Cara ganti oli mesin mobil

Cara ganti oli mesin mobil

Mengganti oli mesin secara teraturmerupakan aspek terpenting dari perawatan mobil.
Dengan mengganti olimesin secara teratur, mobil akan berjalan dengan baik.
Seiring dengan jam penggunaan mobil, oliakan menjadi berkurang kualitasnya ( menjadi
encer
)
dan
saringan
oliakan
penuh
dengan
kotoran.
Periode penggantian oli mesin sebenarnyatergantung dari kebiasaan menyetir itu sendiri.
Jika anda seringmengerem mendadak, dan juga sering menekan gas untuk akselerasi,
akansemakin
pendek
periode
pergantian
oli
mesin

anda.
Faktor lain yangmenentukan periode penggantian oli mesin mobil anda adalah merek oliyang
dipakai. Jika oli yang dipakai berkualitas, kilometer yang ditempuhbisa lebih panjang. Untuk
lebih
jelasnya
anda
bisa
melihat
dari
bukumanual
mobil
anda.
Jika tahu tekniknya, sebenarnya ganti oli mobil dan saringan cukup mudah, yaitu :
1.
Kumpulkan semua peralatan yang diperlukan. Yang terpenting adalah kunci pas
untuk membuka baut penguras oli.
2. Dinginkan mesin mobil anda, optimalnya penggantian oli dilakukan pada suhu di bawah
35 derajat celcius.
3. Siapkan bak yang cukup untuk menampung kurang lebih 4 liter oli yang akan
dikeluarkan ( ember / baskom ).

4.

Letakan mobil di dudukan yang agak tinggi, seperti menggunakan dongkrak atau
dudukan mobil lainya, yang penting mobil bisa terangkat.

5. Buka baut penguras di bagian bawah atau kolong mesin mobil, di beberapa mobil ada
juga gasket atau ring di baut penguras.
6. Untuk mempercepat terkurasnya oli, buka knop atau penutup atas untuk membuka lubang
yang berguna untuk memasukan oli. Ini membuat oli lebih cepat terkuras, karena udara
bisa masuk saat oli di blok mesin / crankcase dikuras.
7. Ketika baut penguras oli hendak lepas, anda bisa langsung melepas dan memegangnya.
Jika ternyata baut lepas dan masuk kedalam bak penampung, gunakan magnet untuk
mencarinya dalam bak.
8. Jika ada gasket / perpak di baut penguras, maka lepaskan dulu gasket / perpak tersebut
dan ganti yang baru jika diperlukan ( gasket / perpak sudah rusak).

9. Lepas filter oli dan uraikan komponen –komponenya lalu bersihkan. Untuk melepas filter
oli ini dengan menggunakan kunci pas, jika tidak bisa, gunakan kunci pas khusus untuk
filter oli.
10. Kosongkan oli di saringan oli dengan mengetuk – ngetukan ke bak penampung oli.

11. Lepaskan saringan oli, saringan oli sering kali berat untuk diputar. Jika begitu cobalah
untuk memutarnya dengan lebih kuat. Saringan oli juga biasanya terlumuri oli, karena itu
hati – hati dalam memegangnya, karena bisa jadi terlepas dari tangan karena licin.
12. Saat melepas saringan oli, pastikan gasket berupa ring karet ikut lepas. Jika tidak dilepas
dan masih menempel di mesin, maka filter baru yang dipasang tidak akan menutup
dengan sempurna dan akan ada kebocoran oli.
13. Isi saringan oli dengan menggunakan oli yang baru sebelum memasangnya. Ini
mempercepat mobil untuk memperoleh tekanan oli yang dibutuhkan untuk bekerja
dengan baik. Jika saringan oli dipasangnya vertikal, tidak ada oli yang tertumpah. Akan
tetapi, jika dipasang miring di mesin, maka ada sedikit oli yang tertumpah, tapi ini tidak
mengapa.
14. Sebelum mengisi oli mesin, tutup dahulu baut penguras di bagian bawah mesin, lengkap
dengan gasket dan ring-nya ( jika ada ).
15. Saat menutup kembali baut penguras, pertama anda menutupnya dengan tangan, setelah
masuk ke ulir / drat baru kemudian menggunakan kunci pas. Anda tidak perlu
mengencangkanya sampai terlalu kencang, karena bisa mengakibatkan ulir atau drat
menjadi loss / rusak. Hal itu bisa mengakibatkan kebocoran oli pada mesin.
16. Pasang kembali filter oli sama seperti saat memasang baut penguras, jangan sampai ada
ulir / drat yang loss / rusak. Pasang sampai kencang, tapi jangan terlalu kencang.
17. Jumlah oli yang dimasukan tergantung pada mobil anda. Untuk mobil standar biasanya 4

