Peranan Komunikasi Antarpribadi Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan Di KFC Suzuya Binjai

  Responden 1

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Aji Jabatan: Karyawan Wawancara P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Tidak mas, jadi disini pesan yang di sampaikan oleh pihak manajemen tergantung dari posisi orang atau tugas nya sendiri, biasanya kepala manajer memberikan tugas kepada setiap karyawan itu berbeda-beda

  P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : Memberikan dukungan dan solusi kepada karyawan bila melakukan kesalahan, serta menjalin kerja sama P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : Jadi saya khususnya selaku karyawan mencoba mendekatkan diri dengan sesame karyawan, dalam artian curhat lah atau secara empat mata kita sharing apa kendalanya sampai hasilnya seperti ini itu gimana, terus kita juga selalu memberikan motivasi dan dorongan agar pribadinya atau bila mereka punya masalah kita siap membantu dalam artian kita memberikan solusi atau gambaran, ya pokoknya sharing lah seperti dengan teman saja, jadi saya juga sebagai pimpinan tidak merasa sebagai pimpinan tapi saya juga harus dijadikan sebagai teman biar nanti curhat atau ada keluhan- keluhan nanti langsung kepada saya.

  P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : Untuk hal ini, biarlah saya yang menilai, jadi jika saya bilang saya sudah berempati saya sudah bersimpati rasanya itu tidak adil mas yah, lebih baik biarkan saja karyawan yang menilai tetapi saya berusaha dan sebisa mungkin harus selalu bersikap empati dan simpati sehingga menimbulkan suatu ke solidan daripada karyawan khususnya, umumnya untuk semua karyawan KFC Suzuya Binjai

  P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : Saya pernah berkunjung ke rumah nya bila keadaan tidak memungkinkan atau mungkin apabila ada yang sakit, saya di usahakan selalu hadir minimalnya menjenguk. P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : Saya rasa kalau masalah tepat memang sudah tepat, saya sesuai prosedur kerja saya, terus mereka juga sudah mengerti dengan rutinitas, rutinitas seperti apa yang saya paparkan atau jelaskan harus bagaimana nya mereka sudah paham semuanya, tapi untuk suasana pribadi karyawan saya rasa hanya orang itu sendiri yang tau, saya tidak mungkin tahu suasana pribadi karyawan saya, yang pasti saya kalau masalah itu hanya mereka yang tahu

  P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : Melakukan memotivasikan karyawan dengan cara penampilan, pelayanan dan keramahan kepada pelanggan yang hadir P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : Iya mas. Disiplin yang diterapkan disini sudah diterapkan jadi masing- masing karyawan tau. Disiplin disini berlandaskan pada rasa percaya, sifat mendukung dan keterbukaan sesama karyawan. P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya?

  R : Ini kembali ke pertanyaan yang sebelumnya, jadi jadikan saya sebagai teman jangan jadikan saya sebagai atasan, sebab apabila ada rasa canggung antara atasan dan bawahan nanti akan timbul rasa segan, saya tidak mau anak buah saya merasa tertekan atau pesan saya tidak tersampaikan dengan baik karena adanya rasa canggung, oleh karena hal itu saya sering mengasih arahan, tetapi ada sedikit ngelantur sedikit di bawa dulu kemana, ngaler ngidul dulu mas jadi biar situasi mencair baru masukan point-point saya, sedikit ada bercanda agar suasana nya nyaman

  P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : Iya. Karyawan disini memiliki arah yang jelas dalam menyelesaikan pekerjaan masing-masing, bila mengalami kesulitan mereka saling membantu dan saling terbuka sesama karyawan. P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R : Saya tidak bisa mengatakan bahwa saya bias atau tidak, tetapi saya berusaha menghargai semua karyawan saya, karena tanpa mereka apa artinya saya, terus tanpa mereka juga saya tidak mungkin atau program saya karyawan ini tidak akan terlaksana dengan baik, jadi saya menghargai karyawan baik itu secara moril mapun secara materil, kalau moril mungkin ya mengertilah keadaan mereka jika ada yang sakit saya tidak langsung gimana-gimana, tapi saya terima dulu.

