Analisis Usahatani Jeruk dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penerimaan Petani Di Desa Perjuangan, Kecamatan Sumbul, Kabupaten Dairi

Analisis Usahatani Jeruk dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi
Penerimaan Petani Di Kabupaten Dairi
(Studi Kasus: Desa Perjuangan Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi)

SKRIPSI

IDIANTHO C NAINGGOLAN
090304066
AGRIBISNIS

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2013

Universitas Sumatera Utara

Analisis Usahatani Jeruk dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi
Penerimaan Petani Di Kabupaten Dairi
(Studi Kasus: Desa Perjuangan Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi)


SKRIPSI

OLEH:
IDIANTHO C NAINGGOLAN
090304066
AGRIBISNIS

Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana
di Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian
Universitas Sumatera Utara

Disetujui oleh,
Komisi Pembimbing

Ketua

Anggota

Prof. Dr. Ir. Kelin Tarigan, MS.

NIP. 19460802197301 1 001

Dr. Ir. Salmiah, MS.
NIP. 19570217198603 2 001

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2013

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
IDIANTHO C NAINGGOLAN (090304066), dengan judul skripsi Analisis
Usahatani Jeruk dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penerimaan Petani Di
Desa Perjuangan, Kecamatan Sumbul, Kabupaten Dairi, Provinsi Sumatera Utara.
Peneliti dibimbing oleh Bapak Prof. Dr. Ir. Kelin Tarigan, MS dan kepada
Ibu Dr. Ir.Salmiah, M.S.
Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui besar R/C per Ha dan per Petani

usahatani jeruk di daerah penelitian, untuk menganalisis hubungan R/C per Ha
dan per Petani dengan luas tanam jeruk di daerah penelitian, untuk menganalisis
pengaruh antara karasteristik pengalaman bertani, jumlah tanggungan, dan modal
terhadap penerimaan dari usahatani jeruk di daerah penelitian, untuk menganalisi
pengaruh luas tanaman jeruk terhadap penerimaan per Petani.
Penentuan daerah penelitian dilakukan secara purposive, simple random sampling.
Metode analisis yang digunakan adalah analisis data deskriptif, analisi BEP dan
B/C, fungsi korelasi sederhana, regresi linear berganda, dan regresi linear
sederhana.
Hasil penelitian menyimpulkan di daerah penelitian menunjukkan bahwa rata-rata
R/C ratio per petani adalah 3.66 hal ini disebabkan karena penerimaan tinggi
dibandingkan dengan biaya yang dikeluarkan kecil. BEP volume produksi jeruk
selama setahun tanaman menghasilkan per petani adalah sebesar 3.597 kg
sedangkan produksi jeruk di daerah penelitian selama setahun tanaman
menghasilkan per petani telah melalui titik impas yaitu 13.173 kg. BEP harga
produksi jeruk selama setahun tanaman menghasilkan per petani adalah sebesar
Rp 1.615 sedangkan harga jeruk di daerah penelitian selama setahun tanaman
menghasilkan per petani telah melalui titik impas yaitu Rp 6.207. Ada hubungan
yang nyata antar R/C per Petani dengan luas tanaman petani di daerah penelitian.
Begitu juga dengan R/C per Hektar, ada hubungan yang nyata antar R/C per

Hektar dengan Luas Tanaman petani di daerah penelitian. Ada pengaruh nyata
antara luas lahan terhadap penerimaan usahatani jeruk di daerah penelitian.
Kata Kunci: Jeruk, usahatani, penerimaan.

Universitas Sumatera Utara

RIWAYAT HIDUP
Penulis lahir di Sumbul Pegagan, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara pada tangal 5
Januari 1991. Merupakan anak ketiga dari empat bersaudara dari Bapak
P.Nainggolan dan Ibu N.LumbanGaol.

Pendidikan formal yang telah ditempuh penulis adalah sebagai berikut:
1. Tahun 2002 lulus dari Sekolah Dasar Negeri 030331 Sumbul Pegagan.
2. Tahun 2005 lulus dari Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Sumbul Pegagan.
3. Tahun 2008 lulus dari Sekolah Menengah Kejuruan Methodist-8 Medan.
4. Tahun 2009 diterima di Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian,
Universitas Sumatera Utara melalui jalur reguler Ujian Masuk Bersam
(UMB).

Pada bulan Juli-Agustus 2013, penulis melaksanakan Prakter Kerja Lapangan

(PKL) di Desa Bandar Negeri, Kecamatan Bintang Bayu, Kabupaten Serdang
Bedagai. Dan pada tahun yang sama di bulan April penulis melaksanakan
penelitian skripsi di Desa Perjuangan, Kecamatan Sumbul, Kabupaten Dairi.

