Analisis Penyediaan dan Penggunaan Air Sungai Pada Rumah Tangga Di Desa Kelambir Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang

ANALISIS PENYEDIAAN DAN PENGGUNAAN AIR SUNGAI
PADA RUMAH TANGGA DI DESA KELAMBIR
KECAMATAN HAMPARAN PERAK
KABUPATEN DELI SERDANG

TESIS

OLEH
JONI SUPERIADI
127004015/PSL

SEKOLAH PASCA SARJANA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

ANALISIS PENYEDIAAN DAN PENGGUNAAN AIR SUNGAI
PADA RUMAH TANGGA DI DESA KELAMBIR
KECAMATAN HAMPARAN PERAK

KABUPATEN DELI SERDANG

TESIS

Untuk Memperoleh Gelar Magister Sains
dalam Program Studi Pengelolaan Sumberdaya Alam dan lingkungan pada
Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara

OLEH

JONI SUPERIADI
127004015/PSL

SEKOLAH PASCA SARJANA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara


Judul Tesis

Nama Mahasiswa
Nomor Induk Mahasiswa
Program Studi

: Analisis Penyediaan dan Penggunaan Air
Sungai Pada Rumah Tangga Di Desa
Kelambir Kecamatan Hamparan Perak
Kabupaten Deli Serdang
: Joni Superiadi
: 127004015
: Pengelolaan Sumber Daya Alam Dan
Lingkungan (PSL)

Menyetujui
Komisi Pembimbing

Prof. Dr. Ir. Sumono, MS.
Ketua


Prof. Dr. Harry Agusnar, MSc., M.Phill.
Anggota

Prof. Dr. R. Hamdani Harahap, MS.
Anggota

Mengetahui :

Ketua Program Studi

Direktur,

Dr. Delvian, SP., MP.

Prof. Dr. Erman Munir, M.Sc.

Tanggal Lulus : 9 Juni 2016

Universitas Sumatera Utara


Telah diuji pada
Tanggal : 9 Juni 2016

PANITIA PENGUJI TESIS
Ketua
: Prof. Dr. Ir. Sumono, MS.
Anggota
: 1. Prof. Dr. Harry Agusnar, M.Sc., M.Phill.
2. Prof. Dr. R. Hamdani Harahap, MS.

Universitas Sumatera Utara

3. Prof. Dr. Harlem Marpaung, M.Sc.
4. Dr. Ir. Mukhlis, MS.

Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN


“ANALISIS PENYEDIAAN DAN PENGGUNAAN AIR SUNGAI
PADA RUMAH TANGGA DI DESA KELAMBIR
KECAMATAN HAMPARAN PERAK
KABUPATEN DELI SERDANG”

Dengan ini penulis menyatakan bahwa tesis ini disusun sebagai syarat
untuk memperoleh gelar Magister pada Progam Studi Pengelolaan Sumberdaya
Alam dan Lingkungan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara adalah
benar merupakan hasil karya penulis sendiri.
Adapun pengutipan-pengutipan yang penulis lakukan pada bagian-bagian
tertentu dari hasil karya orang lain dalam penulisan tesis ini, telah penulis
cantumkan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika
penulisan ilmiah.
Apabila di kemudian hari ternyata ditemukan seluruh atau sebagian tesis ini
bukan hasil karya penulis sendiri atau adanya plagiat dalam bagian-bagian
tertentu, penulis bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang
penulis sandang dan sanksi-sanksi lainnya sesuai dengan peraturan perundangan
yang berlaku.