  Responden 2

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Supri Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : beda.. masing-masing pekerjaan berbeda, jadi setiap karyawan yang ada masalah diberikan penyuluhan atau solusi agar karyawan tersebut bisa dimengerti dan menyelesaikan pekerjaan dengan tepat. P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : Menurut saya, manajemen KFC melakukan pendekatan dengan karyawan yaitu berkomunikasi dan mendukung kerja sama sesama karyawan P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : Memberikan teguran atau memperbaikan sikap sesama karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : menurut saya sudah tepat, karena saling kerja sama dan berkomunikasi. P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : Oh itu, mungkin itu bukan saya sombong atau gimana, jadi saya terus terang dengan karyawan itu merasa dekat aja pokoknya setiap kali saya ada waktu mereka ada waktu, saya sering berkunjung ke rumah nya atau mungkin apabila ada yang sakit, saya di usahakan selalu hadir minimalnya menjenguk, seperti itu mas

  P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : sudah tepat. Suasana yang diberikan sangat memadai dan menfasilitasi pekerjaan yang ada P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R :Menurut saya dengan cara dukungan moril dan saling bekerja sama P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin?

  R : Mungkin ini, disiplin ini paling no satu mas ya, kita khusunya kedisiplinan itu, atau khususnya semua perusahaan itu semua lembaga, bahkan diri pribadi itu harus memiliki rasa disiplin, sebab dengan rasa disiplin ini akan timbul etos kerja yang baik dan hasil kerja yang baik pula, saya sendiri paling menomor satu kan kedisiplinan, contoh nya seperti hal kecil masalah seragam, hari ini pake ini, hari selasa pake yang lain dst, itu semua sudah saya terapkan kepada karyawan saya

  P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : Suasana yang nyaman dan pelayanan yang prima P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : bertanggungjawab sesama karyawan dan memberikan arahan yang baik P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R :Kemampuannya dan kinerja yang cepat. Bila konsumen ada keluannya langsung karyawan memberikan pelayanan atau saran yang tepat

  Responden 3

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Juan Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : tentu berbeda. Setiap komunikasi dengan karyawan berbeda jawabannya. P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : menjalin kerja sama P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : memberikan teguran P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : iya sudah diberikan fasilitas dan suasana kerja yang aman P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : memberikan memotivasi sesame karyawan P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : Menurut saya nyaman P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : Untuk itu saya sendiri sudah memberikan semacam job description jadi pemaparan tugas kepada masing-masing karyawan itu seperti apa, tapi saya selalu mendukung dalam artian begini, karyawan kan selalu berhubungan langsung dengan konsumen atau di utamakan dalam hal pelayanan, apabila ada complain dari pelanggan terus apabila seseorang karyawan itu hampir kewalahan gitu mas, jadi saya tidak membiarkan dia sendiri tetapi saya terus membekingi dia supaya masalah yang di rasakan pelanggan itu bisa clear

  P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : iya, masing-masing karyawan sudah menaati peraturan yang berlaku di perusahaan tersebut P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya?

  R : menjalin kerja sama P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : Terus terang saya tidak pernah membeda-bedakan siapa si A si B dan orang mana-mananya, jadi disini di tuntut profesionalisme, jadi semua peraturan semua ketentuan dari perusahaan harus dilaksanakan khususnya karyawan, point nya harus di kerjakan semua karyawan tanpa membedakan status strata sosialnya, jadi semua sama, di berikan beban sama, di berikan hak dan kewajiban yang sama

  P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai saling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya mas. Kemampuan setiap pekerjaan karyawan selalu menghargai pekerjaannya

  Responden 4

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Tia Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat. P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Biasanya berbeda antara satu orang dengan orang lain biasa nya tergantung dari pimpinan sendiri, karena disini kita bekerja tim yaitu banyak pekerjaan yang berbeda dan pengerjaan nya di bagi-bagi tiap regu yang nanti hasil nya akan di gabung, biasa nya seperti itu mas