Selama masa perkuliahan, penulis aktif mengikuti organisai kemahasiswaan,
Organisasi Ikatan Mahasiswa Sosial Ekonomi Pertanian (IMASEP).

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena
rahmatNya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Adapun
judul dari skripsi ini adalah “Analisis Usahatani Jeruk dan Faktor-Faktor yang
Mempengaruhi Penerimaan Petani Di Kabupaten Dairi. (Studi Kasus: Desa
Perjuangan Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi)’’.

Skripsi ini diajukan untuk Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian,
Universitas Sumatera Utara dan merupakan suatu karya ilmiah yang disusun
sebagai syarat untuk melengkapi kewajiban penulis sebagai mahasiswa di
Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara.


Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada:
1. Bapak Prof. Dr. Ir. Kelin Tarigan, MS selaku ketua komisi pembimbing dan
kepada Ibu Dr. Ir.Salmiah, M.S selaku anggota komisi pembimbing yang telah
meluangkan waktunya untuk membimbing dan memotivasi penulis dalam
menyelesaiakn skripsi ini.
2. Ibu Dr. Ir.Salmiah, M.S selaku ketua Program Studi Agribisnis FP USU.
3. Bapak Dr.Ir.Satia Negara Lubis, M.Ec selaku sekretaris Program Studi
Agribisnis FP USU.
4. Seluruh dosen Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas
Sumatera Utara yang telah memberikan dan membekali ilmu pengetahuan
kepada penulis selama masa perkuliahan, dan
5. Seluruh pegawai Program Studi Agribisnis Fakulatas Pertanian Universitas
Sumatera Utara khususnya Kak Lisbet, Kak Runi dan Kak Yani yang
membantu penulis dalam administrasi kampus.
Universitas Sumatera Utara

6. Sekretaris Desa Perjuangan Bapak Nainggolan dan warga Desa Perjuangan
yang telah banyak membantu dalam penelitian penulis.


Penulis juga menyampaikan terimakasih secara khusus kepada Ayahanda
P.Nainggolan dan Ibunda N.LumbanGaol atas motivasi, kasih sayang, dan
dukungan baik materi, doa serta kesabarannya dalam mendidik penulis selama ini.
Juga ucapan terimakasih kepasa Kakanda Ira Nova Nainggolan, SE, Abangnda
Irwan Kalam Nainggolan, ST dan Adinda Ivani Juni Nainggolan yang juga
memberikan dukungan, motivasi, dan doa kepada penulis.

Penulis juga berterima kasih kepada semua teman-teman stambuk 2009
Agribisnis, yang menjadi inspirai selama penulis menjalani perkuliahan, secara
khusus kepada sahabat-sahabat saya Alexander Silalahi, Fritz Mesakh Tarigan,
AR Wibowo, Adi PJ Sembiring, dan Safrizal Barus untuk setiap saran, motivasi
dan doa yang diberikan kepada penulis.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu,
penulis mengharapkan saran dan kritik dari semua pihak yang membaca skripsi
ini demi tercapainya karya terbaru ke depannya. Akhir kata, penulis berharap
semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua.

Medan, September 2013


Penulis

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

ABSTRAK ...................................................................................................... i
RIWAYAT HIDUP .......................................................................................... ii
KATA PENGANTAR ...................................................................................... iii
DAFTAR ISI ..................................................................................................... v
DAFTAR TABEL ............................................................................................ vii
DAFTAR GAMBAR ........................................................................................ viii
DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... ix
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang ....................................................................................
1.2 Identifikasi Masalah ............................................................................
1.3 Tujuan Penelitian ................................................................................
1.4 Manfaat Penelitian ..............................................................................

1

5
6
6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI, KERANGKA
PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS PENELITIAN
2.1 Tinjauan Pustaka .................................................................................
2.2 Landasan Teori ...................................................................................
2.3 Kerangka Pemikiran ...........................................................................
2.4 Hipotesis Penelitian ............................................................................

7
9
12
15

BAB III METODE PENELITIAN
3.1 Metode Penentuan Daerah Penelitian .................................................
3.2 Metode Penentuan Sampel .................................................................
3.3 Metode Pengumpulan Data .................................................................

3.4 Metode Analisis Data .........................................................................
3.5 Uji Asumsi Klasik ..............................................................................
3.6 Defenisi dan Batasan Operasional ......................................................
3.6.1 Defenisi .....................................................................................
3.6.2 Batasan Operasional ..................................................................

16
18
18
19
22
24
24
26

BAB IV DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN DAN KARAKTERISTIK
SAMPEL
4.1 Deskripsi Desa Perjuangan .................................................................
4.1.1 Luas Daerah dan Letak Geografis .............................................
4.1.2 Kondisi Biofisik Lahan .............................................................

