RPP Bahasa Arab Kurikulum 2013 | www.forumpendidikan.com bahasa arab x 3 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah/Madrasah :
Matapelajaran

: BAHASA ARAB

Kelas/Semester

:X/I

Materi Pokok
Alokasi Waktu

:
: 2 X 45 menit

‫البيانات الشخصية‬

A. KOMPETENSI INTI
1. Kompetensi Inti (KI 1):
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

2. Kompetensi Inti (KI 2):
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai) santun,
responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif,
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia
3. Kompetensi Inti (KI 3):
Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual, konseptual, prosedural , dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat
dan minatnya untuk memecahkan masalah
4. Kompetensi Inti (KI 4):
Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret
dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri, serta bertindak secara

efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah
Keilmuan
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN
Kompetensi Dasar
3.2 Melafalkan kata, frase, dan
kalimat bahasa Arab yang

Indikator
3.2.1. menirukan kata dalam teks
dialog tersebut

berkaitan dengan :
‫البيانات الشخصية‬

3.2.2. melafalkan kalimat dalam
teks dialog tentang
‫الشخصية البيانات‬
3.2.3 menjelaskan arti dari kosa
kata
dialog tersebut


4.1 Melakukan dialog sederhana
sesuai konteks dengan tepat
dan lancar terkait topik :
‫البيانات الشخصية؛‬
dengan memperhatikan unsur
kebahasaan, struktur teks dan
unsur budaya secara benar
dan sesuai konteks

4.4.1. melakukan dialog tentang
‫البيانات الشخصية‬
dengan lancar dan tepat.
4.4.2 mendemonstrasikan dialog
secara berpasangan seperti
contoh
yang
disediakan
dengan tema
‫البيانات الشخصية‬


4.2 Menyampaikan berbagai
4.2.1.Menginformasikan secara
informasi lisan sederhana
lisan tentang ‫البيانات الشخصية‬
tentang :
dengan tepat
‫البيانات الشخصية‬
dengan memperhatikan unsur
kebahasaan, struktur teks dan
unsur budaya secara benar
dan sesuai konteks

.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui metode drill peserta didik dapat menirukan kata dalam teks
dialog tersebut secara tepat.
2. Melalui metode drill peserta didik dapat melafalkan kalimat dalam
teks dialog tentang
‫الشخصية البيانات‬

3. Melalui tanya jawab peserta didik dapat menjelaskan arti dari kosa
kata
dialog tersebut
4. Peserta didik dapat melakukan dialog tentang ‫البيانات الشخصية‬
dengan lancar dan tepat
5. Peserta didik dapat mendemonstrasikan dialog secara berpasangan
seperti contoh
yang disediakan dengan tema ‫لبيانات الشخصية‬
dengan lancar dan tepat.

6. Peserta didik dapat menginformasikan secara lisan tentang ‫البيانات‬
‫الشخصية‬
dengan tepat

D.MATERI PEMBELAJARAN ‫الشخصية‬

‫البيانات‬

:


E. METODE PEMBELAJARAN
1.Driil
2.Tanya jawab
3.Demonstrasi
F. MEDIA, ALAT/BAHAN, SUMBER PEMBELAJARAN
Media: - Siswa sebagai model
-

Gambar dialog

Alat/Bahan:





Sumber Pembelajaran: Buku paket pelajaran bahasa arab X oleh
team musyawarah Guru bina PAI Madrasah Aliyah penerbit Akik
Pusaka
Ruang Multimedia

Kamus bahasa arab

LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pendahuluan/Kegiatan Awal (10 menit)
a. Guru mempersiapkan peserta didik dalam pembelajaran dengan berdoa dan
menanyakan presensi hari itu.
b. Guru memotivasi siswa dengan mengawali (mengkomunikasikan
kosa kata berbahasa arab mis menanyakan kabar siswa hari ini )
c. Guru
mengaitkan
materi
pembelajaran
dengan
materi
sebelumnya
d. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti: ( 70 Menit )
Mengamati

