Karya Dan Ilmiah dan NILDA

Karya Ilmiah

PEMANFAATAN MINYAK ZAITUN DALAM
MEYEMBUHKAN JERAWAT

D
I
S
U
S
U
N
oleh :
Anilda Adeswita
XI MIPA 5
06

SMA NEGERI 5 MAKASSAR
Tahun Pelajaran 2017/2018

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah
memberikan karunia, taufk, dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat
menyusun dan menyelesaikan karya ilmiah pemanfaatan minyak zaitun ini.
Karya ilmiah ini disusun berdasarkan informasi yang bersumber dari
beberapa referensi dan penelitian yang telah penulis lakukan.
Dalam penyusunan karya ilmiah ini, penulis sangat berharap dapat
berguna dalam rangka menambah wawasan serta pengetahuan kita
mengenai pemanfaatan minyak zaitun. Penulis juga menyadari sepenuhnya
bahwa di dalam karya ilmiah ini terdapat kekurangan dan jauh dari kata
sempurna.
Semoga karya ilmiah sederhana ini dapat dipahami bagi siapapun yang
membacanya. Sekiranya laporan yang telah disusun ini dapat berguna bagi
penulis sendiri maupun orang yang membacanya, sehingga dapat
menambah wawasan dan pengetahuan bagi pembaca. Sebelumnya saya
mohon maaf apabila terdapat kesalahan kata-kata yang kurang berkenan
dan saya memohon kritik dan saran yang membangun dari anda demi
perbaikan karya ilmiah ini di waktu yang akan datang.

Makassar, 17 februari 2018


Penul
is

DAFTAR ISI

Halaman
judul..............................................................................................................i
Kata
Pengantar..........................................................................................................
...ii
Daftar
isi......................................................................................................................
iii

BAB I : PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
……………...................................................................................1
1.2 Rumusan
masalah ...........................................................................................1
1.3 Tujuan

penelitian ............................................................................................1

BAB II : PEMBAHASAN
2.1 Asal usul minyak zaitun
……………………………………………………………………………...2
2.2 Kandungan dalam Buah
Zaitun .......................................................................3
2.3 Macam-macam Minyak
Zaitun .......................................................................4

2.4 Pembuatan Minyak
Zaitun ............................................................................5
2.5 Manfaat Minyak
Zaitun .................................................................................6

BAB III : PENUTUP
3.1
Kesimpulan.................................................................................................
...7
3.2

Saran..........................................................................................................
...7

Daftar
Pustaka....................................................................................................................
..8

BAB I
PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang

Zaman sekarang, banyak kaum hawa yang ingin tampil menarik. Mereka
pun rela merogoh kocek yang cukup dalam untuk tampil sempurna. Namun,
banyak pula yang ingin tampil menarik walau dengan koceh yang sedikit.
Dengan pemahaman yang minim tentang pengetahuan kosmetik, mereka
memilih produk-produk yang murah tanpa memperhatikan kualitas dan efek
samping yang ditimbulkan. Salah satunya adalah masalah kulit yang kita
alami dari waktu ke waktu merupakan jerawat. Walaupun telah hilang,

namun jerawat selalu meninggalkan bekas diwajah sehingga mengganggu
penampilan dan mengurangi rasa percaya diri.
Berbagai metode memang telah dilakukan untuk menghilangkan bekas
jerawat telah dilakukan, mulai dari cara alami hingga menggunakan obatobat medis. Cara menghilangkan noda bekas jerawat secara alami lebih
digemari karena biasanya tidak menimbulkan efek samping dan lebih aman
untuk digunakan. Minyak zaitun merupakan salah satu solusi alami terbaik
untuk mengatasi bekas jerawat yang mengganggu. Sama seperti metode
lain, penggunaan minyak zaitun akan menunjukkan efektivitas yang berbeda
untuk setiap individunya. Bekas jerawat parah umumnya membutuhkan
waktu lebih lama untuk memudar sementara di kasus lain, hasil sudah mulai
nampak dalam beberapa minggu
1.2 Rumusan Masalah
Berdasarkan rumusan masalah yang telah diuraikan, maka masalah yang
dapat dirumuskan adalah sebagai berikut
1.Apa saja kandungan dalam minyak zaitun ?
2. Apa saja macam-macam minyak zaitun ?
3. Apa saja manfaat minyak zaitun ?
4. Apakah minyak zaitun bisa menghilangkan jerawat dan bekasnya ?
1.3 Tujuan
1. Untuk mengetahui manfaat dan penggunaan minyak zaitun.


