Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Laporan Keuangan dan Perhitungan Pajak Penghasilan untuk Usaha Mikro Kecil dan Menengah : Studi Kasus pada Defi Kue

Abstract

Defi Kue is a privately owned business located in Bandar Lampung and
was established in 1998 . However, the owner only has a recap of sales ,
purchases , and the amount spent to run the business . Constraints are also faced
by owners is the tax to be paid .
The purpose of this study is to prepare financial statements for the SME sector
and calculate the amount of income tax to be paid by the SME sector to the
government . This study used a descriptive analysis of qualitative and quantitative
with primary data types , in the form of interviews with the owner Defi kue, and
the type of secondary data in the form of a memorandum of sale and purchase of
goods as well as evidence of other transactions . The first preparation of financial
statements is preparing the work sheet and then proceed

to make

income

statement , statement of changes in capital , and balance sheet for the period ended
December 31, 2012 . Comparison of the calculation of taxes between Article 21 of
the Personal Income Tax, Income Tax Article 21, the Agency, and PP. 46 In 2013

it was found that the results of the PP. 46 is smaller than the Personal Income Tax
Article 21 and Article 21 of the Agency. But the amount of tax paid to the tax
authorities, the numbers are still small compared with the PP. 46. Rates set out in
Regulation No. 46 of 2013 is still burdensome SMEs in paying taxes. It is
obtained from interviews with business owners Defi Kue. So the government
should reconsider the tax and the tax rate on the PP. 46 in 2013.

Keywords : Financial Statements , SMEs , Article 21 , Government Regulation .
46 in 2013 .

Saripati

Defi Kue adalah usaha milik pribadi yang berada di Bandar Lampung dan
berdiri pada tahun 1998. Akan tetapi pemilik hanya memiliki rekap dari
penjualan, pembelian, dan dana yang dikeluarkan untuk menjalankan usaha
tersebut. Kendala yang juga dihadapi oleh pemilik adalah pajak yang harus
dibayarkan.
Tujuan dari penelitian ini adalah menyusun laporan keuangan bagi sektor
UMKM dan menghitung besarnya pajak penghasilan yang harus dibayarkan oleh
sektor UMKM kepada pemerintah. Penelitian ini menggunakan teknik analisis

deskriptif kualitatif dan kuantitatif dengan jenis data primer, yang berupa hasil
wawancara dengan pemilik Defi kue, dan jenis data sekunder berupa nota
penjualan dan pembelian barang serta bukti transaksi lainnya. Penyusunan laporan
keuangan dilakukan terlebih dahulu dengan menyusun neraca lajur dan kemudian
dilanjutkan dengan membuat laporan laba rugi, laporan perubahan modal, dan
neraca untuk periode yang berakhir tanggal 31 Desember 2012. Perbandingan dari
perhitungan pajak antara PPh Pasal 21 Orang Pribadi, PPh Pasal 21 Badan, dan
PP No. 46 Tahun 2013 ditemukan bahwa hasil dari PP No. 46 lebih kecil
dibandingkan dengan PPh Pasal 21 Orang Pribadi dan PPh Pasal 21 Badan. Tetapi
besarnya pajak yang sudah dibayarkan kepada fiskus, jumlahnya masih lebih kecil
dibanding dengan PP No. 46. Tarif yang diatur dalam PP No.46 Tahun 2013
masih memberatkan pelaku UMKM dalam membayar pajak. Hal ini didapatkan
dari wawancara dengan pemilik usaha Defi Kue. Sehingga pemerintah harus
mempertimbangkan kembali pemungutan pajak dan tarif pajak pada PP No. 46
Tahun 2013.

Kata kunci: Laporan Keuangan, UMKM, PPh Pasal 21, Peraturan Pemerintah No.
46 Tahun 2013.


Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Analisis Kesetaraan Perhitungan Pajak Norma Penghasilan dengan PP 46 Tahun 2013 pada Usaha Mikro di Kota Salatiga

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Analisis Kesetaraan Perhitungan Pajak Norma Penghasilan dengan PP 46 Tahun 2013 pada Usaha Mikro di Kota Salatiga

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pencatatan Akuntansi Pada Usaha Kecil: studi Kasus Pada Usaha Kecil di Semarang

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Asumsi Kesatuan Usaha Pada Usaha Mikro dan Kecil di Kecamatan Tingkir, Salatiga

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alokasi Laba Usaha Mikro Kecil Menengah Berdasarkan Financial Attitude dan Faktor Demografi

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Akuntansi pada Usaha Kecil dan Menengah

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan E-Commerce untuk Usaha Mikro : Studi Kasus pada PD. Sasmita

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan E-Commerce untuk Usaha Mikro : Studi Kasus pada PD. Sasmita

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Identifikasi Pencatatan Akuntansi pada Usaha Kecil (Studi Kasus pada Usaha Kecil di Kota Semarang)

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pencatatan Transaksi oleh Usaha Mikro dan Kecil di Kecamatan Ambarawa

0 0 15