Peserta didik menyimak dialog yang di tayangkan di LCD

tentang
dan menirukan berulang –ulang kosa kata yang ada di tayangan
‫ البيانات الشخصية‬.tersebut
 Salah satu siswa menunjukkan arti dari tayangan dialog
tersebut, yang lain mencermati dan membenarkannya jika
terjadi kesalahan.
 Setelah siswa bisa memahami arti perkosa kata dari dialog
tersebut siswa
mendemonstrasikan dialog tentang
‫البيانات الشخصية‬
Menanya







Melalui pemberian motivasi dari guru peserta didik bertanya
terkait dengan teks dialog tersebut baik dari kosa kata maupun

artinya.
Peserta didik yang lain memberikan tanggapan
Eksplorasi/eksperimen
Siswa berlatih melakukan dialog secara berpasangan tentang
‫البيانات الشخصية‬
Siswa mendemonstrasikan ‫ الحوار‬tentang ‫البيانات الشخصية‬
Mengasosiasi




Dari hasil dialog tersebut siswa menunjukkan arti dari teks
tersebut dan mengungkapkan kembali isi dialog tersebut
-Siswa dapat mengungkapkan kosa kata lain yang sepadan
dengan teks ( persamaan arti ) dan guru memberikan
penguatan terhadap hasil ungkapan siswa tentang kosa kata
lain. .
Mengkomunikasikan

Mendemonstrasikan dialog tentang ‫ البيانصصصات الشخصصصصية‬secara

berpasangan.
 Secara berpasangan siswa melakukan dialog tersebut (siswa
yang lainnya mengkonfirmasi )
 Peserta
didik
secara
bergantian
(
berpasangan
)
mendemonstrasikan dialog tersebut.
Penutup:
1. Guru dan peserta didik merefleksikan proses pembelajaran.
2. Mengadakan evaluasi
3. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
berikutnya.
4. Salam


1. Jenis/teknik penilaian : Non Tes

2. Bentuk instrumen: Penilaian Sikap dan unjuk kerja
.

Rubrik Penilaian Sikap dalam Mendemonstrasikan dialog
No

Nama Siswa

Aspek yang diamati
1
2
3
4
5

Keterangan

Aspek yang dinilai
1. Keaktifan
2. Kerjasama
3. Keberanian
4. Keterbukaan terhadap pendapat orang lain
5. Sikap tanggung jawab

Skor penilaian :
Skor perolehan
x 100
Skor Maksimal
Kriteria Nilai
A = 80 – 100 :
Baik Sekali
B = 70 – 79 : Baik
C = 60 – 69 : Cukup
D = ‹60
: Kurang
Nilai =

Rubrik Penilaian Unjuk Kerja tentang dialog dengan tema ‫البيانات الشخصية‬
No
.
1
2
3
Ds
t.

Nama Peserta
Didik

Aspek Yang Dinilai
1

2

3

Jumlah
Skor

4

Aspek yang dinilai:
a. Kelancaran
1. Jika peserta didik dapat mengkomunikasikan dialog dengan
sangat lancar nilai = 30
2. Jika peserta didik dapat mengkomunikasikan dialog dengan
lancar nilai = 20
3. Jika peserta didik tidak lancar mengkomunikasikan dialog = 10.
b. Ketepatan dalam mengucapkan kalimat
1. Jika peserta didik dapat mengucapkan kalimat dengan tepat =
30

2. Jika peserta didik dapat mengucapkan kalimat kurang tepat =
20
3. Jika peserta didik tidak dapat mengucapkan kalimat dengan
tepat = 10.

c. intonasi
1. Jika peserta didik dapat mengkomunikasikan dialog dengan
intonasiyang sangat baik
= 30
2. Jika peserta didik dapat mengkomunikasikan dialog dengan
intonasi yang baik
= 20
3. Jika peserta didik tidakdapat mengkomunikasikan dialog dengan
intonasiyang baik = 10

Mengetahui,
Kepala .Madrasah

Bangilan , ………………………..
Guru Mapel

……………………………………….