PENJASORKES KLS 1\PENJAS X-1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu

: 4 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan keterampilan permainan olahraga dalam bentuk
sederhana dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
2. Kompetensi dasar

: Memperaktikkan keterampilan bermain salah satu permainan olahraga
bola besar dengan peraturan yang sebenarnya serta nilai kerjasama,
kejujuran, menerima kekalahan ,kerja keras, dan percaya diri.


3. Materi
: Sepak bola
4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 20 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa melakukan
pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan stretching serta
senam kelenturan
2. Inti 140 menit
Pertemuan 1
Setelah siswa selesai melakukan pemanasan guru memberikan penjelasan mengenai teknik
menendang bola menggunakan kaki bagian dalam, punggung kaki dan kaki bagian luar dalam
permainan sepak bola. Kemudian siswa di bagi beberapa kelompok yaitu ada kelompok
sebagai yang melakukan menendang bola dengan punggung kaki, kelompok menendang
dengan kaki bagian dalam dan kelompok menendang dengan bagian luar. Hal ini bisa
dilakukan secara bergantian. Sebelumnya melakukan semua kegiatan di anjurkan kepada
siswa untuk membaca Basmallah untuk keselamatan
Pertemuan 2
Setelah siswa selesai melakukan pemanasan guru memberikan penjelasan mengenai teknik
mengontrol bola menggunakan kaki bagian dalam, punggung kaki dan kaki bagian luar dalam
permainan sepak bola. Kemudian siswa di bagi beberapa kelompok yaitu ada kelompok yang

melakukan menghentikan bola dengan punggung kaki, kelompok menghentikan bola dengan
kaki bagian dalam dan kelompok menghentikan bola dengan bagian luar. Hal ini bisa
dilakukan secara bergantian. Sebelumnya melakukan semua kegiatan di anjurkan kepada
siswa untuk membaca Basmallah untuk keselamatan

3. Penutup 20 menit
Siswa berbaris melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil kegiatan. dilanjutkan
berdo’a dan mengucap alhamdulillah
5. Penilaian.
No

Nama siswa

Sikap badan

Aspek yang diamati
Perkenaan bola dengan
kaki

Arah bola


Skor

Ket

1
2
Keterangan :
1. Sikap

badan

3

2. Perkenaan bola dengan kaki

4

3. Arah bola


3

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata pelajaran


: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu

: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan keterampilan permainan olahraga dengan peraturan
dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
2. Kompetensi dasar

: Memperaktikkan keterampilan bermain salah satu permainan olahraga
bola besar dengan peraturan yang sebenarnya serta nilai kerjasama,
kejujuran, menerima kekalahan ,kerja keras, dan percaya diri.

3. Materi


: Bola voli

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 10 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa melakukan
pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan stretching serta
senam kelenturan
2. Inti 70 menit
Setelah siswa selesai melakukan pemanasan guru memberikan penjelasan mengenai materi
yaitu passing bawah, atas dan servis bawah yang akan di ajarkan kepada siswa. Kemudian
dilanjutkan dengan pembentukan beberapa kelompok, setiap kelompok secara bergantian
melakukan passing ketembok, dan dilanjutkan melakukan passing secara berpasangan
kemudian melanjutkan pada materi melakukan servis bawah. Sebelumnya melakukan semua
kegiatan di anjurkan kepada siswa untuk membaca Basmallah untuk keselamatan
3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil kegiatan. dilanjutkan
berdo’a dan mengucap alhamdulillah

5. Penilaian.

No

Nama siswa

Aspek yang diamati
Perkenaan bola dengan

Sikap badan

tangan

Arah bola

Skor

Ket

1
2


Keterangan :
1. Sikap badan

3

2. Perkenaan bola dengan tangan

4

3. Arah bola

3

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar


H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu


: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan keterampilan permainan olahraga dengan peraturan
dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
2. Kompetensi dasar

: Memperaktikkan keterampilan bermain salah satu permainan olahraga
bola besar dengan peraturan yang sebenarnya serta nilai kerjasama,
kejujuran, menerima kekalahan ,kerja keras, dan percaya diri.