Medan, 9 Juni 2016

Penulis,

Joni Superiadi

Universitas Sumatera Utara

ANALISIS PENYEDIAAN DAN PENGGUNAAN AIR SUNGAI PADA
RUMAH TANGGA DI DEDA KELAMBIR KECAMATAN HAMPARAN
PERAK KABUPATEN DELI SERDANG

ABSTRAK
Penelitian Analisis Penyediaan dan Penggunaan Air Sungai pada Rumah Tangga di
Desa Kelambir Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang bertujuan
untuk mengetahui kualitas air sungai dalam kaitannya dengan penyediaan dan
penggunaan air sungai, serta mengetahui hubungan pengetahuan, sikap dan
tindakan dalam pemanfaatan air sungai. Penelitian dilakukan di aliran Sei Belawan
Desa Kelambir Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang. Metode
penelitian yang digunakan adalah metode survei dan survei penjelasan. Hasil
penelitian adalah kualitas air Sei Belawan secara fisik dan kimia sesuai dengan
standart baku muku berdasarkan Permen RI Nomor 416/Menkes/Per/XI/1990,

kualitas biologi air Sei Belawan adalah sudah diatas standart baku mutu Permen RI
Nomor 416/Menkes/Per/IX/1990, hubungan antara pengetahuan masyarakat
dengan pemanfaatan air sungai termasuk dalam katagori sedang (r = 0,511)
sedangkan hubungan antara sikap masyarakat dengan upayanya menjaga kualitas
air sungai dan antara tindakan masyarakat dengan pengelolaan air sungai termasuk
dalam katagori tinggi, masing-masing dengan r = 0,715 dan r = 0,789.
Katakunci : hamparan perak, penggunaan air sungai, rumah tangga.

Universitas Sumatera Utara

AN ANALYSIS OF THE SUPPLY AND USE OF RIVER WATER TO THE
HOUSEHOLDS IN KELAMBIR VILLAGE, SUBDISTRICT OF HAMPARAN
PERAK, REGENCY OF DELISERDANG

ABSTRACT
This research entitteled “ Analysis of The Supply and Use of River Water to The
Households in Kelambir Village, Subdistrict of Hamparan Perak, Reency of Deli
Serdang, aims at determining the quality of water in relation to the supply and use
of river water. The reserch was conducted in River Belawan at Kelambir Village,
Subdistrict of Hamparan Perak, Regency of Deli Serdang. The reserch used the

survei and survey description methods. The result of the reserch showed that 1) the
quality of river Belawan physically and chemically was appropriate with the
standart quality based on Regulation No. 416/Menkes/Per/XI/1990;2) the relation
between the knowledge of society and the use of river water were in moderate
category (r=0.511); 3) the reletion between the attitiute of society and the effort to
protect the quality of river water and between the actions of society and the
management of river water ware in high category, respectively r=0.715 and
r=0.789.
Keyword : Hamparan Perak, the use of river water, household.

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang senantiasa
memberikan rahmat dan karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis
ini, yang diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Pengelolaan
Sumberdaya Alam dan Lingkungan (PSL) Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera
Utara. Tesis yang berjudul “Analisis Penyediaan dan Penggunaan Air Sungai Pada Rumah
Tangga Di Desa Kelambir Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang”
Selama melakukan penelitian dan penulisan tesis ini, Penulis banyak memperoleh

bantuan moril dan material dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan penulis
menyampaikan ucapan terima kasih yang tulus kepada :
1. Bapak Prof. Dr. Erman Munir, M.Sc selaku Direktur Sekolah Pascasarjana Universitas
Sumatera Utara dan sekaligus sebagai Komisi Penguji yang telah memberikan arahan dan
masukan dalam penulisan tesis ini.
2. Dr. Delvian, SP., MP., selaku Ketua Program Studi Doktor dan Magister Program Studi
Pengelolaan Sumberdaya Alam dan Lingkungan (PSL) Sekolah Pascasarjana Universitas
Sumatera Utara.
3. Bapak Prof. Dr. Ir. Sumono, MS., selaku Ketua Komisi Pembimbing yang telah dengan
arif dan sabar dalam memberikan bimbingan, arahan dan masukan kepada penulis
sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini.
4. Bapak Prof. Dr. Harry Agusnar, M.Sc., M.Phill, selaku anggota Komisi Pembimbing yang
telah dengan sabar dan penuh pengertian dalam memberikan masukan dan arahan serta
bimbingan kepada penulis sehingga tesis ini dapat diselesaikan.
5. Bapak Prof. Dr. R. Hamdani Harahap, MS., selaku anggota Komisi Pembimbing yang
telah dengan sabar dan penuh pengertian dalam memberikan masukan dan arahan serta
bimbingan kepada penulis sehingga tesis ini dapat diselesaikan.
6. Bapak Prof. Dr. Harlem Marpaung, M.Sc., selaku Komisi Penguji atas saran dan kritik
yang diberikan untuk perbaikan tesis ini.
7. Bapak Dr. Ir. Mukhlis, MS. selaku Komisi Penguji atas saran dan kritik yang diberikan

