Hubungan antara Dukungan Sosial dengan Depresi pada Siswi Kelas XII SMA Al Islam 1 Surakarta.

ABSTRAK
Vicianita Putri Utami, G0011206, 2014, Hubungan antara Dukungan Sosial
dengan Depresi pada Siswi Kelas XII SMA Al Islam 1 Surakarta. Skripsi.
Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.
Latar Belakang: Kejadian depresi pada remaja akan sangat berbahaya karena
dapat berpengaruh pada pelajaran di sekolahnya. Upaya untuk menetralisir
kejadian depresi pada remaja ini adalah dengan dukungan sosial baik dari
keluarga, teman, maupun lingkungan sehingga remaja mampu melewatinya
dengan baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya hubungan
antara dukungan sosial dengan depresi pada Siswi kelas XII SMA Al Islam 1
Surakarta.
Metode: Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan
pendekatan cross sectional yang dilaksanakan pada Juli 2014 di SMA Al Islam 1
Surakarta. Pengambilan sampel dilakukan secara total sampling untuk siswi kelas
XII, kemudian mengeluarkan sampel yang tidak sesuai dengan kriteria inklusi dan
ekslusi. Sampel mengisi (1) Isian data pribadi; (2) Kuesioner L-MMPI; (3)
Kuesioner ISEL untuk menilai skor dukungan sosial; (4) Kuesioner BDI untuk
menilai skor depresi. Diperoleh data sebanyak 143 siswi dan dianalisis
menggunakan uji Spearman melalui program SPSS 21.00 for Windows.
Hasil: Uji analisis Spearman menunjukkan nilai koefisien korelasi -0.880; p =
0.000. Nilai kekuatan korelasi tersebut termasuk dalam kategori sangat kuat (r =

0.8-1.00). Karena p < 0.05 dapat disimpulkan H1 diterima dan Ho ditolak atau
menunjukkan adanya hubungan antara dukungan sosial dengan depresi pada Siswi
kelas XII di SMA Al Islam 1 Surakarta. Selain itu juga menunjukkan arah korelasi
negatif yang berarti semakin tinggi dukungan sosial semakin rendah depresi,
begitu sebaliknya semakin rendah dukungan sosial semakin tinggi depresi.
Simpulan: Ada hubungan antara dukungan sosial dengan depresi pada Siswi
kelas XII SMA Al Islam 1 Surakarta yang hubungannya sangat kuat dengan arah
negatif yaitu semakin tinggi dukungan sosial maka semakin rendah depresi begitu
pula sebaliknya semakin rendah dukungan sosial maka semakin tinggi depresi.
Kata kunci: Remaja, dukungan sosial, depresi

iv

ABSTRACT
Vicianita Putri Utami, G0011206, 2014, The Correlation between Social
Support and Depression in Female Student of 12th Class Al Islam 1 Senior High
School Surakarta. Mini Thesis. Faculty of Medicine, Sebelas Maret University,
Surakarta.
Background: The incidence of depression in adolescents can be very dangerous
because it can affect learning in the school. To neutralize the incidence of

depression in adolescents can apply good social support from family, friends, and
the environment so the teenager can pass it well. The purpose of this study was to
determine the correlation between social support and depression in female Student
of 12th class Al Islam 1 Senior High School Surakarta.
Method: This study is an observational study with cross sectional analytical
conducted in July 2014 in Al Islam 1 Senior High School Surakarta. Sampling is
conducted for all of the female students of 12th class, and then exclude sample that
can’t be inclution and exclution criteria. Correspondent filling: (1) The contents of
personal data; (2) L-MMPI questionnaire; (3) ISEL questionnaire to assess the
social support scores; (4) BDI Questionnaire to assess depression scores. Data
obtained for 143 students and the data were analyzed using Spearman through
21.00 SPSS for Windows.
Result: Test analysis showed Spearman correlation coefficient -0880; p = 0.000.
The strength of the correlation values included in the category of very strong (r =
0.8-1.00). p > 0.05 it can be concluded that H1 is accepted and Ho is rejected or
suggest a correlation between social support and depression in female Student of
12th Class Al Islam 1 Senior High School Surakarta. It also showed the negative
direction of correlation. It means that the higher of social support, then lower the
depression, and the lower of social support, then higher the depression.
Conclusion: There is a correlation between social support and depression in

female Students of class12th Al-Islam 1 Senior High School Surakarta where the
correlation is very strong with the negative direction of correlation means that the
higher of social support, then lower the depression, and the lower of social
support, then higher the depression.
Keyword: Adolescence, social support, depression

v

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN DERAJAT DEPRESI PADA PENDERITA DIABETES MELITUS DENGAN KOMPLIKASI

0 10 63

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN KEPERCAYAAN DIRI PADA SISWA SMA INKLUSI Hubungan Antara Dukungan Sosial Dengan Kepercayaan Diri Pada Siswa SMA Inklusi.

0 7 17

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT ADIKSI INTERNET DENGAN DERAJAT DEPRESI PADA SISWI DI SMK 1 BATIK SURAKARTA Hubungan Antara Tingkat Adiksi Internet Dengan Derajat Depresi Pada Siswi di SMK 1 Batik Surakarta.

0 5 14

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT ADIKSI INTERNET DENGAN DERAJAT DEPRESI PADA SISWI DI SMK 1 BATIK SURAKARTA Hubungan Antara Tingkat Adiksi Internet Dengan Derajat Depresi Pada Siswi di SMK 1 Batik Surakarta.

0 4 16

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN PERENCANAAN KARIR PADA SISWA SISWI KELAS XII SMK NEGERI 4 SURAKARTA Hubungan Antara Konsep Diri dengan Perencanaan Karir Pada Siswa Siswi Kelas XII SMK Negeri 4 Surakarta.

0 2 15

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN PERENCANAAN KARIR PADA SISWA SISWI KELAS XII SMK Hubungan Antara Konsep Diri dengan Perencanaan Karir Pada Siswa Siswi Kelas XII SMK Negeri 4 Surakarta.

0 4 16

Hubungan antara Kecerdasan Emosi dan Dukungan Sosial Orangtua dengan Self-Regulated Learning Siswa Kelas XII di SMA Batik 1 Surakarta.

0 0 21

Perbedaan Depresi Siswa Kelas Xii Sma Al Islam 1 Surakarta Yang Tinggal Di Asrama Binaan Dan Orang Tua Kandung.

0 22 5

Hubungan antara anemia dengan prestasi belajar siswi SMA Islam Diponegoro Surakarta depan 1

1 1 13

HUBUNGAN KECEMASAN DENGAN GANGGUAN SIKLUS MENSTRUASI PADA SISWI KELAS XII SMA NEGERI 1 SURAKARTA SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

0 0 37