3. Materi

: Bola basket (passing )

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 10 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa melakukan
pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan stretching serta
senam kelenturan
2. Inti 70menit

Kegiatan guru : Setelah siswa selesai melakukan pemanasan guru memberikan penjelasan
cara melakukan passing dada, passing pantul, pasing atas dan passing
samping kemudian dilanjutkan dengan pembentukan kelompok/team untuk
melakukan passing secara bergantian.
Kegiatan siswa:

Mendengarkan, memperaktikkan/memperagakan macam-macam passing.
Sebelumnya melakukan semua kegiatan di anjurkan kepada siswa untuk
membaca Basmallah untuk keselamatan

3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil kegiatan serta
menyimpulkan. kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah

5. Penilaian.
No

Nama siswa

Sikap badan

Aspek yang diamati
Dorongan tangan

Arah bola

Skor

Ket

1
2

Keterangan :
1. Sikap badan

3

2. Dorongan tangan

4

3. Arah bola

3

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu

: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan keterampilan permainan olahraga dengan peraturan
dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
2. Kompetensi dasar

: Memperaktikkan keterampilan bermain salah satu permainan olahraga
beregu bola kecil dengan menggunakan alat peraturan yang
dimodifikasi serta nilai kerjasama, kejujuran, menerima kekalahan
,kerja keras, dan percaya diri.

3. Materi

: Softball/baseball

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 10 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa melakukan
pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan stretching serta
senam kelenturan
2. Inti 70 menit
Kegiatan guru : Setelah siswa selesai melakukan pemanasan guru memberikan penjelasan
mengenai teknik melempat, menangkap dan teknik memukul, kemudian
dilanjutkan siswa dibagi menjadi beberapa kelompok yaitu ada kelompok
pelempar, penangkap dan kelompok pemukul.
Kegiatan siswa: Mendengarkan , mendomontrasikan, menanyakan dan menyimpulakan hasil
kegiatan. Sebelumnya melakukan semua kegiatan di anjurkan kepada siswa
untuk membaca Basmallah untuk keselamatan
3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil kegiatan serta
menyimpulkan. kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah

5. Penilaian.
Aspek yang diamati
No

Nama siswa

Teknik

Teknik menangkap

melempar

Teknik

Skor

Ket

memukul

1
2

Keterangan :
1. Teknik melempar

3

2. Teknik menangkap

3

3. Teknik memukul

4

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu

: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan keterampilan permainan olahraga dengan peraturan
dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
2. Kompetensi dasar

: Memperaktikkan keterampilan, atletik dengan menggunakan peraturan
yang dimodifikasi serta nilai kejujuran,menghargai semangat dan
percaya diri.

3. Materi

: Atletik (lari jarak pendek )

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 10 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa melakukan
pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan stretching serta
senam kelenturan
2. Inti 70 menit
Kegiatan guru : Setelah siswa selesai melakukan pemanasan guru memberikan penjelasan
mengenai materi atletik lari jarak pendek yang meliputi teknik melakukan
dasar start jongkok, teknik berlari dan teknik memasuki finis kemudian
dilanjutkan dengan membagi siswa menjadi beberapa kelompok, dengan
cara beergantian siswa melakukan kegiatan sesuai perintah guru
Kegiatan siswa: Mendengarkan , mendomontrasikan, menanyakan dan menyimpulakan hasil
kegiatan. Sebelum melakukan semua kegiatan di anjurkan kepada siswa
untuk membaca Basmallah untuk keselamatan
3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil kegiatan serta
menyimpulkan. kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah

5. Penilaian.
Aspek yang diamati
Teknik
No

Nama siswa

Teknik start

Teknik lari

memasuki

Skor

Ket

finish

1
2

Keterangan :
1. Teknik start

3

2. Teknik lari

4

3. Teknik memasuki finish

3

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu

: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan keterampilan bela diri secara berpasangan dengan
menggunakan peraturan yang sebenarbya serta nilai kerjasama,
kejujuran, menerima kekalahan kerja keras dan percaya diri.
2. Kompetensi dasar

: Memperaktikkan keterampilan salah satu cabang olahraga bela diri serta
nilaikejujuran, menghargai orang lai, kerja keras dan percaya diri

3. Materi

: Bela diri ( pencak silat )

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 10 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa
melakukan pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan
stretching serta senam kelenturan
2. Inti 70 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa
melakukan pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan
stretching serta senam kelenturan dilanjutkan guru menberikan penjelasan tentang macam
sikap pasang dan macam-macam kuda-kuda. Sebelumnya melakukan semua kegiatan di
anjurkan kepada siswa untuk membaca Basmallah untuk keselamatan
3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil kegiatan serta
menyimpulkan. kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah
5. Penilaian.
Aspek yang diamati
Pergerakan
No

Nama siswa

Sikap kaki

Sikap badan

sikap kudakuda

1
2

Skor

Ket

Keterangan :
1. Sikap kaki

3

2. Sikap badan

3

3 Pergerakan sikap kuda-kuda

4

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X /1

Alokasi waktu

: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaaktikkan latihan kebugaranjasmani dan cara mengukurnya
sesuai dengan kebutuhan dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
2. Kompetensi dasar

: Memperaktikkan latihan kekuatan, kecepatan, daya tahan dan
kelentukan untuk kebugaran jasmani dalam bentuk sederhana serta
nilai tanggung jawab, disiplin dan percaya diri

3. Materi
: Latihan kebugaran
4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 20menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa melakukan
pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan stretching serta
senam kelenturan
2. Inti 140 menit
Kegiatan guru : Setelah siswa selesai melakukan pemanasan guru memberikan penjelasan
cara melakukan gerakan latihan push up, sit up, pull up.dan kemudian
dilanjutkan dengan melakukan macam-macam latihan kelenturan
diantaranya gerakan cium lutut dengan sikap duduk maupun berdiri, sikap
kayang, mengangkat badan dan posisi telungkup kedua tangan berada pada
leher belakang dan berbagai macam latihan perenggangan mulai dari leher
sampai pergelangan kaki dan dilanjutkan lagi ke latihan keseimbangan
seperti sikap kapal terbang
Kegiatan siswa:

Mendengarkan, mengamati dan menanyakan, memperaktikkan
/memperagakan macam-gerakan yang dijelaskan oleh guru. Sebelumnya
melakukan semua kegiatan di anjurkan kepada siswa untuk membaca
Basmallah untuk keselamatan

3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil kegiatan serta
menyimpulkan. kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah

5. Penilaian.
Aspek yang diamati
Prestasi
No

Nama siswa

dalam 1 menit
melakukan
pus up

Prestasi
dalammelakukan
kelentukan togok

Prestasi
sikap kapal

Skor

Ket

terbang 1
menit

1
2

Keterangan :
Semua prestasi di lihat di tabel

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu

: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaaktikkan latihan kebugaranjasmani dan cara mengukurnya sesuai
dengan kebutuhan dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
2. Kompetensi dasar : Memperaktikkan perawatan tubuh agar tetap segar
3. Materi

: perawatan tubuh

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 10menit
Siswa berdo’a kemudian guru melakukan presensi
2. Inti 70 menit
Setelah siswa berdo’a kemudian guru melakukan presensi dilanjukan guru menjelaskan
masalah perawatan tubuh agar tetap bugar dan kemudian dilanjutkan dengan memberikan
kesempatan kepada semua siswa untuk membuat kegiatan atau rencana program kira-kira
kegiatan apa yang akan dilakukan siswa untuk memperoleh kebugaran pada tubuh.
Sebelumnya melakukan semua kegiatan di anjurkan kepada siswa untuk membaca Basmallah
untuk keselamatan
3. Penutup 10 menit
Setelah kegiatan inti berakhir dan guru mengevaluasi hasil kegiatan serta menyimpulkan.
kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah
5. Penilaian
Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompoknya dihadapan teman-temannya dan dan menilai
hasil kerja kelompoknya.

