Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Fisika Hukum Kekekalan Energi, Gaya, Percepatan, dan Percepatan pada Bidang Miring T1 612008006 BAB V

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

Pada bab ini akan dipaparkan kesimpulan yang didapatkan selama perancangan,
perealisasian serta pengujian skripsi. Pada bab ini juga akan dipaparkan beberapa saran
yang dapat dipertimbangkan untuk pengembangan skripsi ini.
5.1. Kesimpulan
Berdasarkan perancangan, perealisasian dan pengujian dapat ditarik kesimpulan
sebagai berikut :
1. Alat peraga fisika hukum kekekalan energi, gaya, kecepatan dan percepatan
pada bidang miring dirancang untuk mempermudah siswa dalam mempelajari
fisika kususnya tentang gaya dan energi.
2. Parameter massa, besar sudut, dan koefisien gaya gesek berpengaruh terhadap
energi kinetik, energi potensial, kecepatan dan percepatan.
3. Posisi sudut bidang miring dapat diatur mulai dari 0o hingga 90o dengan ralat
paling besar 0.9o dan ralat paling kecil 0.1o.
4. Jenis bahan permukaan berpengaruh terhadap besarnya koefisien gaya gesek
kinetik.
5. Adanya gaya gesek antara beban dan bidang miring menyebabkan hilangnya
energi mekanik total.
6. Alat peraga yang dirancang sudah dapat menampilkan semua nilai besaran

yang ingin diamati sesuai dengan spesifikasi.
7. Pada hasil pengukuran terkadang terdapat variasi ralat yang terlalu tinggi, hal
itu disebabkan oleh gesekan yang tidak merata di semua bidang alat peraga.
5.2. Saran Pengembangan
Beberapa saran untuk pengembangan skripsi ini adalah sebagai berikut :
1. Otomatisasi pengaturan sudut yang dapat dikontrol melalui user interface.
2. Menggunakan sensor yang lebih presisi dan teliti sehingga data pengukuran
yang di dapat lebih akurat.
3. Dimensi alat yang diperkecil (portable)

42

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Oscillating Water Column untuk Matakuliah Energi Baru dan Terbarukan T1 612010023 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Energi Terbarukan Horizontal Axis Wind Turbine T1 612010005 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Fisika Hukum Kekekalan Energi, Gaya, Percepatan, dan Percepatan pada Bidang Miring

0 1 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Fisika Hukum Kekekalan Energi, Gaya, Percepatan, dan Percepatan pada Bidang Miring T1 612008006 BAB I

0 0 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Fisika Hukum Kekekalan Energi, Gaya, Percepatan, dan Percepatan pada Bidang Miring T1 612008006 BAB II

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Fisika Hukum Kekekalan Energi, Gaya, Percepatan, dan Percepatan pada Bidang Miring T1 612008006 BAB IV

0 1 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Fisika Hukum Kekekalan Energi, Gaya, Percepatan, dan Percepatan pada Bidang Miring

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Mata Kuliah Energi Baru dan Terbarukan "Marine Current Turbines" T1 612011802 Bab V

0 0 1

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat peraga Lampu Gravitasi (Gravity Light) T1 BAB V

0 0 2

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Alat Peraga Sistem Pemantauan Energi Menggunakan TEG (Thermo Electric Generator) dan TEC (Thermo Electric Cooler). T1 BAB V

0 1 2