Kebijakan Politik Indonesia Dalam Mengatasi Permasalahan Imigran Gelap Di Indonesia

KEBIJAKAN POLITIK INDONESIA
DALAM MENGATASI PERMASALAHAN IMIGRAN GELAP
DI INDONESIA

Disusun Oleh:
Angela Hutabarat
130906090

Dosen Pembimbing: Dr. Heri Kusmanto, MA

DEPARTEMEN ILMU POLITIK
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
2017

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Angela Hutabarat, 130906090, Kebijakan Indonesia dalam
Mengatasi Imigran Gelap Di Indonesia, di bawah bimbingan Heri
Kusmanto, MA, Ph.D sebagai Dosen Pembimbing.

Jurusan Ilmu Politik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik,
Universitas Sumatera Utara
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui mengapa Indonesia menjadi negara
atau tempat transit lalu lintas imigran gelap dan mengetahui bentuk upaya
Indonesia dalam mengatasi lalu lintas imigran gelap. Tipe penelitian adalah
deskriptif eksplanatif. Teknik pengumpulan data adalah telaah pustaka ( Library
Research ). Teknik analisa data yang digunakan adalah teknik analisis data
kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyebab utama adanya imigran
gelap adalah karena keinginan mereka mencari kehidupan yang lebih baik.
Mereka mencari suaka, karena di negaranya sudah tidak ada impian atau
pengharapan akan kehidupan yang layak dan kebanyakan datang dari negaranegara yang sedang berperang. Mereka ingin membuka lembaran baru untuk
generasinya. Mereka menganggap bahwa Indonesia adalah tempat yang paling
tepat atau semacam Dreamland bagi mereka. Selain itu, mereka juga memiliki
jaringan yang cukup kuat seperti trilogy link. Jaringan ini sudah ada sejak
puluhan tahun silam
sebelum ada proteksi maupun aturan-aturan yang
fundamental dari negara-negara yang bersangkutan.

Kata Kunci:
Imigran Gelap, Kejahatan Transnasional, Politik Indonesia, Indonesia.


Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

Angela Hutabarat. 130906090, The Role of Indonesia in
overcoming the
problems of Human Trafficking to Australia, under the guidance
of Heri Kusmanto, MA, Ph.D as Supervisor, Department of
Social Politic, Faculty of Social.
Science and Political Science, University of North Sumatera.
The purpose of this study is to find out why Indonesia has become a transit
country or traffic line for illegal immigrants and to find out the extent of
Indonesia's efforts in addressing this problem. This research is descriptive
explanative in nature. The data were collected through literature review, known as
Library Research. The technique used in analyzing the data is qualitative analysis.
The result showed that the primary purpose of these illegal immigrants is that they
seek a better life and security. They are seeking asylum in another country
because there is no more dream or hope for a decent life. They mostly come from
countries at war. They want to open a new chapter for their generations. They

assume that Indonesia is the most appropriate place for them which is more like a
dreamland for them. In addition, they have a strong network such as the trilogy
links. This network has been around for ten years and has acted as board of
protection and apply fundamental rules of all the countries concerned.

Keywords:
Illegal Immigrants, Transnational Crime, Indonesia’s Politik,
Indonesia.

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ......................................................................................................... i
HALAMAN PENGESAHAN .............................................................................. ii
KATA PENGANTAR ......................................................................................... iii
BAB I : PENDAHULUAN .................................................................................. 1
A. Latar Belakang ...................................................................................... 1
B. Perumusan Masalah ............................................................................. 11
C. Pertanyaan Penelitian ......................................................................... 12

D. Tujuan Penelitian ............................................................................... 12
E. Manfaat Penelitian .............................................................................. 13
F. Kerangka Teori ................................................................................... 13
1. Teori Lembaga ...............................................................................
2. Teori Imigran ..................................................................................
3. Teori Konsolidasi ..........................................................................
4. Konsep Kepentingan Nasional ......................................................
G. Metode Penelitian ..................................................................................... 22
1. Lokasi Penelitian .............................................................................. 23
2. Teknik Pengumpulan Data ..............................................................23
3.Teknik Analisis Data .................................................................. 25
H. Sistematika Penulisan .......................................................................... 27
BAB II PROFIL K / L TERKAIT .................................................................... 29
A. Kementrian Pertahanan ………………………………………………… 29
B. Kementrian Hukum & HAM…………………………………………… 35
C. Kementrian Luar Negri ………………………………………………… 49
BAB III ANALISIS KEBIJAKAN PEMERINTAH .......................................54
3.1 Kebijakan Pemerintah Indonesia ........................................................

