Hubungan Beban Kerja Terhadap Stres Kerja Pada Analis Laboratorium Rumah Sakit Umum Haji Medan Tahun 2016

ABSTRAK

Penelitian ini dilakukan pada analis Laboratorium RSU Haji Medan tahun
2016 untuk mengetahui hubungan beban terhadap stres kerja pada analis.
Jenis penelitian ini berifat analitik dengan desain cross sectional. Waktu
penelitian dilaksanakan pada Februari-April 2016. Populasi dalam penelitian ini
adalah analis Laboratorium RSU Haji Medan yang berjumlah 17 orang dan
sampel adalah total populasi. Metode pengumpulan data diperoleh dari data
primer dan data sekunder. Hasil penelitian ini di olah dengan menggunaka uji
exact fisher .
Dari hasil penelitian diperoleh bahwa responden dengan beban kerja
ringan sebanyak 4 orang diantaranya mengalami stres kerja ringan sebanyak 2
orang (11,8%) dan yang mengalami stres kerja sedang sebanyak 2 orang juga
(11,8%). Serta analis laboratorium dengan beban kerja sedang sejumlah 13 orang
diantaranya mengalami stres kerja ringan sebanyak 11 orang (64,7%) dan yang
mengalami stres kerja sedang sebanyak 2 orang (11,8%). Hasil uji exact fisher
menunjukkan tidak ada hubungan yang bermakna (P-value = 0,219) antara beban
kerja dengan stres kerja pada analis laboratorium.
Disarankan untuk rumah sakit memberikan penyuluhan mengenai stres
dan penanggulangannya kepada semua analis, pihak rumah sakit menyesuaikan
jenjang pendidikan dengan pekerjaan yang diberikan kepada analis, serta setiap

analis melakukan stretching setiap memulai pekerjaan, di sela-sela pekerjaan
ataupun selesai pekerjaan.

Kata Kunci : Stres Kerja, Analis, Laboratorium

iii
Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

This research is conducted on the labora tory analysts of RSU Haji Medan
in 2016 to find out the relationship between workload and work stress on the
laboratory analysts.
The research is analytical research with a cross sectional design. The time
of the research was carried out in February-April 2016. The population of this
research is 17 laboratory analysts of RSU Haji Medan and the sample of research
is the total population. Method of data collection is obtained from the primary
data and secondary data. The results of this research are processed using the
exact fisher test.
The result shows that there are 4 respondents with light workload; two of

them (11.8%) suffer light work stress and the other two (11.8%) suffer medium
work stress. Furthermore, 13 respondents are found to have medium workload, of
which 11 persons (64.7%) suffer light work stress and 2 persons (11.8%) suffer
medium work stress. The Exact Fisher test results shows no significant
relationship (P-value = 0.219) between workload and work stress on the
laboratory analysts.
It is advisable that the hospital provide counseling on stress and how to
alleviate it for the analysts, the hospital adjust level education with of work given
to analysts, and every analysts do stretching every starting job, on the sidelines of
work or finish the job.

Keywords : Work Stress, Analysts, Laboratory

iv
Universitas Sumatera Utara