PRESTASI DISTRIBUTOR MULTI LEVEL MARKETING “ HIGH DESERT” DITINJAU DARI SELF EFFICACY DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI PERSUASIF - Unika Repository

  MARKETING “ HIGH DESERT” DITINJAU DARI SELF EFFICACY DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI PERSUASIF SKRIPSI MAURIN PURNAMA DEWI SUSELO 01.40.0061 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2007

  Perpustakaan Unika

PRESTASI DISTRIBUTOR MULTI LEVEL

  ii

  MARKETING “ HIGH DESERT “ DITINJAU DARI SELF EFFICACY DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI PERSUASIF SKRIPSI

  

Diajukan kepada Fakultas Psikologi

Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Guna

Memperoleh Derajat Sarjana Psikologi

  Perpustakaan Unika

PRESTASI DISTRIBUTOR MULTI LEVEL

MAURIN PURNAMA DEWI SUSELO 01.40.0061 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

  Perpustakaan Unika 2007

  Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang dan Diterima untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Guna

  Memperoleh Derajat Sarjana Psikologi Pada Tanggal

  21 Juni 2007 Mengesahkan

  Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata

  Dekan, (Drs. Suharsono, MSi)

  Dewan Penguji,

  1. Drs. Sumbodo Prabowo, Msi …………………… 2. Drs. ML. Oetomo …………………….

  3. Lucia Trisni W., S.Psi., MSi. …………………….

  iii

  

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya sederhana ini sebagai

ungkapan rasa terima kasihku kepada

  T Tuuhhaan n Y Yeessuus s K Krriist stuuss yang menjadi ssuum mbbeer r

kkeehhiidduuppaann, , kkeekkuuaattaann, , ddaan n iinnssppiirraassiikkuu… …untuk

kkeedduua a oorraannggttuuaakkuu … …untuk kkaakkaakk--kkaakkaakk kkuu , ,

cci i M Moonniicc, , K Kooh h M Moozzaarrtt, , cciiccoonng g SSaannddyy, , ddaan S n Sooh h

A Arrli linngg… …untuk kkeeppoonnaakkaann--kkeeppoonnaakkaann kkec ecil ilkku u yyaanng g lluuccuu, , F Flloorryy,,

((aallm m) ) A Avviinn, , ddaan n A Arriikk… …serta untuk

ppaarra a ssaahhaaba batt yyaanng g sseellaallu u m meem mbbeerriikku u sseem maannggaatt… …

  Perpustakaan Unika

  Perpustakaan Unika

MOTTO

  Sediakan waktu untuk berdoa… Doa adalah kekuatan yang paling dahsyat di dunia Sediakan waktu untuk bekerja… Kerja adalah harga untuk meraih keberhasilan

  Sediakan waktu untuk mengasihi dan dikasihi… Kasih adalah karunia pemberian Allah Sediakan waktu untuk berbuat baik… Kebaikan hati adalah jalan menuju kebahagiaan

  Puji Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas kasih karunia dan penyertaan-Nya serta adanya dukungan, bimbingan, serta doa dari banyak pihak, sehingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

  Pada kesempatan ini dengan segala kerendahan hati penulis sampaikan penghargaan dan terima kasih yang mendalam kepada :

  1. Bpk. Drs. M. Suharsono, MSi, selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.

  2. Bpk. Drs. Sumbodo Prabowo, MSi, selaku Dosen Pembimbing Utama tunggal yang telah meluangkan waktu serta tenaga untuk membimbing dan memberikan masukan-masukan yang sangat berarti bagi penulis.

  3. Ibu Th. Dewi Setyorini, S.Psi, MSi, selaku Dosen Wali yang telah bersedia mendampingi penulis selama masa studi dan memberikan nasehat serta dorongan yang berarti di saat penulis menghadapi masalah.

  4. Para Dosen Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang yang telah memberikan ilmu pengetahuan dan pengarahan selama penulis menempuh studi.

  5. Staf Pengajaran Psikologi, Mbak Ike, Mbak Tatiek, Mbak Retno, Mas Supri, Mas Jimin yang telah membantu penulis dalam hal administrasi.

  6. Staff Perpustakaan Unika Soegijapranata Semarang, khususnya Pak BUS dan Mbak Arie…

  Perpustakaan Unika

UCAPAN TERIMA KASIH

  Perpustakaan Unika 7.

  Bpk. Gustav Iskandar, selaku Manager Area Kantor “High Desert” Semarang yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk meneliti di kantor “High Desert” Semarang

  8. Seluruh responden…Ci Tuty, Koh George, Koh Andrew, Renata, Ricky, Henry, Mbak Vita, dan semuanya yang telah merelakan waktunya untuk mengisi skala penelitian penulis.