liter. Coba lihat buku manual mobil untuk mengetahui berapa kapasitas oli standar.
18. Cek menggunakan bilah pengukur dipstik untuk mengetahui level oli mesin.
19. Setelah oli masuk semua, pasangkan knop untuk menutup pengisian oli mesin.
20. Jangan tutup dulu kap mesin mobil, starter dahulu mobil, dan biarkan mesin menyala 1
sampai 2 menit.
21. Parkir mobil di area yang datar, netralkan perseneling dan lihat bagian bawah mesin,
apakah ada kebocoran oli atau tidak. Jika pemsangan baut penguras dan saringan oli
kurang kencang maka akan ada rembasan oli. Tapi jika sudah benar, anda bisa menutup
kap mesin dan mobil siap digunakan.

how to change car engine oil
Changing the engine oil regularly is the most important aspect of car maintenance .

By replacing the engine oil regularly, the car will run well .
Along with the hours of use of the car , the oil will be reduced quality (to dilute ) and
the oil filter will be filled with dirt .
Engine oil replacement period depends on the actual driving habits themselves . If
you often brake suddenly , and too often hit the gas to accelerate , the shorter will
be the period of the change your engine oil .
Another factor that determines the period of replacement of your car engine oil is

used oil brand . If the used oil quality , kilometers traveled can be longer . For more
details you can see from the manual of your car .
If you know the technique , the actual automobile oil change and filter quite easily ,
namely :
Collect all necessary equipment . Most important was a wrench to open the oil
drain bolt .
Refrigerate your car engine , oil changes performed optimally at temperatures
below 35 degrees Celsius .
Prepare enough tubs to accommodate approximately 4 liters of oil to be issued
( bucket / basin ) .
Put the car in a rather high seat , like using a jack or other car seat , the car can
be raised important .
Open the drain screw on the bottom or under the engine , on some cars there is
also a gasket or ring on the drain bolt .
To speed up the depletion of oil , open the top cover knob or useful to open a hole
to enter the oil . This makes the oil more quickly depleted , because the air can
enter the oil in the engine block / crankcase drained .
When the oil drain bolt was about to take , you can immediately take off and hold
it . If it turns out the bolts loose and enter the tank , use a magnet to look for it in
the tub .

If there is a gasket / perpak in drain bolt , then remove the first gasket / perpak
and replace the new ones if needed ( gaskets / perpak already damaged ) .
Remove the oil filter and describe the component - komponenya then wash. To
remove the oil filter by using a wrench, if not possible, use a special wrench for the
oil filter .
Empty the oil in the oil filter with a knock - ngetukan to the oil sump .
Remove the oil filter , oil filter often hard to play . If so try to play it with the more
powerful . Also usually smeared with oil filter oil , because it is careful - careful in
holding it , because it could be separated from their hands slippery .
When removing the oil filter , make sure the rubber gasket ring come loose form .
If not removed and still attached to the machine , then installed the new filter will
not close properly and there will be an oil leak .
Fill the oil filter using the new oil before installing it . It accelerates the car to get
the oil pressure needed to work well . If the vertical installation of the oil filter , no
oil spilled . However , if mounted sideways on the machine , then there is little oil

spilled , but this is not why .
Before filling engine oil , drain bolt first cap at the bottom of the machine ,
complete with its gasket and ring ( if any ) .
When closing the drain screw , first you close it by hand , after entering into a

threaded / threaded and then use the wrench . You do not need mengencangkanya
up too fast , because it can lead screw or threaded into loss / damage . It could lead
to leakage of oil in the engine .
Replace the oil filter same as when installing the drain bolt , do not let anyone
screw / threaded the loss / damage . Attach up tight , but not too tight .
The amount of oil that is included depends on your car . For standard cars
typically 4 liters . Take a look at the car 's manual to find out how much oil capacity
standard .
Check using the dipstick gauge blades to know the engine oil level .
After entering all the oil , attach the knob to shut down the engine oil fill .
Do not close the hood of the car , the starter first car , and leave the engine
running 1 to 2 minutes .
Car parking in the area is flat , neutralize the gears and see the bottom of the
machine , is there any oil leaks or not . If pemsangan drain bolt and the oil filter
then there will be less tight rembasan oil . But if it is correct , you can close the
hood and the car is ready for use