PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN SHOOTING AFTER A DRIBBLE, LATIHAN SHOOTING AFTER A WALL PASS DAN LATIHAN SHOOTING AFTER A CENTERING PASS TERHADAP KEMAMPUAN HASIL SHOOTING ATLET SEKOLAH SEPAK BOLA SURYA PUTRA MARINDAL USIA 14 – 16 TAHUN 2013.

PERBEDAAN PENGARUH METODE LATIHAN SHOOTING AFTER A
DRIBBLE, SHOOTING AFTER A WALL PASS DAN SHOOTING
AFTER A CENTERING PASS TERHADAP KEMAMPUAN
HASIL SHOOTING PADA ATLET SEKOLAH
SEPAK BOLA SURYA PUTRA MARINDAL
USIA 14-16 TAHUN 2013

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai
Syarat Untuk Memperoleh Gelar
Sarjana Pendidikan

OLEH:

ISWANDI MULIA SIREGAR
NIM. 609321040

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2014


ABSTRAK
ISWANDI MULIA SIREGAR. NIM 609321040. Perbedaan Pengaruh
Latihan Shooting After A Dribble, Latihan Shooting After A Wall Pass dan
Latihan Shooting After A Centering Pass Terhadap Kemampuan Hasil
Shooting Atlet Sekolah Sepak Bola Surya Putra Marindal Usia 14 – 16 Tahun
2013. (Pembimbing: RAHMA DEWI). Skripsi : FIK UNIMED 2014.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan pengaruh antara
latihan shooting after a dribble, shooting after a wall pass dan shooting after a
centering pass terhadap kemampuan shooting sepak bola pada Atlet Usia 14-16
tahun SSB Surya Putra Marindal Tahun 2013.
Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode
experiment. Dengan pelaksanaan latihan yaitu shooting after a dribble, shooting
after a wall pass dan shooting after a centering pass.
Analisis hipotesis pertama dari data pre-test dan data post-test
kemampuan shooting sepak bola pada kelompok latihan shooting after a dribble
diperoleh thitung sebesar 12,04 serta ttabel sebesar 1,943 dengan  =0,05 (t hitung > t
tabel) berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Jadi, latihan shooting after a dribble
berpengaruh secara signifikan terhadap kemampuan shooting sepak bola pada
atlet Sekolah Sepak Bola Surya Putra Marindal usia 14-16 tahun 2013.

Analisis hipotesis kedua dari data pre-test dan data post- test kemampuan
shooting sepak bola pada kelompok latihan shooting after a wall pass diperoleh thitung sebesar 12,55 serta ttabel sebesar 1,943 dengan  =0,05 (t hitung > t tabel )
berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Jadi, latihan shooting after a wall pass
berpengaruh secara signifikan terhadap kemampuan shooting sepak bola pada
atlet Sekolah Sepak Bola Surya Putra Marindal usia 14-16 tahun 2013.
Analisis hipotesis ketiga dari data pre-test dan data post- test kemampuan
shooting sepak bola pada kelompok latihan shooting after a centering pass
diperoleh thitung sebesar 5,77 serta ttabel sebesar 1,943 dengan  =0,05 (t hitung > t
tabel) berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Jadi, latihan shooting after a centering
pass berpengaruh secara signifikan terhadap kemampuan shooting sepak bola
pada atlet Sekolah Sepak Bola Surya Putra Marindal usia 14-16 tahun 2013.
Analisis hipotesis keempat dari perhitungan analisis varians satu jalur
didapat Fhitung = 0,615 dan Ftabel = 3,55. Dapat ditarik kesimpulan bahwa Fhitung

Dokumen yang terkait

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN SHOOTING AFTER A RECEIVING DENGAN LATIHAN LATIHAN SHOOTING AFTER A BACK PASS TERHADAP PENINGKATAN HASIL SHOOTING PADA ATLET USIA 15-16 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA (SSB) PT. HERPINTA TAHUN 2015 LABUHAN BATU.

0 2 23

PERBEDAAN PENGARUH VARIASI LATIHAN SHOOTING AFTER RECEIVING DENGAN LATIHAN SHOOTING AFTER A PASS FROM BEHIND TERHADAP PENINGKATAN HASIL SHOOTING PADA PEMAIN USIA 13-15 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA (SSB) BINTANG MUDA BINJAI TAHUN 2016.

0 4 23

PENGARUH LATIHAN SQUAT JUMP DAN SHOOTING AFTER A DRIBBLE TERHADAP HASIL SHOOTING PADA ATLET USIA 14-16 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA (SSB) DISKI FC TAHUN 2016.

0 3 18

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN VARIASI SHOOTING RECEIVING DENGAN LATIHAN SHOOTING AFTER A DRIBBLE TERHADAP PENINGKATAN HASIL SHOOTING ATLET U-14 SEKOLAH SEPAKBOLA (SSB) PATRIOT MEDAN TAHUN 2014/2015.

0 2 22

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN SHOOTING AFTER A CENTERING PASS DENGAN LATIHAN SHOOTING AFTER A DRIBBLE TERHADAP PENINGKATAN HASIL SHOOTING PADA PEMAIN SEPAKBOLA USIA 15-16 TAHUN DI SMA NEGERI 1 BARUMUN PADANG LAWAS TAHUN 2013/2014.

0 2 25

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN SHOOTING AFTER A DRIBBLE DAN LATIHAN SHOOTING AFTER A WALL PASS TERHADAP HASIL AKURASI SHOOTING PADA SISWA SSB SRIWIJAYA USIA 14-15 TAHUN 2013MEDAN 2013.

0 0 20

UPAYA MENINGKATKAN HASIL SHOOTING DENGAN LATIHAN SHOOTING AFTER A BACK PASS PADA ATLET SEKOLAH SEPAK BOLA (SSB) BAKRIE KISARAN (USIA 14-16 TAHUN) TAHUN 2013.

0 2 20

UPAYA MENINGKATKAN HASIL SHOOTING MELALUI VARIASIBENTUK LATIHAN SHOOTING AFTER A BACK PASSPADA ATLET SEPAK BOLA SSBSAMPALI PUTRA UMUR 13-14 TAHUN 2013.

0 3 18

UPAYA MENINGKATKAN HASIL SHOOTING MELALUI VARIASI LATIHAN SHOOTING AFTER A WALL PASS PADA ATLET USIA 14-15 TAHUN SSB VICTORY DAIRI TAHUN 2012/2013.

0 1 21

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN SHOOTING AFTER A CENTERING PASS DENGAN LATIHAN SHOOTING AFTER A DRIBBLE TERHADAP PENINGKATAN HASIL SHOOTING SEPAK BOLA PADA ATLET USIA 14-15 TAHUN SSB HARAPAN BANGSA TAHUN 2012.

0 0 21