  9. Mama papa…terima kasih untuk segala hal yang tel ah kalian berikan kepadaku...akhirnya, putri kecil kalian dapat mewujudkan salah satu harapan kalian mengikuti jejak kakak-kakak untuk menjadi sarjana. Sekarang semua anak mama papa sudah menjadi sarjana…ϑ 10. Kakak-kakakku…Ci Monic, Koh Mozart, Cicong Sandy, dan Soh

  Arling…thank you buat dukungan, semangat, doa bahkan juga teguran yang memacu penulis untuk segera menyelesaikan skripsi ini.

  11. Keponakan-keponakan kecilku…si cantik -Flory, si ganteng-(alm) Avin, dan si kecil Arik buat kenakalan dan kelucuannya yang menghibur penulis disaat penulis jenuh di dalam penyusunan skripsi ini…kalian sungguh menggemaskan… 12. Cik Evy dan Mbak Luci…buat bantuannya yang sangat berarti bagi penulis. Tanpa kalian skripsi ini tidak akan selesai.

  13. Special thanks for someone..Andreas Ari Gunawan yang selama 3 tahun lebih sudah mewarnai hari-hariku dengan canda-tawa, suka, dan duka. Thanks sudah nganterin dan nungguin aku waktu nyari data.. Namun sayang, kita tidak ditakdirkan untuk bersama. Semoga kamu mendapatkan seseorang yang sesuai dengan idamanmu..You’re the

  one…God Bless You !!

  14. Kel. FX. Narimo di Banyumanik, terima kasih sudah menerima penulis ditengah-tengah keluarga kalian, terima kasih juga untuk pinjaman komputernya ϑ …Tuhan Memberkati ! 15. Teman-teman yang sering menanyakan kemajuan skripsiku…BP PKK

  Rayon Muda-mudi Semarang khususnya PDKK Gabriel Jr….terima kasih buat dukungan doanya…

  I Love you all….

  Untuk semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah membantu penyusunan skripsi ini…thank you for

  everything..

  Kepada semua pihak yang telah membantu terwujudnya skripsi, penulis menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya.

  Semarang, Juni 2007 Penulis

  Perpustakaan Unika

16. Teman-teman angkatan 2001, akhirnya penulis bisa menyusul kalian… 17.

  Perpustakaan Unika

ABSTRAKSI

  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara self

  

efficacy dan kemampuan komunikasi persuasif dengan prestasi distributor

multi level marketing “High Desert”. Subyek penelitian ini terdiri dari 46

  orang dari seluruh distributor aktif MLM “High Desert” di Semarang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah incidental sampling. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode dokumentasi untuk mengetahui prestasi distributor MLM dan skala untuk self efficacy dan kemampuan komunikasi persuasif. Skala pertama, skala self efficacy disusun berdasarkan empat aspek, yaitu aspek kognisi, aspek motivasi, aspek afeksi, dan aspek seleksi. Skala kedua, skala kemampuan komunikasi persuasif disusun berdasarkan empat aspek, yaitu aspek verbal-meyakinkan, aspek verbal-mempengaruhi, aspek non verbal-meyakinkan, dan aspek non verbal-mempengaruhi. Hipotesis mayor pada penelitian ini yaitu ada korelasi antara self efficacy dan kemampuan komunikasi persuasif dengan prestasi distributor MLM tidak diterima dengan R=0,247. Hipotesis minor pertama yaitu ada korelasi antara self efficacy dan prestasi distributor MLM tidak diterima dengan r y1-2 =0,225. Sedangkan hipotesis minor kedua yaitu ada korelasi antara kemampuan komunikasi persuasif dan prestasi distributor MLM juga tidak diterima dengan r y2-1 = -0,059. Hasil Mean Empirik (ME) self efficacy lebih besar daripada Mean Hipotetik (MH). Artinya distributor MLM ”High Desert” memiliki self efficacy yang tergolong tinggi. Hasil Mean Empirik (ME) kemampuan komunikasi persuasif lebih besar daripada Mean Hipotetik (MH). Artinya distributor MLM “High Desert” memiliki kemampuan komunikasi persuasif yang tergolong tinggi. Sedangkan untuk prestasi distributor MLM diperoleh selama kurun waktu tiga bulan (Januari – Maret 2007) ada 37 distributor yang mendapatkan downline <18 orang yang termasuk dalam golongan rendah, sehingga dapat disimpulkan prestasi distributor MLM “High Desert” tergolong rendah.