  P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : Biasanya kita suka mengadakan janjian di waktu bukan jam kantor, misalnya dalam hal istirahat kita sering bareng melakukan makan siang, jadi disitu juga kita selalu dekat untuk mengenal satu sama lainnya, agar tidak hanya di pekerjaan saja dekat, akan tetapi di luar jam kerja pun dekat, yang akhir nya akan mempengeruhi ketika sedang bekerja juga, jadi ketika bekerja tidak adanya rasa segan antara karyawan dengan pimpinan, jadi melakukan pekerjaan juga terasa lebih gampang saja karena suasana nya enak tidak tegang

  P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : memberikan teguran khusus P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : iya, sudah pasti P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : Saya lebih mendengarkan dulu dia curhat sehingga dapat mengetahui permasalahannya seperti apa dan saya memberikan solusi atau jalan keluar nantinya mas.” ”Untuk itu, insya allah mas saya diusahakan bertanggung jawab, bukan di usahakan lagi tapi harus bertanggung jawab atas rasa aman dan kenyamanan kepada karyawan tersebut

  P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya?

  R : iya sudah tepat, kami disini sangat puas situasu dan suasana yang diberikan kepada masing-masing karyawan P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : Kita disini selalu mendukung kepada karyawan ya dengan cara memberikan motivasi, jadi supaya tujuan tercapai dengan sesuai apa yang di inginkan, terutama agar semua berjalan dengan apa yang di harapkan dengan hasil yang baik

  P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : iya P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : memotivasi karyawan dan saling kerja sama P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : Saya sendiri disini memandang semua sama, tidak membeda-bedakan antara satu dengan yang lainnya, dan saya menganggap disini semua teman saya mas

  P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya sudah pasti

  Responden 5

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Dedek Jabatan: Karyawan

  P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, namun itu bertahap cara penyampaian nya di karenakan kondisi dari karyawannya sendiri ada yang acuh, atau karyawan yang sedang libur atau mengambil cuti juga, akan teteapi untuk keseluruhan sudah semua nya tercapai penyampaian pesan nya.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda. P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : Setiap makan siang kita di usahakan di tempat yang sama terus kita saling kontek-kontekan baik lewat handphone sering dilakukan, terus kebetulan mas sebentar lagi bulan puasa jadi nanti kita dari perusahaan itu mau ngadain suatu buka puasa bareng, itu rutin setiap kali bulan puasa kita mengadakan buka puasa bareng, terus setelah lebaran kita biasanya ngadain syukuran atau halal bihalal antar karyawan, nah diharapkan dengan adanya hal itu bias menjalin solidaritas dan kekompakan sesama karyawan KFC Suzuya Binjai khususnya karyawan tetap

  P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : Teguran P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : Dari pihak karyawan sendiri biasanya mencoba ikut merasakan apa yang karyawan rasakan, terkadang karyawan tersebut sedang ada masalah, jadi disini kita tidak ada tekanan, kita juga memberikan solusi yuang terbaik agar masalah yang dirasakan oleh karyawan dapat dengan mudah di selesaikan

  P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : membantu dan memberikan dukungan moril P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya?

  R : sudah tepat P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : suasana kerja dan fasilitas P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : Ya kita selalu menerapkan prilaku disiplin seperti contoh hal nya yaitu denga tepat waktu datang ke kantor untuk bekerja dan mengerjakan tugas masing-masing dengan baik dan benar agar mencapai hasil yang baik juga tentunya

  P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : Pelayanan dan ruang kerja P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya.. bila karyawan mampu melayani secara baik ke konsumen kami mendukung nya

