindak efektif dalam menyelesaikan masalah dalam
kehidupan nyata (Kemendikbud, 2014: 121). Negosiasi merupakan bentuk
interaksi sosial yang berfungsi untuk membuat suatu kesepakatan di antara

1

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI
2

pihak-pihak yang mempunyai kepentingan bersama (Kemendikbud, 2014: 122).
Kemampuan bernegosiasi diperlukan siswa pada kehidupan sehari-hari untuk
mencapai tujuan bersama.
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin maju,
mendorong kita supaya memanfaatkan teknologi yang ada untuk membatu
proses kegiatan belajar mengajar. Ketetapan pemerintah dalam kurikulum 2013
menghendaki pelaksanakan pembelajaran aktif, kreatif, dan inovatif (Yunus,
2014: 32). Pembelajaran aktif, kreatif dan inovatif dapat terlaksana jika
pembelajaran dilengkapi dengan sarana dan prasarana pembelajaran yang
mendukungnya. Apabila materi pengajaran disajikan dengan ceramah, dan
ditambah dengan contoh yang sesuai dengan materi yang diajarkan (gambar,
sketsa, grafik dan sebagainya), maka akan lebih mudah materi tersebut
dimengerti oleh anak didik (Latu, 1988: 16). Kemampuan setiap siswa yang
berbeda-beda dalam menangkap materi pembelajaran, merupakan suatu
tantangan tersendiri untuk guru. Guru perlu merancang pembelajaran yang
kreatif dan mudah dipahami oleh siswa.
Perkembangan teknologi informasi yang ada saat ini dapat mendukung
proses kegiatan pembelajaran di kelas. Berkembangnya teknologi yang semakin
maju dan bermacam-macam aplikasi yang banyak beredar saat ini dapat
dimanfaatkan sebagai salah satu alternatif media pembelajaran. Penggunaan
LCD proyektor, laptop, speaker yang mudah dipakai merupakan salah satu
teknologi yang dapat dimanfaakan dalam proses kegiatan belajar mengajar
sebagai media pembelajaran. Peran media pembelajaran berdampak besar pada

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI
3

peningkatan hasil belajar siswa dan dapat membantu siswa untuk belajar lebih
giat. Pemilihan media pembelajaran dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan
situasi pembelajar di sekolah.
Media pembelajaran berbasis multimedia saat ini sangatlah bervariasi dari
yang sederhana sampai yang paling rumit salah satu contohnya Lectora Inspire.
Aplikasi Lectora Inspire adalah Authoring Tool untuk pengembangan konten elearning yang dikembangkan oleh Trivantis Corporation. Cakupan yang ada di
Lectora Inspire terdiri dari (1) Flypaper for Lectora yang berfungsi menambah
animasi flash, transisi dan efek spesial, (2) Camtasia® for Lectora berfungsi
membuat tutorial dengan capture video, animasi flash, dan software desain 3D
lainnya, (3) Snagit® for Lectora berfungsi membuat image jika melakukan
capture lewat desktop, dan (4) produk tambahan (Add-ons) yaitu Lectora
Integrator for Microsoft Power Point yang berfungsi mengubah presentasi
Microsoft Power Point menjadi Lectora secara langsung (Mas’ud, 2014:1-2).
Berdasarkan hasil wawancara dengan Bapak DR selaku guru Bahasa
Indonesia kelas X SMA Bruderan Purwokerto, pada hari Kamis, 9 Mei 2016
mengungkapkan bahwa, penggunaan media pembelajaran di lingkungan sekolah
masih sedikit. Penyampaian materi dan bahan atau media yang digunakan guru
untuk mengajar dapat membuat siswa lebih aktif saat pembelajaran berlangsung.
Bapak DR mengaku bahwa dalam mengajar, beliau menggunakan bahan dan
media yang tersedia di lingkungan sekitar sekolah. Media pembelajaran yang
sebagian besar guru gunakan yaitu powerpoint. Powerpoint dianggap sebagai
salah satu alternatif media pembelajaran yang mudah digunakan dan tidak

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI
4

memakan waktu yang banyak ketika dibuat oleh para guru. Selain itu, beberapa
guru yang ada di sekolah masih kurang menguasai komputer atau laptop,
sehingga penggunaan media pembelajaran berbasis multimedia kurang
diperhatikan. Permasalahan yang terjadi dalam lingkungan SMA Bruderan
Purwokerto khususnya pada kelas X dapat dijelaskan bahwa kurangnya media
yang inovatif untuk penggunaan media pembelajaran. Oleh karena itu, peneliti
akan mengembangkan media pembelajaran yang lebih kreatif dan inovatif
dengan memanfaatkan komputer sebagai salah satu sarana kegiatan belajar
mengajar di kelas khususnya pada pembelajaran teks negosiasi siswa kelas X.
Media pembelajaran yang akan dikembangkan yaitu aplikasi Lectora Inspire
dalam pembelajaran teks negosiasi kelas X SMA Bruderan Purwokerto.
A. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang yang dipaparkan di atas, maka rumusan masalah
dalam penelitian ini adalah sebagai berikut.
1.

Bagaimana pengembangan aplikasi Lectora Inspire dalam pembelajaran
teks negosiasi kelas X SMA Bruderan Purwokerto?

2.

Bagaimana kualitas media pada Lectora Inspire yang dihasilkan untuk
pembelajaran teks negosiasi kelas X SMA Bruderan Purwokerto?

B. Tujuan Penelitian
Berdasarkan rumusan masalah, tujuan penelitian ini adalah sebagai
berikut.
1.

Mengembangkan media pembelajaran melalui aplikasi Lectora Inspire
dalam pembelajaran teks negosiasi kelas X SMA Bruderan Purwokerto.

PLAG

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E LEARNING BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK KETERAMPILAN MEMBACA BAHASA ARAB SISWA MTs KELAS VIII

10 93 256

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN LECTORA INSPIRE PADA MATA PELAJARAN DASAR KECANTIKAN KULIT SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 BERINGIN.

1 11 37

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK MATA PELAJARAN DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK KELAS X DI SMK SWASTA IMELDA MEDAN.

2 5 29

Pengembangan aplikasi Lectora Inspire sebagai media alternatif pembelajaran teks prosedur kompleks kurikulum 2013 kelas X Sekolah Menengah Agama Katolik Seminari Mario John Boen Pangkalpinang.

0 0 337

Pengembangan aplikasi Lectora Inspire sebagai media alternatif pembelajaran teks prosedur kompleks kurikulum 2013 kelas X Sekolah Menengah Agama Katolik Seminari Mario John Boen Pangkalpinang

1 29 335

Pengembangan aplikasi Lectora Inspire dalam pembelajaran teks negosiasi kelas X SMA Bruderan Purwokerto

1 3 242

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK MATA PELAJARAN SISTEM AC DI SMK NEGERI 2 KLATEN.

0 3 128

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK MATA PELAJARAN SISTEM AC DI SMK NEGERI 2 KLATEN.

1 2 128

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SUHU, KALOR, DAN PERPINDAHAN KALOR BERBASIS LECTORA INSPIRE UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR FISIKA SISWA KELAS X SMA NEGERI 10 YOGYAKARTA.

0 0 1

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBANTU SOFTWARE LECTORA INSPIRE PADA MATERI RELASI DAN FUNGSI KELAS X - Raden Intan Repository

0 2 94