  Kata Kunci : Self Efficacy, Kemampuan Komunikasi Persuasif, Prestasi Distributor MLM

  

DAFTAR ISI

  Halaman Judul........................................................................................ ii Halaman Pengesahan.............................................................................. iii Halaman Persembahan ........................................................................... iv Halaman Motto....................................................................................... v Halaman Ucapan Terima Kasih .............................................................. vi Abstraksi ................................................................................................ ix Daftar Isi ................................................................................................ x Daftar Tabel ........................................................................................... xiii Daftar Lampiran ..................................................................................... xiv

  BAB I PENDAHULUAN....................................................................... 1 A. Latar Belakang Masalah ......................................................... 1 B. Perumusan Masalah................................................................ 5 C. Tujuan Penelitian.................................................................... 7 D. Manfaat Penelitian.................................................................. 8 BAB II TINJAUAN KEPUSTAKAAN .................................................. 9 A. Prestasi Distributor MLM....................................................... 9

  1. Pengertian Prestasi Distributor MLM .................................. 9

  a. Prestasi Distributor MLM................................................ 9

  b. Multi Level Marketing (MLM) ........................................ 11

  2. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Prestasi Distributor MLM ................................................................................... 18 B. Self Efficacy............................................................................ 21 1.

  Pengertian Self Efficacy..................................................... 21

  Perpustakaan Unika

  Perpustakaan Unika 2.

  Aspek-aspek Self Efficacy ................................................. 23 C. Kemampuan Komunikasi Persuasif ........................................ 25 1.

  Pengertian Komunikasi Persuasif...................................... 25 2. Aspek-aspek Komunikasi Persuasif................................... 28 D. Hubungan Self Efficacy dengan Prestasi Distributor MLM ..... 31 E. Hubungan Kemampuan Komunikasi Persuasif dengan

  Prestasi Distributor MLM....................................................... 34 F. Hubungan Self Efficacy dan Kemampuan Komunikasi

  Persuasif dengan Prestasi Distributor MLM ............................ 36 G.

  Hipotesis ................................................................................ 40

  BAB III METODE PENELITIAN.......................................................... 42 A. Metode Penelitian yang Digunakan ........................................ 42 B. Identifikasi Variabel-variabel Penelitian................................. 42 C. Definisi Operasional Variabel Penelitian ................................ 43 D. Subyek Penelitian................................................................... 45 1. Populasi .......................................................................... 45 2. Teknik Pengambilan Sampel............................................. 45 E. Metode Pengumpulan Data ............................................... 46 F. Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur ....................................... 49 1. Validitas Alat Ukur. .......................................................... 49 2. Reliabilitas Alat Ukur ....................................................... 50 G. Metode Analisis Data ............................................................. 51 BAB IV PERSIAPAN DAN PELAKSANAAN PENELITIAN.............. 54 A. Orientasi Kancah dan Persiapan Penelitian............................. 54 1. Orientasi Kancah Penelitian .............................................. 54

  2. Persiapan Penelitian .......................................................... 55 B. Pelaksanaan Penelitian ........................................................... 57 C.

  Uji Validitas dan Reliabilitas.................................................. 59

  BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN .................................................. 62 A. Hasil Penelitian……………………………………….

  ........... 62 1. Uji Asumsi........................................................................ 62 2.

  Uji Hipotesis ..................................................................... 63 B. Pembahasan............................................................................ 65

  BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN................................................. 69 A. Kesimpulan ............................................................................ 69 B. Saran ...................................................................................... 69 DAFTAR PUSTAKA............................................................................. 70 LAMPIRAN........................................................................................... 73 Perpustakaan Unika

  Perpustakaan Unika DAFTAR TABEL

  Tabel 1 Rancangan Skala Self Efficacy Tabel 2 Rancangan Skala Kemampuan Komunikasi Persuasif Tabel 3 Sebaran Aitem Skala Self Efficacy Tabel 4 Sebaran Aitem Skala Kemampuan Komunikasi Persuasif Tabel 5 Sebaran Aitem Valid dan Gugur Skala Self Efficacy Tabel 6 Sebaran Aitem Valid dan Gugur Skala Kemampuan

  Komunikasi Persuasif

  Perpustakaan Unika

DAFTAR LAMPIRAN A.

  Skala Penelitian A-1. Skala Self Efficacy A-2. Skala Kemampuan Komunikasi Persuasif B. Data Kasar

  B-1. Data Kasar Self Efficacy B-2. Data Kasar Kemampuan Komunikasi Persuasif C. Validitas dan Reliabilitas

  C-1. Validitas dan Reliabilitas Self Efficacy C-2. Validitas dan Reliabilitas Kemampuan Komunikasi Persuasif D. Data Penelitian

  D-1. Data Penelitian Prestasi D-2. Data Penelitian Self Efficacy D-3. Data Penelitian Kemampuan Komunikasi Persuasif E. Uji Asumsi

  E-1. Uji Normalitas E-2. Uji Linieritas F. Hasil Uji Hipotesis G.

  Surat Ijin Penelitian H. Surat Bukti Penelitian