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X/1

Alokasi waktu

: 4 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan penguasaan teknik berbagai gaya renang dan nilai-nilai
yang terkandung di dalamnya.
2. Kompetensi dasar : Memperaktikkanketerampilan berbagai gaya renang untuk kepentingan
bermain di air dengan peraturan yang dimodifikasi serta nilai disiplin,
sportif, jujur, toleran, kerja keras dan keberanian..
3. Materi

: Renang gaya dada

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 20 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa
melakukan pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan
stretching serta senam kelenturan
2. Inti 140 menit.
a. pertemuan 1.
Setelah siswa melakukan pemanasan guru menjelaskan materi mengenai senam lantai
berguling kedepan menggunakan bantuan peti lompat. Tetapi sebelum menggunakan peti di
anjurkan melakukan kegiatan roll depan degnan menggunakan matras saja, kemudian
dilanjutkan secara bergantian siswa melakukan awalan keatas peti lompat dibantu dengan
awalan lompat, dengan cara berdiri didepan peti, naik keatas peti dengan tolakan kedua
tangan saat posisi condong depan, masukkan kepala diantara kedua lengan untuk berguling
kedepan, saat kaki akan menyentuh matras tolakan kedua kaki lalu lemparkan kedua kaki ke
depan untuk mendarat Sebelum melakukan semua kegiatan di anjurkan kepada siswa untuk
membaca Basmallah untuk keselamatan
b. Pertemuan 2
Setelah siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa
melakukan pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan
stretching serta senam kelenturan dilanjutkan sisw melakukan gerakan guling kedepan dengan
didahului sikap berdiri kaki rapat dan dilanjutkan kedua tangan menyentuh matras kemudian
kepala bagian belakang menyentuh matras di teruskan punggung, pinggang dan seterusnya.

3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris dan berhitung kemudian melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil
kegiatan serta menyimpulkan. kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah
5. Penilaian
No

Nama siswa

Tolakan kaki

Aspek yang diamati
Sikap berguling di
atas peti

Sikap mendarat

Skor

Ket

1
2
Keterangan :
1. Tolakan kaki

3

2. Sikap berguling di atas peti

4

3. Sikap mendarat

3

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X- 1

Alokasi waktu

: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan aktivits ritmik tanpa alat dengan koordinasi yang beik
dan nilai-nilai yang terkandung didalamnya.
2. Kompetensi dasar

: Memperaktikkan keterampilan gerak dasar langkah dan lompat pada
aktivitas ritmik tanpa alat serta nilai kedisiplinan, konsentrasi ddan
keluwesan.

3. Materi

: Gerak ritmik

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 10menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa
melakukan pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan
stretching serta senam kelenturan
2. Inti 70 menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa
melakukan pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan
stretching serta senam kelenturan dan kemudian siswa di bagi beberapa kelompok dilanjutkan
guru menerangkan materi gerak ritmik yaitu secara klasikal melakukan langkah di tempat
,melangkah kanan, kiri, maju mundur, melangkah silang depan pada senam irama dengan
mengikuti contoh yang diberikan dan secar kelompok siswa memodifikasi hasil latihan gerak
dsar lompat untuk menghasilkan rangkaian langkah senam irama Sebelumnya melakukan
semua kegiatan di anjurkan kepada siswa untuk membaca Basmallah untuk keselamatan
3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris dan berhitung kemudian melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil
kegiatan serta menyimpulkan. kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah

5. Penilaian
Aspek yang diamati
No

Nama siswa

Sikap langkah
kaki

Sikap badan

Kesesuaian

Skor

Ket

dengan musik

1
2

Keterangan :
1. Sikap langkah kaki

3

2. Sikap badan

3

3. Kesesuaian dengan musik

4

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu

: 4 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Memperaktikkan saslah satu gaya renang dan loncat indah sederhana dan
nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
2.Kompetensi dasar

: Memperaktikkan keterampilan teknik dasar salah satu gaya renang serta
nilai disiplin, keberanian, tanggung jawab dan kerja keras.