4.1.3 Kondisi Sosial, Ekonomi dan Budaya .......................................
4.2 Karakteristik Petani Sampel ...............................................................

27
27
28
28
32

Universitas Sumatera Utara

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN
5.1 Jumlah R/C (Revenue Per Cost) Per Ha dan
Per Petani Usahatani Jeruk .................................................................
5.2 Analisis Usahatani Jeruk .....................................................................
5.3 Hubungan R/C Per Petani dan R/C per Hektar
Dengan Luas Tanaman Jeruk Di Daerah Penelitian ...........................
5.4 Pengaruh Antara Pengalaman Bertani, Jumlah Tanggungan,
Dan Modal Terhadap Penerimaan Dari Usahatani
Jeruk Di Daerah Penelitian .................................................................
5.4.1 Uji Kesesuaian ...........................................................................
5.4.2 Uji Asumsi Klasik .....................................................................
5.5 Pengaruh Luas Tanaman Jeruk Terhadap
Penerimaan Dari Usahatani Jeruk Di Daerah Penelitian ....................

34
37
40

45
47
49
51

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN
6.1 Kesimpulan ......................................................................................... 53
6.2 Saran ................................................................................................... 54
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL
No.

Judul Tabel

Hal

3.1

Luas Panen, produksi dan Produktivitas Jeruk di Kabupaten Dairi

16

2011.
3.2

Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Jeruk di Kecamatan Sumbul

17

2012
4.1

Distribusi Jenis Penggunaan Lahan Desa Perjuangan Tahun 2012

28

4.2

Distribusi Jumlah Penduduk Desa Perjuangan Tahun 2012

29

4.3

Distribusi Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan di Desa Perjuangan

30

Tahun 2012
4.4

Distribusi Penduduk Menurut Mata Pencaharian di Desa Perjuangan

30

Tahun 2012
4.5

Sarana dan Prasarana di Desa Perjuangan Tahun 2012

31

4.6

Karasteristik Petani Sampel di Desa Perjuangan Tahun 2012

32

5.1

Besar Revenue Per Cost Per Ha dan Per Petani Usahatani Jeruk

35

5.2

Analisis Usahatani Jeruk Per Petani Dan Per Hektar Didaerah

37

Penelitian Selama Setahun.
5.3

Uji normalitas menggunakan uji Kolmogorov-Sminov

41

5.4

Hasil pengujian signifikansi R/C per Petani dengan Luas Lahan

42

5.5

Hasil pengujian signifikansi R/C per Hektar dengan Luas Lahan

44

5.6

Hasil Penduga Model Fungsi Penerimaan Petani Jeruk Di Desa

46

Perjuangan.
5.7

Hasil Penduga Model Fungsi Penerimaan Petani Jeruk Di Desa

51

Perjuangan

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR
No.

Judul Gambar

Hal

2.1

Skema Kerangka Pemikiran

14

5.1

Scatterplot Persamaan Regresi Jeruk

50

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN
No.
1

Judul Lampiran
Luas Lahan, Produksi dan Produktivitas Jeruk Per Kabupaten/ Kota
Provinsi Sumatera Utara Tahun 2011.

2

Luas tanam Jeruk (Ha) dan Produksi Jeruk (Ton) di Kabupaten Dairi
(2009-2011)

3

Karasteristik Petani Jeruk Di Desa Perjuangan Tahun 2012

4

Biaya Sarana Produksi Usahatani Jeruk Di Desa Perjuangan Per Petani

5

Biaya Sarana Produksi Usahatani Jeruk Di Desa Perjuangan Per Hektar

6

Biaya Tenaga Kerja Usahatani Jeruk di Desa Perjuangan per Petani

7

Biaya Tenaga Kerja Usahatani Jeruk di Desa Perjuangan per Hektar

8

Biaya Penyusutan Setiap peralatan

9

Curahan Tenaga Kerja Usahatani Jeruk di Desa Perjuangan

10

Penerimaan Usahatani Jeruk Per petani

11

Penerimaan Usahatani Jeruk Per Ha

12

Pendapatan Usahatani Jeruk Per Petani

13

Pendapatan Usahatani Jeruk Per Hektar

14

R/C Per Petani

15

R/C Per Hektar

16

Hasil Olahan Data Menggunakan SPSS

17
18

Hasil Output Nilai r2 Pengalaman Bertani, Jumlah Tanggungan Dan
Modal
Hasil Output Uji Normalitas Fungsi Penerimaan Usahatani Jeruk

19

Hasil Olahan Data Menggunakan SPSS

Universitas Sumatera Utara