58


3.2 Upaya Kerja Sama K/L Indonesia.......................................................

66

3.3 Pengawasan Imigran ..........................................................................

78

3.4 Kerjasama Indonesia dengan OI ............................................................ 82
BAB IV KESIMPULAN & SARAN .................................................................. 88

DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................... 91

Universitas Sumatera Utara

Halaman Persetujuan

Skripsi ini disetujui untuk dipertahankan dan diperbanyak oleh:
Nama


: Angela Hutabarat

NIM

: 130906090

Departemen

: Ilmu Politik

Judul

: Kebijakan Politik Indonesia dalam Mengatasi Imigran Gelap di

Indonesia
Menyetujui:
Ketua Departemen Ilmu Politik

Dosen Pembimbing


(Warjio, MA, Ph.D)

(Heri Kusmanto,MA, Ph.D)

NIP. 197408062006041003

NIP.196410061998031002

Mengetahui:
Wakil Dekan I FISIP USU

(Husni Thamrin)
NIP. 19640081991021001

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Tuhan Yang Maha Esa yang memberikan manusia

kemampuan berpikir dan hati hingga sebagai hambaNya, kita dapat selalu menuju
kebenaran serta merendahkan hati dengan penuh syukur dan ikhlas agar mencapai
ketaqwaan sebagai wujud penghambaan yang sesungguhnya.
Puji Syukur, ucapan syukur yang tiada hentinya saya ucapkan
kepadaTuhan YME karena berkat rahmatNya saya dapat menyelesaikan skripsi
yang berjudul “Kebijakan Politik Indonesia dalam Mengatasi Imigran Gelap di
Indonesia”. Berkat rahmatNya saya diberikan kemudahan baik dalam proses
pencarian ide untuk penulisan, penelitian, penulisan hingga sidang meja hijau
sebagai bentuk ujian yang nyata terhadap kompetensi saya sebagai peneliti.
Terkhusus ucapan terima kasih pertama dan berjuta maaf sedalamdalamnya kepada kedua orang tua saya Ayahanda H. D. Hutabarat dan Ibunda
Reni T.P.Nadapdap, yang tidak pernah bosan mendoakan dan memberikan
dukungan hingga saya dapat menyelesaikan skripsi ini. kepada kedua kakak
Meanggi Deci Handarini dan Inka Puspita terima kasih atas doa dan dukungannya
selama ini. saya bangga punya kakak seperti kalian, sama-sama kita berjuang buat
bangga orangtua ya.
Penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang membangun demi
kesempurnaan skripsi ini. Sehingga skripsi ini bermanfaat bagi siapapun yang
memerlukannya. Karena penulis sadar apa yang telah ditulis ini masih jauh dari
kata memuaskan.


Universitas Sumatera Utara

Dalam kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih yang
sebesar-besarnya kepada :
1. Bapak Dr. Muryanto selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Sumatera Utara.

2. Bapak Dr. Warjio. MA Ketua Departemen Ilmu Politik Fakultas Ilmu
Sosial Ilmu Politik USU.
3. Bapak Heri Kusmanto, MA selaku Dosen Pembimbing Utama yang telah
membimbing dan mengarahkan penulis dari awal hingga penyelesaian
skripsi ini.

4. Bapak Ibu Dosen dan seluruh staf serta pegawai Tata Usaha di
Departemen Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik USU.
5. Ayah dan Ibu saya, Kol. H.D. Hutabarat, M,Si & Renny T.P. Nadapdap,
SH atas jasa-jasanya, kesabaran dan doa yang tidak pernah lelah dalam
mendidik dan mendokan saya dalam penulisan skripsi ini.
6. Kepada saudara saya Audrey Hutabarat dan Andreas Hutabarat yang tidak
pernah lelah membantu dalam memberikan dorongan, semangat dan kasih

sayang dalam penulisan skripsi ini.
7. Kepada Fadli Asyhari yang telah banyak memberikan dorongan,
semangat, dan bantuan baik secara moril maupun materil demi lancarnya
penyusunan skripsi.
8. Kepada Wincent, Ayu dan Nadya yang telah banyak memberikan
dorongan dalam penulisan skripsi.

Universitas Sumatera Utara

9. Kepada sahabat – sahabat saya, Shelly Febrina, Indah Nurul Fajar, Angela
Femia, Intan Natalya, Sakinah, Nattaya, Nena (bundah) selaku sahabat
sudah memberikan dorongan secara moril dan kebersamaan yang berarti
bagi penulis.
10. Kepada sahabat saya semenjak SMP, Hanna Haloho, Elisabeth
Simaibang, Anette Isabella, Rachel Yovani selaku sahabat yang sudah
memberikan masukan dan doa demi lancarnya penyusunan skrispi.
Medan, 14 Juni 2017

Angela Hutabarat


Universitas Sumatera Utara