3. Materi

: Renang gaya bebas

4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 10menit
Siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa
melakukan pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan
stretching serta senam kelenturan
2. Inti 70 menit
Setelah siswa berbaris, berdo’a kemudian guru melakukan presensi, dan dilanjutkan siswa
melakukan pemanasan (warming Up)di antaranya melakukan lari keliling lapangan dan
stretching serta senam kelenturan.dan dilanjutkan membentuk siswa menjadi beberapa
kelompok kemudian guru menerangkan teknik dasar renang gaya bebas yang terdiri dari
teknik pernafasan ,teknik meluncur dan teknik dasar gerakan kaki. Sebelum melakukan semua
kegiatan di anjurkan kepada siswa untuk membaca Basmallah untuk keselamatan
3. Penutup 10 menit
Siswa berbaris dan berhitung kemudian melakukan coling down dan guru mengevaluasi hasil
kegiatan serta menyimpulkan. kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah

5. Penilaian
5. Penilaian
Aspek yang diamati
No

Nama siswa

Teknik

Sikap meluncur

bernafas

Teknik gerakan

Skor

Ket

kaki

1
2

Keterangan :
1. Teknik bernafas

3

2. Sikap meluncur

3

3. Teknik gerakan kaki

4

Jumlah

10

Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata pelajaran

: Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

Kelas/semester

: X-1

Alokasi waktu

: 2 x 45 menit

1. Standar Kompetensi : Menerapkan budaya hidup sehat.
2. Kompetensi dasar

: Menganalisis bahaya penyalahgunaan Narkoba

3. Materi
: Narkoba Bahaya penyalahgunaan Narkoba dan jenis-jenis Narkotika
4. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan 5 menit
Siswa dan guru berdo’a bersama kemudian guru melakukan presensi yang dilanjutkan
dengan mengadakan pertanyaan-pertanyaan atau pretes sekelumit tentang Narkoba.
2. Inti 80 menit
Setela siswa dan guru berdo’a bersama kemudian guru melakukan presensi yang dilanjutkan
dengan mengadakan pertanyaan-pertanyaan atau pretes sekelumit tentang Narkoba. Kemudian
siswa dibagi menjadi beberapa kelompok dan guru menerangkan masalah materi yang akan di
ajarkan kepada siswa yaitu tentang Narkoba , setelah itu siswa melakukan diskusi sehingga
diakhir diskusi masing-masing siswa dan kelompoknya dapat menyimpulkan dan menjelaskan
bahaya penyalahgunaan Narkoba dan apa manfaatnya terhadap kita semua dan usaha-usaha
apa saja yang harus dilakukan untuk membiasakanjauh dari pengaruh Narkoba dan siswa
dapat menyebutkan jenis-jenis Narkotika. Sebelumnya melakukan semua kegiatan di anjurkan
kepada siswa untuk membaca Basmallah untuk keselamatan
3. Penutup 5 menit
Siswa menyimpulkan dan menanyakan sekitar materi yang telah di diskusikan.
kegiatan.dilanjutkan berdo’a dan mengucap alhamdulillah
5. Penilaian
Soal :
1. Jelaskan apa saja bahaya yang ditimbulkan terhadap penyalahgunaan Narkotika ?
2. Sebutkan jenis-jenis Narkotika ?
Pamekasan, 28 Juli 2015
Mengetahui,
Kepala MA.Al-Azhar

H. Abd. Aziz, S.Pd.I
NIP.

Guru Mata Pelajaran

Amirullah
NIP.