untuk perbaikan tesis ini.
8. Istri Tercinta Sarifah dan Anak-anak ku tercinta Ayu Febrini Muthia dan Dwiki Hermawan
yang telah dengan sabar memberikan cinta dan kasih sayang sehingga penulis dapat
melaksanakan tesis ini dengan baik.
9. Orang Tua tercinta, Ayahanda Usman Safari dan Ibunda Sulasmi yang selalu memberikan
dukungan dan motivasi yang tulus dan ikhlas tiada henti, dalam mendukung dan membantu
penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini.
10. Rekan – rekan Program Studi Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan (PSL)
Angkatan Tahun 2012, atas solidaritas dan kekompakannya selama menempuh pendidikan
Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara.
11. Berbagai pihak yang telah membantu penulis dalam penulisan tesis ini yang tidak bisa
disebutkan satu persatu.
Penulis menyadari tesis ini masih banyak memiliki kekurangan dan jauh dari
sempurna. Oleh karena itu penulis dengan segala kerendahan hati mengharapkan masukan
dan saran yang sifatnya membangun demi kesempurnaan penulisan tesis ini dan perbaikan
selanjutnya. Semoga dengan penyusunan tesis ini dapat berguna dan bermanfaat bagi
semua pihak.

Medan, 9 Juni 2016
Penulis


Universitas Sumatera Utara

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Kota Gebang pada tanggal 6 Juni 1966 dari pasangan
Usman Safari dan Sulasmi sebagai anak ke dua dari lima bersaudara.
Pendidikan yang pernah penulis tempuh adalah, SD Negeri Gebang tahun
1977 s/d 1983, SMP Negeri Gebang Tahun 1983 s/d 1986 dan SMA Negri
Tanjung Pura tahun 1986 s/d 1989 dan pada tahun 2010 penulis melanjutkan
pendidikan sarjana pada jurusan Manajemen di Fakultas Ekonomi Universitas Budi
Mandiri.
Pada tahun 1989 sampai dengan sekarang penulis Bekerja sebagai Pegawai
Negeri Sipil (PNS) di Badan Sar Nasional. Kemudian pada tahun 2012 penulis
melanjutkan pendidikan dengan mengikuti Program S2 di Program studi
Pengelolaan Sumberdaya Alam dan Lingkungan, Universitas Sumatera Utara,
(USU) Medan.

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI
Halaman
DAFTAR ISI.............................................................................................................i
DAFTAR TABEL....................................................................................................ii
DAFTAR GAMBAR..............................................................................................iii
I. PENDAHULUAN .............................................................................................
1.1. Latar Belakang .............................................................................
1.2. Perumusan Masalah .....................................................................
1.3. Tujuan Penelitian .........................................................................
1.4. Manfaat Penelitian .......................................................................
II.

