JUAL BELI E-COMMERCE DITINJAU DARI HUKUM ISLAM (Analisis terhadap Jual Beli Online di www.tokobagus.com) Jual Beli E-Commerce Ditinjau Dari Hukum Islam (Analisis Terhadap Jual Beli Online Di Www.Tokobagus.Com).

JUAL BELI E-COMMERCE DITINJAU DARI HUKUM ISLAM
(Analisis terhadap Jual Beli Online di www.tokobagus.com)

SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Tugas dan Syarat guna Memperoleh
Gelar Sarjana Syariah (S.Sy) Jurusan Syariah (Mua’malah)

Oleh:
SITI SOLIKHAH
NIM : I 000 090 001

FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2013

MOTTO

         
             
 
‘’Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu saling

memakan harta sesamamu dengan jalan yang batil, kecuali
dengan jalan perniagaan yang berlaku dengan suka sama-suka
di antara kamu. dan janganlah kamu membunuh dirimu;
Sesungguhnya Allah adalah Maha Penyayang

kepadamu’’

(QS. an-Nisa (4): 29).

Orang yang aku cintai adalah
dia yang menunjukkan kesalahanku.
[Umar bin Khatab]

Jika ingin sama, Samalah dengan yang hebat.
Jika ingin beda, Bedalah dengan yang buruk.
[Mario Teguh]

iv

PERSEMBAHAN


Dengan menyebut Asma Allah SWT yang Maha Pengasih dan
Penyayang, karya kecilku ini kupersembahkan kepada:
 Sepasang kekasih yang selalu memberikan dukungan penuh
kepada buah cintanya, ayah ibuku tersayang Marjuki-Turipah.
Terimakasih atas ribuan do’a yang kalian lantunkan untuk
kesuksesanku , terimakasih telah memberiku bekal Ilmu yang
tidak akan pernah habis, semoga bisa menjadi amal jariyah yang
terus mengalir dalam kebaikan dan bermanfaat untuk sesama.
Aamiin
 Saudara kandungku tercinta, kakakku Nur Khasanah serta
adik-adikku Nur Hadi & Lu’lu’atul Jannah yang selalu
mendukung dan memberi keceriaan hidup.
 Sahabat-sahabat setiaku,
 Arini el Haq, terimakasih atas nasehat-nasehatnya.
 Rika Mei Puspitasari, terimakasih atas bantuannya.
 Meita Tri Wahyuningsih, terimakasih atas dorongan
semangatnya.
 Almamaterku, Fakultas Agama Islam ‘’Syari’ah 2009’’
Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah membantu

memperlancar dalam penyelesaian tugas akhir ini, semoga
kebaikan sahabat membuahkan hasil yang lebih baik dan bernilai
berkah serta berpahala. Aamiin._
 Calon Imam & Penyempurna Agamaku Mas Bambang Irawan
yang selalu mengingatkanku untuk lebih dekat dengan-NYA.

v

ABSTRAK
Semakin berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi, semakin
berkembang pula cara yang digunakan dalam proses jual-beli. Dimulai dari
sistem barter yang dilakukan dengan tukar menukar barang secara tatap muka,
berkembang menjadi sistem penjualan dengan menggunakan proses pengiriman
barang yang memudahkan kegiatan jual-beli tidak hanya dalam lokasi yang sama
kemudian berkembang lagi melalui jaringan internet dengan jangkauan yang
lebih luas. Proses jual-beli melalui internet ini sering disebut dengan jual-beli
online atau e-commerce.
E-commerce merupakan suatu transaksi komersial yang dilakukan antara
penjual dan pembeli atau dengan pihak lain dalam hubungan perjanjian yang
sama untuk mengirimkan sejumlah barang, pelayanan, atau peralihan hak.

Transaksi komersial ini terdapat di dalam media elektronik (media digital) yang
secara fisik tidak memerlukan pertemuan para pihak dan keberadaan media ini
dalam public network atas sistem yang berlawanan dengan private network
(sistem tertutup).
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jual-beli e-commerce
ditinjau dari Hukum Islam, khususnya pada situs Tokobagus. Jenis penelitian
dalam skripsi ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan
menggunakan data kualitatif. Penulis berusaha menganalisa proses jual-beli yang
berlaku dalam situs Tokobagus, mulai dari proses pemilihan barang, pembelian,
penjualan, negosiasi, transaksi, pengiriman, komplain dan cara penyelesaiannya
kemudian dianalisis berdasarkan hukum Islam.
Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara melakukan interview,
observasi, dan dokumentasi kemudian dalam menganalisis data menggunakan
cara deduktif, yaitu menyimpulkan data dari pendapat-pendapat yang sifatnya
masih khusus menjadi data yang umum. Hasil penelitian menunjukkan bahwa
jual-beli e-commerce, pada dasarnya tidak berbeda dengan jual-beli pada
umumnya, dalam ajaran Islam jual-beli diperbolehkan. Sehingga jual beli ecommerce yang telah memenuhi rukun dan syarat jual-beli secara umum
diperbolehkan dalam Islam.
Keyword: Jual Beli, E-Commerce, Hukum Islam.


vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah Swt yang telah memberikan rahmat, hidayah
serta inayah-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan sebagian tugas dalam
syarat menempuh jenjang Sarjana Strata Satu S1 Syariah (S.Sy) Fakultas Agama
Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta. Shalawat serta salam semoga selalu
tercurah kepada Rasulullah Muhammad SAW, kepada sahabat, tabiin, tabiuttabiin, keluarga dan seluruh umat manusia yang menjalankan risalahnya, yang
menjadi suri teladan bagi umatnya, sekaligus sebagai sosok Insan termulia dalam
sejarah peradaban manusia.
Halangan dan rintangan selalu datang silih berganti yang dialami diri
penulis, yang menyebabkan tidak fokus dalam proses penggarapan. Namun,
Alhmadulillah pada akhirnya skripsi ini berhasil diselesaikan juga. Hal ini terlihat
jelas, betapa Maha Besar Kekuasaan-Nya, atas segala bentuk kehidupan umat
manusia. Atas berkat Rahmat, Rahman, dan Rahim-NYa, karya yang sangat
sederhana ini dapat diselesaikan. Keberhasilan penulisan skripsi ini tidak
terlepaskan dari motivasi, dorongan dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena
itu, penulis haturkan terima kasih yang sebesar-besarnya khususnya kepada:
1. Dr. H. M. A. Fattah Santoso, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Dra. Mahasri Shobahiya, M.Ag Selaku Wakil Dekan I Fakultas Agama Islam
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

viii

3. Drs. Harun, MH., selaku pembimbing I yang dengan sabar dan tekun
menyediakan waktu untuk membimbing, mengarahkan dan memberi petunjuk
serta saran kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.
4. Drs. Syarafuddin HZ, M.Ag., selaku pembimbing II, yang telah membimbing
dan mengarahkan penulis selama proses penyusunan skripsi sehingga penulis
dapat menyelesaikan skripsi dengan baik.
5. Drs. Imron Rosyadi, M.Ag., selaku pembimbing III yang telah memberi saran
dan kritik yang membangun serta mengoreksi lebih dalam terhadap penulisan
skripsi ini.
6. Segenap dosen Program Studi Syari’ah (Mu’amalah) Fakultas Agama Islam
Universitas Muhammadiyah Surakarta atas ilmu, bimbingan, arahan, kritik,
saran, motivasi dan nasehat-nasehatnya.
7. Staf dan karyawan Fakultas Agama Islam dan Perpustakaan Universitas
Muhammadiyah Surakarta yang telah meminjamkan buku-buku ilmiahnya,

sehingga mempermudah penulis dalam penyusunan skripsi.
8. Teman-teman seperjuangan, terutama kepada Siti khadijah Munawwaroh,
Prapti Kustina, Izzatul Hayyati, Julaikah, Nur Jannah, Elsyafa Azizun Nisa,
Fika Tri Utami, Septi Muryani, Mutmainah, Nazmah, Sania, Ita F, Uli, Hasna,
Wenda, mba’ Ummi, Rahmad, Piul, Mukhlis, dan teman-teman se-almamater
lainnya yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, terimakasih jasa kalian
sangat berarti untuk selesainya skripsi ini.
9. Semua pihak yang tak bisa disebutkan satu-persatu, terima kasih atas segala
bantuan dan dukungannya.

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ………………………………………………………......

i

NOTA DINAS PEMBIMBING ………………………………………………. ii
HALAMAN PENGESAHAN…………………….......................…………….. iii

MOTTO ………..................................…………………………………………

iv

PERSEMBAHAN …….....…………………………………………………...... v
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI…….....……………………………..

vi

ABSTRAK …....……………………………………………………………......

vii

KATA PENGANTAR ………………………………………………………… viii
DAFTAR ISI …………………………………………………………………..

xi

BAB I : PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ……………………………………………. 1

B. Penegasan Istilah …………………………………………………… 7
C. Rumusan Masalah …………………………………………………..

8

D. Tujuan dan Manfaat Penelitian ………...…………………………...

8

E. Kajian Pustaka ……………………....…………………………….... 9
F. Metode Penelitian ………………………………………………......

11

G. Sistematika Pembahasan ……………………………………………

15

BAB II : JUAL BELI DALAM HUKUM ISLAM
A. Definisi Jual Beli..................................…..................................... 16

B. Dasar Hukum Jual Beli…………………...................................... 17

xi

C. Rukun dan Syarat Jual Beli …......................................................

19

D. Syarat-syarat Pelaku Akad……….………………………...........

22

E. Bentuk-bentuk Jual Beli …………………………………….......

22

F. Hak Memilih dalam Jual Beli.............................................……..

25


G. Berselisih dalam Jual Beli ……...................................................

28

H. Perantara dalam Jual Beli..................……………….................... 29
BAB III: TRANSAKSI BISNIS E-COMMERCE
A. Definisi E-commerce..................................................................

31

B. Ruang Lingkup E-commerce......................................................

37

C. Keuntungan dan Kerugian E-commerce.....................................

40

D. Gambaran Umum Situs Tokobagus……........................…........

43

E. Perdagangan pada Situs Tokobagus............................................ 44
F. Model Perdagangan Situs Tokobagus....................................… 52
BAB IV : ANALISIS
A. Analisis Perdagangan pada Situs Tokobagus………..........………...

57

B. Analisis Model Perdagangan Situs Tokobagus……….......………… 62
BAB IV : PENUTUP
A. Kesimpulan………………………………………………………….

64

B. Saran...................................................................................................

65

C. Kata Penutup………………………………………………………...

65

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

xii