STANDAR ISI KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 1 SEMESTER 1
STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR

Mengenal Rukun Islam

Menyebutkan lima rukun Islam
Menghafal Syahadatain dan artinya
serta mengetahui maknanya
Mengetahui
jenis-jenis
air
dalam
bersuci
Mengetahui macam-macam najis
Mempraktikkan tata cara bersuci dari
najis
Menyebutkan doa masuk dan keluar wc

Membiasakan hidup bersih dan suci

Mengenal ketentuan bersuci

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 1 SEMESTER 2
STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR

Mengenal Wudlu

Mampu menyebutkan bacaan doa
sebelum berwudlu, niat Wudlu, dan doa
setelah bewudlu dengan bacaan yang
baik dan benar
Mampu mempraktikan tata cara
berwudlu sesuai dengan tuntunan
Syariat.

Menyebutkan lima hukum Islam
Memberikan contoh lima hukum Islam

Mengenal lima hukum Islam

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 2 SEMESTER 1
STANDAR KOMPETENSI
Mengetahui bacaan Shalat dengan
bacaan yang baik dan benar

KOMPETENSI DASAR
Menyebutkan bacaan Shalat meliputi
bacaan niat shalat yang lima waktu,
Takbir, Do’a Iftitah, Surat Al fatihah,
Surat-surat pilihan, bacaan ruku’,
Qunut, Sujud, duduk di antara dua
sujud, Tasyahud, Shalawat, dan Salam
dengan bacaan yang baik dan benar


STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 2 SEMESTER 2
STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR

Mengetahui praktik shalat sesuai
dengan tuntunan Syariat.

Menyebutkan macam-macam shalat
fardlu
Menyebutkan waktu-waktu Shalat
Fardlu
Mampu mempraktikan tata cara shalat
sesuai dengan tuntunan Syariat.
Gemar melakukan shalat berjamaah

Mengenal ketentuan Adzan dan Iqomat


Menyebutkan doa masuk dan keluar
masjid
Mampu melafalkan adzan dan Iqomat
serta hafal doa setelahnya.
Menyebutkan ketentuan-ketentuan
adzan dan Iqomat

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 3 SEMESTER 1
STANDAR KOMPETENSI
Mengetahui ketentuan-ketentuan
Wudlu dan hal-hal yang
membatalkannya

KOMPETENSI DASAR
Menyebutkan syarat-syarat Wudlu
Menyebutkan rukun Wudlu
Menyebutkan Sunnat-sunnat Wudlu

Menyebutkan
hal-hal
yang
membatalkan Wudlu
Mempraktikkan tata cara berwudlu

Mengetahui ketentuan-ketentuan
Tayammum dan hal-hal yang
membatalkannya

Menyebutkan syarat-syarat Tayammum
Menyebutkan rukun Tayammum
Menyebutkan
hal-hal
membatalkan Tayammum
Mempraktikkan tata cara

yang

bertayammum

Menyebutkan ketentuan tentang mandi
wajib
Menyebutkan macam-macam mandi
wajib
Menyebutkan tata cara mandi wajib

Memahami tata cara mandi wajib

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 3 SEMESTER 2
STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR

Mengetahui ketentuan-ketentuan
Shalat Fardlu

Menyebutkan
Fardlu

Menyebutkan
Menyebutkan
Menyebutkan

Waktu-waktu Shalat
syarat-syarat shalat
rukun shalat
Sunnat-sunnat Shalat

Mengetahui hal-hal yang membatalkan
Shalat

Menyebutkan
hal-hal
yang
membatalkan shalat
Mempraktikkan tata cara Shalat Fardlu

Mengatahui ketentuan shalat
berjamaah


Menyebutkan ketentuan shalat
berjamaah
Menyebutkan Syarat-syarat berjamaah
Mempraktikkan tata cara shalat
berjamaah
Gemar melakukan shalat berjamaah
Melafalkan dzikir setelah shalat fardlu

Mengetahui bacaan Dzikir dan Do’a
setelah shalat fardlu

Melafalkan do’a setelah shalat fardlu
Membiasakan zikir dan do’a setelah
shalat fardlu

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 4 SEMESTER 1
STANDAR KOMPETENSI

Mengetahui ketentuan shalat jum’at

KOMPETENSI DASAR
Menyebutkan ketentuan shalat jumat

Menyebutkan
syarat-syarat
shalat
jumat
Menyebutkan rukun shalat jumat
Menyebutkan syarat-syarat dan rukun
Khutbah
Membiasakan shalat jumat
Mengetahui ketentuan shalat-shalat
sunnat

Menyebutkan macam-macam shalat
sunat
Menyebutkan tata cara shalat-shalat
sunat

Membiasakan shalat-shalat sunat

Mengetahui ketentuan shalat sunnat
Rawatib

Menyebutkan ketentuan shalat rawatib
Membiasakan shalat sunnat rawatib

Mengetahui ketentuan shalat sunnat
Tarawih

Menyebutkan ketentuan shalat Tarawih
Membiasakan shalat sunnat Tarawih

Mengetahui ketentuan shalat sunnat
Witir
Mengetahui ketentuan shalat ‘Iedul Fitri
dan ‘Idul Adha
Mengetahui Kewajiban terhadap
Jenazah


Menyebutkan ketentuan shalat Witir
Membiasakan shalat sunnat Witir
Menyebutkan ketentuan shalat ‘iedul
Fitri dan ‘Idul Adha
Mempraktikkan shalat idul fitri dan idul
adha
Menyebutkan
Kewajiban
terhadap
Jenazah
Menyebutkan ketentuan shalat Jenazah
Meragakan Shalat Jenazah
Mengetahui ketentuan Takziyah dan
Ziarah Qubur