1
1
4
5
5

TINJAUAN PUSTAKA .............................................................................. 6
2.1. Daerah Aliran Sungai ................................................................... 6
2.2. Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (DAS)................................... 7
2.3. Kualitas Air Sungai ...................................................................... .8
2.4. Pencemaran Air ............................................................................ 9
2.5. Kebutuhan Air Bersih .................................................................. 11
2.6. Pengertian Persepsi ...................................................................... 12
2.7. Pengertian Perilaku ...................................................................... 16
2.8. Penelitian Terdahulu .................................................................... 17

III. METODOLOGI PENELITIAN ................................................................ 19
3.1. Jenis Penelitian............................................................................. 19
3.2. Waktu dan Tempat Penelitian ...................................................... 19
3.3. Bahan dan Alat ............................................................................. 18
3.4. Populasi dan Sampel .................................................................... 20
3.4.1. Populasi .............................................................................. 20
3.4.2. Sampel ................................................................................ 20
3.5. Pelaksanaan Penelitian .................................................................. 21
3.6. Pengumpulan Data ........................................................................ 22
3.7. Analisis Data ................................................................................. 23
3.8. Metode Pengambilan Sampel Kualitas Air ................................... 24
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN ................................................................... 26
4.1. Gambaran Umum Daerah Penelitian ............................................ 26
4.2. Kualitas Air ................................................................................... 26
4.2.1. Kualitas Fisik, Kimia dan Mikrobiologi ............................. 26
4.3. Gambaran Umum Responden ....................................................... 28
4.3.1. Komposisi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan .... 29
4.3.2. Komposisi Responden Berdasarkan Kelompok Umur ........ 30
4.3.3. Komposisi Responden Berdasarkan Lama Bermukim ........ 31
4.3.4. Komposisi Responden Berdasarkan Pekerjaan .................... 31
4.4. Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Tindakan dalam
Pemanfaatan Air Sei Belawan Desa Kelambir ............................. 32

Universitas Sumatera Utara

4.4.1. Pengetahuan Masyarakat dalam Pemanfaatan Air Sungai... 32
4.4.2. Sikap Masyarakat dalam Menjaga Kualitas Air Sungai ...... 33
4.4.3. Tindakan Masyarakat terhadap Pengelolaan Air Sungai ..... 33
4.5. Analisis Korelasi ........................................................................... 35
V.
KESIMPULAN
DAN
SARAN..........................................................................37
5.1. Kesimpulan ................................................................................... 37
5.2. Saran.............................................................................................. 37
DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................... 38
LAMPIRAN.............................................................................................................4
1

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Tabel
3.1
Skala pengukuran pengetahuan masyarakat terhadap
pemanfaatan air sungai
3.2
Skala pengukuran sikap masyarakat dalam menjaga
kualitas air sungai
3.3
Skala pengukuran tindakan masyarakat dalam menjaga
kualitas air sungai
3.4
Pedoman penilaian koefisien korelasi r
4.1
Kisaran beberapa parameter fisika, kimia dan Biologi
kualitas air Sei Belawan
Desa Kelambir Kecamatan
Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang.
4.2
Komposisi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan di
di Desa Kelambir Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten
Deli Serdang.
4.3
Komposisi Responden Berdasarkan Kelompok Umur
4.4
Komposisi Responden Berdasarkan Lama Bermukim
4.5
Komposisi Responden Berdasarkan Pekerjaan
Penilaian Pengetahuan Masyarakat dalam Pemanfaatan Air
4.6
Sungai
Penilaian Sikap Masyarakat dalam Menjaga Kualitas Air
4.7
Sungai
4.8
Penilaian Tindakan Masyarakat terhadap Pengelolaan Air
Sungai
4.9
Uji Statistik Korelasi Pearson untuk Mengetahui
Hubungan Variabel Perilaku Masyarakat dengan Jumlah
Air

Halaman
22
22
23
24
27

30

31
31
32
33
34
35
32

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

Gambar
3.1

Tahapan Pelaksanaan Penelitian

Halaman
21

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran
1
2

Kuisioner penelitian
Foto-Foto Penelitian

Halaman
41
43

Universitas Sumatera Utara