1

2. Meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya tanaman
herbal sebagai alternative kecantikan untuk tampil menarik.

BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Asal usul minyak zaitun
Minyak zaitun merupakan ekstrak minyak yang diambil dari buah zaitun.
Tanaman zaitun ini, pertama kali ditemukan di daerah yang bernama Crete,
Yunani pada 7000 tahun yang lalu. Sejak ditemukannya, pohon zaitun ini
kemudian menjadi sumber minyak, pangan, kayu, obat-obatan serta simbol
perjanjian dan kedamaian.
Pohon zaitun (Olea europaea) tergolong jenis pohon-pohonan penghasil
minyak, mampu beradaptasi dengan musim kering yang berkepanjangan.
Pohon tersebut merupakan salah satu pohon tertua yang tumbuh di muka
bumi. Negeri asal zaitun adalah Asia, terutama Suria, Libanon, Yordania,
Palestina, dan khususnya negara-negara pesisir perairan Mediterania seperti,
Turki, Italia, Spanyol, Tunis, Aljazair, dan Maroko. Dan dapat ditemukan juga

di negara-negara seperti: Chili, Peru, dan juga Selatan Australia. Ia tumbuh di
ketinggian 3 meter dari permukaan laut. Tingginya mencapai 15 meter,
daunnya selalu hijau, dan buahnya ada yang berwarna ungu gelap dan ada
yang berwarna hijau. Pucuk daunnya sedang (tidak besar dan tidak pula
kecil). Setelah berbunga, pohon ini akan menghasilkan buah setelah berusia
4 tahun dan akan memproduksi buah secara terus-menerus selama sekitar
2000 tahun. Pohon zaitun rata-rata berumur panjang walaupun tumbuh
dengan amat pelan. Sekalipun dahan dan batang-batangnya telah mati,
pohon zaitun mampu untuk tumbuh kembali dan menghidupkan lagi
pohonnya dengan dahan dan tangkai-tangkai baru. Usianya bisa mencapai
5000 tahun. Oleh sebab itu, Allah mengistimewakannya dan menyebutnya
sebagai pohon mulia. Hanya pohon zaitunlah yang memperoleh predikat
tersebut.
2.2 Kandungan dalam Buah Zaitun
Buah yang terbaik untuk dimakan adalah dari Greece, “Kalamata olive”
berwarna ungu gelap, berbentuk buah badam dan berukuran ½” sampai 1″.
Buah zaitun kaya dengan vitamin A, B1, B2, C, D, E, K dan besi.
Kandungan lainnya yaitu polifenol, asam lemak esensial, kalsium, dan
potassium. Polifenol berperan sebagai antioksidan bagi tubuh. Satu liter
2


minyak zaitun mengandung 200-800ml Polifenol. Asam lemak tak jenuhnya
tinggi, khususnya asam lemak tak jenuh dengan ikatan rangkap tunggal
yang di dalamnya terdapat asam oleat (Omega 9) dan juga asam linoleat
(Omega 6) dengan kadar 65-85%.
2.3 Macam-macam Minyak Zaitun
Minyak zaitun diambil dari buah zaitun. Minyak zaitun yang baik adalah
yang memiliki keasaman di bawah 1%. Semakin rendah keasaman,
semakin baik kualitas minyak tersebut.
1. Minyak Zaitun Ekstra Virgin
Merupakan minyak zaitun yang paling murni karena merupakan hasil
ekstraksi pertama dari buah zaitun. Warna minyak ini biasanya kehijauan
dan memiliki rasa dan aroma yang lebih tajam. Minyak ini tidak bagus
untuk menumis atau menggoreng karena kadar minyaknya yang rendah.
Minyak zaitun ekstra virgin lebih baik dikonsumsi dengan cara diminum
atau digunakan sebagai campuran makanan seperti salad atau sayuran
yang direbus.
2. Minyak Zaitun Virgin
Kandungan asamannya sekitar 4 persen. Ia berwarna hijau kekuningan.
Biasa digunakan sebagai campuran masakan atau hidangan tumisan.