  Responden 6

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Ayu Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat. P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Tentu saja berbeda mas.. P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : melakukan kerja sama dan memberikan gaji sesuai pekerjaan dibidang masing-masing P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : Teguran P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : Saya berusaha sebisa mungkin untuk berempati dan bersimpati kepada karyawan, misalanya ada karyawan yang kelihatan murung atau mengeluh lalu saya memberikan dorongan dan menanyakan kepada dia tentang apa yang sedang dia hadapi, sehingga dia melakukan curhat kepada saya dan saya memberikan solusi agar masalah nya dapat di selesaikan dengan cepat

  P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : membantu dan menambah kebersamaan karyawan P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : sudah tepat. P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R :memberikan fasilitas dan suasana kerja yang baik P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : Pasti mas, dengan contoh kecil misalnya dengan datang tepat waktu ketika masuk kantor, saya sendiri biasanya datang sekitar 20 menit sebelum bekerja, makin kesini saya liat karyawan lainnya pas saya datang ke kantor sudah ada duluan didalam kantor, itu mungkin bisa 30 menit sebelum saya datang ke kantor

  P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : melalui komunikasi kerja sama dan etos kerja P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : sikap saling kekeluargaan/persaudaraan P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai saling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya tentu da pasti

  Responden 7

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Memey Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda.

  P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : Menurut saya dengan cara mengembangkan dan menetapkan kompensasi pekerjaan P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : dengan jalan musyawarah dan teguran P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : iya.. P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : Saya berusaha mengurangi hal-hal yang sifatnya arogan, jadi apabila ada kesalahan saya tidak langsung membentak tetapi saya tanya terlebih dahulu kendalanya apa sehingga menyebabkan hal-hal tersebut terjadi, terus sudah itu saya kasih gambaran saya kasih solusi kemudian apabila dia ngerti ya saya terimakasih sekali kalau begitu, jadi intinya saya bertanggung jawab atas rasa aman sesama karyawan

  P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : sudah tepat P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : memelihara dan meningkatkan kinerja P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R :sudah. Karena karyawan sudah meningkatkan kedisiplinan yang baik P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : memberikan solusi dan berkomunikasi secara tepat P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya.. sering diperhatikan

  P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya tentu saja saling menghargai sesama rekan kerja

  Responden 8

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Vivi Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Sangat berbeda P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya?

  R : Menurut saya melakukan penyelesaian hubungan komunikasi sesama karyawan P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : menurut saya memberikan teguran dan solusi P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : sudah tepat P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : menurut saya, melakukan sistem penilaian kinerja bisa memahami keadaan perasaan karyawan P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : Untuk saya sendiri tergantung mas, kadang suasana pribadi karyawan tidak terlalu baik untuk dilangsungkannya komunikasi antarpribadi, tetapi kita disini selalu kondisikan dari suasana yang tidak baik menjadi lebih baik untuk semaksimal mungkin agar terjadi suasana yang baik juga

  P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : menurut saya, dengan cara dukungan motivasi dan fasilitas kerja P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : iya P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : menurut saya, ruangan yang nyaman dan suasana yang baik P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya sikap persaudaraan sesame rekan kerja P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya?

  R : iya

  Responden 9

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Putri Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : kerja sama sesama karyawan P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : melakukan teguran P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : sudah P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya?

  R : iya memahami dan saling mensosialisasikan dengan baik P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : sudah tepat P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : menurut saya, penempatan kerja yang tepat dan ruangan nyaman P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : iya P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : menurut saya, saling berkomunikasi sesame karyawan P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya, sangat tepat P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R : Sudah jelas kalau masalah menghargai karyawan saya, karena jika tanpa mereka saya tidak bisa apa-apa, mereka terlibat penting dalam kelangsungan kegiatan bekerja, yang intinya saling menghargai satu sama lain

  Responden 10

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Siti Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya

  R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : menurut saya saling berkerja sama dan pertanggungjawaban P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : Lebih memberikan perhatian yang lebih, dan memberikan dorongan berupa motivasi dan mengingatkan nya agar dia tidak lagi acuh, biasanya dengan memberikan banyolan-banyolan agar tidak jenuh sehingga tidak ada lagi rasa acuh, terutama memberikan motivasi

  P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : iya P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : Menurut saya memberikan solusi dan gaji yang layak P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : Tepat P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya?

