PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA UNTUK MEMINIMALISIR MISKONSEPSI FISIKA SISWA SMA - repository UPI S FIS 1002537 Title

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA UNTUK MEMINIMALISIR
MISKONSEPSI FISIKA SISWA SMA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari
Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Fisika
Jurusan Pendidikan Fisika

Oleh :
RAHMAT HIDAYATULLOH
NIM. 1002537

JURUSAN PENDIDIKAN FISIKA
FAKULTAS PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
2014

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA UNTUK MEMINIMALISIR
MISKONSEPSI FISIKA SISWA SMA


Oleh
Rahmat Hidayatulloh
1002537

Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana
Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Fisika Fakultas Pendidikan
Metematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

© Rahmat Hidayatulloh 2014
Universitas Pendidikan Indonesia
Agustus 2014

Hak Cipta dilindungi Undang-Undang.
Skripsi ini tidak boleh diperbanyak seluruhnya atau sebagian,
Dengan dicetak ulang, difotocopy, atau cara lainnya tanpa izin penulis.

Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada
kemudahan. Maka apabila kamu telah selesai
(dari suatu urusan), tetaplah bekerja keras
(untuk urusan yang lain).

(Q.S Al-Insyirah: 6-7)

Belajar, Berkarya dan Bekerja

Karya sederhana ini, Aku persembahkan
untuk kedua orang tua ku dan adik ku yang
telah mendukung, mendoakan dan memberi ku
motivasi dalam segala hal

Halaman Pengesahan Skripsi

RAHMAT HIDAYATULLOH
PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA UNTUK MEMINIMALISIR
MISKONSEPSI FISIKA SISWA SMA
disetujui dan disahkan oleh pembimbing
Pembimbing I

Drs. Iyon Suyana, M.Si.
NIP. 196208241991031001


Pembimbing II

Dra. Hera Novia, M.T.
NIP. 196811042001122001

Mengetahui,
Ketua Jurusan Pendidikan Fisika

Dr. Ida Kaniawati, M.Si.
NIP. 196807031992032000