Minyak ini merupakan hasil ekstrasi kedua dari buah zaitun.
3. Minyak Zaitun (Pure Olive Oil)
Minyak zaitun jenis ini mengandung keasaman melebihi 4 persen.
Berwarna kekuning-kuningan dan biasanya digunakan sebagal pengganti
minyak untuk menggoreng dalam masakan Itali.
2.5 Manfaat Minyak Zaitun
Manfaat Minyak Zaitun untuk masalah jerawat diantaranya :
● Vitamin yang terkandung dalam minyak zaitun mampu menyembuhkan
bekas jerawat dengan lebih cepat
● Non comedogenic yang terkandung dalam minyak zaitun yaitu tidak akan
menyumbat pori-pori kulit
● Antiinflamasi yang terkandung dalam minyak zaitun sangat diperlukan
untuk menyembuhkan jerawat dan bekas-bekasnya

3

● Antioksidan seperti polifenol dalam minyak zaitun juga mampu
mengeluarkan racun dalam tubuh, mencegah segala macam infeksi dan
membantu menjaga kelembaban kulit
● Antibakteri dalam minyak zaitun juga sangat baik untuk menyembuhkan

jerawat akibat infeksi bakteri serta dapat menghilangkan bekasnya juga.

BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan
Minyak zaitun dapat dijadikan alternatif lain untuk tampil menarik. Minyak zaitun
mempunyai kasiat yang baik untuk tubuh, baik dari segi kesehatan maupun
kecantikan.
3.2 Saran
Umumnya, produk-produk yang murni berasal dari alam tidak akan menimbulkan
efek samping, namun harus ada ketentuan pengolahan tersendiri dalam artian
harus digunakan dengan tepat.
Minyak zaitun tidak dapat digunakan untuk menggoreng karena sifatnya yang tidak
tahan terhadap pemanasan yang tinggi. Bila dilakukan, maka ikatan kimia di dalam
minyak zaitun dapat rusak dan dapat berubah menjadi zat berbahaya bagi tubuh.
Apabila digunakan untuk memasak, bisa digunakan untuk masakan tumis karena
pemanasan tidak berlangsung lama. Jika dipakai untuk menggoreng, asam lemak
tak jenuh justru lebih mudah membentuk akrilamida, radikal bebas, dan lemak
trans yang berbahaya karena sifatnya yang mudah bereaksi. Karena itulah,

penggunaannya hanya dapat diminum secara langsung, sebagai tambahan salad
atau sayuran, dan untuk menumis. Tidak untuk menggoreng. Hal lain yang perlu
Anda ingat, cahaya dapat merusak komponen-komponennya, jadi minyak zaitun
hendaknya disimpan di tempat yang sejuk dan gelap. Selain itu, penggunaannya
tidak boleh melebihi 4 gram per hari.
Artikel ini diambil dari berbagai sumber, jika ada kekeliruan saya mohon maaf.
Artikel adalah rangkuman yang dapat digunakan sebagai pendukung dalam
mengatasi masalah yang sesuai dengan artikel ini.

4

DAFTAR PUSTAKA
http://www.kutukutubuku.com/2008/open/4507/
khasiat_minyak_zaitun_resep_umur_panjang_ala_mediterania
http://my-bukukuning.blogspot.com/TAROADATAROGAU: kasiatbuah-tin-dan-zaitundalam-al-quran.html
http://proses-pembuatan-minyak-zaitun-dijordan/menguasaidunia.html
http://wapannuri.com/minyakzaitun,manfaat,dankasiatnyabagikesehatan.html
http://wapannuri.com/resensibuku:khasiat-minyak-zaitun.html
http:// www.deherba.com/zaitun/apakah-minyak-zaitun-itu.html
http://zaitun/Banyak%20Manfaat%20buah%20Zaitun%20%C2%AB%20Islam%20Itu
%20Indah.htm

5