  R : menurut saya memberikan kemampuan komunikasi dengan orang lain dengan dukungan dan memandang positif sesama rekan kerja P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : iya P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : Biasanya dengan guyonan yang wajar aja yang dapat menjadi kan suasana hangat yang dapat membangkitkan rasa nyaman di kantor, selebihnya akan terjadi interaksi yang enak antara karyawan dan kepala humas karen menganggap sebagai teman karena bekerja sambil ada sedikit guyonan

  P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya, tentu saja disini saling menghargai

  Responden 11

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Eko Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya

  R : Mungkin untuk saya sendiri sudah mas, saya sudah merasakan bahwa pimpinan dengan baik memberikan semua arahan melalui pesan berupa informasi kepada saya dan rekan-rekan saya yang bekerja. P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : Ya biasanya kita kadang suka makan siang bersama selain melakukan aktivitas kerja bersama juga, di kantin sambil ngobrol-ngobrol, disitu ada pendekatan antara karyawan itu sendiri sehingga ada saling mengerti dan kerjasama

  P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : memberikan bentuk teguran dan berkomunikasi dengan nya P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : sudah P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : menurut saya memahami dan tidak memandang menjatuhkan sesama rekan kerja P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : sudah tepat P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : memberikan motivasi dan fasilitas P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : sudah disiplin

  P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : menurut saya fasilitas dan suasana kerja yang ada, agar kami bisa hubungan komunikasi yang baik P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya sangat diperhatikan P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai saling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya saling menghargai sesama rekan kerja

  Responden 12

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Lukman Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya?

  R : Menurut saya dengan melakukan motivasi dan saling kerja sama dengan karyawan lainnya P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : Biasa nya dengan cara memberikan perhatian lebih dan dorongan, motivasi kerja supaya dia juga ada rasa peduli terhadap kerjaan nya jadi tidak ada rasa acuh

  P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : Sudah tepat P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : menurut saya kemampuan karyawan sangat memahami oleh manajemen

  KFC P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : Sudah tepat P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : menurut saya, memberikan tingkat kerja sama dan suasana nyaman tercipta P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : iya sudah diterapkan P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : Menurut saya lebih baiknya memberikan motivasi dan memperkenalkan sesama rekan kerja yang ada P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya sikap karyawan disini baik P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai saling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya sesama karyawan di sini menghargai bila karyawannya berprestasi

  Responden 13

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Ari Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : menurut saya melakukan kerja sama dan system komunikasi antarpribadi yang tepat agar pimpinan dan bawahan bisa terjaga dengan baik P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : menurut saya dilakukan teguran

  P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : iya P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : Menurut saya konsep pekerjaan dan juga motivasi kepada karyawan lebih cepat memahaminya P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : sudah tepat sekali P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : menurut saya memberikan motivasi dan saran P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : iya sudah jalani penerapan ditempat saya bekerja sekarang P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : Menurut saya saling menjalin hubungan sesama rekan kerja yakni di bidang komunikasi dan berinteraksi yang tepat P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya sudah tepat P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R : iya

  Responden 14

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Izal Jabatan: Karyawan

  P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : menurut saya, melakukan saling berkomunikasi sesama kerja dan motivasi dan komunikasi lebih terbuka P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : menurut saya, memberikan teguran sesuai dengan masalah yang ada P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : iya sudah tepat P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : Menurut saya, karyawan sangat memahami bila ada keluhan dan masalah komplain kinerja P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : sudah tepat