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 4 SEMESTER 2
STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR

Mengetahui ketentuan shalat Dluha

Menyebutkan ketentuan shalat Dluha
Menyebutkan doa setelah Shalat Dluha
Membiasakan shalat sunnat Dluha

Mengetahui ketentuan shalat sunnat
Tahajjud

Menyebutkan ketentuan shalat Tahajjud
Menyebutka
Tahajjud

doa

setelah

shalat

Mengatahui ketentuan shalat Jamak
Taqdim

Menyebutkan ketentuan shalat Jamak
Taqdim
Menyebutkan Syarat-syarat Jamak
Taqdim
Mempraktikkan tata cara shalat Jamak
Taqdim

Mengatahui ketentuan shalat Jamak
Takhir

Menyebutkan ketentuan shalat Jamak
Takhir
Menyebutkan Syarat-syarat Jamak
Takhir
Mempraktikkan tata cara shalat Jamak
Takhir

Mengatahui ketentuan shalat Jamak
Qashar

Menyebutkan ketentuan shalat Jamak
Qashar
Menyebutkan Syarat-syarat Jamak
Qashar
Mempraktikkan tata cara shalat Jamak
Qashar

Mengatahui ketentuan Sujud Sahwi

Menyebutkan ketentuan Sujud Sahwi
Mempraktikkan tata cara Sujud Sahwi

Mengatahui ketentuan Sujud Syukur

Menyebutkan ketentuan Sujud Syukur
Mempraktikkan tata cara Sujud Syukur
Membiasakan Sujud Syukur

Mengatahui ketentuan shalat ketika
sakit

Menyebutkan ketentuan shalat ketika
sakit
Mempraktikkan tata cara shalat ketika
sakit

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 5 SEMESTER 1
STANDAR KOMPETENSI
Mengetahui ketentuan shaum (Puasa)

KOMPETENSI DASAR
Menyebutkan
ketentuan-ketentuan
Puasa
Menyebutkan syarat-syarat Puasa
Menyebutkan Rukun Puasa
Menyebutkan
hal-hal
yang
membatalkan Puasa
Menyebutkan
hari-hari
yang
disunnatkan berpuasa
Menyebutkan
hari-hari
yang

Mengetahui amalan-amalan di bulan
Ramadhan

diharamkan berpuasa
Membiasakan Puasa wajib dan Puasa
sunnat
Menyebutkan amalan-amalan di bulan
Ramadhan
Menyebutkan
keutamaan-keutamaan
yang ada dalam bulan Ramadhan
Menyebutkan hikmah puasa Ramadhan
Menyebutkan
ketentuan-ketentuan
I’tikaf
Gemar bertadarus Al Quran
Membiasakan ibadah-ibadah sunat di
bulan Ramadhan

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 5 SEMESTER 2
KOMPETENSI DASAR
Memahami ketentuan Zakat
Memahami ketentuan Zakat Fitrah
Memahami ketentuan Zakat Mal

Mengetahui ketentuan Infaq,
Shodaqoh, dan Wakaf

Menyebutkan Pengertian Zakat
Menyebutkan macam-macam zakat
Menyebutkan Mustahiq Zakat
Menyebutkan ketentuan Zakat Fitrah
Mempraktikkan Zakat Fitrah
Menyebutkan ketentuan Zakat Emas
dan Perak
Menyebutkan
ketentuan
Zakat
Binatang ternak
Menyebutkan
ketentuan
Zakat
Perniagaan
Menyebutkan ketentuan Zakat Bijibijian dan buah-buahan
Menyebutkan ketentuan Zakat Barang
temuan
Menyebutkan ketentuan Zakat Profesi
Menyebutkan
ketentuan
Infaq,
Shodaqoh, dan Wakaf
Gemar melakukan Infak dan Shodaqoh

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 6 SEMESTER 1
STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR

Memahami ketentuan khitan

Menyebutkan ketentuan tentang khitan
Menyebutkan hikmah tentang khitan

Memahami ketentuan makanan dan

Menyebutkan ketentuan makanan dan

minuman yang halal dan yang haram

Memahami ketentuan-ketentuan
Qurban dan Aqiqah
Memahami tata cara ibadah haji

minuman yang halal dan yang haram
Menyebutkan binatang-binatang yang
halal dan yang haram dagingnya
Menyebutkan ketentuan menyembelih
binatang
Menyebutkan manfaat makanan dan
minuman yang halal
Menyebutkan akibat makanan dan
minuman yang haram
Menghindari makanan dan minuman
yng haram
Menyebutkan ketentuan-ketentuan
Qurban dan Aqiqah
Menyebutkan jenis-jenis hewan kurban
Melatih berkurban
Menyebutkan
ketentuan
tentang
ibadah haji
Menyebutkan
ketentuan
tentang
ibadah umroh
Mendemonstrasikan tata cara ibadah
haji dan umroh

STANDAR ISI
KURIKULUM DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 6 SEMESTER 2
STANDAR KOMPETENSI
Memahami ketentuan jual beli
Memahami ketentuan pinjammeminjam
Memahami ketentuan Khiyar
Memahami jenis-jenis Riba
Memahami ketentuan Sewa-menyewa
Memahami ketentuan Ujrah
Memahami ketentuan Barang titipan

KOMPETENSI DASAR
Menyebutkan ketentuan tentang jual
beli
Mempraktikkan tata cara jual beli
Menyebutkan
ketentuan
tentang
pinjam meminjam
Menyebutkan ketentuan tentang khiyar
Menyebutkan Jenis-jenis Riba
Menjauhkan diri dari prilaku Riba
Menyebutkan ketentuan tentang sewamenyewa
Menyebutkan ketentuan tentang Ujrah
Menyebutkan
ketentuan
tentang
Barang titipan