  P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : menurut saya, memotivasi karyawan P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R :iya sudah diterapkan secara benar P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : menurut saya, memberikan suasana yang baik dan berkomunikasi secara tepat agar karyawan bisa ngerti P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya perhatiaan yang diutaman dengan rekan kerja P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai seling menghargai sesama rekan kerjanya? R : Kita menciptakan sikap menghargai antara karyawan yang lain, jadi disini kita ada kebersamaan saling merhargai satu sama lain agar tercipta suasana yang enak untuk melakukan pekerjaan

  Responden 15

  Hari / tanggal : Rabu / 9 Oktober 2013

  Identitas Responden

  Nama : Indra Jabatan: Karyawan P : Apakah pihak manajemen KFC dalam menyampaikan pesannya sudah secara menyeluruh kepada karyawannya R : Sudah, hususnya saya sebagai karyawan KFC Suzuya Binjai mengusahakan sesama karyawan itu begitu saya memberikan arahan di usahakan semuanya hadir, tetapi berhubung ada yang lagi di lapangan, ada yang mungkin lagi libur atau cuti jadi otomatis itu semua belum menyeluruh, tetapi saya selaku karyawan berusaha semaksimal mungkin untuk menyeluruhkan sesama karyawan ini supaya hasil yang di capai atau yang di inginkan daripada perusahaan ini khususnya KFC Suzuya Binjai bisa di akomodir dengan baik sehingga menimbulkan pelayanan yang prima kepada masyarakat.

  P : Apakah pesan yang disampaikan oleh pihak manajemen KFC kepada karyawannya itu sama? R : Berbeda P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC dalam melakukan pendekatan dengan karyawannya? R : menurut saya, melakukan kerja sama dan komunikasi interpersonal P : Bagaimana penanggulangan yang dilakukan KFC Suzuya Binjai terhadap karyawan yang acuh? R : menurut saya, memberikan teguran yang pantas bila karyawan melakukan kesalahan P : Apakah pihak manajemen KFC sudah dapat berempati dan bersimpati kepada karyawannya? R : sudah tepat P : Bagaimana keterlibatan aktif pihak manajemen KFC dalam memahami keadaan dan perasaan karyawannya? R : menurut saya, saya lebih memberikan curhat sesama karyawan sehingga dapat mengetahui permasalahannya seperti apa dan saya memberikan solusi atau jalan keluar nantinya mas

  P : Apakah komunikasi antar pribadi yang dilakukan KFC Suzuya Binjai sudah tepat dengan situasi dan suasana pribadi karyawannya? R : Ya tergantung juga, kadang disini suasana pribadi itu tidak terlalu tepat, tetapi kita disini selalu kondisikan dari suasana yang tidak baik menjadi lebih baik untuk semaksimal mungkin agar terjadi suasana yang baik juga

  P : Bagaimana cara pihak manajemen KFC mendukung karyawannya? R : Menurut saya selalu mendukung kepada karyawan dengan cara memberikan motivasi, jadi supaya tujuan visi dan misi di perusahaan tersebut tercapai P : Apakah masing-masing karyawan sudah menerapkan prilaku disiplin? R : iya selalu mematuhi peraturan yang ada dan tidak melanggar yang ada isi peraturan tersebut

  P : Bagaimana KFC Suzuya Binjai membangun situasi atau suasana interaksi yang menyenangkan dengan karyawannya? R : Kita kadang menciptakan situasi yang santai tidak terlalu formal, jadi denga cara menyenangkan dengan karyawan dengan secara kekeluargaan, dengan memberikan selingan bercandaan agar supaya tidak terlalu tegang antara karyawan, supaya suasana hidup

  P : Apakah sikap karyawan KFC Suzuya Binjai dalam memberikan perhatiannya sesama karyawannya? R : iya. Disini saling perhatian sesama rekan kerja agar tercapainya hubungan kerja yang baik dan tepat P : Apakah karyawan diKFC Suzuya Binjai saling menghargai sesama rekan kerjanya R :iya saling menghargai, dan tidak menunda pekerjaan yang ada. Bahkan saling kebersamaan dengan rekan kerja satu sama lain agar tercipta suasana yang enak untuk melakukan pekerjaan